You are on page 1of 3

PEMBAHASAN SOAL – SOAL GEOMETRI

1. Invers transformasi Affin t(x) = Ax + b adalah 𝑡 −1 (x) = 𝐴−1 x - 𝐴−1 b


1 3
A=( ) ⇒ det A = 1.2 – 3.1 = 2 – 3 = -1
1 2
1
𝐴−1 = 𝑑𝑒𝑡𝐴 Adjoin A
1 2 −3 −2 3
= −1 ( )=( )
−1 1 1 −1
−2 3 −4 (−2. −4) + 3 .2 14
𝐴−1 b =( )( ) = ( )=( )
1 −1 2 (1. −4) + (−1.2) −6
−2 3 14
Maka 𝑡 −1 (x) = ( )x - ( )
1 −1 −6
−2 3 −14
=( )x + ( )
1 −1 6

2. Misalkan (x,y) adalah sebarang titik pada garis 3x + y + 1 = 0 dan misalkan (𝑥 1 , 𝑦1 ) adalah bayangan
𝑥1 ½ −½ −3
(x,y) oleh t. Maka ( 1 ) = ( )x + ( 2)
𝑦 −1 2 8
−1
½ −½ 2 ½ 2 ½ 𝑥1 2 ½ −32
Karena ( ) =( ) diperoleh = ( ) ( 1) - ( )( )
−1 2 1 ½ 1 ½ 𝑦 1 ½ 8
2 ½ ½ −½ 𝑥
=( )( ) (𝑦)
1 ½ −1 2
2𝑥 1 + ½𝑦1 1 ½ 0 𝑥
=( 1 1 ) – (5) = ( 0 )( )
𝑥 + ½𝑦 2 ½ 𝑦
2𝑥 1 + ½𝑦1 − 1 ½𝑥
=( 1 )=( )
𝑥 + ½𝑦1 − 52 ½𝑦
2𝑥 1 + ½𝑦1 −1
⇒ 2𝑥 1 + ½𝑦1 − 1 = ½𝑥 ⇒ x = ½
𝑥 1 + ½𝑦 1 − 52
⇒ 𝑥 1 + ½𝑦1 − 5
2
= ½𝑦 ⇒ y =
½
Karena x dan y dihubungkan dengan persamaan 3x + y +1 =0, maka 𝑥 1 dan 𝑦1 dihubungkan
dengan persamaan
2𝑥 1 + ½𝑦1 −1 𝑥 1 + ½𝑦 1 − 52
3( ½
) + ½
+1=0
Masing-masing ruas dikali dengan ½, sehingga diperoleh :
6𝑥 1 + 32𝑦1 - 3 + (𝑥 1 + ½𝑦1 − 52 ) + 1 = 0
6𝑥 1 + 32𝑦1 - 3 + 𝑥 1 + ½𝑦1 − 5
2
+1=0
1 1 5
7𝑥 + 2𝑦 = 3 -1 +2
7𝑥 1 + 2𝑦1 = 5
7𝑥 1 + 2𝑦1 - 5 = 0
Jadi diperoleh bayangan 3x + y + 1 oleh t adalah 7x + 2y – 5 = 0
𝑥 𝑎 𝑏 𝑥 𝑒
3. t (𝑦) ⟼ ( ) (𝑦) + (𝑓 )
𝑐 𝑑
t ( 0,0 ) = ( -4,-5 ) diperoleh, e = -4, dan f = -5
1 𝑎 𝑏 1 −4
t ( 1,0 ) = ( 1,7 ) ⇒ ( ) = ( )( )+( )
7 𝑐 𝑑 0 −5
1 𝑎 −4 𝑎 1 −4
( )=( )+( )⇒( )=( )-( )
7 𝑐 −5 𝑐 7 −5
𝑎 5
( )=( )
𝑐 12
2 𝑎 𝑏 0 −4
t ( 0,1 ) = ( 2,-9 ) ⇒ ( ) = ( )( )+( )
−9 𝑐 𝑑 1 −5
2 𝑏 −4
( )=( )+( )
−9 𝑑 −5
𝑏 2 −4
( )=( )-( )
𝑑 −9 −5
𝑏 6
( )=( )
𝑑 −4
𝑎 𝑏 5 6
Sehingga diperoleh matriks ( )=( )
𝑐 𝑑 12 −4
Determinannya = (5. -4) – (6.12) = -92
1 −4 −6 1 −4 −6 −4
t(x) = −92 ( )x - ( )( )
−12 5 −92 −12 5 −5
1 −4 −6 1 46
= −92 ( )x - ( )
−12 5 −92 23

46
1 −4 −6 − 92
= −92 ( ) x - ( 23 )
−12 5 − 92

1
1 −4 −6
= ( ) x + (21)
−92 −12 5
4

4. Invers dari transformasi Euclid t(x) = Ux + b adalah : 𝑡 −1 = 𝑈 −1x - 𝑈 −1b


3 4
−5 2
5. t(x) = (54 3 ) x + ( )
−1
5 5
3 3 4 4
determinan = 5 . 5 - (− 5 . 5) = 1
3 4 3 4
1 5 5 1 5 5 2
𝑡 −1 x = ( 4 3) x - ( 4 3) ( )
1
−5 1
−5 −1
5 5

3 4 2
5 5
= ( 4 3) x - ( 511)
− −
5 5 5

6. Yang bukan merupakan sifat Affin adalah : Jarak


1 𝑘
7. Garis yang invarian oleh transformasi Affin t(x) = ( ) x, k ≠ 0 adalah y = 0
0 1
8. Diketahui segitiga PQR dengan P = ( -2,-1 ), Q = ( 1,2 ), dan R = ( 3, -6 )
Koordinat titik-titik 𝑃1 𝑄1 𝑅1 adalah sebagai berikut :
1 𝑘 −2 −2 − 𝑘
P(-2,-1) = ( )( )=( )
0 1 −1 −1
1 𝑘 1 1 + 2𝑘
Q(1,2) = ( )( )= ( )
0 1 2 2
1 𝑘 3 3 − 6𝑘
R(3,-6) = ( )( )=( )
0 1 −6 −6
Jadi jawabannya : 𝑃1 (-2-k, -1), 𝑄1 (1 + 2k, 2), 𝑅1 (3- 6k, -6)
9. Menurut teorema Akibat 5.1 : “ Semua segitiga adalah kongruen-Affin “ atau dengan kata lain suatu
transformasi Affin memetakan suatu segitiga ke segitiga. Jadi dari teorema tersebut dapat
disimpulkan bahwa luas segitiga PQR sama dengan luas segitiga 𝑃1 𝑄1 𝑅1.
Untuk menentukan luas segitiga jika diketahui titik titik koordinat nya (x1, y1), (x2, y2), dan (x3, y3)
det(𝑇)
adalah L = | |
2

Jika P = ( -2,-1 ), Q = ( 1,2 ), dan R = ( 3, -6 )


𝑥1 𝑦1 1 −2 −1 1
T = [𝑥2 𝑦2 1] ⇒ T = [ 1 2 1]
𝑥3 𝑦1 1 3 −6 1
Determinan T = -2.2.1 + (-1.1.3) + (1.1.-6) – (1.2.3) – (-2.1.-6) – (-1.1.1)
= -4 + (-3) + (-6) – (6) – ( 12 ) – (-1)
= -30
det(𝑇) −30
Maka luas segitiga PQR = | |=| | = |−15| = 15 satuan luas.
2 2

Jadi, luas 𝑃1 𝑄1 𝑅1 = luas PQR


Luas segitiga PQR dan segitiga 𝑃1 𝑄1 𝑅1 beruturut turut adalah : 15 satuan luas dan 15 satuan luas

You might also like