You are on page 1of 2

Botanium adalah pot hidroponik, yang dapat menumbuhkan tanaman seperti

cabai, tanaman herbal, kemangi, oregano, mint, tomat, stroberi tanpa tanah. Dan
dapat menyiram tanaman secara otomatis. Pertumbuhan tanaman yang lebih cepat
dan tidak perlu khawatir tentang air penyiraman yang berlebih atau kurang, karena
Botanium memberikan air sesuai dengan yang tanaman butuhkan.

Piring ini seluruhnya terbuat dari daun. Piring ini diciptakan sebagai
alternatif mengurangi kemasan plastik. Ide ini terinspirasi dari tradisi orang asia
yang suka makan dengan menggunakan daun. Piring daun ini sekali pakai dan
tahan air. Meskipun telah melewati proses pembentukan, daun ini tetap hijau.

Pengerajin local asal Kosrae mendaur ulang pohon pisang yang sudah
ditebang menjadi kertas. Pisang di daerah ini tumbuh liar. Setiap kali menghasilkan
buah, pohon itu harus ditebang dan pohonnya digunakan untuk membuat kertas.
Produk yang dihasilkan salah satunya adalah dompet. Dompet ini bisa tahan air
karena pohon pisang mengandung zat anti air alami.

Namanya Seed Bearing Lollipop dibuat oleh Amborella Organics. Lollipop


yang satu ini organik dengan varian rasa mawar, rosemary, lavender, sereh, thyme,
kembang sepatu, dan marigold. Selain rasa floralnya, tangkai lollipop ini bisa
didaur ulang. Tangkai lollipop ini terbuat dari kertas daur ulang yang bisa melebur
dengan tanah. Selain itu terdapat benih tamanan sesuai dengan rasa permennya.
Misal kalau makan lollipop rasa mawar, maka di tangkainya terdapat benih mawar.

Film ‘Pacific Rim Uprising’ bercerita seorang calon pilot bernama Jake
Pentecost. Sepuluh tahun setelah meninggalnya sang ayah akibat pengorbanan
nyawa dalam menghadapi serangan Kaiju, Jake Pentecost, calon pilot Jaeger
meninggalkan proses latihannya dan terlibat dengan dunia kriminal. Namun ketika
sebuah ancaman besar datang dari para monster Kaiju, John harus bergabung
bersama kakak angkatnya, Mako Mori yang kini menjadi pemimpin pasukan
Jaeger. Mereka kemudian berusaha menyatukan kembali pasukan Jaeger untuk
menghadapi kebangkitan para monster yang berbentuk robot.

Jenis Film : Action, Adventure, Sci-fi


Durasi : 110 menit
Negara Asal : Amerika
Produser : Mary Parent, Guillermo Del Toro, Thomas Tull, John Boyega
Sutradara : Steven S. Deknight
Penulis Naskah : Emily Carmichael, Kira Snyder, Steven S. Deknight, T.s.
Nowlin
Produksi : Universal Pictures
Pemain : John Boyega, Scott Eastwood, Jing Tian, Cailee Spaeny,
Rinko Kikuchi, Burn Gorman, Adria Arjona
Rilis : 23 Maret 2018

Nicole Cross lahir di Lauf, Jerman pada tanggal 22 Agustus 1993. Sebelum
membuat video di Youtube, ia pernah magang sebagai asisten kesehatan. Saat ini
channel Youtube miliknya memiliki jumlah follower sebanyak lebih dari 700 ribu
follower.

1. Mengurangi penggunaan plastik


2. Tidak membuang sampah sembarangan
3. Melakukan reboisasi
4. Menggunakan produk daur ulang

You might also like