You are on page 1of 8

WISATA KOLAM PANCING

(Studi Deskriptif Hubungan Antar Wisatawan Pengelola Kolam Pancing Dan Usaha Pendukung Kolam Pancing)

Masalah Pokok Pertanyaan Penelitian Aspek yang Diteliti Sumber Data Alat Pengumpul Data
1. Bagaimana hubungan 1. Bagaimana hubungan 1. Sejarah berdirinya 1. Pemilik dan 1. Observasi
yang terjalin antara antara pengelola kolam pancing Laguna. pengelola kolam 2. Pedoman wawancara
wisatawan kolam pancing, 2. Langkah yang pancing Laguna.
pemancing dengan wisatawan dilakukan untuk 2. Pemilik usaha
pengelola kolam pemancing, usaha menarik wisatawan. pendukung
pancing Laguna Desa pendukung kolam 3. Alasan berdirinya usaha kolam pancing
Kalanganyar ? pancing dalam pendukung kolam Laguna.
mendukung pancing Laguna. 3. Karyawan kolam
berjalannya sistem 4. Alasan wisatawan pancing Laguna.
kepariwisataan di pemancing memilih 4. Wisatawan
kolam pancing kolam pancing Laguna. kolam pancing
Laguna ? 5. Proses perawatan Laguna.
sarana dan prasarana di
kolam pancing Laguna.
6. Interaksi antara pihak
pengelola dengan
wisatawan pemancing.
7. Interaksi antar sesama
wisatawan pemancing.
8. Langkah yang
dilakukan untuk
menjaga kenyamanan
dan kepercayaan
wisatawan pemancing.
9. Langkah yang
dilakukan dalam
menjaga kepuasan
wisatawan pemancing.
PEDOMAN OBSERVASI

WISATA KOLAM PANCING


(Studi Deskriptif Hubungan Antar Wisatawan Pengelola Kolam Pancing Dan
Usaha Pendukung Kolam Pancing)

No. Aspek yang Diteliti Hasil Observasi


1. Jarak dan kemudahan menemukan lokasi
wisata kolam pancing dari akses jalan raya.
2. Kondisi lokasi wisata saat hari aktif kerja.
3. Kondisi lokasi wisata saat hari libur.
4. Kondisi lokasi wisata sebelum buka.
5. Kondisi lokasi wisata saat buka.
6. Kondisi lokasi wisata setelah tutup.
7. Minat wisatawan terhadap usaha pendukung
kolam pancing saat hari aktif dan hari libur.
8. Kondisi fisik usaha pendukung kolam pancing.
9. Kelengkapan fasilitas pendukung wisata (toilet,
mushola, tempat duduk, tempat sampah, dsb)
10. Kelayakan kondisi fasilitas pendukung wisata.
11. Tata letak fasilitas pendukung wisata agar
mudah dijangkau wisatawan.
12. Kondisi kebersihan lingkungan luar lokasi
wisata.
13. Kondisi kebersihan lingkungan di dalam lokasi
wisata.
14. Perlakuan karyawan kolam pancing Laguna
dengan wisatawan pemancing.
15. Perilaku sesama karyawan kolam pancing
Laguna.
16. Interaksi antara pengelola kolam pancing
dengan wisatawan pemancing.
17. Interaksi antara sesama wisatawan kolam
pancing.
18. Ketertiban wisatawan kolam pancing terhadap
peraturan pengelola.
19. Tingkat keamanan kolam pancing Laguna
dalam menjaga keamanan barang-barang
wisatawan (termasuk kendaraan).
20. Keamanan kolam pancing Laguna dalam
menjaga keselamatan wisatawan yang
membawa keluarga.
PEDOMAN WAWANCARA

WISATA KOLAM PANCING


(Studi Deskriptif Hubungan Antar Wisatawan Pengelola Kolam Pancing Dan
Usaha Pendukung Kolam Pancing)

Identitas narasumber

Nama :

Usia :

Jenis Kelamin :

Alamat :

Tempat dan waktu wawancara

Tempat wawancara :

Waktu wawancara :

Pertanyaan penelitian

Diajukan untuk pengelola kolam pancing Laguna

No. Pertanyaan Jawaban


1. Darimana gagasan mengubah lahan tambak
menjadi lokasi wisata kolam pancing ?
2. Siapa saja yang terlibat dalam pengelolaan
wisata kolam pancing ?
3. Apakah masih ada keterkaitan antara wisata
kolam pancing dengan budi daya tambak yang
dijalankan ?
4. Mengapa mendirikan usaha-usaha lain seperti
usaha bakar ikan, persewaan alat pancing, dan
bandeng cabut duri ?
5. Bagaimana cara merekrut karyawan di kolam
pancing Laguna ?
6. Bagaimana promosi yang dilakukan pihak
pengelola untuk menarik wisatawan ?
7. Bagaimana cara menjaga kepercayaan
wisatawan ?
8. Bagaimana menjaga kenyamanan wisatawan
yang membawa keluarga ?
9. Bagaimana menjaga keselamatan wisatawan
yang membawa anak-anak kecil agar tidak
terjadi kecelakaan ?
10. Bagaimana menjaga keamanan barang-barang
wisatawan ?
11. Peraturan seperti apa yang harus ditaati
wisatawan yang berkunjung ke kolam pancing
Laguna ?
12. Bagaimana manajemen pengelolaan kolam
pancing dengan usaha-usaha lainnya ?
13. Berapa omset yang dapat diperoleh setiap
bulannya ?
14. Apakah ada perbedaan perolehan pendapatan
saat hari aktif dengan hari libur ?
15. Bagaimana mengatur karyawan agar dapat
melayani wisatawan dengan maksimal ?
16. Apakah ada sarana khusus yang dapat
menampung kiritik dan saran bagi kolam
pancing Laguna ?
17. Darimana saja asal karyawan kolam pancing
Laguna ?
18. Bagaimana menjaga kualitas dari usaha-usaha
pendukung (bahan-bahan untuk usaha bakar
ikan, pakan ikan) ?
19. Bagaimana menjaga sarana dan prasarana agar
tetap terjaga dan layak digunakan wisatawan ?
20. Apakah ada peraturan khusus yang diterapkan
kepada karyawan untuk menjaga kenyamanan
wisatawan ?
21. Apa rencana selanjutnya dari pihak pengelola
untuk mengembangkan usaha wisata kolam
pancing Laguna ?
PEDOMAN WAWANCARA

WISATA KOLAM PANCING


(Studi Deskriptif Hubungan Antar Wisatawan Pengelola Kolam Pancing Dan
Usaha Pendukung Kolam Pancing)

Identitas narasumber

Nama :

Usia :

Jenis Kelamin :

Alamat :

Tempat dan waktu wawancara

Tempat wawancara :

Waktu wawancara :

Pertanyaan penelitian

Diajukan untuk wisatawan kolam pancing Laguna

No. Pertanyaan Jawaban


1. Darimana mengetahui lokasi kolam pancing
Laguna ?
2. Bagaimana kemudahan menemukan lokasi
kolam pancing Laguna ?
3. Sudah berapa kali datang ke kolam pancing
Laguna ?
4. Bersama siapa saja biasanya datang ke kolam
pancing Laguna ?
5. Apa yang membedakan kolam pancing Laguna
dengan kolam pancing lainnya yang ada di
Desa Kalanganyar ?
6. Bagaimana pendapat anda mengenai fasilitas
yang disediakan pihak pengelola ?
7. Bagaimana dengan harga yang ditawarkan
pengelola (kolam pancing maupun usaha
lainnya) ?
8. Bagaimana pendapat anda dengan keamanan di
kolam pancing Laguna ?
9. Bagaimana kemudahan wisatawan dalam
menemukan dan menggunakan fasilitas umum
(toilet, mushola, dsb) ?
10. Bagaimana kebersihan di kolam pancing
Laguna ?
11. Apa pendapat anda mengenai peraturan yang
ditetapkan pihak pengelola ?
12. Apa yang menjadi kegiatan favorit keluarga
atau kerabat anda ketika datang ke kolam
pancing Laguna (selain memancing) ?
13. Waktu seperti apa yang anda pilih untuk
datang ke kolam pancing Laguna (hari aktif
atau libur) ?
14. Alasan anda membawa keluarga atau kerabat
ke kolam pancing Laguna ?
15. Bagaimana perilaku karyawan dalam melayani
wisatawan ?
16. Apakah anda pernah bertemu dan berbincang
dengan pemilik kolam pancing Laguna ?
17. Jika anda ingin melakukan keluhan/kritik/saran
apakah anda tau kepada siapa disampaikan ?
18. Bagaimana kualitas ikan yang ada di kolam
pancing Laguna ?
19. Bagaimana kualitas makanan yang ditawarkan
kolam pancing Laguna ?
20. Apa harapan dan saran anda untuk kolam
pancing Laguna ?

You might also like