You are on page 1of 48

DAFTAR ISI

Jadwal Pelaksanaan Kompetisi ........................................................................... 3


Making The Bed Competition ............................................................................ 4
Bed Decoration Competition .............................................................................. 7
Front Office Competition ................................................................................... 9
Bartending Competition ................................................................................... 12
Flairing Competition ........................................................................................ 17
Cup Tasters Competition .................................................................................. 22
Latte Art Competition ...................................................................................... 24
Manual Brew Competition ............................................................................... 27
Asian Junior Chef Challenge (Team) ............................................................... 30
Baker Challenge (Team) .................................................................................. 32
Tourism English Debate Competition .............................................................. 34
Hotel Accounting Competition ......................................................................... 36
Tourism Promotion Video Competition ........................................................... 37
Tourism Business Idea Competition ................................................................. 41
Tour Package Competition (team) .................................................................... 42
Guiding Competition ........................................................................................ 44
Culinary Innovation Competition ..................................................................... 46

2
JADWAL PELAKSANAAN KOMPETISI

No. Jenis Kompetisi Tanggal Tempat

1. Baker Challenge (tim) 26, 27, 28 November 2019 Lab Praktek MPI

2. Asian Junior Chef Challenge (tim) 26, 27, 28 November 2019 Lab Praktek MTB
Barista Competition
3. 27 November 2019 Lab Nusantara Restaurant
-Manual Brew-
Barista Competition
4. 27 November 2019 Lab Nusantara Restaurant
-Latte Art-
Barista Competition
5. 27 November 2019 Lab Nusantara Restaurant
-Cup Tasters-
Bartending Competition
6. 28 November 2019 Convention Lantai 2
- Flairing-
Bartending Competition
7. 28 November 2019 Convention Lantai 2
- Mixing Drink-
8. Front Office Competition 26 November 2019 Convention Lantai 2

9. Making The Bed Competition 27 November 2019 Convention Lantai 2

10. Bed Decoration Competition 27 November 2019 Convention Lantai 2

11. Tourism English Debate (tim) 26 November 2019 Aula Lantai 6

12. Hotel Accounting Competition 27 November 2019 Ruang Kelas L dengan AC

1 - 24 November 2019 Periode Pengiriman karya

Tourism Promotion Video 25 November 2019 Seleksi Administrasi


13.
Competition 26-28 November 2019 Periode Penjurian

29 November 2019 Penganugerahan

14. Business Idea Competition 27 November 2019 Aula Lantai 6

15. Tour Package Competition (tim) 28 November 2019 Ruang kelas L dengan AC

16 Guiding Competition 27 November 2019 Bis, Bandung tour


Culinary Innovation Competition
(produk kreatif kuliner dalam Dome pada saat penutupan
17. 29 November 2019
kemasan / Fast Moving Consumer (tentative)
Goods)

3
RULES AND REGULATIONS

MAKING THE BED AND BED DECORATION COMPETITION

Tujuan diadakannya kompetisi ini adalah untuk mencari bibit unggul dalam bidang Housekeeping.
Setiap team harus mampu menjaga kerapihan dan kebersihan tempat tidur dalam waktu seminimal
mungkin, menunjukan kreatifitas dalam membuat towel art serta dekorasi.

A. Making The Bed Competition


(MBC)
 Babak MBC ini akan diadakan dalam satu sesi untuk babak penyisihan dan babak final. Rules
untuk masing-masing babak:
1) Babak Penyisihan: Peserta diwajibkan making the bed sebanyak 2 single bed dalam
waktu 10 menit.
2) Babak Final: diberitahukan pada saat final
 Untuk babak penyisihan dan final, dilakukan oleh 1 peserta.
 Satu sesi akan berlangsung selama 13’(Pengecekan Sheet dan Cek Grooming 3’ dan Making
Bed 10’) untuk babak penyisihan.
 Making Bed ukuran single menggunakan duvet dan bed runner.
 Sheet, Duvet dan Bed Runner disediakan oleh panitia.
 SOP Making The Bed terlampir.
 Setelah babak final selesai akan diumumkan peserta yang berhak menjadi pemenangnya.
 Semua pertandingan akan dilombakan dengan penilaian dari juri berdasarkan poin-poin
penilaian (Poin Penilaian Terlampir).

4
Setiap peserta yang mengikuti kegiatan menggunakan seragam housekeeping dan grooming
standar universitas masing-masing, yaitu :

Grooming untuk Pria secara umum:


 Rambut pendek, rapih dan wet look.
 Tidak boleh ada kumis, jenggot dan jambang tidak melebihi telinga.
 Baju rapi.
 Baju dalam putih.
 Celana rapi (one line) menggunakan sabuk.
 Sepatu pantofel hitam dan sudah disemir.
 Kaos kaki hitam.
 Kuku pendek.
 Tidak bau badan
Grooming untuk Wanita secara umum:

 Rambut panjang dicepol dan tidak ada yang terurai sehelai pun. Rambut pendek harus
wet look.
 Make up.
 Baju rapi
 Celana rapi (one line) menggunakan sabuk.
 Sepatu flat shoes hitam dan sudah disemir.
 Bagi perempuan tidak perlu menggunakan kaos kaki.
 Kuku pendek.
 Tidak bau badan.

 Ketentuan

1. Setiap peserta akan melakukan Making Bed dengan duvet dan bed runner.
2. Setiap peserta diperkenankan membawa perlengkapan lain untuk kompetisi selain
dari yang telah panitia persiapkan.
3. Setiap peserta wajib mendaftar ulang pada saat sebelum masuk venue di hari H, pada
meja registrasi untuk diantar di tempat peserta.
4. Setiap peserta wajib datang pada pukul 07.30 pagi.
5. Pengundian nomor urut peserta akan dilakukan ketika daftar ulang pada saat hari H.
6. Setiap peserta wajib menjaga kesopanan dan kerapihan selama acara berlangsung.

5
POIN PENILAIAN
Berikut adalah poin – poin yang akan menjadi penilaian pada saat acara berlangsung:
I. Attitude
a. Grooming
b. Gesture
c. Manner

II. Making The Bed


a. S.O.P
b. Tidiness
c. Duration / Speed
d. Process
e. Endurance
f. Overall Look

 Total nilai maksimum dari setiap poin adalah 10


 Total nilai minimum dari setiap poin adalah 0
 Total maksimum nilai setiap peserta adalah 90 ketika babak penyisihan
 Total maksimum nilai setiap peserta adalah 100 ketika babak final

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

No. Tahapan Rincian


1. Spreading sheet pertama pada bed  Berdiri dari sisi kepala bed
 Tebar sheet pertama ke atas mattress
 Pastikan sisi tengah sheet pertama dan
mattress sejajar sehingga menutupi seluruh
mattress
 Tuck-in setiap sudut dari sheet pertama di
antara mattress dan spring box. (WAJIB DI
TUCK IN)
 Derajat kemiringan sudut dan lurusnya tuck-
in menjadi tolak ukur penilaian
2. Letakan Duvet  Berdiri dari sisi bawah bed
 Tebar Duvet
3. Membuat Mitre  Lipat dua kali Duvet
 Rapihkan lipatan mitre kanan dan kiri.
4. Merapikan seluruh sisi Bed  Masukan seluruh sisi dari kanan dan kiri
dengan ketat dan rapih
 Masukan bagian bawah sheet
5. Set up pillowcase  Letakkan pillow secara horizontal

6
 Buka pillow case dan masukan pillow
kedalam pillow case
 Rapikan setiap sudut pillow
 Letakan pilow di atas mattress
6. Meletakkan Bed Runner  Letakkan bed runner sesuai dengan SOP
7. Pengecekan terakhir  Pastikan keseluruhan bed dalam keadaan
rapi.

B. Bed Decoration Competition


(MBC)
 Babak bed decoration ini akan diadakan dalam satu sesi saja. Peraturannya yaitu :
Seluruh peserta wajib membawa towel dan aksesorisnya sendiri, dikarenakan panitia TIDAK
akan menyiapkan barang tersebut.
 Lomba ini dilakukan oleh 1 peserta.
 Satu sesi akan berlangsung selama 10’(Pemeriksaan Aksesoris dan Cek Grooming 3’ dan 7’
untuk bed decoration).
 Decoration bed dilakukan di single bed.
 Setelah babak selesai akan diumumkan peserta yang berhak menjadi pemenangnya.
 Semua pertandingan akan dilombakan dengan penilaian dari juri berdasarkan poin-poin
penilaian (Poin Penilaian Terlampir).

 Syarat
Setiap peserta yang mengikuti kegiatan menggunakan seragam housekeeping dan grooming
standar perusahaan masing-masing, yaitu :
Grooming untuk Pria secara umum:
 Rambut pendek, rapih dan wet look.
 Tidak boleh ada kumis, jenggot dan jambang tidak melebihi telinga.
 Baju rapi.
 Baju dalam putih.
 Celana rapi (one line) menggunakan sabuk.
 Sepatu pantofel hitam dan sudah disemir.
 Kaos kaki hitam.
 Kuku pendek.
 Tidak bau badan
Grooming untuk Wanita secara umum:

 Rambut panjang dicepol dan tidak ada yang terurai sehelai pun. Rambut pendek harus
wet look.
 Make up.
 Baju rapi
7
 Celana rapi (one line) menggunakan sabuk.
 Sepatu flat shoes hitam dan sudah disemir.
 Bagi perempuan tidak perlu menggunakan kaos kaki.
 Kuku pendek.
 Tidak bau badan.

 Ketentuan
1. Setiap peserta akan melakukan Making Bed dengan duvet dan bed runner.
2. Setiap peserta diperkenankan membawa perlengkapan lain untuk kompetisi selain dari
yang telah panitia persiapkan.
3. Setiap peserta wajib mendaftar ulang pada saat sebelum masuk venue di hari H, pada
meja registrasi untuk diantar di tempat peserta.
4. Setiap peserta wajib datang pada pukul 07.30 pagi.
5. Pengundian nomor urut peserta akan dilakukan ketika daftar ulang pada saat hari H.
6. Setiap peserta wajib menjaga kesopanan dan kerapihan selama acara berlangsung.

 POIN PENILAIAN
Berikut adalah poin – poin yang akan menjadi penilaian pada saat acara berlangsung:
1. Attitude
a. Grooming
b. Gesture
c. Manner
2. Bed Decoration
a. Tidiness
b. Duration / Speed
c. Process
d. Creativity
e. Overall Look

 Total nilai maksimum dari setiap poin adalah 10


 Total nilai minimum dari setiap poin adalah 0
 Total maksimum nilai setiap peserta adalah 90 ketika babak penyisihan
 Total maksimum nilai setiap peserta adalah 100 ketika babak final

8
RULES AND REGULATIONS
FRONT OFFICE COMPETITION

Tujuan diadakannya kompetisi ini adalah untuk mencari bibit unggul dalam bidang Front Office.
Diikuti oleh perwakilan mahasiswa dari tiap-tiap universitas serta mahasiswa/i Sekolah Tinggi
Pariwisata NHI Bandung yang berkompetensi dengan menunjukan kepiwaiannya dalam
menangani complain dari tamu, menemukan jalan keluar untuk memecahkan suatu masalah (study
case), serta kemampuan untuk menangani check in atau check out, serta mystery case bentuk study
case yang akan diberikan langsung oleh juri.

Kualifikasi
1. Babak Kualifikasi akan diadakan dalam satu putaran.
2. Satu sesi akan berlangsung selama 10 menit.
FOC akan dilaksanakan selama 10’ yaitu berupa Role Play.
a. 1’ untuk check grooming
b. 4’ untuk melakukan prosesi check in / check out.
c. 1’ untuk membaca soal
d. 4’ untuk solving problem.
e. Akan ada guest pada setiap sesi.
f. Timer akan dimunculkan pada layar dan diberitahukan oleh MC.
3. Setelah babak selesai diumumkan 8 peserta untuk babak final.

Syarat dan Ketentuan

 Peserta merupakan mahasiswa/i aktif yang terdaftar di STP NHI Bandung program studi
Divisi Kamar atau Universitas terkait yang mengikuti.
 Setiap peserta yang mengikuti wajib memakai jas almamater dengan grooming yang sesuai
dengan standar, yaitu :

Grooming untuk Pria


1. Rambut pendek, rapi dan wet look.
2. Tidak boleh ada kumis, jenggot dan jambang tidak melebihi telinga.
3. Baju rapi
4. Celana rapi (one line) menggunakan sabuk.
5. Sepatu pantofel hitam dan sudah disemir
9
6. Kaos kaki hitam.
7. Kuku pendek.
8. Tidak bau badan.

Grooming untuk Wanita


1. Rambut panjang dicepol dan tidak ada yang terurai. Rambut pendek harus wet look.
2. Tidak memakai perhiasan.
3. Make up.
4. Baju rapi.
5. Rok disetrika rapi, menggunakan sabuk
6. Sepatu pantofel hitam dan sudah disemir
7. Bagi perempuan tidak perlu menggunakan kaos kaki.
8. Kuku pendek
9. Tidak bau badan

 Setiap peserta diwajibkan mengerti tentang handling complaint.


 Setiap peserta wajib mendaftar ulang pada saat sebelum masuk venue di hari H,
pada meja registrasi untuk diantar di tempat peserta.
 Setiap peserta wajib datang pada pukul 07.30 pagi.
 Setiap peserta wajib datang pada technical meeting yang akan diumumkan oleh panitia.
 Setiap peserta wajib menjaga kesopanan dan kerapihan selama acara berlangsung.
 Segala hal yang belum termasuk di atas akan dijelaskan pada technical meeting dan hari
berlangsungnya acara.

POIN PENILAIAN
Berikut adalah poin – poin yang akan menjadi penilaian pada saat acara berlangsung:

1. Attitude
 Grooming
 Appearance
 Gesture
 Manner
2. Role Play
 Communications Skill
 Self Confidence
 Take Action
 Solving Problem
3. Final
 Communications Skill
 Self Confidence
 Take Action
 Solving Problem

10
Total nilai maksimum dari setiap poin adalah 100
Total nilai minimum dari setiap poin adalah 20

Total maksimum nilai setiap peserta adalah 1000

11
Rules and Regulations
Bartending Competition

Peserta diharuskan membuat cocktail dengan waktu yang telah ditetapkan selama 7 menit. Cocktail
yang dibuat dapat menggunakan recipe twist maupun authentic signature yang disesuaikan dengan
tema. Selama pembuatan cocktail pun peserta harus dapat menjelaskan secara aktif dan lancar
tentang apa yang mereka buat dengan baik kepada juri maupun penonton.
 Peserta diharapkan membawa glassware dan bar utensils pribadi untuk menciptakan
kelancaran kompetisi. Peserta dapat menggunakan berbagai peralatan mixing yang dimiliki,
seperti : shaker, mixing glass, blender dan jenis lainnya. Peserta dapat menggunakan
measure tools dan service wares lainnya seperti decanters, jugs, swing, bottles, speed
pourers, jigger dan jenis lainnya
 Peserta diberikan waktu 3 menit untuk preparation dimana peserta dapat melakukan
preparation untuk mempersiapkan bar sesuai dengan keinginan peserta. Peserta dapat juga
menggunakan modern equipment seperti syphon, smoke gun dan peralatan lainnya. Pada
waktu preparation peserta dapat juga menyiapkan property yang akan dipakai ketika
presentasi.
 Akan ada 1 judges utama dan 1 penalty judge yang masing-masing akan menilai peserta
dari segi creativity, aroma, taste, flavor, technique, presentation dan interactivity. Untuk
meningkatkan suasana lebih hidup serta menambah semangat, peserta diperbolehkan
membawa backsound masing-masing dan tentunya wajib diberitahukan kepada panitia.
Timing
3 Minutes Preparation
7 Minutes on stage
5 Minutes judging and reset

12
Scoring Breakdown
Creativity 20 points

Taste 30 points
Presentation 20 points
Flavor 20 points

Technique 20 points
Interactivity 20 points
Hygiene 20 points

Total 150 points


Qualification Round
Peserta diberikan waktu 3 menit untuk preparation, 7 menit untuk membuat cocktail yang akan di
lombakan dan 5 menit untuk judging time

Final Round (Top 10)


Peserta diberikan waktu 5 menit untuk preparation, 10 menit untuk membuat cocktail yang akan
disatukan dan 5 menit untuk judging time

Peserta yang lolos babak kualifikasi akan memasuki babak final dimana tantangan di babak final
peserta membuat 1 jenis minuman berdasarkan tema Twisted Cocktail dengan kreasi peserta,
menggunakan bahan yang telah disediakan oleh panitia. Para peserta akan diundi ketika
pengumuman babak final (Black Box untuk Forgotten Cocktail). Kategori penilaian juga
ditentukan oleh presentasi minuman sesuai dengan Forgotten Cocktail yang peserta dapatkan dan
wajib menggunakan salah satu rempah yang panitia sediakan.
Forgotten Cocktail yang akan diundi di Black Box antara lain :

Brandy Alexander
Aviation
Tuxedo
Dandy cocktail
Corpse Reviver 1
Horsefeater
Adonis
Hotel Nacional Special
New York Sour
Gin Rickey

13
Drinks and Preparation
 Recipe minuman dalam challenge ini tidak boleh terdiri lebih dari delapan ingredients
termasuk fruit, juices, syrup, bespoke ingredient, drop maupun dashes kecuali spray dari citrus
fruit zest atau aromatic spray lain yang dikategorikan sebagai garnish tidak dihitung sebagai
ingredient
 Setiap cocktail yang dibuat harus menggunakan bahan yang memakai rempah-rempah yang
akan disediakan oleh pihak panitia (hanya pada Final Round)
 Setiap recipe harus memiliki minimum 30ml (1oz) spirit. Seluruh ingredients dapat di takar
menggunakan jigger atau alat takar lainnya maupun freely poured
 Seluruh kompetitor disarankan untuk membawa dan menggunakan bar tools masing-masing
seperti shaker, mixing glass dan lainnya untuk kemudahan kompetitor dalam kompetisi ini
 Pihak panitia akan menyediakan large ice tube, medium ice tube dan crushed ice. Pihak panitia
juga menyediakan blender yang tersedia di bar stage berdasarkan request peserta
 Cocktail yang dibuat dapat disajikan straight up, over ice menggunakan crushed ice, hand
cracked ice ataupun hand carved ice sesuai dengan kreasi bartender
 Sebelum acara kompetisi dimulai, akan diberikan waktu bagi setiap kompetitor untuk
menyesuaikan diri dengan bar stage, equipment dan ingredient yang akan digunakan
 Kompetitor yang kedapatan membuat cocktail dengan bahan ataupun method yang tidak
hygiene akan dikenakan sanksi pengurangan poin bahkan di diskualifikasi dari kompetisi
Garnishes
Garnish yang akan digunakan dapat dipersiapkan terlebih dahulu atau ready to use. Kompetitor dapat
mempersiapkan garnish pada saat sebelum tampil maupun dapat memanfaatkan waktu selama
preparation time hingga presentation time. Kompetitor juga dapat mengkreasikan garnish dengan
skewer, straw, fork, dan aksesoris lainnya. Garnish yang mempengaruhi aroma maupun rasa harus
dimasukkan kedalam list ingredient
Homemade Preparation and Premixes
Setiap Homemade ingredients dan premix item harus dikumpulkan dan diperlihatkan kepada juri
terlebih dahulu sebelum kompetisi dimulai atau pada saat preparation time. Setiap Homemade
ingredient infusion, foams dan lainnya hanya diperbolehkan maksimal dua jenis dari delapan jenis
ingredients per setiap cocktail recipe yang diizinkan.

14
Property and Glassware
Dalam penyajian minuman anda dapat menggunakan berbagai macam jenis gelas, cup, ataupun
serving property lainnya dalam challenge. Pihak panitia pun akan menyediakan beberapa gelas
standar yang tentunya terbatas bagi para peserta yang membutuhkannya. Anda juga dapat
menggunakan service ware lain untuk membantu membuat dan menyajikan minuman.
Recipes
Seluruh peserta harus mengumpulkan form perlombaan dan form recipe cocktail masing-masing
maksimal sebelum Technical Meeting dimulai atau akan disqualifikasi dari kompetisi. Signature
recipe yang digunakan wajib mengikuti theme dengan kreasi masing-masing bartender, dan jika
terbukti cocktail recipe yang sudah ada maka recipe tersebut dapat dikenakan sanksi disqualifikasi.
Copyright
Dengan mengikuti kompetisi ini maka setiap kompetitor setuju untuk memberikan cocktail recipe
kepada pihak organizer. Para peserta beserta minuman yang dipresentasikan akan diabadikan dalam
bentuk photo maupun video oleh pihak organizer dan copyright dari gambar tersebut adalah hak milik
dari pihak organizer.
Drink Name
Nama minuman yang menggunakan kata-kata yang tidak sopan dan sara akan di diskualifikasi. Nama
yang digunakan tidak boleh berkaitan dengan tokoh fiksi atau animasi
Score & Rank Judging
Pihak juri dan organizer berhak memberikan keputusan apapun mengenai kompetisi pada saat acara
berlangsung selama tidak bersinggungan dengan peraturan lainnya yang ada. Setiap kompetitor akan
mendapat penilaian sesuai kriteria yang ada dari masing-masing juri
Judging Criteria
1. Creativity : kemampuan menggabungkan setiap ingredients, teknik, nama dan cara
presentasi menjadikan satu cocktail baru yang unik namun berkarakter.
2. Taste : memperhatikan rasa dari minuman kreasi masing-masing
3. Presentation : presentasi bartender dan presentasi hasil minuman buatannya, serta knowledge
bartender mengenai minuman buatannya terutama bahan-bahan yang dipilih
4. Aroma & Flavour : memperhatikan hasil akhir dari rasa dan aroma minuman kreasi masing-
masing yang harus seimbang

15
5. Technique : memperhatikan teknik pembuatan minuman yang mereka buat
6. Interactivity : seberapa baik kecakapan bartender dalam berinteraksi dengan para penonton
dan juri pada saat membuat minuman
7. Hygiene & Sanitation : kebersihan dan kerapihan beserta seluruh equipment dan materials.
Serta cara membuat minuman pun harus diperhatikan detail hygiene dan sanitation nya

Spirit list
Liquor

Liqueur
Syrup
Dry Goods

Herbs & Spices


Mixer
Other Supplies

Note :
Ketersediaan jumlah barang pada stock list terbatas dan dapat berubah sewaktu-waktu

16
Rules and Regulations
Flairing Competition

Kompetisi ini mengharuskan setiap bartender untuk membuat satu gelas cocktail per sesinya.
Cocktail yang dibuat harus berupa authentic signature recipe masing-masing yang dapat
disesuaikan dengan tema dimana anda diperbolehkan menggunakan infused spirit dan homemade
syrup hanya diperbolehkan pada saat Qualification Round, untuk Final Round tidak di
perbolehkan. Setiap peserta harus membuat cocktail dengan menunjukkan Flair Bartending
terbaiknya dimana penilaian kompetisi ini akan berkisar pada 70% Flair dan 30% Cocktail.
 Flair Bartending Competition ini terbuka untuk umum yang akan terbagi kedalam 2 ronde,
yaitu Qualification Round selama 5 menit dimana peserta membuat Authentic Signature
Cocktail dan Working Flair wajib menggunakan “Product Sponsorship” yaitu selama 30
detik, sedangkan untuk Final Round para peserta mempunyai waktu selama 7 menit untuk
Performance dan Working Flair wajib menggunakan “Product Sponsorship” yaitu selama
60 detik. Penghargaan best Cocktail akan diambil dari salah satu cocktail terbaik yang
berada di Qualification Round. Peserta wajib menggunakan atribut yang disediakan oleh
panitia.
 Peserta akan diberikan waktu 2 menit untuk Preparation dimana anda dapat mempersiapkan
Bar sesuai dengan keinginan peserta dan diperbolehkan hanya membawa 2 Bar Back saja.
Peserta dapat menyiapkan dan membuka berbagai mixer dalam keadaan Ready To Use.
Peserta dapat menyiapkan item garnishing yang sudah ready to cut. Property yang akan
digunakan untuk presentasi juga dapat dipersiapkan.
 Akan ada 1 juri utama dan 1 juri penalties yang mana masing-masing dari mereka akan
menilai setiap peserta dari segi Flair Performances, Entertainment dan Cocktail. Setiap
pemakaian botol harus tanpa label atau “blank bottle” dimana pihak organizer akan
menyediakan sticker dan dilarang menggunakan flair bottle ataupun botol kosong pada saat
tampil atau akan didiskualifikasi serta batas minimum isi botol sendiri adalah ¼ oz (15 ml)
untuk exhibition flair dan half of full bottle (minimum 0,4) saat working flair (disediakan
oleh organizer).

17
 Pada saat working flair anda wajib menggunakan stainless pourer atau akan dikenakan
pengurangan poin jika tidak menggunakan stainless pourer. Setiap bartender juga akan
diwajibkan untuk memainkan botol sponsorship untuk working flair pada saat kualifikasi
selama 30 detik dan final round selama 60 detik dimana botol sponsorship akan disediakan
oleh pihak organizer.
 Seluruh peserta diharapkan membawa glassware dan bar utensils pribadi untuk menunjang
kelancaran kompetisi. Peserta juga diharuskan untuk menampilkan hal atraktif dan
kreatif,baik dari segi penampilan, flair moves, entertainments, maupun presentasi minuman
yang dibuat. Dan terakhir untuk membuat suasana lebih hidup serta menambah semangat,
anda diharuskan membawa backsound lagu anda sendiri baik dalam bentuk disc maupun usb
yang tentunya harus diinfokan terlebih dahulu kepada panitia.
Timing
2 minutes prepare on bar station
5 minutes presentation qualification
7 minutes presentation final

5 minutes judging and reset

Scoring Breakdown
Flair Performances 200 points

Entertainment 100 points


Cocktail 100 points
Total Scoring 400 points

Note:
Serves Required

Serve 1 x 1 signature cocktail

Drinks and Preparation


 Recipe minuman dalam challenge ini tidak boleh terdiri lebih dari delapan ingredients
termasuk fruit, juices, syrup, bespoke ingredient, drop maupun dashes kecuali spray dari citrus
fruit zest atau aromatic spray lain yang dikategorikan sebagai garnish tidak dihitung sebagai
ingredient.

18
 Setiap recipe harus memiliki minimum 30ml (1 oz) spirit. Seluruh ingredients dapat di takar
menggunakan jigger atau alat takar lainnya maupun freely poured
 Seluruh kompetitor disarankan untuk membawa dan menggunakan bar tools masing-masing
seperti shaker, mixing glass dan lainnya untuk kemudahan kompetitor dalam kompetisi ini
 Pihak panitia akan menyediakan large ice tube, medium ice tube dan crushed ice. Pihak panitia
juga menyediakan blender yang tersedia di bar stage berdasarkan request peserta
 Cocktail yang dibuat dapat disajikan straight up, over ice menggunakan crushed ice, hand
cracked ice ataupun hand carved ice sesuai dengan kreasi bartender
 Sebelum acara kompetisi dimulai, akan diberikan waktu bagi setiap kompetitor untuk
menyesuaikan diri dengan bar stage, equipment dan ingredient yang akan digunakan
 Kompetitor yang kedapatan membuat cocktail dengan bahan ataupun method yang tidak
hygiene akan dikenakan sanksi pengurangan poin bahkan di diskualifikasi dari kompetisi
Garnishes
Garnish yang akan digunakan dapat dipersiapkan terlebih dahulu atau ready to use. Kompetitor dapat
mempersiapkan garnish pada saat sebelum tampil maupun dapat memanfaatkan waktu selama
preparation time hingga presentation time. Kompetitor juga dapat mengkreasikan garnish dengan
skewer, straw, fork, dan aksesoris lainnya. Garnish yang mempengaruhi aroma maupun rasa harus
dimasukkan kedalam list ingredient.
Homemade Preparation and Premixes
Setiap Homemade ingredients dan premix item harus dikumpulkan dan diperlihatkan kepada juri
terlebih dahulu sebelum kompetisi dimulai atau pada saat preparation time. Setiap Homemade
ingredient infusion, foams dan lainnya hanya diperbolehkan maksimal dua jenis dari delapan jenis
ingredients per setiap cocktail recipe yang diizinkan.
Property and Glassware
Dalam penyajian minuman anda dapat menggunakan berbagai macam jenis gelas, cup, ataupun
serving property lainnya dalam challenge. Pihak panitia pun akan menyediakan beberapa gelas
standar yang tentunya terbatas bagi para peserta yang membutuhkannya. Anda juga dapat
menggunakan service ware lain untuk membantu membuat dan menyajikan minuman.
Recipes
Seluruh peserta harus mengumpulkan form perlombaan dan form recipe cocktail masing-masing
maksimal sebelum Technical Meeting dimulai atau akan disqualifikasi dari kompetisi. Signature

19
recipe yang digunakan wajib mengikuti theme dengan kreasi masing-masing bartender, dan jika
terbukti cocktail recipe yang sudah ada maka recipe tersebut dapat dikenakan sanksi disqualifikasi.

Copyright
Dengan mengikuti kompetisi ini maka setiap kompetitor setuju untuk memberikan cocktail recipe
kepada pihak organizer. Para peserta beserta minuman yang dipresentasikan akan diabadikan dalam
bentuk photo maupun video oleh pihak organizer dan copyright dari gambar tersebut adalah hak milik
dari pihak organizer,

Drink Name
Nama minuman yang menggunakan kata-kata yang tidak sopan dan sara akan di diskualifikasi. Nama
yang digunakan tidak boleh berkaitan dengan tokoh fiksi atau animasi.

Score & Rank Judging


Pihak juri dan organizer berhak memberikan keputusan apapun mengenai kompetisi pada saat acara
berlangsung selama tidak bersinggungan dengan peraturan lainnya yang ada. Setiap kompetitor akan
mendapat penilaian sesuai kriteria yang ada dari masing-masing juri.

Judging Criteria
Flair Performances : 200 points – 50/sub
Mencakup penampilan flair setiap peserta dari segi Variety, Creativity, Difficulty dan Smoothness
moves yang dimiliki baik pada saat melakukan working flair maupun exhibition flair. Show your
best move and be the best one.

Entertainment : 100 points – 50/sub


Kemampuan kreatifitas anda dalam menarik suasana yang mana bukan hanya dari flair skill saja tapi
juga bagaimana anda dapat memeriahkan suasana dengan kreatifitas anda diatas stage seperti music
interaction dan showmanship.

Cocktail : 100 points


Penilaian dilakukan bukan hanya berdasarkan flair moves, namun juga cocktail yang anda buat. Itulah
mengapa anda juga harus tetap memperhatikan Balance of Taste, Aroma, Presentation, Appearance
dan Cleanliness cocktail tersebut.

Penalties
1. Spill : -2
2. Drop : -3
3. Break : -20
4. Miscellaneous : -5
5. Bottle Sponsorship (second) : -50

20
6. Missing Ingredient : -50
7. Overtime / 5 second : -10
8. Pourer Stainless in Working Flair : -10
9. Empty Bottle : Disqualification

Spirit list
Liquor
Liqueur
Syrup

Dry Goods
Herbs & Spices
 Mixer

Other Supplies

Note : ketersediaan jumlah barang pada stock list terbatas dan dapat berubah sewaktu-waktu

21
Rules and Regulations Barista Competition
Cup Tasters Competition

1. Tempat & Waktu Pelaksanaan


Kompetisi diadakan di Sekolah Tinggi Pariwisata NHI Bandung Jl. Dr. Setiabudhi No 186.
Hegarmanah, Cidadap, Kota Bandung, Jawa Barat. Pada tanggal 28 November 2019.

2. Partisipan
 Kompetitor

 Peserta kompetisi adalah mereka yang telah mendaftarkan diri pada saat periode pendaftaran
dan telah melengkapi syarat-syarat administratif.

 Panitia pengurus inti, juri, dan mereka yang terlibat dalam susunan acara satu kompetisi pada
hari pelaksanaan tidak diperkenankan jadi peserta kompetisi tersebut.

 Peserta boleh berasal dari seluruh mahasiswa/i wilayah Indonesia (Nasional).

 Jumlah peserta dibatasi sebanyak 20 peserta.

3. Sistem Pertandingan
 Pertandingan dan pecatatan waktu akan dimulai bersamaan untuk setiap peserta, Peserta
diwajibkan menyebut TIME untuk mengakhiri pencatatan waktu pribadi.
 Akan di siapkan jajaran cup sebanyak 8 sets.
 Setiap set terdiri dari 3 sample kopi.
 Setiap peserta wajib mencicipi minimal 2 dari 3 sample kopi, untuk menemukan salah satu
yang berbeda.
 Setiap peserta wajib mengidentifikasi salah satu sample kopi yang dianggap berbeda, dengan
cara mendorong (tidak boleh diangkat) salah satu sample kopi dari sample kopi yang lain ke
kotak yang telah disediakan.

22
 Sample kopi yang telah didorong ke kotak yang disediakan tidak boleh diangkat.
 Peserta yang paling banyak dapat menemukan sample kopi yang berbeda dalam waktu yang
paling singkat adalah pemenangnya.

23
Rules and Regulations Barista Competition
Latte Art Competition

1. Tempat & Waktu Pelaksanaan


Kompetisi diadakan di Sekolah Tinggi Pariwisata NHI Bandung Jl. Dr. Setiabudhi No 186.
Hegarmanah, Cidadap, Kota Bandung, Jawa Barat. Pada tanggal 28 November 2019.
2. Partisipan
 Kompetitor
 Peserta kompetisi adalah mereka yang telah mendaftarkan diri pada saat periode
pendaftaran dan telah melengkapi syarat-syarat administratif.

 Panitia pengurus inti, Juri dan mereka yang terlibat dalam susunan acara satu kompetisi
pada hari pelaksanaan tidak diperkenankan jadi peserta kompetisi tersebut.

 Peserta boleh berasal dari seluruh mahasiswa/i wilayah Indonesia (Nasional)

 Jumlah peserta dibatasi sebanyak 20 peserta.

 Juri

 Juri kompetisi terdiri dari 3 orang dengan latar belakang yang telah dianggap kompeten
oleh panitia pelaksanaan.

3. Sistem pertandingan:
 20 Besar
 Knocked out stage : membuat 3 pola dasar kedalam 3 cangkir dengan sistem poin.
 Pattern yang dibuat adalah:
 Heart
 Tulip 5 stack
 Rosseta
 Espresso akan disediakan oleh panitia.

24
 Susu akan diberikan 1 liter untuk setiap peserta.
 Setiap peserta hanya akan diberikan 1 kali kesempatan pouring perpattern.
 10 Besar
 Knocked out stage dengan sistem undi pattern yang telah disediakan oleh panitia.
 Espresso akan disediakan oleh panitia.
 Susu akan diberikan 1 liter untuk 2 orang peserta.
 5 Besar
 Knocked out stage dengan sistem undi pattern yang telah disediakan oleeh panitia.
 Espresso akan disediakan oleh panitia.
 Susu akan diberikan 1 liter untuk 2 orang peserta.
 Wild Card
Semua nama peserta yang telah kalah dalam babak 20 besar akan diundi untuk menentukan 5
nama yang akan kembali bertanding dibabak ini untuk masuk ke babak final.
 Knocked out stage dengan sistem undi pattern yang telah disediakan oleh panitia.
 Espresso akan disediakan oleh panitia.
 Susu akan diberikan 1 liter untuk 2 orang peserta.
 Final (2)
 Waktu yang diberikan untuk babak final adalah 3 menit untuk persiapan dan 8 menit untuk
pertandingan.
 Peserta diwajibkan membuat 4 produk minuman yang dipisahkan kedalam 2 macam
pertandingan, yaitu free pour lattes dan designer pattern lattes (menggabungkan teknik
etching, atau teknik yang serupa, dan dekorasi permukaan kopi).
 Peserta diwajibkan untuk menyiapkan 2 cetakan foto dari pattern yang akan dibuat, 1 untuk
free pour latte dan 1 untuk designer pattern latte.
 Setiap produk yang dibuat akan dinilai berdasarkan keserupaannya dengan cetakan foto yang
telah disediakan.
 Akan ada 3 orang juri yang menilai dalam babak ini : 2 orang Visual Judges dan 1 orang
Technical Judges.
 Tingkat kesulitan pattern yang diundi akan ditentukan oleh panitia dan dibedakan pada setiap
babak.

25
 Setiap peserta di wajibkan membawa 1 cetakan foto free pour pattern dan 1 cetakan foto
designer pattern.
 Peserta hanya diperbolehkan menggunakan cangkir yang telah disediakan oleh panitia.
 Alat yang disediakan:
1 unit Espresso Machine.
1 unit Grinder.
2 unit Milk Jug Motta 300ml
Cup 240ml

26
Rules and Regulations Barista Competition
Manual Brew Competition

1. Tempat & Waktu Pelaksanaan


Kompetisi diadakan di Sekolah Tinggi Pariwisata NHI Bandung Jl. Dr. Setiabudhi No 186.
Hegarmanah, Cidadap, Kota Bandung, Jawa Barat. Pada tanggal 28 November 2019.

2. Partisipan
 Kompetitor

 Peserta kompetisi adalah mereka yang telah mendaftarkan diri pada saat periode
pendaftaran dan telah melengkapi syarat-syarat administratif.

 Panitia pengurus inti, Juri dan mereka yang terlibat dalam susunan satu kompetisi pada
hari pelaksanaan tidak diperkenankan jadi peserta kompetisi tersebut.

 Peserta boleh berasal dari seluruh mahasiswa/i wilayah Indonesia (Nasional)

 Jumlah peserta dibatasi sebanyak 20 peserta.


 Juri

 Juri kompetisi terdiri dari 5 orang dengan latar belakang Q grader dan atau yang telah
dianggap kompeten oleh panitia pelaksanaan.

3. Sistem pertandingan :
 Throwdown (20-10-5)

 Open Service (5)


4. Throwdown
1. Biji kopi yang dipakai adalah Toraja Mila dari Kopiku Roastery.

2. Setiap peserta akan dibagikan sample kopi sebanyak 100gr pada saat technical meeting.

3. Biji kopi disediakan 30gr untuk setiap peserta disetiap babak.

27
4. Air yang disediakan panitia adalah air mineral dengan merk CLEO.

5. Ketentuan penyajian untuk setiap produk yang dibuat adalah minimal 150ml.

6. Semua metode penyeduhan diperbolehkan selama masih kategori kopi seduh manual
(dikonfirmasikan ke panitia saat registrasi ulang)

7. Sistem pertandingan adalah sistem gugur, dengan jumlah 2 peserta dalam 1 kali pertandingan.
8. Durasi tampil:

 10 Menit

9. Jumlah Judges ada 3 orang.

10. Standar penilaian:

 Cita rasa (karakter beans dan penjelasannya).

 Standard serving (150ml).

 Kedisiplinan waktu sesuai dengan yang ditentukan.


5. Open Service.
1. Peserta dapat menggunakan beans yang dibawa ataupun yang disediakan panitia.

2. Panitia menyediakan Coffee Beans West Java Longberry dari Kopiku Roastery.

3. Peserta dapat menggunakan air yang dibawa sendiri ataupun yang disediakan panitia

4. Panitia menyediakan air kemasan Cleo .

5. Ketentuan penyajian adalah 3 sample produk minuman kopi dengan standar penyajian 150ml
untuk masing – masing produk.

6. Durasi tampil :

 5 menit preparation.

 10 menit operational.

7. Jumlah judges 4 orang (1 Head Judges & 3 Sensory Judges)

8. Standar penilaian.

 Konsistensi rasa

 Kejelasan penjelasan saat membuat produk

28
 Kesamaan standar penyajian dan rasa yang muncul dari produk dengan yang telah
dijelaskan

 Kedisiplinan waktu sesuai yang ditentukan

 Scoresheet System
6. Alat – alat yang disediakan:

 3 unit V60.

 2 set Hario Grinder.

 2 unit Kettle tanpa pemanas.

 3 unit Scale.

 3 unit Coffee server.

 V60 Paper Filter V-02.

 2 unit Thermometer.

 2 unit Water Heater.

29
Rules and Regulations
ASIAN JUNIOR CHEF CHALLENGE

Kompetisi dibatasi hingga total 24 tim. Panitia berhak untuk memilih tim yang berpartisipasi.

a. Sebuah tim terdiri dari 2 Junior Chefs (berusia antara 19-25 tahun). Tim mempersiapkan dan
menyajikan dalam 120 menit, 3 course menu terdiri dari Appetizer, Main Course dan Dessert
untuk 3 porsi. Tim wajib membawa piring yang sesuai.

b. Semua kompetisi harus mengenakan chef jackets, chef hats, aprons, celana hitam dan alas kaki
yang sesuai sepanjang kompetisi. Lambang, gelar, atau bentuk identifikasi lainnya dapat
ditambahkan ke seragam, di dalam tim (atau anggota tim) diizinkan.

a) Silakan membawa kitchen utensil and small equipment (knife, pan, cutting board)

c. Barang-barang berikut diizinkan untuk dibawa dan pada tahap produksi:

1. Salad - Dapat dibersihkan dan dicuci tetapi tidak di-portioning

2. Sayuran / Buah-buahan - Kupas, dipotong, tetapi tidak dimasak

3. Pasta & Dough - Dapat disiapkan tetapi tidak dimasak

4. Fish/Seafood/Shellfish - Dibersihkan, diisi tetapi tidak di-portioning atau dimasak

5. Lamb/Beef/Chicken - Dapat di-portioning tetapi tidak dimasak

6. Mousses - Harus dibuat dalam kompetisi (item cincang diizinkan)

7. Marinated proteins - Pre- marinating proteins diijinkan

8. Indonesian Basic Paste - Dapat dibawa tetapi tidak dimasak

9. Sauces - Diizinkan tetapi bukan saus jadi atau dibumbui

10. Stocks - Dapat dibawa ke kompetisi

11. Dressing - Untuk dibuat dalam kompetisi

12. Coulis - Puree dapat dibawa tetapi harus diselesaikan dalam kompetisi

30
13. Sponges - Dapat dibuat dari awal tetapi tidak dipotong atau dibentuk

14. Karena ini adalah kompetisi dengan batas waktu, Peserta kompetisi diharapkan untuk
menunjukkan keterampilan memasak, entri peserta kompetisi tidak boleh selesai
dengan lebih dari 10 menit dari sisa waktu.

15. Semua resep harus ditampilkan

d. Waktu kompetisi berlangsung: 26 - 28 November 2019. 8 tim setiap hari.

e. Bahan yang disediakan oleh penyelenggara hanya cooking oil, all purpose flour, gula, garam,
lada putih, dan pilihan bahan yang bisa dipilih salah satu, yaitu: daging tenderloin, fillet
snapper, dan daging ayam utuh.

f. Semua kontestan dan tim harus mendaftar ulang di meja penyelenggara dan membawa kartu
identitas pada pukul 08.00 - 08.30, dan untuk masuk dapur untuk pemuatan dan persiapan.

31
Rules and Regulations
Baker Challenge (Team)

Kompetisi ini dibatasi untuk total 15 tim. Panitia berhak untuk memilih tim yang berpartisipasi.

a. Tim terdiri dari satu Baker chef dan satu Bakery assistant

b. Semua kompetisi harus mengenakan chef jackets, chef hats, aprons, celana hitam dan alas kaki
yang sesuai sepanjang kompetisi. Lambang, gelar, atau bentuk identifikasi lainnya dapat
ditambahkan ke seragam, di dalam tim (atau anggota tim) diizinkan.

c. Peserta akan memiliki waktu 8 jam untuk persiapan:

 Viennoisseries, 6 (enam) varian, Croissant and Danish (sweet and savoury) ukuran 80
gr individual dan 30 gr cocok untuk buffet breakfast. Setiap varian harus didisplay 3
(tiga) buah masing-masing.

 Classic basic loaves, 2 jenis breads (baguette,ukuran 450 hingga 500 gr dan toast bread
ukuran +/- 1550 gr)

 Sweet bread, 4 (empat) macam bentuk dan rasa, sweet/savory, ukuran maksimal 80 gr
- 100 gr termasuk isian, Asian typical bread. Setiap varian harus didisplay 3 (tiga)
buah masing-masing.

 Semua resep harus ditampilkan

d. Waktu kompetisi berlangsung: 26 - 28 November 2019 (08.00 - 16.00 sore). 5 tim setiap hari.

e. Semua peserta kompetisi dan tim harus mendaftar ulang di meja penyelenggara pada pukul
07.00 - 07.30, dan masuk dapur untuk loading dan persiapan.

f. Peralatan yang akan disediakan oleh penyelenggara:

- 1 burner portable stove

- 1 unit frezer 4 doors

32
- 2 ice box (shared)

- 7 deck oven (shared)

- 1 proofer (shared)

- Small portable mixer

- Marble table

- 3 unit trolley rack

- 1 unit large dough sheeter (shared)

- 2 unit spiral mixer 3 kg (shared)

- 1 unit working table stainelss

g. Kriteria Penjurian

- Mise en place 0-10 poin

- Proses 0-30 poin

- Presentasi 0-20 poin

- Rasa 0-30 poin

- Sikap 0-10 poin

33
Rules and Regulations
Tourism English Debate Competition

1. Debat akan dilaksanakan dalam dua babak :


A. Penyisihan (Preliminary Round)
B. Eliminasi (Elimination Round)
2. Peserta terdiri dari 3 orang yang tergabung dalam satu tim
3. Setiap tim akan bertanding sebanyak tiga kali dalam babak penyisihan
4. Pada pertandingan pertama babak penyisihan, urutan regu yang akan bertanding ditentukan
secara acak pada saat technical meeting, sedangkan untuk pertandingan selanjutnya
ditentukan berdasarkan urutan jumlah kemenangan (Victory Point), jumlah nilai (Score)
dan margin.
2. Pada pertandingan selanjutnya, dalam babak penyisihan akan digunakan sistem “Power
Matching” untuk menentukan match up; regu pada urutan pertama melawan regu pada
urutan kedua, dan seterusnya.
3. 4 tim teratas berhak melanjutkan ke babak eliminasi. Match up pada babak eliminasiakan
menggunakan sistem Best Meets Worst; urutan kesatuakan bertemu urutan keempat, urutan
ketiga akan bertemu urutan ketiga.
4. Babak eliminasi terdiri atas Semi Final dan Grand Final.
5. Sistem gugur digunakan dalam babak eliminasi.

FORMAT DEBAT
1. System yang digunakan adalah Asian Parliamentary System.
2. Satu tim akan disebut sebagai pihak Government/ Affirmative dan tim lawan akan disebut
sebagai Opposition/Negative.
3. Motion (topic debat) akan diberikan 30 menit sebelum debat dimulai.

34
4 Alokasi waktu untuk speech adalah masing – masing tujuh menit untuk substantive speech
dan empat menit untuk reply speech.
6. Untuk substantive speech, timekeeper akan memberi ketukan satu kali pada menit ke- satu
yang menandakan waktu untuk POI dimulai dan akan mengetuk kembali satu kali pada menit
ke- enam yang menandakan waktu POI habis sekaligus memberi tanda bahwa waktu untuk
menyampaikan argumen hanya tersisa satu menit.
7. Pada menit ke-tujuh timekeeper akan mengetuk dua kali yang menandakan waktu habis
namun pembicara mash diberi waktu tambahan selama 20 detik untuk menyelesaikan
kalimatnya. Jika setelah tujuh menit 20 detik pembicara tidak behenti bicara maka tiekeeper
akan memperingatkan dengan ketukan terus-menerus.
8. Panitia menyediakan guide atau LO (Liason Officer) bagi peserta selama mengikuti
perlombaan.
9. Debat akan dinilai oleh single adjudicator (satu orang juri) atau panel adjudicator (tim juri
yang berjumlah ganjil) .
10. Penilaian akan didasarkan pada 3M ; matter, manner, method.
11. Best Speaker dinilai berdasarkan nilai individu terbaik selama babak penyisihan.
12. Data tabulasi tim dan speaker akan dipublikasi setelah perlombaan selesai.
13. Pergantian pemain hanya diizinkan pada saat registrasi ulang sebelum lomba dimulai.
14. Seluruh pertanyaan, keluhan dan saran disampaikan terhadap koordinator debat bukan
kepada LO.
15. Kebijakan dari coordinator debat terhadap segala keluhan adalah jawaban final.

ALOKASI WAKTU
1. Satu pertandingan terdiri atas:
• 30 menit persiapan pembahasan tema (case building)
• 55 menit untuk pertandingan
• 10 menit untuk memberikan penilaian
• 5 menit verbal adjudication
2. Jadi kurang lebih satu pertandingan satu jam lima belas menit.

35
Rules and Regulations
Hotel Accounting Competition
“Accounting Report Competition”

Accounting Competition merupakan kompetisi merancang Financial Report yang dapat ditemukan
pada hotel. Rancangan dibuat secara (manual/computerize) pada kertas yang telah disiapkan oleh
panitia Accounting Competition NHI Tourism Skill Competition 2019, dan meliputi Food and
Beverage Financial Report dan Room Report.

Durasi : 120 menit


Tempat : Aula Lt.6 Gedung L (Ciremai) Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung
Contact Person : +62 8174100899 (Maulida Ishmah)

Ketentuan Umum

1. Peserta kompetisi khusus adalah mahasiswa Jurusan Pariwisata Perguruan Tinggi Negeri
maupun Swasta.
2. Peserta diharuskan melakukan registrasi ulang pada hari pelaksanaan kompetisi.
3. Peserta kompetisi khusus diharuskan berpenampilan well groomed dengan mengenakan salah
satu dari pakaian berikut:
a. Jas almamater dari institusi masing-masing dan celana/rok bahan serta sepatu pantofel.
b. Pakaian batik dan celana/rok bahan, serta sepatu pantofel.
4. Penilaian kompetisi dinilai oleh juri profesional yang berpengalaman dan berkompeten dalam
bidangnya.
5. Pemenang terdiri dari juara 1, 2, dan 3 yang akan ditentukan melalui keputusan dan
pertimbangan dewan juri berdasarkan hasil perolehan nilai serta bersifat objektif, mutlak, dan
tidak dapat diganggu-gugat.
6. Pengumuman pemenang disetiap kompetisi akan diumumkan pada hari Jumat tanggal 29
November 2019 saat penutupan NHI Tourism Skill Competition 2019.

36
Rules and Regulations
Tourism Promotion Video Competition

Tourism Movie Competition (TMC) merupakan event kompetisi film yang mengangkat keunikan
serta nilai estetika yang tinggi dari kekayaan alam dan budaya yang tersebar di seluruh Indonesia
yang berpotensi untuk dikembangkan menjadi sebuah daya tarik pariwisata ke dalam bentuk film
promosi. Perkembangan film promosi yang pada saat ini semakin maju pada era digital 4.0 yang
menjadikan segala bentuk media dapat menjadi sebuah infomrasi bagi siapapun dan juga
banyaknya seniman yang memiliki kreativitas seni berpotensi untuk memberikan sentuhan
kreativitas pada kekayaan budaya dan alam Indonesia. Sehingga hal tersebut menjadi sebuah
peluang promosi pariwisata Indonesia dengan melalui Media audio visual agar lebih atraktif dan
informatif, karena Media perfilman lebih mudah dipahami oleh masyarakat luas.

Berdasarkan latar belakang tersebut, maka Tourism Movie Competition merupakan suatu Media
bagi para seniman perfilman untuk menyalurkan kemampuan, minat dan bakat mereka serta dapat
mempromosikan pariwisata Indonesia agar memiliki nilai lebih dimata dunia, yang dikemas dalam
bentuk event kompetisi dengan memilih pemenang film sebagai Media promosi daya tarik
pariwisata Indonesia.
Tujuan dan Sasaran

1. Tujuan
Mengangkat kekayaan budaya dan alam Indonesia dalam bentuk visualisasi daya tarik wisata
berupa film promosi.
2. Sasaran
a. Memperkenalkan potensi pariwisata dalam konteks pariwisata sejarah yang ada di
Indonesia khususnya kekayaan budaya dan alam menjadi sebuah daya tarik wisata.
b. Menghasilkan Media promosi dalam bentuk film promosi pariwisata yang bertemakan
“Pesona Alam dan Budaya Indonesia”.

37
c. Memfasilitasi hasil karya peserta baik organisasi maupun individu dalam bentuk kompetisi
film dokumenter mengenai kepariwisataan Indonesia.
d. Mengundang kalangan Media elektronik dan cetak dalam mempromosikan pariwisata
Indonesia berskala nasional agar memiliki nilai lebih.

Konsep Acara

Tourism Movie Competition akan terfokus pada daya tarik alam dan budaya yang memiliki nilai
sejarah, keunikan, alam dan estetika yang berada di Indonesia. Kompetisi ini diharapkan akan
diikuti oleh berbagai kalangan peserta, melalui 2 (dua) tahap seleksi. Ditargetkan 50 karya film
akan masuk melalui tahap penyeleksian administrasi, mengenai kelengkapan dan isi dari yang
berkaitan hak cipta dari film yang dikirimkan oleh peserta, seleksi ini akan dilakukan oleh tim
panitia dan praktisi film. Tahap seleksi berikutnya penjurian oleh Tim Dewan Juri yang akan
dilakukan oleh tokoh yang expert dibidang perfilaman dan pariwisata. Hasil dari penurian ini
akan menghasilkan Best Movie I, II dan III serta Most Favorite yang dipilih berdasarkan dari
para audience.

Timeline
1. Pendaftaran Peserta
Tanggal : 28 Oktober – 18 November 2019
2. Seleksi Administrasi
Partisipan : Panitia
Lokasi : Gedung J.07 Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung

Jalan Dr. Setiabudi No.186 40141 Bandung


Tanggal : 18 – 22 November 2019
Waktu : Pukul 09.00 – 17.00 WIB

3. Penjurian
Partisipan : Panitia dan Tim Juri
Lokasi : Lantai 6. Gedung Ciremai Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung

Jalan Dr. Setiabudi No.186 40141 Bandung

Tanggal : 26 – 28 November 2019

38
Waktu : Pukul 10.00 – 15.00 WIB

4. Penganugrahan Pemenang
Paritisipan : Manajemen STP Bandung, Tim Juri, Peserta dan Audiense
Lokasi : Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung

Jalan Dr. Setiabudi No.186 40141 Bandung

Tanggal : 29 November2019

39
FORMULIR PENDAFTARAN AWAL PESERTA

Tertarik berkarya dibidang perfilman dan meningkatkan pariwisata Indonesia? Rekam dan tuangkan
idemu dalam layar, kemudian kompetisikan di Tourism Movie Competition 2019! Silahkan untuk
mengisi data dibawah ini:

BAGIAN 1: DATA DIRI

Nama Perwakilan Kelompok


Tempat/tanggal lahir
Alamat
Nomor Telepon/HP
Alamat Email

BAGIAN 2: DATA KELOMPOK PRODUKSI

Nama Kelompok Produksi


Produser
Sutradara
Penulis Script
DOP
Penata Suara
Penata Musik
Editor
Animator
Alamat Email (Bila ada)

BAGIAN 3: DATA SOSIAL MEDIA

Facebook
Twitter
Blog/Website
Lainnya (Bila ada)

40
Rules and Regulations
Tourism Business Idea Competition

Tourism business Plan Competition merupakan kompetisi ide bisnis di bidang pariwisata. Dalam
kompetisi ini yang dinilai adalah gagasan ide bisnis yang mampu memberikan solusi pada
masalah/isu dibidang pariwisata untuk kemudian dipresentasikan kepada dewan juri.

Syarat dan Ketentuan

a. Peserta dapat membuktikan bahwa terdaftar sebagai mahasiswa aktif di Universitas yang
bersangkutan dengan menunjukkan KTM;
b. Peserta yang mengikuti per orangan (individu);
c. Peserta tidak dapat digantikan atau diwakilkan
d. Peserta boleh mengirimkan lebih dari 1 Business Canvas Model (BCM) Maksimal 3 soft File
BCM
e. Peserta wajib mengirimkan Business Canvas Model (BCM) berupa Soft File paling lambat
Tanggal 14 November 2019
f. Soft File Business Canvas Model yang sudah masuk ke panitia selanjutnya akan di nilai dan
diseleksi
g. 10 orang yang lolos seleksi akan memasuki Final dan wajib untuk mempresentasikan Business
Canvas Model yang telah dibuat
h. Pengumuman yang lolos Tahap 1 akan diumumkan pada Tanggal 20 November 2019
i. Peserta tidak dikenakan biaya apapun

41
Rules and Regulations
Tour Package Competition

Ketentuan Tour Package Competition

1. Peserta terdiri dari 3 orang yang tergabug dalam satu tim yang berasal dari institusi
yang sama.
2. Lomba akan dilaksanakan di STP NHI Bandung.
3. Peserta hanya dapat didampingi oleh 3 orang saat melakukan presentasi.
4. Bahasa yang digunakan adalah Bahasa Indonesia.
Setiap group membuat sebuah paket wisata yang terdiri dari:
a. Pilihan atraksi wisata adalah dari top ten destination di Indonesia
b. Paket wisata yang dibuat adalah paket wisata 3 hari dan 2 malam
c. Paket wisata wajib terdiri dari tiket masuk atraksi wisata, akomodasi, transportasi, meals
dan biaya lain yang diperlukan
d. Harga dibuat dalam rentang 4 – 25 orang dengan 2 FOC
 Paket wisata dibuat dalam bentuk CAT/contract rate, itinerary dan e-brosur
 H-7 peserta diwajibkan mengumpulkan ketiga bentuk paket wisata tersebut kepada panitia,
bila tidak akan dianggap gugur.
 Waktu yang disediakan adalah 20 menit, 10 menit untuk presentasi dan 10 menit untuk sesi
tanya jawab.
 Peserta diwajibkan berkumpul 15 menit sebelum lomba berlangsung.
 Dilarang keras mengganggu peserta lain saat kegiatan lomba sedang berlangsung.
 Peserta diperbolehkan menggunakan alat bantu.
 Peserta menggunakan pakaian rapih dan sopan.

42
Kriteria Penilaian

1. CAT / Contract Rate (Bobot 35%)


a. Pemilihan komponen
b. Kesesuaian harga komponen
c. Penggunaan rumus dalam menghitung paket wisata
d. Mark – up harga
2. Itinerary (Bobot 35%)
a. Kesesuaian itinerary dengan pilihan atraksi wisata
b. Pemilihan rute
c. Pengaturan distribution of time
d. Pemilihan akomodasi
3. E-Brosur (Bobot 15%)
a. Kesesuaian materi
b. Kreatifitas
4. Presentasi (Bobot 15%)
a. Kesesuaian materi
b. Tata bahasa
c. Ketepatan waktu
d. Kesopanan
e. Ketepatan dalam tanya jawab

43
Rules and Regulations
Guiding Competition

Ketentuan Guiding Competition

1. Guiding Competition merupakan lomba individu.


2. Lomba akan dilaksanakan di atas bus sambil mengelilingi Kota Bandung.
3. Selain peserta, juri dan panitia, tidak diperkenankan mengikuti rombongan, bila melanggar
maka dianggap gugur.
4. Bahasa yang digunakan adalah Bahasa Inggris.
5. Sebelum keberangkatan peserta diwajibkan mengumpulkan topic of commentary kepada
panitia, bila tidak akan dianggap gugur.
6. Format topic of commentary akan diberikan saat pendaftaran peserta.
7. Materi guiding terdiri dari 2 bagian yaitu satu atraksi selama perjalanan di Kota Bandung
dan pilihan dari top ten destination di Indonesia.
8. Materi akan diundi saat technical meeting.
9. Waktu yang disediakan adalah 15 menit, 5 menit untuk atraksi selama di perjalanan dan 10
menit untuk atraksi pilihan dari top ten destination di Indonesia.
10. Peserta diwajibkan berkumpul 15 menit sebelum lomba berlangsung.
11. Peserta dilarang meninggalkan bus saat kegiatan lomba sedang berlangsung, bila melanggar
akan dianggap gugur.
12. Dilarang keras mengganggu peserta lain saat kegiatan lomba sedang berlangsung.
13. Peserta diperbolehkan menggunakan alat bantu.
14. Peserta menggunakan pakaian rapih dan sopan.

Kriteria Penilaian

1. Pembukaan (Bobot 15%)


e. Greetings dan Perkenalan

44
f. Ice breaking
g. Bridging
2. Materi Guiding (Bobot 35%)
e. Kesesuaian materi
f. Kelengkapan materi
g. Spontanitas
3. Teknik Pemanduan (Bobot 35%)
c. Tata bahasa
d. Body language
e. Artikulasi
f. Intonasi
g. Entertainment
h. Kesopanan
4. Penutup (Bobot 15%)
f. Closing statement
g. Greetings

45
Rules and Regulation
Culinary Innovation Competition

Kategori

Fast Moving Consumer Goods di bidang kuliner. (Produk kreatif kuliner dalam kemasan)

Waktu dan tempat pelaksanaan

Hari/Tanggal : 26 November 2019

Tempat pelaksanaan : STP NHI Bandung

Karya

1. Ide produk kreatif kuliner merupakan ide orisinil dari peserta (individu/tim)
2. Produk kreatif kuliner harus berupa produk fast moving consumer goods (makanan dalam
kemasan)
3. Produk kreatif kuliner dapat merupakan modifikasi, daur ulang atau adanya penambahan nilai,
baik dari gizi, fungsi, maupun kemasan.
4. Ukuran untuk produk kreatif kuliner adalah bebas
5. Desain kemasan produk kreatif kuliner yang ikutsertakan tidak boleh mengandung unsur
pornografi, diskriminasi, SARA, Perjudian, Kekerasan, serta wajib memperhatikan norma-
norma hukum Negara Republik Indonesia.
6. Kemasan produk kreatif kuliner menggunakan kemasan yang ramah lingkungan
7. Produk kreatif kuliner siap untuk di produksi secara massal
8. Produk kreatif kuliner belum pernah diikutsertakan dalam kompetisi sejenis

46
Persyaratan

1. Peserta adalam individu/tim


2. 1 (satu) tim adalah maksimal terdiri dari 3 (tiga) orang
3. Peserta berkewarganegaraan Indonesia (WNI)
4. Peserta masih berstatus mahasiswa dan belum melakukan wisuda
5. Peserta merupakan mahasiswa STP NHI Bandung dan perguruan tinggi lainnya
6. Peserta individual/tim wajib untuk mengisi data diri sesuai dengan kartu identitas
7. Peserta wajib mengisi formulir pendaftaran secara online
8. Peserta hanya dapat mengikutsertakan 1 (satu) karya
9. Peserta tidak dipungut biaya apapun
10. Peserta membuat mockup kemasan
11. Format proposal ide bisnis dapat dibuat dalam format pdf, dengan ukuran maksimal 1 Mb,
dan di upload ketika melakukan pendaftaran online
Format Acara

1. Kompetisi akan di adakan dalam tiga tahap:


a. Kurasi proposal ide bisnis
b. Pameran
c. Presentasi dan penjurian
2. Pada sesi kurasi ide bisnis, para juri akan menentukan finalis yang lolos ke babak selanjutnya
secara online berdasarkan kriteria penilaian yang telah ditentukan.
3. Pada sesi kedua 15 semifinalis yang lolos wajib mengikuti pameran di STP BDG, pada saat
kegiatan pameran finalis akan diminta untuk menampilkan mockup produk dan mendapatkan
feedback dari para pengunjung. Pengunjung diminta untuk melakukan voting yang berbobot
15% dari 100%
4. Pada sesi ketiga finalis akan mempersentasikan produknya (15 Menit maksimal) di depan juri,
dan akan ada sesi tanya jawab. Dilanjutkan dengan sesi penilaian.
5. Setelah selesai sesi ketiga selesai, juri akan memutuskan 3 ide bisnis yang menjadi pemenang.

47
Kriteria Penilaian

1. Originalitas (20%)
2. Rasa (20%)
3. Estetika design (20%)
4. Presentasi (15%)
5. Sale-able (10%)
6. Eco friendly ( 5% )
7. Voting (10%)
Total 100%

SEMUA PEMENANG KOMPETISI AKAN MENDAPATKAN


UANG PEMBINAAN, MEDALI/TROPHY DAN SERTIFIKAT

48

You might also like