You are on page 1of 1

Kisi-Kisi Manajemen HIV-AIDS

1. Apa yang Anda ketahui tentang ‘Windows Periode’ / Periode Jendela pada kasus
pemeriksaan HIV ?
2. Sebutkan dua pendekatan pemeriksaan HIV ?
3. Apa yang dimaksud dengan HIV ?
4. Apa perbedaan HIV dan AIDS ?
5. Bagaimana cara mengetahui seseorang mengindap HIV ?
6. Apa yang anda ketahui tentang VCT..
7. Siapa yang dimaksud dengan ‘Provider’ dalam pendekatan pemeriksaan HIV melalui
PITC..
8. Tuliskan langkah atau proses manajemen kasus orang dengan HIV-AIDS…
9. Ketika tujuan dalam manajemen HIV-AIDS tidak tercapai, apa yang harus dilakukan ?
10. Sebelum dilakukan tes HIV dan setelah ada hasil tes HIV, maka tidak perlu dilakukan
konseling?benarkah?kenapa?
11. Berilah penjelasan secara ringkat mengenai pencegahan primer dalam penanggulangan
HIV-AIDS…
12. Apa yang Anda ketahui tetang pencegahan sekunder dan tersier dalam pelanggulangan
HIV-AIDS ?
13. Kenapa terjadi stigma terhadap orang dengan HIV-AIDS (ODHA) ?
14. Apa dampak stigma dan diskriminasi pada orang yang terinfeksi HIV-AIDS (ODHA) ?
15. Sebutkan pendekatan notifikasi pasangan yang Anda ketahui ?
16. Kapan sebaiknya program PPIA dilakukan ?
17. Kapan terapi ARV pada Ibu hamil dengan HIV sebaiknya dimulai ?
18. Jelaskan secara ringkas terjadinya proses penularan Ibu dengan HIV kepada Janinnya ?
19. ODHA sebaiknya tidak menikah dan hamil ? benarkah ? kenapa?

You might also like