You are on page 1of 4

Ringkasan Eksekutif

Penyususunan RPJM Desa Tahun 2017 sampai dengan 2023 di desa Batu Putih melewati
beberapa tahapan proses kegiatan :

Penggalian Keadaan Desa/ PAGAS :

Penggalian Gagasan atau yang sering


disebut dengan Pagas dilakukan pada
tanggal, 20 s.d 28 Maret 2017 di 7 dusun
yang di laksanakan oleh Tim Penyusun
RPJM bekerjasama KPMD dengan
menggunakan pendekatan PKD yang
menggunakan 3 (tiga) alat kaji 1. Peta
Sosial, 2. Bagan Kelembagaan, 3.
Kalender Musim
Dari 3 alat kaji tersebut diperoleh hasil
diantaranya :
1. Pendataan Rumah Tangga Miskin
2. Penyusunan Peta Sosial
3. Rekap Permasalahan
4. Rekap Potensi Umum dan Khusus
5. Merumuskan gagasan dusun

RPJM Des Desa Batu Putih i


Musyawarah Pra Musrenbang
Desa :
Dilaksanakan pada tanggal, 11
Februari 2017 membahas
penyususunan Draf RPJM Desa,
merekap Masalah dan potensi hasil
Pagas, MKP, dan hasil
perencanaan yang pernah
dilakukan untuk kemudian
dikompilasi, Pengkajian Alternatif
tindakan guna pemecahan masalah
dan menyiapkan alat fasilitasi
lainnya sesuai alur pada
permendagri Nomor 66 Tahun
2007.

Pelatihan Tim Penyusun RPJM


Desa :

Pelatihan Peningkatan Kapasitas Tim


Penyususn RPJM Desa dan Pelatihan
Kapasitas KPMD yang dilaksanakan
pada tanggal, 13 Maret 2017
bertempat di Aula Kantor Desa Batu
Putih dengan peserta 11 orang Tim
Penyusun RPJM dan 5 orang KPMD
dengan materi penyusunan RPJM
Desa yang sesuai dengan
Permendagri No. 66 Tahun 2007,
tentang penyusunan profil desa,
perumusan Perdes yang difasilitasi
oleh pemerintah Kabupaten dan
biayanya bersumber dari APBDes
Tahun Anggaran 2017

RPJM Des Desa Batu Putih ii


Finalisasi Penyusunan
RPJMDes

Penyusunan RPJM Desa Batu


Putih dilaksanakan secara
bersama-sama dengan
melibatkan semua tim sesuai
dengan tupoksinya dan
mengacu pada data-data hasil
dari proses awal mulai dari
pagas sampai dengan MKP.
Dan penetapan Perdes RPJM
desa oleh BPD Desa Batu
Putih.

RPJM Des Desa Batu Putih iii


RPJM Des Desa Batu Putih 4

You might also like