You are on page 1of 3

UNIT PEMBANGKITAN No. Dokumen : SN/QP.10/FR.

10
SENIPAH Revisi :0
Berlaku Efektif : 01 Oktober 2018
REPORT Halaman : 1 dari 3

MAINTENANCE REPORT - PENGGANTIAN MODUL-MICRONET MTTB #1


DATE : 22 Maret 2021
NO DESCRIPTION
1 Kronologi
- Pada tanggal 20 Maret 2021 pukul 10:43 WITA, terdapat alarm TE-Turbine Gas Fuel Supply (A1/A2) HD dan
MTTB2 Power Supply 1 Failed. Kemudian dilakukan pengecekan (Preventive-non Routine) pada modul-Network
MTTB#1 dan ditemukan lampu indikator run pada modul mati.

Alarm pada HMI


Indikator Run Pada Modul
Mati

- Dilakukan pengencangan terminasi Card sinyal, namun lampu indikator masih belum menyala. Kemudian
dilakukan reset alarm pada HMI, alarm di HMI clear, namun lampu indikator RUN di modul-Network masih
belum menyala.

- Tim operasi melakukan pengecekan temperature AC MTTB, dimana terperature AC MTTB #1 kiri dan kanan
adalah sebesar 91°F dan 91°F. Setelah dilakukan inspeksi oleh vendor AC, ditemukan terdapat permasalahan
pada AC MTTB #1 kanan.

2 Uraian Pekerjaan:
22 Maret 2021 1. Pada pukul 08:50 WITA, 24VDC di-off kan.

2. Pada pukul 08:55 WITA dilakukan preventive non-routine maintenance berupa penggantian
modul-micronet real time network MTTB #1.
Note: - Modul existing yang telah diganti (yang lama) masih dilakukan pengecekan bahwa modul
tersebut masih bisa digunakan
- Indikasi run pada modul telah menyala.
No. Description Part Number Quantity
Modul-Micronet Real Time
1. 5466-1036 1 pcs
Network XCVR

Penggantian Modul Modul Lama

Dilarang memperbanyak dokumen ini tanpa seizin KSO PT.BEG PT.WRK Unit Pembangkitan PLTG Senipah
UNIT PEMBANGKITAN No. Dokumen : SN/QP.10/FR.10
SENIPAH Revisi :0
Berlaku Efektif : 01 Oktober 2018
REPORT Halaman : 2dari 3

MAINTENANCE REPORT - PENGGANTIAN MODUL-MICRONET MTTB #1


DATE : 22 Maret 2021
NO DESCRIPTION

P/N Modul-Network

3. Pada pukul 09:20 WITA, 24VDC kembali di-on kan.


Note: - Masih terdapat alarm CPU MTTB Fail di HMI dan indikasi WDOG pada modul menyala.

4. Pada pukul 09:30 WITA, dilakukan pengubahan switch pada modul, menyesuaikan dengan
modul sebelumnya.
Note: - Alarm di HMI dan indikasi WDOG clear.
- Pada modul lama, switch no 3 di posisi on, dan switch lainnya off. Sedangkan di modul baru
switch 4 off. Dilakukan pengubahan menyesuaikan dengan modul lama.

Switch pada Modul

Posisi Indikator WDOG

5. Pada pukul 10:30 WITA, dilakukan penggantian AC MTTB #1 Kanan.


No. Description Part Number Quantity
Heat Exchanger Thermal Age
1. 398A4664P0003 1 pcs
6000 BTUh (Repaired)

Penggantian AC MTTB

Dilarang memperbanyak dokumen ini tanpa seizin KSO PT.BEG PT.WRK Unit Pembangkitan PLTG Senipah

You might also like