You are on page 1of 32

ARSITEKTIR DAN

PERILAKU
TERITORIALITAS

https://www.stylise.it/travel/il-gigantesco-alveare-umano-di-hong-kong-le-
impressionanti-immagini/
PEREBUTAN WILAYAH HADIR DARI MASA LAMPAU
DENGAN BERBAGAI DASAR DAN ALASAN
DENGAN BERBAGAI STRATEGI DAN TEKNIK
DEMI INVASI SEBUAH ‘BATAS’
TERITORI
TERITORIALITAS
MENDESKRIPSIKAN TENTANG LUAS SEBUAH
RUANG ATAU PENGARUH TERHADAP
FUNGSI, OBJEK, IDE

RESPON LINGKUP TERITORI BERGANTUNG DARI INDIVIDU DAN PERSEPSINYA


TERHADAP LINGKUNGAN, BERKAITAN DENGAN ASPEK SOSIAL

DIDALAMNYA TERDAPAT EGO


YANG MENCERMINKAN PRIVASI
ANJING MENANDAI TERITORI DENGAN AIR SENI
LEBIH UNTUK MEMPERTAHANKAN HIDUP UNTUK MAKAN DAN POPULASI

TINGKAH LAKU → PERSEPSI → INSTINC


MANUSIA MENANDAI TERITORI DENGAN OBJEK ATAU IDE
TERITORI UNTUK MENJAGA PRIVASI TERHADAP SOSIAL DAN KOMUNIKASINYA

MENGHASILKAN TINGKAH LAKU


BERDASARKAN PERSEPSI
DEFINISI TERITORIALITAS

Individu-group

Relasi

Setting Fisik tertentu


Human beavior and environment, Advances in theory and research. Volume 4, Environment and culture
Irwin Altman, Amos Rapoport & Joachim F. Wohlwill (1980)
Territory in Urban Settings, Sidney N. Brower. P.179-207
DEFINISI

Gibson (1966) regards the environment as


potentially rich in affordance for human
experience and behavior.

Perception is the process of obtaining information


from and about one's surroundings.
Cognition deals with the acquisition, organisation,
and storage of knowledge.
Needs also guide emotional responses, i. e. affect-
, and actions, i. e. spatial behaviour, which affects
the schemata.

Spatial behaviour denotes the output


manifested in an organism's action and
response,
(Lang 1973,1987).
ELEMEN Teritori Perilaku

attachment

TERRITORIAL BEHAVIOR

occupancy defense

Human beavior and environment, Advances in theory and research. Volume 4, Environment and culture
Irwin Altman, Amos Rapoport & Joachim F. Wohlwill (1980)
Territory in Urban Settings, Sidney N. Brower. P.179-207
Personal occupancy community occupancy

OCCUPANCY of
space

Occupancy by society Free Occupancy

Human beavior and environment, Advances in theory and research. Volume 4, Environment and culture
Irwin Altman, Amos Rapoport & Joachim F. Wohlwill (1980)
Territory in Urban Settings, Sidney N. Brower. P.179-207
Memperjelas batas-batas pemisahan

Meningkatkan pengawasan

DEFENISE
of space

Pemberian hambatan
Membuat tanda-tanda teritori lebih mencolok
Human beavior and environment, Advances in theory and research. Volume 4, Environment and culture
Irwin Altman, Amos Rapoport & Joachim F. Wohlwill (1980)
Territory in Urban Settings, Sidney N. Brower. P.179-207
Hubungan antara ruang dan obyek didalamnya

Rasa identifikasi yang kuat

ATTACHMENT
of space
Kualitas secara simbolik sebuah site

Pengalaman, aspirasi dan kondisi para penghuni


Human beavior and environment, Advances in theory and research. Volume 4, Environment and culture
Irwin Altman, Amos Rapoport & Joachim F. Wohlwill (1980)
Territory in Urban Settings, Sidney N. Brower. P.179-207
SETIAP INDIVIDU ATAU
KELOMPOK PUNYA PREFERENSI
BERBEDA TERHADAP TERITORI

TERITORI → HAK → PERSEPSI


TIDAK TERGANGGU

ALTMAN (1980):
TERITORI DIDASARI OLEH:

DERAJAT PRIVASI
AFILIASI / FAMILIAR
AKSES / PENCAPAIAN
ALTMAN (1980):
TERITORI DIDASARI OLEH:

DERAJAT PRIVASI
AFILIASI / FAMILIAR
AKSES / PENCAPAIAN

• AREA YANG SANGAT PRIBADI,


• ADA IKATAN EMOSIONAL
DAN PSIKOLOGI

KENDALI PADA PRIBADI


– PERLU IJIN

TERITORI PRIMER
KAMAR SEBAGAI SALAH SATU TERITORI PRIMER
ALTMAN (1980):
TERITORI DIDASARI OLEH:

DERAJAT PRIVASI
AFILIASI / FAMILIAR
AKSES / PENCAPAIAN

• DIMILIKI BEBERAPA INDIVIDU


SALING KENAL / SETARA
• DAPAT BERGANTI KONTROL

KENDALI PADA SETIAP INDIVIDU


– BISA SALING BERGANTI

TERITORI SEKUNDER
RUMAH ADALAH TEMPAT TINGGAL BAGI 1 KELUARGA
ALTMAN (1980):
TERITORI DIDASARI OLEH:

DERAJAT PRIVASI
AFILIASI / FAMILIAR
AKSES / PENCAPAIAN

• SELURUH INDIVIDU PUNYA HAK


SETARA (STEPHEN CARR,
values public space)

KENDALI SETARA SETIAP INDIVIDU


– KESEPAKATAN ANTAR INDIVIDU

TERITORI PUBLIK
BUNDARAN HI BISA UNTUK ASPIRASI , ATAU RUANG TERBUKA (RAGAM
MOTIVE)
Altman,
Teritori objek
Teritori ide
Lyman & Scott,
Teritori badan, body teritories
Teritori interaksi, interactional teritories
TIPE TERITORI
Teritori
Teritori Primer
Teritori
Sekunder
Publik
Altman

Teritori
Teritori Teritori Objek
Interaksi FAKTOR
PENGARUH:
• FAKTOR PERSONAL
Teritori Teritori • FAKTOR SITUASI
Lyman & • FAKTOR BUDAYA
Badan Ide
Scott

Arsitektur dan Perilaku Manusia


Joyce Marcella Laurens (2004) P.124-147
PELANGGARAN TERITORI

Teritori

invasi
pengambilalihan
Arsitektur dan Perilaku Manusia
Joyce Marcella Laurens (2004) P.124-147
FUNGSI TERITORI

DOMINASI DAN KONTROL


Meningkatkan
kontrol

TERITORI

AGRESI
PERSONALISASI Mengurangi agresi
Memberikan rasa
tertib dan aman
Arsitektur dan Perilaku Manusia
Joyce Marcella Laurens (2004) P.124-147
MENGONTROL TERITORI DALAM DESAIN

PUBLIK PRIVAT RUANG PERALIHAN

KESADARAN BAHWA KONTROL ITU ADA GRADASI PRIVAT-PUBLIK, KITA PERLU


BERGANTUNG PADA PRIVASI, AFILIASI, MELETAKAN RUANG UNTUK RE-ORIENTASI
AKSES, MAKA RESPON INDIVIDU AKAN AGAR ADA TRANSISI DAN TIDAK TERJADI
MEMBERI TANDA PENCAMPURAN (TERDAPAT INTERAKSI).

CONTOH JEMURAN BAJU DI PUBLIK CONTOH JEMURAN BAJU DI PUBLIK


MENGONTROL TERITORI DALAM DESAIN
MENGONTROL TERITORI DALAM DESAIN
MENGONTROL TERITORI DALAM DESAIN
Teritorialitas
Batas simbolik Batas nyata
ARSITEKTUR,
Selamat datang

PUBLIK RUANG PERALIHAN PRIVAT


Selamat tinggal

Penghubung peralihan teritori

TERITORI ITU GRADASI, BERBANDING


LURUS TERKAIT SKALA, HIRARKI,DSB
DIAGRAM HUBUNGAN KONTROL INDIVIDU
DIAGRAM HUBUNGAN KONTROL INDIVIDU

ISOLASI
PRIVASI LEBIH
BESAR

POLA PRIVASI MEKANISME: PRIVASI PRIVASI


PERILAKU DIHARAPKAN TERITORI / DICAPAI DIPEROLEH
PERSONAL
INDIVIDU

KESESAKAN
PRIVASI LEBIH
KECIL
TUGAS

LAKUKAN ANALISIS TERITORI PADA SEBUAH TATANAN DI


OBJEK PENGAMATAN
• Dapat menggunakan Diagaram, atau Denah,
sketsa tampak/ potongan, perspektif, yang
menjelaskan teritori
• Teritori dapat dideskripsikan dari klasifikasi,
kemungkinan pelanggaran yang terjadi, dan hal-hal
lainnya
• sesuai objek pengamatan saudara

Dikumpulkan pada E- Class dalam format PDF, KAMIS


08 Juni 2023 jam 23.59 wib
TERIMA
KASIH

You might also like