You are on page 1of 2

PENDIDIKAN KESEHATAN

DIET HATI
DIET HATI
Diet Hati diberikan
kepada pasien dengan
penyakit hati yaitu
hepatitis dan sirosis

lTujuan Diet :

 Mencegah kerusakan
jaringan hati lebih
lanjut
 Mangurangi beban kerja
JAGA KONDISI ANDA DAN
hati
JANGAN TERLALU LELAH KARENA
 Memperbaiki/
AKAN MEMPERBERAT KERJA HATI
mempertahankan status
gizi pasien
OLEH : Ns Sriwanti Ambabunga’
 Menghindari komplikasi
 Jangan makan camilan
berlebihan
 Jangan makan diatas
jam 19;00, bila terasa
lapar makanlah buah
BAHAN  Sumber Karbohidrat : nasi,kentang,
Pagi Siang Malam ro, mie, makaroni, bihun,
Syarat Diet : MAKANAN gula,tepung-tepungan yang dibuat
bubur atau puding
Nasi Tim Nasi Tim Nasi Tim YANG  Sayuran : sayuran yang dak banyak
Telur Dadar Semur ayam Perkedel  Energi : 40-45 kkal/kg BB per hari DIANJURKAN serat dan dak menimbulkan gas:
Asem-asem Tahu bumbu daging bakar bayam, labu kuning, labu siam,
 Lemak : 20-25% dari kebutuhan energi wortel, kacang panjang dll
buncis kuning Tempe  Buah-buahan : Pepaya,
The manis bacem total pisang,melon,jeruk, semangka, dll
Cah wortel
dan jagung Sup sayuran  Protein : 1,25-1,5 g/kg BB. pada pasien
selingan muda Pisang Hepatitis Fulminan dengan nekrosis dan  Sumber protein hewani : Daging
Selada buah Pepaya dak berlemak, ikan, ayam, ha
gejala ensefalopati yang disertai BAHAN yang dipanggang, diungkap,
dan Sirup Selingan disemur, di m, telur direbus/
peningkatan amoniak dalamdarah protein MAKANAN
Selingan Roti bakar didadar
dibatasi 30-40 g/hari. Pada Sirosis hati YANG  Sumber protein naba: Kacang-
Puding Susu dan teh kacangan
terkompensasi protein diberikan 1.25 DIBATASI
dan sari manis  Minuman: Kopi encer, susu skim
buah jeruk g/kg BB.  Lain-lain: Garam dapur,
margarine, mentega, minyak
 Asupan minimal protein sehari 0,8-1 g/kg goreng, santan encer
BB/hari
 Bila ada anemia diberikan suplementasi  Sumber Karbohidrat : Ketan, ubi,
vitamin B kompleks, C dan K singkong, talas, kue gurih dan cake
 Sumber protein hewani : Daging
BAHAN berlemak, daging asap, sosis,
MAKANAN sarden, daging/ ikan yang
diawetkan. Susu full cream, susu
YANG kental manis dan hasil olahannya
DIHINDARI Sayuran : sayuran yang berserat
dan menimbulkan gas : kol,
kembang ,kol,sawi,nangka muda
Hal-hal yang diperhatikan :
 Pemberian garam dibatasi apabila ada  Buah-Buahan : buah yang dapat
 Masaklah dengan cara merebus, menimbulkan gas dan nggi lemak:
oedema dan asites durian, nangka, nenas, kedondong
mengukus, memanggang,  Oedema : bengkak pada bagian tubuh
mengungkap, pepes terutama khaki dan tangan  Minuman : Minuman yang
 Hindarkan menggoreng,  Ascites : bengkak pada bagian perut, mengandung soda dan alcohol
seper : arak, bir, so drink
dianjurkan menggunakan minyak karena cairan tertimbun di bawah kulit
kedele atau minyak jagung untuk perut  Lain-lain: Goreng-gorengan, santan
 Bentuk makanan disesuaikan kental, kelapa, tape,
menumis Bumbu : cabe, cuka, lada, kecap
dengan kemampuan salurn cerna asin, saos tomat
 Sayuran di masak matang
 Memasak sayuran jangan
menggunakan santan kental

You might also like