You are on page 1of 1

SURAT PERNYATAAN

PELEPASAN HAK KARYAWAN

Pada hari ini Sabtu Tanggal Selasa Bulan Agustus Tahun 2023, bertempat di Kantor
Pusat telah membuat surat pelepasan hak dari PT Sicepat Ekspres Indonesia dengan
ketentuan sebagai berikut:

Nama : Dian Firmansyah


Umur : ……… Tahun
Alamat : Bandung
Jabatan : Sortation Sorter Mitra

Bahwa benar saya telah bekerja di PT Sicepat Ekspres Indonesia, dengan Jabatan sebagai
Sortation Sorter Mitra Bulan Januari Tahun 2023 dan berakhir terhitung sejak Tanggal
01 Bulan Agustus Tahun 2023. Oleh karena itu hubungan kerja antara saya dengan PT
Sicepat Ekspres Indonesia telah berakhir, maka saya bersedia untuk melepaskan segala
sesuatu hak dan tidak akan menuntut PT Sicepat Ekspres Indonesia baik secara kaidah
hukum ketenagakerjaan maupun secara kaidah hukum perdata dan/atau kaidah hukum
lainnya dikemudian hari.

Demikian surat pelepasan hak ini dibuat dengan sebenarnya, dalam keadaan sadar, tanpa
unsur paksaan dari siapapun dan terima kasih atas perhatiannya.

Hormat saya,

Dian Firmansyah

Confidential Doc.

You might also like