You are on page 1of 14

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN ANEMIA PADA IBU

HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MEURAXA BANDA

Putri Kurniawati1, Dewi Farida2, Cut Efriana3, Putri Yanti4, Nurbela


Sapira5,Winda Fatma Wati6
Akademi Kebidanan Saleha, Banda Aceh
e-mail : putriniazi@gmail.com

Abstract
From the results of research in the work area of the Meuraxa Health
Center, 435 pregnant women were obtained from January to
December 2022, and pregnant women who experienced anemia
were 11.15% of pregnant women. An initial survey conducted on
December 12, 2022, found 5 respondents of pregnant women who
experienced anemia in the working area of the Meuraxa Banda Aceh
Health Center, of the 5 respondents, found 3 pregnant women who
experienced anemia due to lack of knowledge of the importance of
taking Fe tablets, and 2 respondents of pregnant women who
experienced anemia due to low economic factors so that the need to
meet nutritional status was difficult to meet. The purpose of the
study was to determine the factors that influence the incidence of
anemia in pregnant women in the working area of the Meuraxa
Banda Aceh Health Center in 2023. This research method is
analytical observational conducted on June 15, 2023 in the working
area of the Meuraxa Banda Aceh Health Center with a population of
70 pregnant women. The research instrument is a questionnaire.
Data analysis using univariate and bivariate analysis with the SPSS
statistical program. The results of statistical tests with Chi Square
obtained a p value = 0.000 (P <0.05) means that there is an
influence between age and the incidence of anemia in pregnant
women, the results of statistical tests with Chi Square obtained a p
value = 0.008 (P <0.05) means that there is an influence between
income and the incidence of anemia in pregnant women, the results
of statistical tests with Chi Square obtained a p value = 0.000 (P <
0.05) means there is an influence between knowledge and the
incidence of anemia in pregnant women, the results of statistical
tests with Chi Square obtained a p value = 0.000 (P < 0.05) means
there is an influence between consumption of Fe tablets with the
incidence of anemia in pregnant women. The conclusion of this
study is there is an influence of age, income, knowledge,
consumption of Fe tablets with the incidence of anemia in pregnant
women.

Keywords: Anemia, Age, Income, Knowledge, Fe Tablet


Consumption, Meuraxa Health Center

1. PENDAHULUAN dari 11gr atau kurang dari 33%


Menurut World Health pada setiap waktu pada kehamilan
Organization (WHO 2018) yang mempertimbangkan
mendefinisikan anemia kehamilan hemodilusi yang normal terjadi
sebagai kadar hemoglobin kurang dalam kehamilan dimana kadar

1
hemoglobin kurang dari 11 gr pada preeklampsi/eklampsi 24%, infeksi
trimester pertama. Tingginya 11%, sedangkan penyebab tidak
angka kematian ibu di Indonesia langsung yaitu adanya
masih merupakan masalah yang permasalahan nutrisi meliputi
menjadi prioritas di bidang anemia pada ibu hamil 40%.
kesehatan. Penyebab kematian Kekurangan energi kronis 37%,
langsung dapat bersifat medik serta ibu hamil dengan konsumsi
maupun non medik. Faktor non energi dibawah kebutuhan minimal
medik diantaranya keadaan 44,2%.3 Sebagian besar anemia di
kesejahteraan ekonomi keluarga, Indonesia selama ini dinyatakan
pendidikan ibu, lingkungan hidup sebagai akibat kekurangan besi
dan perilaku. Faktor-faktor trsebut (Fe) yang diperlukan untuk
akan mempengaruhi status pembentukan hemoglobin,
kesehatan ibu, dimana status sehingga Pemerintah Indonesia
kesehatan ibu merupakan faktor mengatasinya dengan mengadakan
penting penyebab kematian ibu. pemberian suplemen besi untuk ibu
Angka kematian ibu adalah hamil, namun hasilnya belum
masalah yang masih menjadi memuaskan. Penduduk Indonesia
prioritas dalam bidang kesehatan pada umumnya mengkonsumsi Fe
khususnya ibu dan anak. Angka dari sumber nabati yang memiliki
Kematian Ibu (AKI) menjadi tolak daya serap rendah dibanding
ukur keberhasilan upaya intervensi sumber hewani. Kebutuhan Fe
yang dilakukan pemerintah pada janin akan meningkat hingga
terhadap kesehatan ibu. Menurut pada trimester akhir sehingga
data WHO, pada tahun 2022 diperlukan suplemen Fe.
sebanyak 295.000 wanita Kementerian Kesehatan
meninggal selama kehamilan, Republik Indonesia pada Tahun
setelah kehamilan dan persalinan. 2020 menyebutkan bahwa
Sebagian besar kematian ini (94%) penyebab kematian ibu antara lain
terjadi di daerah dengan sumber perdarahan (28,29%), hipertensi
daya yang rendah (World Health dalam kehamilan (23,86%),
Organization). Angka kematian ibu kematian ibu akibat gangguan
(AKI) Indonesia menduduki sistem peredaran darah (4,94%),
peringkat tinggi dibandingkan kejadian anemia atau kekurangan
dengan negara-negara di ASEAN darah pada ibu hamil di Indonesia
yaitu 305 per 100.000 kelahiran masih tergolong tinggi, yaitu
hidup. Berdasarkan Sustainable sebanyak 48,9%, pada kehamilan
Development Goals (SDGs) target yang sering dijumpai adalah
AKI adalah 70 per 100.000 perdarahan antepartum (plasenta
kelahiran hidup pada tahun 2030. previa dan solusio plasenta) dan
Kematian ibu di Indonesia perdarahan postpartum (atonia
secara umum disebabkan oleh uteri, retensio plasenta, sisa
beberapa faktor. Pertama, plasenta, dan laserasi traktus
penyebab obstetri langsung genitalia bawah). Perdarahan pada
meliputi perdarahan 28%, saat antepartum dan postpartum

2
sering ditemukan pada wanita pengetahuan, oleh karena itu
anemia yang disebabkan oleh semakin tinggi tingkat pendidikan
wanita yang mengalami anemia seseorang maka ia akan lebih
tidak dapat mentolerir kehilangan mudah menerima informasi.
darah. Berdasarkan hasil riset
Berdasarkan Riset Data kesehatan dasar Provensi Aceh
Kesehatan (Riskesdas) tahun 2018, pada tahun 2018, prevalensi ibu
prevalensi anemia pada ibu hamil hamil dengan anemia di Provensi
dikategorikan menurut usia, jumlah Aceh adalah 12,84%, dengan
ibu hamil anemia usia 15-24 tahun kelompok usia terbanyak adalah
adalah sebesar 84,6%, usia 25-34 usia 15-19 tahun sebesar 36-93%.
tahun 33,7%, usia 35-44 tahun Pada tahun 2020, pravelensi ibu
33,6% dan usia 45-54 tahun hamil dengan anemia di Kota
sebesar 24%. Meskipun program Banda Aceh sebesar 11%.
penanggulangan anemia pada ibu Berdasarkan studi yang telah
hamil dengan memberikan 90 dilakukan, kejadian anemia pada
tablet Fe selama periode kehamilan ibu hamil yang tingi terdapat di
sudah dilakukan pemerintah, tetapi Puskesmas Meuraxa dibanding
angka kejadian anemia pada ibu puskemas lainnnya. Dari hasil
hamil masih tinggi yakni 44,2%. penelitian di wilayah kerja
Kejadian anemia bisa Puskesmas meuraxa yang terdiri
disebabkan oleh beberapa faktor dari 1 kelurahan, 16 desa dan 63
antara lain usia, paritas, frekuensi dusun, didapatkan ibu hamil bulan
kunjungan ANC, status ekonomi, Januari- Desember tahun 2022
tingkat pendidikan, dan kepatuhan sebanyak 435 ibu hamil, dan ibu
konsumsi tablet Fe. Hasil penelitian hamil yang mengalami anemia
Amini, Pamungkas & Harahap yaitu dengan persentase 11,15%
(2018) di Puskesmas Ampenan ibu hamil. Dari data tersebut
Mataram menyebutkan anemia Kemudian Puskesmas Meuraxa
sering terjadi pada kebanyakan ibu sudah melaksanakan program
hamil di kelompok usia tidak untuk penanganan anemia yaitu
beresiko yaitu 20-35 tahun sebesar dengan cara program pemberian
63,2%. tablet Fe untuk ibu hamil.
Penelitian sebelumnya Survey awal yang dilakukan
menyebutkan bahwa sebagian pada tanggal 12 Desember 2022,
besar ibu hamil yang memiliki di dapatkan 5 responden ibu hamil
tingkat pendidikan rendah yang mengalami anemia di wilayah
mengalami anemia selama kerja Puskesmas meuraxa Banda
kehamilannya. Penelitian tersebut Aceh, dari 5 responden tersebut,
juga menjelaskan bahwa tingkat didaptkan 3 ibu hamil yang
pendidikan memiliki pengaruh mengalami anemia dikarekan
terhadap kemampuan dalam faktor kurangnya pengetahuan
menerima informasi dan terhadap pentingnya mengosumsi
menentukan mudah atau tidaknya tablet fe, dan 2 responden ibu
seseorang menerima 3 suatu hamil yang mengalami anemia

3
dikarekan faktor ekonomi yang Anemia Pada Ibu Hamil di
rendah sehingga kebutuhan untuk Puskesmas Meuraxa Kota Banda
memenuhi status gizi sulit Aceh.
dipenuhi. Untuk pertanyaan
Berdasarkan permasalahan keberhasilan Informasi jika ibu
diatas, maka penulis tertarik menjawab “Benar” diberi 1 poin dan
mengangkat masalah untuk jika “Salah” diberikan 0 poin. Dan
melakukan penelitian tentang untuk pertanyaan mengenai
‘’Faktor-Faktor yang pendapatan keluarga ibu hamil, jika
mempengaruhi Kejadian Anemia ibu menjawab ≤2.700.000 maka
Pada Ibu Hamil di Wilayah Kerja ibu dikategorikan sebagai
Puskesmas Meuraxa” Kota Banda responden berpendapatan “Rendah”
Aceh Tahun 2023. dan jika ibu menjawab ≥ 3.416.666
2. METODE maka ibu dikategorikan sebagai
Jenis penelitian yang responden berpendapatan “Tinggi”.
digunakan pada penelitian ini Pengolahan data pada
adalah observasional analitik yaitu penelitian ini sesuai dengan teori
menggambarkan dan menjelaskan yang di kemukakan oleh Arikunto
hubungan antara variabel bebas yang mengatakan bahwa
dengan variabel terikat. Penelitian pengolahan merupakan proses yang
ini dilakukan di Wilayah Kerja sangat penting dalam penelitian.
Puskesmas Meuraxa Kota Banda Kegiatan dalam pengolahan data
Aceh, waktu penelitian ini dilakukan adalah :
pada bulan Maret- Juni - 2023. 1) Editing yaitu memeriksa data
Adapun populasi dalam penelitian yang dikumpulkan yang
ini adalah seluruh ibu hamil yang dilakukan pada kegiatan data
ada diwilayah kerja Puskesmas ialah menjumlah dan
Meuraxsa Kota Banda Aceh. Periode melakukan koreksi.
Januari- Desember Tahun 2022. 2) Coding yaitu pengolahan data
Sampel adalah bagian (subset) dari dengan memberikan kode
populasi yang dipilih dengan cara dapat dilakukan sebelum dan
tertentu sehingga dianggap mewkili sesudah pengumpulan data
populasi. Teknik yang digunakan dilakukan. Dalam pengolahan
dalam pengambilan sampel adalah data selanjutnya kode-kode
teknik Non Probability sampling tersebut dikembalikan lagi
yaitu teknik penentuan sampel pada variabel aslinya.
berdasarkan pertimbangan 3) Transfering yaitu data yang
tertentu. Cara pengumpulan data telah diberi kode, disusun
dalam penelitian ini menggunakan secara berurutan kemudian
data primer dan data skunder. dipindahkan kedalam tabel.
Alat pengumpulan data yang 4) Tabulating yaitu memindahkan
digunakan dalam penelitian ini data yang diperoleh kedalam
menggunakan kuesioner yang tabel seperti tabel spread
berbentuk ceklist untuk mengukur sheet program excel atau
Faktor-Faktor Penyebab Kejadian kedalam program SPSS.

4
Analisis data dalam penelitian ini 1) Bila pada tabel 2x2 dijumpai
menggunakan analisis univariat dan nilai Expected (harapan)
bivariat. kurang dari 5, maka nilai yang
1. Analisa Univariat digunakan adalah “Fisher’s
Univariat dilakukan terhadap Excact test”.
tiap variabel dari hasil penelitian, 2) Bila pada tabel 2x2 dan tidak
dalam analisis ini hanya dijumpai nilai Expected
menghasilkan distribusi dan (harapan) kurang dari 5, maka
persentase tiap variabel yang nilai yang digunakan adalah
menggambarkan karakteristik “Countinuity Correction”.
masing-masing variabel yang diteliti 3) Bila tabelnya lebih dari 2x2,
dengan menghitung frekuensi dan misalnya tabel 3x2, 3x3 dan
presentasi masing–masing variabel sebagainya, maka digunakan
dengan komponen program uji “Pearson Chi-Square”.
komputer. 3. HASIL
Data telah dimasukkan Penelitian ini dilakukan di
kedalam tabel distribusi frekuensi Wilayah Kerja Puskesmas Meuraxa
ditentukan persentase perolehan Kota Banda Aceh Pada Tanggal 15
untuk masing-masing variabel, Juni 2023. Dari data yang
dengan menggunakan rumus dikumpulkan terdapat 80
sebagai berikut : Responden dari Teknik Non
Probability Wilayah Kerja
Puskesmas Meuraxa Kota Banda
Keterangan : Aceh Tahun 2023. Data
P = Presentase dikumpulkan melalui kuesioner dan
ƒ = Frekuensi yang teramati wawancara. Hasil penelitian ini
n = Jumlah sampel diperoleh hasil sebagai berikut:
2. Analisa Bivariat
Bivariat berguna untuk 1. Analisis Univariat
mengukur hubungan variabel a) Anemia Pada Ibu Hamil
dengan menggunakan program
komputer yaitu mengguankan Tabel 1 Distribusi Frekuensi Anemia
statistic product service solution Pada Ibu Hamil di Wilayah Kerja
(SPSS) versi 25. Aturan yang Puskesmas Meuraxa Kota Banda
Aceh Tahun 2023
berlaku pada uji chi-square (X2)
untuk program komputerisasi SPSS
adalah sebagai berikut. Bila pada
tabel 2x2 tidak dijumpai nilai No Anemi Frekuen Persentas
Expeceted (harapan) kurang dari 5 a Pada si e%
maka nilai yang digunakan Ibu
Countinuity Correction. Hamil
Untuk menentukan nilai p-
1. Anemi 23 28,7
value pada Chi-Square Tes (x2)
2. a 57 71,3
tabel, memiliki ketentuan sebagai
Tidak
berikut:
Anemi

5
a Puskesmas Meuraxa Kota Banda
Aceh Tahun 2023
Jumlah 80 100
N Pendapa Frekue Persent
Sumber: Data Primer (Diolah Tahun o tan nsi ase %
2023)
1. Cukup 36 45,0
2. Kurang 44 55,0
Berdasarkan tabel 1 dapat diketahui
bahwa dari 80 responden, yang Jumlah 80 100
mengalami anemia berjumlah 23
orang (28,7%), dan yang tidak Sumber: Data Primer (Diolah Tahun
mengalami anemia berjumlah 57 2023)
orang (71,3%). Berdasarkan tabel 3 dapat diketahui
bahwa dari 80 responden, yang
b) Usia
mendapatkan pendapatan cukup
Tabel 2 Distribusi Frekuensi Usia berjumlah 36 orang (45,0%) dan
Terhadap Anemia Pada Ibu Hamil di yang mendapatkan pendapatan
Wilayah Kerja Puskesmas Meuraxa kurang berjumlah 44 orang
Kota Banda Aceh Tahun 2023 (55,0%).

d) Pengetahuan
N Usia Frekuen Persentas
Tabel 4 Distribusi Frekuensi
o si e%
Pengetahuan Terhadap Anemia
Pada Ibu Hamil di Wilayah Kerja
1. Beresik 9 11,3
Puskesmas Meuraxa Kota Banda
2. o 71 88,8 Aceh Tahun 2023
Tidak
Beresik
o
N Pengeta Frekue Persent
Jumlah 80 100 o huan nsi ase %

Sumber: Data Primer (Diolah Tahun 1. Baik 42 52,5


2023) 2. Kurang 38 47,5

Berdasarkan tabel 2 dapat diketahui Jumlah 80 100


bahwa dari 80 responden, yang
beresiko terhadap terjadinya Sumber: Data Primer (Diolah Tahun
2023)
anemia berjumlah 9 orang (11,3%)
dan yang tidak beresiko terhadap Berdasarkan tabel 4 dapat diketahui
terjadinya anemia berjumlah 71 bahwa dari 80 responden, yang
orang (88,8%). mendapatkan pengetahuan baik
berjumlah 42 orang (52,5%) dan
c) Pendapatan
yang mendapatkan pengetahuan
Tabel 3 Distribusi Frekuensi kurang berjumlah 38 orang
Pendapatan Terhadap Anemia Pada (47,5%).
Ibu Hamil di Wilayah Kerja

6
e) Kepatuhan Tabel Fe F % f % f %

Tabel 5 Distribusi Frekuensi


Kepatuhan Tablet FeTerhadap
Anemia Pada Ibu Hamil di Wilayah 1 Ber 7 8, 2 2, 9 1 0
Kerja Puskesmas Meuraxa Kota esik 8 5 1, ,4
Banda Aceh Tahun 2023 o 2 91

N Kepatua Frekue Persent


2 Tid 2 2 5 6 7 88
o han nsi ase %
ak 1 6, 0 2, 1 ,8
Tablet
Ber 3 5
Fe
esik
1. Patuh 41 51,2 o
2. Tidak 39 48,8
Total 2 2 5 7 8 10
Patuh
3 8, 7 1, 0 0,
Jumlah 80 100 7 3 0

Sumber: Data Primer (Diolah Tahun Sumber : Data Primer (Diolah


2023) Tahun 2023)

Berdasarkan tabel 5 dapat diketahui Berdasarakan tabel 6 didapatkan


bahwa dari 80 responden, yang hasil penelitian dari 80 responden
patuh mengkonsumsi tablet Fe yang menunjukkan bahwa dari 9
berjumlah 41 orang (51,2%) dan ibu hamil yang usia beresiko
yang tidak patuh mengkonsumsi terdapat 7 (8,8%) ibu hamil yang
tablet Fe berjumlah 39 orang menderita anemia, dan terdapat 2
(48,8%). (2,5%) ibu hamil yang tidak
menderita anemia. Sedangkan dari
2. Analisis Bivariat
71 ibu hamil yang usia tidak
a) Pengaruh Usia Terhadap beresiko terdapat 21 (26,3%) ibu
Anemia Pada Ibu Hamil hamil yang menderita anemia, dan
terdapat 50 (62,5%) ibu hamil yang
Tabel 6 Distribusi Pengaruh Usia tidak menderita anemia.
Terhadap Anemia Pada Ibu Hamil Di
Wilayah Kerja Puskesmas Meuraxa Berdasarkan tabel Chi-square test
kota Banda Aceh Tahun 2023 menunjukkan p-value sebesar
0,491 > 0,05 yang menunjukkan
Anemia Pada Tota P bahwa tidak ada pengaruh antara
Ibu Hamil l va usia dengan kejadian anemia pada
N Usi lu ibu hamil di Wilayah Kerja
o a e Puskesmas Meuraxa kota Banda
Aceh.
Ane Tidak
mia Anemi
a

7
b) Pengaruh Pendapatan hamil yang tidak menderita anemia.
Terhadap Anemia Pada Ibu Sedangkan dari 44 ibu hamil yang
Hamil mempunyai pendapatan kurang
terdapat 30 (37,5%) ibu hamil yang
Tabel 7 Distribusi Pengaruh menderita anemia, dan terdapat 14
Pendapatan Terhadap Anemia Pada (17,5%) ibu hamil yang tidak
Ibu Hamil Di Wilayah Kerja menderita anemia.
Puskesmas Meuraxa kota Banda
Aceh Tahun 2023 Berdasarkan tabel Chi-square test
menunjukkan p-value sebesar
Anemia Tota P 0,178 > 0,05 yang menunjukkan
Pada Ibu l v bahwa tidak ada pengaruh antara
N Pen Hamil al
o dap pendapatan dengan kejadian
u anemia pada ibu hamil di Wilayah
atan e Kerja Puskesmas Meuraxa kota
Banda Aceh.
Ane Tida
mia k c) Pengaruh Pengetahuan
Ane Terhadap Anemia Pada Ibu
mia Hamil
F % f % F % Tabel 8 Distribusi Pengaruh
Pengetahuan Terhadap
1 Cuk 2 3 9 1 3 4
Anemia Pada Ibu Hamil Di
up 7 3 1 6 5,
0 Wilayah Kerja Puskesmas
, , 0
,1 Meuraxa kota Banda Aceh
8 3
7 Tahun 2023
2 Kur 3 3 1 1 4 5 8
Anemia Tota P
ang 0 7 4 7 4 5,
Pada Ibu l va
, , 0 N Peng Hamil lu
5 5 o etah e
uan
Total 5 7 2 2 8 1
Ane Tidak
7 1 3 8 0 0
mia Anem
, , 0,
ia
3 7 0
f % f % f %
Sumber: Data Primer (Diolah Tahun
2023)

Berdasarakan tabel 7 didapatkan 1 Baik 2 3 1 1 4 5 0


hasil penelitian dari 80 responden 9 6 3 6 2 2, ,0
yang menunjukkan bahwa dari 36 , , 5 4
ibu hamil yang mempunyai 3 3 4
pendapatan cukup terdapat 27
(33,8%) ibu hamil yang menderita 2 Kura 2 3 1 1 3 4
anemia, dan terdapat 9 (11,3%) ibu ng 8 5 2 7,

8
, 0 , 8 5 N Kon Ibu Hamil va
0 5 o sum lu
si e
Total 5 7 2 2 8 1 Tabl
7 1 3 8 0 0 et Ane Tidak
, , 0, Fe mia Anemi
3 7 0 a

Sumber: Data Primer (Diolah Tahun f % f % F %


2023)

Berdasarakan tabel 8 didapatkan


hasil penelitian dari 80 responden 1 Pat 2 3 1 1 4 51 0
yang menunjukkan bahwa dari 42 uh 9 6, 2 5, 1 ,2 ,0
ibu hamil yang mempunyai 3 0 00
pengetahuan baik terdapat 29 2 Tida 2 3 1 1 3 48
(36,3%) ibu hamil yang menderita k 8 5, 1 3, 9 ,8
anemia, dan terdapat 13 (16,3%) Pat 0 8
ibu hamil yang tidak menderita uh
anemia. Sedangkan dari 38 ibu
hamil yang mempunyai Total 5 7 2 2 8 10
pengetahuan kurang terdapat 28 7 1, 3 8, 0 0,
(35,0%) ibu hamil yang menderita 3 7 0
anemia, dan terdapat 10 (12,5%)
ibu hamil yang tidak menderita Sumber: Data Primer (Diolah Tahun
anemia. 2023)

Berdasarkan tabel Chi-square test Berdasarakan tabel 9 didapatkan


menunjukkan p-value sebesar hasil penelitian dari 80 responden
0,044 < 0,05 yang menunjukkan yang menunjukkan bahwa dari 41
bahwa ada pengaruh antara ibu hamil yang patuh
pengetahuan dengan kejadian mengkonsumsi tablet Fe terdapat
anemia pada ibu hamil di Wilayah 29 (36,3%) ibu hamil yang
Kerja Puskesmas Meuraxa kota menderita anemia, dan terdapat 12
Banda Aceh. (15,0%) ibu hamil yang tidak
menderita anemia. Sedangkan dari
d) Pengaruh Konsumsi tablet Fe 39 ibu hamil yang tidak patuh
Terhadap Anemia Pada Ibu mengkonsumsi tablet Fe terdapat
Hamil 28 (35,0%) ibu hamil yang
menderita anemia, dan terdapat 11
Tabel 9 Distribusi Pengaruh
(13,8%) ibu hamil yang tidak
Konsumsi tablet Fe Terhadap
menderita anemia.
Anemia Pada Ibu Hamil Di
Wilayah Kerja Puskesmas Berdasarkan tabel Chi-square test
Meuraxa kota Banda Aceh menunjukkan p-value sebesar
Tahun 2023 0,000 < 0,05 yang menunjukkan
bahwa ada pengaruh antara
Anemia Pada Total P

9
konsumsi tablet Fe dengan kejadian
anemia pada ibu hamil di Wilayah
Kerja Puskesmas Meuraxa kota
Banda Aceh.

4. PEMBAHASAN terjadi buka pada usia < 20 tahun


Pengaruh Usia Terhadap atau > 35 tahun saja, tapi juga
Anemia Pada Ibu hamil bisa terjadi usia 20-35 tahun
Berdasarkan tabel 5.7 karena kekurangan zat besi baik
didapatkan hasil penelitian dari 80 dari makanan ataupun asupan
responden yang menunjukkan suplemen.
bahwa dari 9 ibu hamil yang usia Pengaruh Pendapatan
beresiko terdapat 7 (8,8%) ibu Terhadap Anemia Pada Ibu
hamil yang menderita anemia, dan Hamil
terdapat 2 (2,5%) ibu hamil yang Berdasarkan tabel 7
tidak menderita anemia. didapatkan hasil penelitian dari 80
Sedangkan dari 71 ibu hamil yang responden yang menunjukkan
usia tidak beresiko terdapat 21 bahwa dari 36 ibu hamil yang
(26,3%) ibu hamil yang menderita mempunyai pendapatan cukup
anemia, dan terdapat 50 (62,5%) terdapat 27 (33,8%) ibu hamil
ibu hamil yang tidak menderita yang menderita anemia, dan
anemia. terdapat 9 (11,3%) ibu hamil yang
Berdasarkan tabel Chi-square test tidak menderita anemia.
menunjukkan p-value sebesar Sedangkan dari 44 ibu hamil yang
0,491 > 0,05 yang menunjukkan mempunyai pendapatan kurang
bahwa tidak ada pengaruh antara terdapat 30 (37,5%) ibu hamil
usia dengan kejadian anemia pada yang menderita anemia, dan
ibu hamil di Wilayah Kerja terdapat 14 (17,5%) ibu hamil
Puskesmas Meuraxa kota Banda yang tidak menderita anemia.
Aceh. Berdasarkan tabel Chi-square test
Hasil penelitian ini sejalan dengan menunjukkan p-value sebesar
penelitian yang dilakukan oleh 0,178 > 0,05 yang menunjukkan
Nurun Nikmah, menunjukkan bahwa tidak ada pengaruh antara
bahwa tidak ada pengaruh usia pendapatan dengan kejadian
terdapat anemia pada ibu hamil anemia pada ibu hamil di Wilayah
nilai p Value 0,999. Kerja Puskesmas Meuraxa kota
Usia reproduksi yang baik adalah Banda Aceh.
pada usia 20-35 tahun dimana Hasil penelitian ini sejalan dengan
umur tersebut merupakan periode penelitian yang dilakukan oleh
baik untuk hamil, melahirkan, dan Elfira Junianti, menunjukkan bahwa
menyusui.21 tidak ada pengaruh pendapatan
Menurut asumsi peneliti tidak ada terhadap anemia pada ibu hamil
pengaruh usia terhadap anemia dengan nilai p Value 0,730.
pada ibu hamil karena anemia

10
Pendapatan keluarga adalah semua pengetahuan kurang terdapat 28
hasil perolehan yang didapat oleh (35,0%) ibu hamil yang menderita
anggota keluarga dalam bentuk anemia, dan terdapat 10 (12,5%)
uang sebagai hasil pekerjaanya. ibu hamil yang tidak menderita
Pendapatan keluarga mempunyai anemia.
peran penting terutama dalam Berdasarkan tabel Chi-square test
memberikan efek terhadap hidup menunjukkan p-value sebesar
mereka. Efek di sini lebih 0,044 < 0,05 yang menunjukkan
berorientasi pada kesejahteraan bahwa ada pengaruh antara
dan kesehatan, dimana perbaikan pengetahuan dengan kejadian
pendapat akan meningkatkan anemia pada ibu hamil di Wilayah
tingkat gizi masyarakat. Kerja Puskesmas Meuraxa kota
Pendapatan akan menentukan Banda Aceh.
daya beli terhadap yang pangan Hasil penelitian ini sejalan dengan
yang dapat mempengaruhi status penelitian yang dilakukan oleh
gizi. Elfira Junianti menunjukkan bahwa
Menurut asumsi peneliti tidak ada ada pengaruh pengetahuan
pengaruh pendapatan terhadap terhadap anemia pada ibu hamil
anemia pada ibu hamil, dengan nilai p Value 0,001.
dikarenakan pendapatan termasuk Pengetahuan yang kurang
faktor sosial ekonomi. Selain itu, menyebabkan bahan makanan
para ibu hamil secara merata bergizi tidak dikonsomsi secara
diberikan tablet Fe oleh petugas optimal. Pemilihan bahan makanan
puskesmas tanpa memungut biaya dan pola makan yang salah, cukup
dari ibu hamil, ini berarti bahwa berperan dalam terjadinya anemia.
baik ibu hamil yang memiliki Keadaan anemia ini bisa
pendapatan kurang maupun cukup disebabkan karena pengetahuan
bisa memperoleh asupan Fe berupa ibu hamil tentang gizi yang rendah
tablet Fe. Sehingga asupan Fe da tidak teratur. Kurangnya
bukan dari keluarga saja melaikan pengetahuan dan salh konsep
juga pemberian tablet Fe dari tentang kebutuhan gizi dan nilai
puskesmas. pangan adalah umum dijumpai.
Pengaruh Pengetahuan Pengetahuan tentang gizi
Terhadap Anemia Pada Ibu merupakan pengetahuan tentang
Hamil hubungan konsumsi makanan
Berdasarkan tabel 8 didapatkan dengan kesehatan tubuh. Ibu hamil
hasil penelitian dari 80 responden dengan pengetahuan gizi
yang menunjukkan bahwa dari 42 diharapkan dapat memilih asupan
ibu hamil yang mempunyai makanan yang bernilai gizi baik
pengetahuan baik terdapat 29 dan seimbang bagi diri sendiri,
(36,3%) ibu hamil yang menderita janin dan keluarga. Pengetahua
anemia, dan terdapat 13 (16,3%) gizi yang dapat membantu
ibu hamil yang tidak menderita seseorang belajar bagaimana
anemia. Sedangkan dari 38 ibu menyimpan, mengolah serta
hamil yang mempunyai

11
menggunakan bahan makanan konsumsi tablet Fe dengan
yang berkualitas untuk dikonsumsi. kejadian anemia pada ibu hamil di
Menurut asumsi peneliti, ada Wilayah Kerja Puskesmas Meuraxa
pengaruh pengetahuan terhadap kota Banda Aceh.
anemia pada ibu hamil, karena ibu Hasil penelitian ini sejalan dengan
hamil hendaknya memperluas penelitian yang dilakukan oleh
pengetahuan tentang berbagai Elfira Junianti, menunjukkan bahwa
macam penyakit mengenainya, ada pengaruh pengetahuan
baik disaat sebelum hamil maupun terhadap anemia pada ibu hamil
saat kehamilan. Pengetahuan dengan nilai p Value 0,003.
tentang penyakit anemia sangat Anemia pada kehamilan umumnya
penting agar ibu hamil terhindar terjadi akibat kekurangan zat besi
dari masalah kehamilan yang dapat di dalam tubuh. Selama kehamilan
menyulitkan baik dimasa absorbsi zat besi berlangsung
kehamilan, saat proses persalinan leboh efisien dan memberikan
ataupun akibat pada bayi yang respon yang sangat baik terhadap
akan dilahirkan nanti. Jika ibu pengobatan ferro sulfat secara
memiliki pengetahuan yang lebih oral. Dengan demikian anemia
tentang anemia dalam kehamilan pada ibu hamil dapat dicegah dan
maka kemungkinan besar ibu akan diobati dengan memberikan tablet
menghindari untuk mengatasi Fe setiap hari.
masalah anemia dalam kehamilan Besi merupakan mineral makro
tersebut. yang paling banyak terdapat di
Pengaruh Konsumsi Tablet Fe dalam tubuh manusia dan hewan,
Terhadap Anemia Pada Ibu yaitu sebanyak 3-5 gram di dalam
Hamil tubuh manusia dewasa. Besi
Berdasarkan tabel 9 didapatkan mempunyai beberapa fungsi
hasil penelitian dari 80 responden esensial didalam tubuh yakni
yang menunjukkan bahwa dari 41 sebagai alat angkut oksigen dari
ibu hamil yang patuh paru-paru ke jaringan tubuh,
mengkonsumsi tablet Fe terdapat sebagai elektron di dalam sel, dan
29 (36,3%) ibu hamil yang sebagai bagian terpadu berbagai
menderita anemia, dan terdapat 12 reaksi enzim di dalam jaringan
(15,0%) ibu hamil yang tidak tubuh.
menderita anemia. Sedangkan Menurut asumsi peneliti, ada
dari 39 ibu hamil yang tidak patuh pengaruh konsumsi tablet Fe
mengkonsumsi tablet Fe terdapat terhadap anemia pada ibu hamil,
28 (35,0%) ibu hamil yang karena anemia adalah salah satu
menderita anemia, dan terdapat 11 masalah kesehatan yang
(13,8%) ibu hamil yang tidak menyebabkan tingginya angka
menderita anemia. kematian ibu hamil. Pada masa
Berdasarkan tabel Chi-square test kehamilan kebutuhan zat besi pada
menunjukkan p-value sebesar ibu hamil meningkat karena
0,000 < 0,05 yang menunjukkan digunakan untuk pembentukan sel
bahwa ada pengaruh antara dan jaringan baru termasuk

12
jaringan otak pada janin. Maka, Badan Pusat Statistik. (2020).
selama masa kehamilan ibu hamil Pravelensi Anemia pada Ibu
membutuhkan tablet Fe untuk Hamil Menurut Kelompok
mencegah terjadinya anemia. Umur.Diambil 23 Januari
5. KESIMPULAN 2022, dari
Berdasarkan hasil penelitian https://www.bps.go.id/indika
yang dilakukan maka peneliti dapat tor/indikator/view_data/0000
membuat kesimpulan sebagai /data/1782/sdgs_2/1
berikut:
1) Tidak ada pengaruh usia Badireddy, M., & Baradhi, K. M.
terhadap anemia pada ibu (2022). Chronic Anemia.
hamil, hal ini diketahui setelah Diambil 18 April 2022,
dilakukan uji statistic diperoleh darihttps://www.ncbi.nlm.nih
nilai R Square 0,491 dimana .gov/books/NBK534803/#arti
0,491 > 0,05. cle-17532.s5
2) Tidak ada pengaruh Dinas Kesehatan Kota Tangerang
pendapatan terhadap anemia Selatan. (2021). Data
pada ibu hamil, hal ini Prevalensi Ibu Hamil Anemia
diketahui setelah dilakukan uji dan Ibu Hamil KEK
statistic diperoleh nilai R (Kekurangan Energi Kronis)
Square 0,178 dimana 0,178 > Kota Tangerang Selatan
0,05. tahun 2021. Tangerang
3) Ada pengaruh pengetahuan Selatan.
terhadap anemia pada ibu
hamil, hal ini diketahui setelah Handayani, W., & Haribowo, A. S.
dilakukan uji statistic diperoleh (2012). Buku Ajar Asuhan
nilai R Square 0,044 dimana Keperawatan pada Klien
0,044 < 0,05. dengan Gangguan Sistem
4) Ada pengaruhkonsumsi tablet Hematologi. Jakarta: Penerbit
Fe terhadap anemia pada ibu Salemba Medika.rwan.
hamil, hal ini diketahui setelah (2017). Etika dan Perilaku
dilakukan uji statistic diperoleh Kesehatan. Yogyakarta: CV.
nilai R Square 0,000 dimana Absolute Media.
0,000 < 0,05.
Hidayanti, L., & Rahfiludin, M. Z.
DAFTAR PUSTAKA
(2020). Dampak Anemia
18/Hasil%20Riskesdas%202018.pdf
Defisiensi Besi pada
– Diakses Agustus 2018.
Kehamilan : A Literature
Aditianti, A., & Djaiman, S. P. H. Review. GASTER : Jurnal
(2020). Pengaruh Anemia Ibu Kesehatan, 18(1).
Hamil Terhadap Berat Bayi
Hidayati, I., & Andyarini, E. N.
Lahir Rendah: Studi Meta
(2018). Hubungan Jumlah
Analisis Beberapa Negara
Paritas dan Umur Kehamilan
Tahun 2015 Hingga 2019.
dengan Kejadian Anemia Ibu
Jurnal Kesehatan Reproduksi,
Hamil The Relationship
11(2), 163–177.

13
Between The Number of Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas)
Parities and Pregnancy Age (2018). Badan Penelitian dan
with Maternal Anemia. Pengembangan Kesehatan
Journal of Health Science and Kementerian RI tahun 2018.
Prevention, 2(1), 42–47 http://www.depkes.go.id/res
Sampai 15 di buku sampai 13 ources/download/infoterkini/
materi_rakorpop_20
https://doi.org/10.22435/
kespro.v11i2.3799.163-177 Sulistyoningsih, H. (2011). Gizi
Untuk Kesehatan Ibu dan
https://doi.org/https://doi.org/ Anak. Yogyakarta: Graha
10.30787/gaster.v18i1.464 Ilmu.
Jakarta: Prenadamedia Group. Suryani, I. S., Jamil, M. U.,
Jurnal Gema Keperawatan 15 (2), Mulyana, A., Sumarni,
275-288, 2022 Hilmawan, R. G., & Amalia,
N. R. (2021). PENCEGAHAN
Kementerian Kesehatan Republik ANEMIA DENGAN MAKANAN
Indonesia. (2021a). Laporan TAMBAHAN: Menuju Ibu
Kinerja Kementerian Hamil Sehat dan Kreatif.
Kesehatan Tahun 2020. Tasikmalaya: Edu Publisher.
Jakarta: Kementerian
Kesehatan RI. Syahdrajat, T. (2015). Panduan
Menulis Tugas Akhir
Kementerian Kesehatan Republik Kedokteran dan Kesehatan (1
Indonesia. (2021b). Profil ed.).
Kesehatan Indonesia Tahun
2020. Jakarta: Kementerian WHO (World Health Statistics).
Kesehatan RI. 2018. Angka Kematian Ibu
dan Angka Kematian Bayi.
Notoatmodjo, S. (2018). Metode World Bank, 2018
Penelitian Kesehatan.
Jakarta: Rineka Cipta. WHO. (2022a). Anaemia. Diambil 5
April 2022, dari
Notoatmodjo, S. (2018). Metode https://www.who.int/health-
Penelitian Kesehatan. topics/anaemia#tab=tab_2
Jakarta: Rineka Cipta.
Yona, S., & Nurulhuda, U. (2022).
Keperawatan Medikal Bedah

14

You might also like