You are on page 1of 3

Socio-technical Impact Activity

Example Input

People
New Resource or skill: Improved use of Forensic Interviewing. This will provide improved personal skills for the
‘People’ are involved in gathering information from people of interest. Training will be required and standard operating
procedures and guidelines will need to be implemented. This is a skill that will directly impact the people doing the work.

Resources
This will required specifically designed rooms to perform the interviews and video audio recording facilities.
Portable audio and video recording devices. Computer systems, or mobile devices to store and access
statements.

Communication and Data


This will improve the quality of data gathered through inquiry processes. It would standardize the ways in which
interview data is completed. Statements and data of value need to be shared to maximize evidential value.

Environment and Workplace


This will require soundproof space at an office. But, interviews could be conducted anywhere.

Applications / Tasks / Processes


More time is required to perform the interviews, considerations regarding time taken to transcribe and interpret
statements and reports. Data needs to be stored securely and be accessible.

Organisation
Organisation police will need updating, rules and regulations around data management and control may need to
be modified, officer rights and authorities may need to be reviewed.

Society
Little impact on the communities or society, but organisational culture and officer procedures may need to be
reviewed.

1
Create your own automated PDFs with Jotform PDF Editor- It’s free
Socio-technical Impact Activity
Enter your inputs in the space provided

People
Pelaksanaan penerbitan izin peredaran dan pengumpulan Satwa Jenis-jeni Burung Kicau
memerlukan tenaga teknis yang memiliki kemampuan sebagai berikut:
1. Mengetahui mekanisme perizinan tentang peredaran Satwa Jenis-jenis Burung Kicau
2. Mengetahui jenis-jenis Satwa Burung Kicau
3. Mampu menggunakan alat navigasi dalam menentukan koordinat pengedar
4. Mampu menggunakan komputer dan internet
5. Mampu melakukan koordinasi dengan instansi terkait
6. Mampu memberikan arahan dan bimbingan kepada calon atau pemegang izin
7. Mampu menyusun konsep surat rekomendasi dan perizinan
8. Mampu menginventarisasi potensi Sonokeling

Resources
Beberapa peralatan yang dibutuhkan antara lain:
1. Laptop dan printer
2. Kamera dan ponsel
3. GPS dan meteran
4. Alat tulis

Communications and Data


Komunikasi dan data yang dibutuhkan antara lain:
? Pengumpulan bahan, informasi, dan peraturan terkait
? Komunikasi dengan seluruh stakeholder
? Sosialisasi dengan stakeholder untuk umpan balik
? Sosialisasi SOP pelayanan
? Monitoring dan evaluasi pelaksanaan SOP

Environment and Workplace


Membutuhkan fasilitas kantor atau ruangan khusus untuk urusan Pelayanan dan
Perizinan yang memadai dan cukup luas untuk mengakomodir para pemegang izin atau
calon pemegang izin.

Applications / Tasks / Processes


Waktu yang diperlukan untuk melakukan verifikasi data dan proses perizinan berkisar
antara 7 sampai dengan 14 hari kerja. Namun keseluruhan proses penyusunan SOP
membutuhkan waktu kurang lebih 3 sampai 6 bulan.

2
Create your own automated PDFs with Jotform PDF Editor- It’s free
Organisation
Dapat melibatkan mitra kerja Internal seperti: Kasubag TU BKSDA Bengkulu, Kasie
Wilayah III Lampung, Urusan PPN Bengkulu, Urusan PPN Lampung, PEH SKW III Lampung,
Polhut SKW III Lampung, dan mitra kerja Eksternal seperti: Dinas Kehutanan Lampung,
Kesatuan Pengelolaan Hutan, Taman Hutan Raya WAR, BPHP Lampung, BPKH Lampung,
Kepolisian, dan Balai Gakkum, Karantina.

Society
Respon negatif kemungkinan terjadi dari pemegang izin pengedar dan pengumpul Satwa
Jenis-jenis Burung Kicau, oknum petugas baik internal maupun eksternal yang
mendapatkan keuntungan dari peredaran Satwa Jenis-jenis Burung Kicau illegal, dan
stakeholder yang merasa kewenangannya hilang/ berkurang.

3
Create your own automated PDFs with Jotform PDF Editor- It’s free

You might also like