You are on page 1of 7

RANCANG BANGUN SISTEM PEMESANAN JASA LAUNDRY

(E-LAUNDRY) BERDASARKAN JARAK DAN RUTE TERDEKAT


MENGGUNAKAN METODE DIJKSTRA

Yngwie Leonardi 1), Suci Mutiara 2)


1
Teknik Informatika Ilmu Komputerinstitut Informatika Dan Bisnis Darmajaya Bandar Lampung
email: yngwieleonardo@gmail.com
2
Teknik Informatika Ilmu Komputerinstitut Informatika Dan Bisnis Darmajaya Bandar Lampung
email: penulis _2@cde.ac.id

Abstract
Laundry services are the main factor that can attract visitors, but another factor that can make things
easier for customers is being able to see information on laundry place data based on the distance between
the consumer's location and the laundry place. Laundry or the process of washing clothes is basically a
routine human activity in their daily life of changing the clothes they wear, and not all people are able to
carry out the activity of washing clothes because they are limited by time, place (to dry clothes) and the
ability of each individual. So it could be a business opportunity to open and provide laundry services to
consumers, however, the large number of these companies can make it difficult for consumers to search
for and find the nearest laundry location or place. The lack of technology used by laundry companies
means that many transactions are still carried out manually so they cannot carry out ordering
transactions online.
The system that has been built can make it easier to process laundry place data and deliver package
information and the location of laundry places online using mobile.
Produce a system that can be used by admins, laundry places and consumers. The admin section can
manage laundry place data, package info, orders and reports, the laundry section can manage profiles,
packages, orders, order confirmations and reports while the consumer section can search for laundry
places, view packages and order laundry packages online via mobile
Keywords: Application, Ordering, Services, Laundry, Distance and Route, Dijkstra
1. PENDAHULUAN dengan haraga yang ditentukan penyedia jasa
Peran teknologi bagian dari inovasi utama dalam [2]. Pelayanan pada jasa laundry menjadi factor
membantu mempermudah dalam bidang bisnis utama yang dapat menarik minat pengunjung,
yang dapat menyampaikan suatu informasi akan tetapi faktor lain yang dapat memberikan
secara online [1]. Teknologi memungkinkan kemudahan kepada pelanggan yaitu dapat
efisiensi dan produktivitas yang lebih tinggi, melihat informasi data tempat laundry
yang dapat meningkatkan daya saing perusahaan berdasarkan jarak lokasi konsumen dengan
dan menciptakan peluang baru dalam bisnis. tempat laundry. Proses tersebut dapat diterapkan
Pengaruh positif seperti terciptanya inovasi juga pada pelayanan transaksi secara online
produk dan layanan yang lebih baik seperti sebagai inovasi dalam meningkatkan minat
dibidang pelayanan jasa laundry [2]. konsumen.
Pelayanan transaksi bagian dari kegiatan untuk
melakukan pencatatan pemesanan yang
Perusahaan laundry merupakan usaha dilakukan oleh konsumen dengan perusahaan,
penyediaan jasa dalam bidang mencuc pakaian
1
Panduan Penulisan Jurnal Tekinkom
sehingga konsumen memperoleh pelayanan menampilkan rute terpendek secara online.
yang diinginkan [3]. Laundry atau proses Aplikasi yang dibangun sebagai wadah bagi
membersihkan pakaian dari kotoran merupakan pelaku usaha laundry. Oleh sebab itu, peneliti
kegiatan harian yang biasa dilakukan setiap mengangkat topik dengan judul “Aplikasi
orang agar pakaian dapat digunakan kembali Sistem Pemesanan Jasa Laundry (E-
akan tetapi banyak orang tidak memiliki waktu Laundry) Berdasarkan Jarak dan Rute
yang luang untuk mencuci pakaian sehingga hal terdekat menggunakan Metode Dijkstra”.
tersebut menjadi peluang bisnis bagi sebagian
pengusaha. Sehingga dapat menjadi peluang 2. METODE PENELITIAN
bisnis untuk membuka dan memberikan layanan 2.1 Dijkstra
laundry kepada konsumen, akan tetapi Algoritma tersebut digunakan sebagai solusi dari
banyaknya perusahaan tersebut dapat masalah pencarian rute atau jarak terpendek,
menyulitkan konsumen untuk mecari dan masalah pemcarian dari titik satu dengan lainnya
menemukan lokasi atau tempat laundry yang menjadi permasalahan optimasi sehingga dirasa
terdekat. Belum adanya teknologi yang dapat mempermudah proses penanganan
dilakukan perusahaan laundry membuat masalah pencarian rute. [6].
transaksi masih banyak dilakukan secara manual
sehingga tidak dapat melalukan traksaksi Metode tersebut juga memiliki kuntungan dapat
pemesanan secara online. Maka penting adanya penerapanya seperti mengurangi biaya yang
inovasi teknologi yang dapat diakses secara digunakan dalam mencari rute terpendek dan
online yang dapat diterapkan untuk memberikan lebih efesien. [7].
kemudahan bagi konsumen dalam mencari dan Rumus:
menemukan tempat laundry dengan jarak yang
relative lebih dekat dan peran teknologi G = {V. E}, yaitu grafik yang mewakili (G)
diharapkan mampu memberikan peluang dengan simpul (Vertex = V) dan koleksi Edge
pekerjaan bagi pihak lain. (E).
Penelitian oleh [4] diperoleh bahwa dengan Metode dijkstra dilakukan dengan membuat
penerapan Djikstra dapat memudahkan dalam simpul satu ke simpul yang lain dan dilakukan
pencarian rute terpendek dan penelitian yang hingga selesai, berikut tahapanya:
dilakukan oleh [5] diperoleh hasil dari penelitian
yang dilakukan seperti 5 tempat diketahui bahwa 1. Menentukan node awal lalu berikan nilai
metode yang tepat untuk pencarian rute yaitu bobot jarak satu persatu.
dengan penerapan metode Djikstra. Sehingga 2. Menentukan bobot nilai jarak pada titik dan
Proses pencarian tempat laundry dapat atur nilai node sampai tak terhingga pada
diterapkan dengan suatu metode yaitu Metode node lainnya.
Dijkstra merupakan metode yang digunakan 3. Atur seluruh node yang belum terlewati
untuk memudahkan dalam proses pencarian rute menjadi node berangkat
terpendek sehigga dapat mebih efesien dan 4. Node berangkat didata ulang dan dihitung
efektif [6]. jaraknya, jika jarak lebih pendek dari
sebelunnya maka data sebelumnya dihapus
Berdasarkan pemasalahan tersebut maka dan disimpan ulang.
diperlukan suatu solusi dengan membangun 5. Node yang terlewati tidak dicek lagi dan
aplikasi jasa laundry menggunakan mobile. disimpan jarak terakhir dan paling kecil
Mobile digunakan karena memiliki keunggulan bobot nilainya.
seperti proses akses yang mudah dengan 6. Lalu ulangi kembali proses tersebut.
jaringan internet dan fleksibel diakses di
perangkat smartphone. Aplikasi jasa laundry
dikembangkan dengan metode Dijkstra, metode Berikut merupakan contoh penerapan metode
tersebut memiliki keunggulan yakni dapat dijkstra.

2
Panduan Penulisan Jurnal Tekinkom
juga berpengaruh penting, sehingg sistem yang
dibangun akan sesuai kebutuhan pengguna[9].

Kelebihan penggunaan metode RAD yaitu


proses pengembanan relative lebih cepat, dapat
dilakukan berulang dengan tujuan menyesuaikan
kebuhuhan pengguna dan kekurangannya
diperlukan kemapuan dan pengalaman dalam
menangani pengemangan sistem.

2.3 Laundry
Merupakan perusahaan jasa dibidang mencuci
Contoh Simpul Jarak pakaian dengan harga yang telah diberikan oleh
pemilik jasa serta lamanya pengerjaan sesuai
jenis pelayananya.[2].
Dapat dilihat tahapan penerapan metode:
Juga merupakan proses mencuci dan merawat
pakaian agar tetap bersih dan terawat. Proses ini
melibatkan berbagai langkah, mulai dari
memisahkan pakaian berdasarkan warna dan
jenis kain, mencuci dengan deterjen yang sesuai,
hingga proses pengeringan dan pelipatan
pakaian [3].
3. HASIL DAN PEMBAHASAN
1. Tempat Laundry
Tampilan pada tempat laudry merupakan
tampilan yang diperlukan untuk mengelola data
dari proses tambah hingga simpan dan dapat
dilihat padagambar 1.

Jadi lintasan terpendek adalah : A,C,D,E,F


Gambar 1 Tempat Laundry

2.2 Rapid Application Development (RAD) Berdasarkan gambar tersebut terdapat masukan
Merupakan metode yang digunakan untuk data seperti nama tempat, alamat, kecamatan,
membangun aplikasi yang cepat dengan proses telepon, gambar, lokasi dan terdapat tombol
yang dapat diulang ulang [8]. Tingginya ubah untuk mengubah data serta tombol hapus
permintaan pengembangan software tentu akan untuk menghapus data.
menjadi masalah jika tidak dapat dikembangkan
secara cepat, peran user dalam pengembangan
3
Panduan Penulisan Jurnal Tekinkom
2. Info Paket Laundry
Tampilan pada info paket laundry merupakan
tampilan yang diperlukan untuk mengelola data
dari proses tambah hingga simpan dan dapat
dilihat padagambar 2.

Gambar 4 Profil

Berdasarkan gambar tersebut terdapat masukan


data seperti nama tempat laundry, alamat,
kecamatan, telepon, gambar dan terdapat tombol
perbaharui untuk mengubah profil.
Gambar 2 Info Paket Laundry
5. Paket Laundry
Berdasarkan gambar tersebut terdapat informasi Tampilan pada paket laundry merupakan
data seperti nama tempat laundry, paket, jenis, tampilan yang diperlukan untuk mengelola data
kategori, satuan dan harga. dari proses tambah hingga simpan dan dapat
dilihat padagambar 5.
3. Pesanan
Tampilan pada pesanan merupakan tampilan
yang diperlukan untuk mengelola data dari
proses tambah hingga simpan dan dapat dilihat
padagambar 3.

Gambar 5 Paket Laundry

Berdasarkan gambar tersebut terdapat masukan


Gambar 3 Pesanan data seperti nama peket laundry, jenis, kategori,
satuan, harga dan terdapat tombol simpan atau
Berdasarkan gambar tersebut terdapat informasi ubah untuk melakukan proses kedatabase.
data seperti nama tempat laundry, alamat,
jumlah konsumen, jumlah pesanan dan total 6. Pesanan
pesanan. Tampilan pada pesanan merupakan tampilan
yang diperlukan untuk mengelola data dari
4. Profil proses tambah hingga simpan dan dapat dilihat
Tampilan pada profil merupakan tampilan yang padagambar 6.
diperlukan untuk mengelola data dari proses
tambah hingga simpan dan dapat dilihat
padagambar 4.
4
Panduan Penulisan Jurnal Tekinkom
Gambar 8 Cetak Laporan
Gambar 6 Pesanan
Berdasarkan gambar tersebut terdapat
Berdasarkan gambar tersebut terdapat informasi
masukan data berupa priode, setelah dipilih
data seperti nomor nota, tanggal, konsumen,
terdapat tombol cetak untuk mencetak laporan.
jumlah item, total, status dan terdapat tombol
detail pesanan untuk melihat info paket pesanan.
1. Tempat Laundry
Tampilan pada tempat laundry merupakan
7. Konfirmasi Pembayaran
tampilan yang diperlukan untuk mengelola data
Tampilan pada menu konfirmasi merupakan
dari proses tambah hingga simpan dan dapat
tampilan yang diperlukan untuk mengelola data
dilihat padagambar 9.
dari proses tambah hingga simpan dan dapat
dilihat padagambar 7.

Gambar 7 Konfirmasi Pembayaran

Berdasarkan gambar tersebut terdapat informasi


data seperti nomor nota, tanggal, konsumen,
item, total, status, bukti bayar dan tombol
konfirmasi untuk menerima atau menolak
pembayaran.
Gambar 4.1 Tempat Laundry
8. Cetak Laporan
Tampilan pada menu cetak laporan diperlukan Berdasarkan gambar tersebut terdapat informasi
untuk mengelola data dari proses tambah hingga data seperti nama tempat, alamat dan dapat
simpan dan dapat dilihat padagambar 8. melihat detail paket pada tempat laundry.
5
Panduan Penulisan Jurnal Tekinkom
2. Paket Laundry
Tampilan pada menu paket laundry merupakan
tampilan yang diperlukan untuk mengelola data
dari proses tambah hingga simpan dan dapat
dilihat padagambar r 10.

Gambar 11 Tampilan Pesanan

Berdasarkan gambar tersebut terdapat masukan


data seperti nama tempat, nama paket, jenis,
kategori, hargra dan jumlah dan terdapat tombol
proses untuk melanjutkan pesanan.

12. Melihat Tempat Terdekat


Tampilan pada melihat tempat terdekat
merupakan diperlukan untuk mengelola data
dari proses tambah hingga simpan dan dapat
dilihat padagambar 12.

Gambar 10 Paket Laundry

Berdasarkan gambar tersebut terdapat informasi


data seperti nama paket laundry, jenis, kategori
dan harga.

11. Pesanan
Tampilan pada pesanan merupakan tampilan
yang diperlukan untuk mengelola data dari
proses tambah hingga simpan dan dapat dilihat
padagambar 11.

Gambar 12 Tampilan Melihat Tempat Terdekat

Berdasarkan gambar tersebut terdapat informasi


data seperti nama tempat, informasi map,
informasi lokasi terdekat.
6
Panduan Penulisan Jurnal Tekinkom
4. KESIMPULAN [5] M. C. Bunaen, H. Pratiwi, and Y. F. Riti,
Kesimpulan pada penelitian yaitu : “Penerapan Algoritma Dijkstra Untuk
Menentukan Rute Terpendek Dari Pusat
1. Sistem yang telah dibangun dapat Kota Surabaya Ke Tempat Bersejarah,”
mempermudah pengolahan data tempat J. Teknol. Dan Sist. Inf. Bisnis, vol. 4, no.
laundry dan penyampaian informasi paket 1, pp. 213–223, 2022, doi:
serta lokasi tempat laundry yang dilakukan 10.47233/jteksis.v4i1.407.
secara online menggunakan mobile.
2. Sistem yang telah dibangun dapat [6] M. S. Mubarok, D. Syauqy, and H.
mempermudah konsumen untuk Fitriyah, “Sistem Rute Terpendek
menemukan rute terdekat dari beberapa Pencarian Buku Di Perpustakaan
tempat jasa laundry secara online. Menggunakan Algoritme Dijkstra,” J.
Mempermudah menyampaikan harga. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput.,
Mempermudah proses transaksi online. 2021.
3. Sistem telah dibangun menggunakan
[7] M. Y. Rukmana and F. Ramdani,
mobile dengan bahasa pemprograman PHP
“Implementasi Algoritme Dijkstra pada
Native dan database Mysql, sehingga
Webgis untuk Pencarian Lokasi SPBU di
menghasilkan sistem yang dapat digunakan
Kota Malang,” J. Pengemb. Teknol. Inf.
oleh admin, tempat laundry dan konsumen.
dan Ilmu Komput., 2018.
[10]
[11]

[8] R. A.S. and M. Shalahuddin, Rekayasa


[12] [4] [5]

5. REFERENSI Perangkat Lunak ( Terstruktur dan


Berorientasi Objek). Bandung, 2019.
[1] D. Linda, J. S. Informasi, J. Z. Abidin, A. [9] M. Mandasari and R. Kaban,
B. Lampung, P. Koga, and P. Kandis, “Perancangan Sistem Informasi
“Rancang Bangun Marketplace pada Perpustakaan Berbasis Web Dengan
Pasar Tradisional Berbasis Android,” Metode Rapid Application Development
Teknika, vol. 17, no. x, pp. 347–357, (RAD) dan Framework CSS Bootstrap,”
2023. J. Poliprofesi, 2022.
[2] Y. Yogatama Dwi Prasetya and E. [10] A. B. Setiawan and Y. Nurhidayati,
Sudarmilah, “SISTEM INFORMASI “Sistem Jalur E-Laudry Menggunakan
PELAYANAN JASA LAUNDRY Metode Djikstra,” Semin. Nas. Inov.
PADA BAROKAH LAUNDRY,” Abdi Teknol., pp. 271–276, 2017, [Online].
Teknoyasa, 2022, doi: Available:
10.23917/abditeknoyasa.v3i1.452. https://docplayer.info/54333551-Sistem-
[3] H. Rian and A. Fuadytama, jalur-e-laudry-menggunakan-metode-
“Perancangan Sistem Informasi djikstra.html
Pelayanan Jasa Laundry Pada Mamah [11] Zain Darma, M. R. Sadikin, R. M.
Laundry And Cleaners Serang,” J. Sultan, and M. Nanang, “Perancangan
Teknol. Inform. dan Komput., 2019, doi: Aplikasi Pemesanan Laundry Berbasis
10.37012/jtik.v5i2.168. Website,” no. July, pp. 1–23, 2020.
[4] A. Cantona, F. Fauziah, and W. [12] C. Primawaty, “Pembangunan Aplikasi
Winarsih, “Implementasi Algoritma Jasa Laundry Berbasis Android,” 2019.
Dijkstra Pada Pencarian Rute Terpendek
ke Museum di Jakarta,” J. Teknol. dan
Manaj. Inform., vol. 6, no. 1, pp. 27–34,
2020, doi: 10.26905/jtmi.v6i1.3837.
7
Panduan Penulisan Jurnal Tekinkom

You might also like