You are on page 1of 2

FILOSOFI PENDIDIKAN

TOPIK 2

RUANG KOLABORASI

KELOMPOK 5

A. NASRUL
NUR FITRI ADINA
SRY WAHYUNI
MIFTAHUL JANNAH
RAHMAYANA

PPG PRAJABATAN GELOMBANG 2 2023


UNIVERSITAS TERBUKA MAJENE
1. Apa kekuatan konteks sosio-kultural (nilai-nilai luhur budaya) di daerah Anda yang
sejalan dengan pemikiran KHD?

Sipamandaq memiliki arti saling memperkuat. Adanya Sipamandaq ini


masyarakat Mandar bisa menjadikan sebagai patokan dalam kehidupan sehari-
hari seperti gotong royong (saling membantu), saling menghargai satu sama lain,
dan saling menjaga untuk kelangsungan hidup yang damai, selain itu, nilai-nilai
yang terdapat di trradisi sipamandaq dapat di terapkan dalam Pendidikan untuk
memperkuat karakter peserta didik sesuai dengan nilai nilai pemikiran
kihadjar yang dimana mencakup nilai-nilai gotong royong,
kebersamaan,solidaritas, toleransi dan kearifan local.

2. Bagaimana pemikiran KHD dapat dikontekstualkan sesuaikan dengan nilai-nilai


luhur kearifan budaya daerah asal yang relevan menjadi penguatan karakter peserta
didik sebagai individu sekaligus sebagai anggota masyarakat pada konteks lokal
sosial budaya di daerah Anda?

Pemikiran Ki Hadjar Dewantara dapat di kontekstualkan sesuai dengan nilai-nilai


luhur, kearifan budaya dearah asal yang relevan menjadi penguatan karakter peserta didik
sebagai individu, sekaligus sebagai anggota masyarakat pada konteks lokal sosial budaya
di daerah yaitu gotong royong dan peduli terhadap sesama serta peduli terhadap
lingkungan. Budaya yang ada akan menunjang pengembangan nilai-nilai luhur yang
menjadi penguatan karakter murid sebagai individu dan sebagai anggota masyarakat.

3. Sepakati satu kekuatan pemikiran KHD yang menebalkan laku peserta didik di kelas
atau sekolah Anda sesuai dengan konteks lokal sosial budaya di daerah Anda yang
dapat diterapkan.

Satu pemikiran Ki Hadjar Dewantara yang kami sepakati untuk menenbalkan laku
peserta didik di kelas atau sekolah kami sesuai dengan konteks local social budaya di
daerah kami yang dapat di terapkan yaitu:

Nilai gotong royong dan kebersamaan karena hal tersebut dapat menguatkan karakter
peserta didik sesuai fropil pelajar Pancasila yang beegotong royong dan bermanfaat

You might also like