You are on page 1of 6

People's Views of MIXUE Ice Cream in Pontianak City

Afriliana Yunida1*& Desty Vitrya Halim2.


1,2
Program Studi Pendidikan Fisika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas
Tangjungpura
E-mail : afrilianayunida05@gmail.com1, vitrya0312@gmail.com2.

ABSTRACT
The emergence of Mixue ice cream in the city of Pontianak by utilizing existing empty shophouses.
This article aims to find out how people view ice mixue, which is the hallmark of mixue ice cream
and how it influences the existence of mixue in the city of Pontianak. Based on the results of the
analysis, the dominant likes of ice cream are women and based on the age range, those who like
mixue ice cream are at the age of 10-20 years. On the Google form, there are 6 statements, namely
whether the existence of a mixue in Pontianak has a positive impact on consumers who buy it?
Consumers who answered agreed. Does the existence of Mixue with many branches in Pontianak
make the atmosphere boring? Consumers answered disagree. Does the existence of viral mixue,
especially in Pontianak, make competition at other ice cream shops? Consumers answered agree
and quite agree. Does the taste of ice cream mixue have a taste that is never found in other ice
cream? Consumers answered yes. Is there a characteristic of vanilla flavor in ice cream mixue?
Consumers answered yes. Is there a difference in taste from mixed coffee and local coffee?
Consumers answered yes. Based on interviews of the characteristics and existence of Mixue ice
cream, consumers are very happy with Mixue ice cream. However, the taste of Mixue ice cream is
the same as regular ice cream.

Keywords : ce Cream, Mixue, Flavor, Existence

Pandangan Orang – Orang Terhadap Ice Cream MIXUE di Kota Pontianak

ABSTRAK
Kemunculan es krim Mixue di kota Pontianak dengan memanfaatkan ruko kosong yang ada.
Artikel ini bertujuan mengetahui bagaimana pandangan orang - orang terhadap es mixue , yang
menjadi ciri khas dari es krim mixue serta bagaimana pengaruh keberadaan mixue di kota
Pontianak ini. Berdasarkan hasil analisis yang menyukai es krim dominan adalah perempuan dan
berdasarkan rentang usia yang menyukai es krim mixue pada usia 10-20 tahun. Pada google form,
terdapat 6 pernnyataan yaitu apakah keberadaan mixue di Pontianak berdampak positif bagi
konsumen yang membeli? Konsumen yang menjawab setuju. Apakah keberadaan Mixue yang
banyak cabang di Pontianak membuat suasana menjadi bosan? Konsumen menjawab tidak setuju.
Apakah keberadaan mixue yang viral khususnya di Pontianak membuat persaingan di toko ice
cream lainnya? Konsumen menjawab setuju dan cukup setuju. Apakah rasa ice cream mixue
terdapat rasa yang tidak pernah ada di ice cream lainnya? Konsumen menjawab setuju. Apakah
terdapat ciri khas dari rasa vanilla pada ice cream mixue? Konsumen menjawab setuju. Apakah
terdapat perbedaan rasa dari kopi mixue dan kopi lokale? Konsumen menjawab setuju. Berdasarkan
wawancara dari ciri khas dan keberadaan es krim Mixue para konsumen sangat senang dengan es
krim Mixue. Namun, rasa dari es krim Mixue sama dengan es krim pada umumnya.

Kata kunci : Es Krim, Mixue, Rasa, Keberadaan


PENDAHULUAN dibawa pulang dengan menambah biaya untuk
Es krim adalah produk pangan beku cup-nya. Satu porsi es krim cone Mixue
yang dibuat melalui kombinasi proses dihargai sekitar Rp. 8.000-, an.
pembekuan dan agitasi pada bahan-bahan yang Selain itu, terdapat juga kehebatan dari
terdiri dari susu dan produk susu, pemanis, Mixue dalam menarik minat konsumen saat
penstabil, pengemulsi, serta penambah cita rasa pemasaran es krim di Indonesia. salah satu
(flavor). Es krim biasa dikonsumsi sebagai bentuknya pop culture karena terdapat
dessert dan dikelompokkan sebagai makanan pembaruan budaya dalam es krim ini. Banyak
cepat saji. Prinsip pembuatan es krim adalah orang yang akhirnya bertanya – tanya dan
membentuk rongga udara pada campuran bahan menjadi penasaran lalu akhirnya mencoba es
es krim sehingga diperoleh pengembangan krim yang sangat populer ini, Mixue juga
volume yang membuat es krim menjadi lebih memiliki cara yang sangat berhasil untuk
ringan, tidak terlalu padat, dan mempunyai menjadi es krim yang ramai dibincangkan.
tekstur yang lembut (Padaga Kemampuan lain yang menjadikan
dan Sawitri, 2005). Mixue ini semakin bertambah populer adalah
Salah satu es krim yang belakangan ini cepatnya perkembangan dan penambahan toko
sering di perbincangkan di media sosial yaitu es yang banyak tersebar di negara Indonesia,
krim Mixue. Mixue merupakan toko minuman sehingga banyak dari netizen diberbagai
dan es krim asal China yang didirikan oleh platform, media sosial seperti instagram, Tik
Zhang Hongchao pada tahun 1997. Awal Tok, dan juga Twitter memberi julukan pencari
didirikannya toko masih sederhana dan beliau ruko kosong, karena banyak dari ruko – ruko di
membuat minuman dan es krim sendiri. Pada Indonesia yang awalnya kosong kini berubah
tahun 2010, Mixue Bingcheng memilih untuk menjadi toko Mixue.
bekerja sama dengan Zhengzhou Baodao Oleh karena itu, kesuksesan es krim
Trading Co untuk mengembangkan waralaba di Mixue merupakan pelajaran yang sangat
seluruh negeri, yang semakin meningkat menarik untuk dicontoh, karena dengan
visibilitas dan pengaruh perusahaannya. Hal ini menggunakan marketing yang kreatif dan juga
membuat Mixue semakin memiliki cabang di konsisten, dapat menjadikan suatu produk
berbagai negara. Salah satunya di negara menjadi keuntungan yang cukup menjanjikan
Indonesia pada tahun 2020. Terhitung sampai sebagai seorang pebisnis.
sekarang, Mixue sudah memiliki sekitar 300
cabang di seluruh Indonesia. TINJAUAN PUSTAKA
Mixue merupakan salah satu jajaran es
Gambar 1. Logo Es Krim Mixue krim yang eksistensinya tidak diragukan lagi.
Dikarenakan es krim Mixue memiliki ukuran
porsi yang banyak dengan harga yang
terjangkau. Dikutip dari Instagram
@digitalmarketingschool.id, teknik Mixue
untuk menekan harga adalah sebagai berikut:
1. Memiliki Pabrik
Sumber ; Berita Bisnis (2023)
Menurut mxbc.com, situs resmi Mixue,
perusahaan mendirikan pabrik khusus untuk
Menu es krim Mixue menjadi menu
membuat bahan minuman sendiri pada
nomor satu yang paling banyak dipesan.
tahun 2013. Produksi skala besar
Bagaimana tidak? Harganya murah, rasannya
dimungkinkan dipabrik ini karena memiliki
enak, dan porsinya terbilang banyak. Es krim
fasilitas produksi yang sesuai.
Mixue pun terdapat banyak varian rasa, dari
2. Kemampuan negosiasi yang kuat
yang original, strawberry, hingga yang terbaru
Di China, Mixue memiliki 13.000 cabang,
coffee. Es krim Mixue tersedia dalam bentuk
yang semuanya memiliki banyak
cone. Walau begitu, es krim Mixue tetap bisa
permintaan. Karena itu, Mixue mampu

2
menurunkan biaya dan memberikan harga Google form secara online via Whatsapp.
terbaik kepada konsumen. Pengumpulan data dengan teknik tersebut
3. Metode distribusi yang efektif dilakukan supaya efisisen dan cepat dalam
Untuk mempercepat proses pengiriman ke mengolah data. Selain penyebaran angket
semua cabang, Mixue menciptakan pusat kuesioner, teknik pengumpulan data lain yang
logistik sendiri pada tahun 2014. Hasilnya, digunakan adalah berupa wawancara kepada
Mixue mampu menciptakan rantai pasokan konsumen Mixue. Keduanya dilakukan untuk
yang kuat dan mempertahankan biaya mengumpulkan data pendukung dalam
produksi yang rendah. penelitian ini.
Menurut Ka Logika, es krim Mixue Analisis content digunakan untuk
memiliki rasa yang sama dengan biasanya. mengidentifikasi pengembangan produk es
Namun, pada es krim Mixue ciri khas rasa yang krim Mixue ini. Dalam penelitian ini
soft manis tapi tidak terlalu manis yang mengadakan survei kepuasaan konsumen.
membuat Mixue menjadi favorite saya karena Selain analisis content dalam penelitian
variannya yang menarik. Selain es krim saya digunakan juga analisis wacana untuk
juga tertarik pada minuman yang dicampur mengetahui keadaan pasar dan mendapat alasan
dengan es krim. Salah satunya seperti, Jasmine mengapa hal ini penting bagi konsumen. Dalam
tea yang dicampur dengan es krim. Di mana teh penelitian analisis wacana ini mengadakan
adalah minuman favorite saya dan dicampur wawancara kepada konsumen.
dengan es krim yang tentunya pasti saya sukai
juga.
Selain es krim Mixue banyak disukai HASIL DAN PEMBAHASAN
oleh konsumen tentunya juga terdapat Hasil Penelitian
konsumen yang kurang menyukai es krim 1. Karakteristik Responden
Mixue. Menurut Astarina WD, es krim Mixue 1) Berdasarkan jenis kelamin
kurang enak, hanya saja keunggulannya pada Tabel 1. Jenis Kelamin
porsi yang banyak. Untuk rasa dan teksturnya No Jenis kelamin Jumlah
cenderung kasar, kurang lembut, agak terlalu .
manis, dan lebih enak es krim cone McD. 1. Laki – laki 8
2. Perempuan 16
METODE PENELITIAN Dari hasil penelitian diketahui pada
Penelitian ini menggunakan metode tabel 1, yang mengisi kusioner 24 orang jumlah
kualitatif yang dapat menjelaskan pertanyaan ,8 laki – laki, dan 16 perempuan. Dengan
penelitian. Pertanyaan penelitian mengenai es demikian, dapat disimpulkan bahwa perempuan
krim Mixue ini nantinya akan menentukan lebih dominan menyukai es krim Mixue , hal
metode pengumpulan data dan bagaimana ini terjadi karena kebanyakan perempuan lebih
menganilisnya. Metode kualitatif ini bersifat suka dan banyak memilki keinginan menyukai
dinamis, artinya selalu terbuka untuk adanya es krim khususnya Mixue.
perubahan, penambahan, dan penggantian
selama proses analisisnya (Srivastava, A. & 2) Berdasarkan rentang usia
Thomson, S.B., 2009). Dalam penelitian ini, Tabel 2. Usia
metode pengumpulan data menggunakan No Usia Jumlah
observasi dan interview individual yang .
ditujukan kepada konsumen es krim Mixue di 1. 10-20 Tahun 17
2. 20-30 Tahun 6
kota Pontianak yang bertujuan untuk
3. >40 Tahun 1
mengetahui ciri khas rasa es krim Mixue dan
pengaruh keberadaan es krim Mixue di kota Dari hasil penelitian diketahui pada
Pontianak. tabel 1, dengan rentang usia 10-20 Tahun
Teknik pengumpulan data dilakukan menyukai Mixue berjumlah 17 orang, pada
melalui penyebaran angket kuesioner yaitu tabel 2 dengan rentang usia 20-30 Tahun
menyukai Mixue berjumlah 6 orang dan pada jawaban sangat setuju dipilih 3
tabel 3 dengan rentang usia <40 Tahun orang,setuju dipilih 11 orang,cukup
menyukai Mixue berjumlah 1 orang. Dengan setuju dipilih 5 orang,tidak setuju
demikian, dapat disimpulkan bahwa pada dipilih 4 orang dan sangat tidak setuju
rentang usia 10-20 tahun lebih dominan dipilih 1 orang.
menyukai es krim Mixue , hal ini terjadi karena Serta pertanyaan yang keenam
kebanyakan pada usia rentang 10-20 tahun yaitu apakah terdapat perbedaan rasa
lebih suka makanan yang manis manis seperti dari kopi mixue dan kopi lokale?
es krim khususnya Mixue. Jawabannya yaitu ada 2 orang
menjawab sangat setuju,14 orang
menjawab setuju,5 orang menjawab
2. Pernyataan kusioner cukup setuju,serta ada 3 orang
1) Metode kualitatif menjawab tidak setuju
Berdasarkan hasil Google 2) Wawancara
Form, terdapat 6 pertanyaan yang akan Berdasarkan hasil wawancara
dijawab oleh konsumen mixue. Pada dengan beberapa konsumen. Pertama,
pertanyaan pertama yaitu apakah wawancara kepada saudari Sesiilia
keberadaan mixue di Pontianak Karalin Dutia Novena, jenis kelamin
berdampak positif bagi konsumen yang perempuan, dan berusia 11 tahun. Dari
membeli? Terdapat beberapa jawaban pertanyaan yang ditanyakan mengenai
yang berbeda yaitu ada 2 orang ciri khas dari es krim Mixue dan
menjawab sangat setuju,ada 13 orang pengaruh keberadaan es krim Mixue.
menjawab setuju,ada 6 orang menjawab Saudari menjawab bahwa es krim ini
cukup setuju dan ada 3 orang berdampak positif bagi konsumen,
menjawab tidak setuju. karena sedang viral di media sosial.
Pada pertanyaan kedua yaitu Selanjutnya, keberadaan es krim Mixue
apakah keberadaan Mixue yang banyak yang banyak tidak menjadikan suasana
cabang di Pontianak membuat suasana bosan dikarenakan lebih baik banyak
menjadi bosan? Terdapat 2 orang cabang supaya para konsumen tidak
menjawab sangat setuju,1 orang susah untuk membeli es krim Mixue
menjawab setuju,4 orang menjawab ini. Pada es krim Mixue ini juga
cukup setuju,16 orang menjawab tidak membuat persaingan dengan es krim
setuju dan 1 orang menjawab sangat lain dikarenakan es krim Mixue banyak
tidak setuju. diinginkan oleh para konsumen.
Pada pertanyaan ketiga yaitu Berdasarkan rasanya es krim memiliki
apakah keberadaan mixue yang viral banyak varian rasa. Namun, saudari
khususnya di Pontianak membuat juga menjawab bahwa rasa es krim
persaingan di toko ice cream lainnya? vanila dan varian kopi pada Mixue
Terdapat 8 orang menjawab sangat sama saja dengan es krim dan kopi di
setuju,10 orang setuju, 5 orang cukup produk lain.
setuju serta 1 orang menjawab tidak Kedua, wawancara kepada
setuju. saudara Gege, jenis kelamin laki – laki,
Pada pertanyaan ke empat yaitu dan berusia 15 tahun. Dari pertanyaan
apakah rasa ice cream mixue terdapat yang ditanyakan mengenai ciri khas
rasa yang tidak pernah ada di ice cream dari es krim Mixue dan pengaruh
lainnya? Ada yang menjawab sangat keberadaan es krim Mixue. Pendapat
setuju yaitu 1 orang,setuju 9 orang, saudara mengenai ciri khas dan
cukup setuju 7 orang,tidak setuju 6 keberadaan es krim Mixue sama seperti
orang dan sangat tidak setuju 1 orang. narasumber yang di wawancara
Lalu pada pertanyaan kelima pertama.
yaitu apakah terdapat ciri khas dari rasa
vanilla pada ice cream mixue? Terdapat Pembahasan

4
Berdasarkan data yang diperoleh pada Metode yang kedua yaitu wawancara.
metode penelitian yang menggunakan metode Pada metode ini kebanyakan masyarakat
kualitatif yaitu wawancara dan google form menyukai es krim Mixue dari ciri khas rasa dan
hasil yang di dapatkan sesuai dengan teori yang keberadaannya. Namun, rasa dari es krim
ada yaitu banyak sekali kalangan masyarakat Mixue ini sama dengan es krim lainnya yang
yang menyukai es krim Mixue ini dengan ada dipasaran.
alasan es krim Mixue memiliki ciri khas pada Dikutip dari Instagram
rasanya serta es krim Mixue memiliki rasa yang @digitalmarketingschool.id, teknik Mixue
soft tidak terlalu manis sehingga membuat untuk menekan harga adalah sebagai berikut:
penggemarnya menjadi tidak bosan dengan es 1. Memiliki Pabrik
krim ini. Menurut mxbc.com, situs resmi Mixue,
perusahaan mendirikan pabrik khusus untuk
SIMPULAN membuat bahan minuman sendiri pada
Metode penelitian yang digunakan pada tahun 2013. Produksi skala besar
artikel ini menggunakan dua metode yaitu dimungkinkan dipabrik ini karena memiliki
metode wawancara dan google form. Pada fasilitas produksi yang sesuai.
metode google form yang menyukai es krim 2. Kemampuan negosiasi yang kuat
Mixue ini dominannya adalah perempuan, hal Di China, Mixue memiliki 13.000 cabang,
ini terjadi karena kebanyakan perempuan lebih yang semuanya memiliki banyak
suka dan banyak memilki keinginan menyukai permintaan. Karena itu, Mixue mampu
es krim khususnya Mixue. Selain itu menurunkan biaya dan memberikan harga
berdasarkan rentang usia, kebanyakan yang terbaik kepada konsumen.
menyukai es krim Mixue ini terdapat pada 3. Metode distribusi yang efektif
rentang usia 10-20 tahun. Hal ini terjadi karena Untuk mempercepat proses pengiriman ke
kebanyakan pada usia rentang 10-20 tahun semua cabang, Mixue menciptakan pusat
lebih suka makanan yang manis manis seperti logistik sendiri pada tahun 2014. Hasilnya,
es krim khususnya Mixue. Mixue mampu menciptakan rantai pasokan
Pada google form, terdapat 6 yang kuat dan mempertahankan biaya
pernnyataan yaitu apakah keberadaan mixue di produksi yang rendah.
Pontianak berdampak positif bagi konsumen
yang membeli? Konsumen yang menjawab DAFTAR PUSTAKA
setuju. Apakah keberadaan Mixue yang banyak
cabang di Pontianak membuat suasana menjadi
bosan? Konsumen menjawab tidak setuju.
Apakah keberadaan mixue yang viral
khususnya di Pontianak membuat persaingan
di toko ice cream lainnya? Konsumen
menjawab setuju dan cukup setuju. Apakah rasa
ice cream mixue terdapat rasa yang tidak
pernah ada di ice cream lainnya? Konsumen
menjawab setuju. Apakah terdapat ciri khas dari
rasa vanilla pada ice cream mixue? Konsumen
menjawab setuju. Apakah terdapat perbedaan
rasa dari kopi mixue dan kopi lokale?
Konsumen menjawab setuju. Berdasarkan
wawancara dari ciri khas dan keberadaan es
krim Mixue para konsumen sangat senang
dengan es krim Mixue. Namun, rasa dari es
krim Mixue sama dengan es krim pada
umumnya.
bisnis, b. (2023, januari ). m. kumparan.com. Diambil kembali dari Sejarah Mixue , dari Kios
Sederhana Hingga Punya RIbuan Cabang: https://kumparan.com/berita-bisnis/sejarah-
mixue-dari-kios-sederhana-hingga-punya-ribuan-cabang-1zfozNgdm97
Chan. (2009). Es Krim. jurnal pendidikan dan penelitian .
Fatmawati. (2017). Es krim. kewirausahaan , 5.
Fazafadli, R. (2023, januari ). Pop Culture dalam Es Krim Mixue. Diambil kembali dari
Kompasiana : https://www.kompasiana.com/rifqi23176/63b82519c1cb8a7c7b755a42/pop-
culture-dalam-es-krim-mixue
Fitria, R. (2023, maret ). Food Vlogger Vandingkan Rasa Mixue di Korea Selatan dan di Indonesia.
Diambil kembali dari detikfood: https://www.google.com/amp/s/food.detik.com/info-
kuliner/d-6620754/food-vlogger-bandingkan-rasa-mixue-di-korea-selatan-dan-di-
indonesia/amp
grid. (2021). asal usul mengenai hidangan manis bernama es krim . penelitian .
Legowo. (2017). Es Krim. kewirausahaan , 2-5.
SUMARNO, N. (2023, januari ). Siapa Tidak Kenal Mixue, Es Krim Viral Ini Punya 5 Menu
Terfavorit. Diambil kembali dari SUKOHARJINEWS.COM:
https://sukoharjonews.com/siapa-tidak-kenal-mixue-es-krim-viral-ini-punya-5-menu-
terfavorit/
Wemagz. (2023, april ). Mixue: Si Manis yang Difandrungi Kalangan Masyarakat Indonesia.
Diambil kembali dari Mahasiwa Wirausaha:
https://www.kompasiana.com/rifqi23176/63b82519c1cb8a7c7b755a42/pop-culture-dalam-
es-krim-mixue
Yuwono, S. S. (2015, November). Es Krim. Es Krim, hal. 1-5.

Nama :

1. Afriliana Yunida F1051211005 IVA1


2. Desty Vitrya Halim F1051211050 IVA2

You might also like