You are on page 1of 20

Ekonomi Teknik

Rispi

Ekotek

Rumus Bunga dengan Pemakaian Tabel

1. F = P (1+ i)n FV unit ( F/P)


2. P = F/ (1+ i)n PV unit (P/F)
3. A = F i / [ (1+ i)n -1] ... SFF (A/F)
4. A = [P i (1+ i)n] / [(1+ i)n -1] CRF ( A/P)
5. F = A [(1+ i)n -1] / i .FV anuity (F/A)
6. P = A [(1+ i)n -1] / i (1+ i)n .PV anuity (P/A)
7. Gradient series A = G [ 1/ i (n/((1+ i) n -1)](A/G)

F = Future ( Nilai yang akan datang)


P = Present ( Nilai awal/ sekarang)
A = Nilai tahunan
n = tahun
i = bunga (%)
G = kenaikan/ penurunan secara sama

Rispi

Ekotek

Introduction Problem
1.If you place $ 1000 at the end of 1999, in a bank account where it
earns 7 % interest per year, which is annually compounded, how
large will your bank account be at the end of 2005?
2.If you want to have available, at the end of 2010, a sum of $10 000,
how large a sum should you place in a bank account at the end of
2000, if this account earns 5 % annual interest?
3.If you place $ 500 in a bank account at the end of every year, starting
at the end of 1998, and you keep this up the end of 2014, how large
will your bank account then be, if it earns 7% compound interest?
4.How large a sum should you place in a bank account at the end of
2000, if you want to withdraw from this account a sum of $ 2500 at
the end of 2001, 2002, 2003, 2004 and 2005, and have this account
depleted at the end of 2005, if it earns 4% interest?
5.If you want to have available at the end of 2012, a sum of $100 000,
how large a sum should you place in a bank account, at the end of
every year, beginning at the end of 1998 and ending at the end of
2012, if it earns 10% interest?

Rispi

Ekotek

Ekonomi Teknik

6.

Uang $25 000 pada akhir 2000, dibungakan 8%/th


berapakah jumlah uang yang dapat diambil secara
sama diawali tahun 2001 dan berakhir tahun 2008?

7.

Bila Uang $10 000 pada akhir 1988 bernilai $18 380
pada akhir 1997 berapakah bunga yang digunakan?

8.

Pada akhir 2025, dibutuhkan $ 40 000 dengan bunga


8 % kapankah uang $ 10 000 dimasukkan di bank ?

Rispi

Ekotek

Ekonomi Teknik

9.

Sejumlah $10000 dimasukkan di bank pada akhir 2000


diambil $1000 pertahun mulai akhir 2001 sampai akhir
2021. Berapakah bunganya?

10. Akhir 2025 dibutuhkan uang $ 40.000. bila i = 6 %,


kapan uang sejumlah $ 1000 didepositokan per tahun
bila deposito terakhir pada akhir 2025?
11. Berapakah jumlah uang yang harus dideposito pada
akhir tahun 1992, bila i = 7 % dan pengambilan uang
$1000/th diawali tahun 2006 diakhiri tahun 2014.
Rispi

Ekotek

Ekonomi Teknik
12.

Seseorang menabung $1000 pada akhir 1991,1995,2002 sehingga


bernilai $10 270 pada akhir 2008. Berapakah bunganya?

13.

Uang $10000 dimasukkan dibank pada akhir 1998 dengan bunga 6


% kemudian diambil $1000/ tahun diawali pada akhir 2008, sampai
akhir 2015, berapakah sisa uang pada awal 2016

14.

Bila $1000/th dengan bunga 7 % dimasukkan di bank mulai akhir


1998 sampai akhir 2005 kemudian $2000/th mulai akhir 2006 sampai
akhir 2012. Berapakah nilai pada akhir 2019 ?

15.

Sejumlah $25 000 di bank pada akhir 1990, kemudian diambil


$5000/th diawali pada akhir 2000 sampai akhir 2007, bernilai
$39.300 pada awal 2008, Berapakah bunganya?

Rispi

Ekotek

Ekonomi Teknik

16.

Bila $25 000 dimasukkan di bank dengan bunga 6 % pada akhir 1988,
berapa tahun dapat mengambil $5000/th diawali th2001?

17.

Apabila direncanakan pengambilan uang sebesar $ 1000/th mulai th


2000 sampai akhir 2009 dan $2000/th mulai akhir 2010 sampai akhir
2019, Berapakah pemasukan uang secara sama /th diawali tahun 1990
sampai akhir 1999.Bila bunga yang berlaku 7 % / tahun

18.

Bank menawarkan pinjaman $1000/th diawali tahun 2008 berakhir th


2012 yang harus dikembalikan sebesar $1750/th diawali tahun 2013
sampai akhir 2017. Berapakah bunga ?

Rispi

Ekotek

Ekonomi Teknik

19.

Sebuah bank menawakan sertifikat yang berharga $600 tiap tahun,


diawali pada tahun 2009 dan habis pada tahun 2028. bunga yang berlaku
7 % berapakah nilai sertifikat ini pada akhir 2008 ?

20.

Sebuah bank memberikan kesempatan investasi sebesar $ 10000 pada


akhir 2008 dan mendapat hasil $ 10000 pada akhr 2013 ditambah
$10000 pada akhir 2016, $10000 pada akhir 2020. Berapakah bunga
yang diberlakukan?

21.

Apabila anda menabung dengan bunga 5%/th : $1000 pada akhir 2001,
$2000 pada akhir 2002, $3000 pada akhir 2003, $4000 pada akhir 2004,
$5000 pada akhir 2005, Berapakah nilainya pada akhir 2005

Rispi

Ekotek

Ekonomi Teknik
22.

Apabila bunga bank 8%/th, dan kita menabung $ 1000 pada akhir 2001;
$2000 pada akhir 2002 terus naik $1000 pertahun sampai pada akhir
2009 sebesar $9000. Berapakah nilai tabungan pada akhir 2019 ?

23.

Bila bunga bank 10%/th kemudian menabung $5000 pada akhir 2001,
$6000 pada akhir 2002 dan naik $1000 pertahun sampai pada akhir 2011
sebesar $15000. Berapakah nilai pada akhir 2020 ?

24.

Berapakah uang yang harus ditabung pada akhir 2010, bunga 7%/th
sehingga dapat mengambil uang sebesar $6000 pada akhir 2015, $5000
pada akhir 2016, $4000 pada akhir 2017, $3000 pada akhir 2018, $2000
pada akhir 2019?

25.

Bila uang $10000 ditabung dengan bunga 4%/th pada akhir 1990
berapakah uang yang dapat diambil naik secara lineair diawali pada akhir
2011 dan diakhiri pada akhir 2020?

Rispi

Ekotek

Ekonomi Teknik
26.

Pada pengerjaan konstruksi Grand Rapid Hydro Electric station di


sungai Saskatchewan Canada, Kontrak dilaksanakan untuk 3 unit
tenaga listrik dan mulai membagikan listrik pada 1 Oktober 1964.
Tetapi untuk unit ke 4 belum dibutuhkan sampai pada 1 Oktober
1976. Selama musim gugur pada th 1963 kontraktor membuat
tawaran unit 4 perlu pembiayaan $ 5 400 000 bila dibangun pada 1
oktober 1964. Panitia hidro membuat rancangan penyelesaian unit 4
pada 1976 bernilai 8 000 000. Kalau unit 4 diselesaikan tahun 1964
menghasilkan energi yang dapat dijual seharga $200 000 pertahun
selama 12 tahun. Bunga yang berlaku 6%/th. Apakah tawaran
kontraktor dapat diterima ?

Rispi

Ekotek

10

Ekonomi Teknik
27.

Di sebuah negara berkembang mengajukan pinjaman ke Bank Dunia untuk


membangun proyek irigasi. Besaran pinjaman antara 2010 dan 2015 untuk
membangun dua bendungan besar dan 3 bendungan kecil beserta 100 km
saluran irigasi primer yang pada Januari 2015 perlu biaya $ 50 000 000.
Untuk melengkapi pekerjaan irigasi seperti saluran sekunder,aqueduct,
siphon, saluran drainasi, control bendungan di antara 2015 dan 2020 akan
butuh $20 000 000 pada Januari 2020. World Bank akan mempertimbangkan
bila proyek selesai dan beroperasi awal 2020 biaya operasi $ 1 000 000/th
tiap akhir tahun. Penghasilan langsung $ 3 000 000/th pada 5 th pertama, $ 4
000 000/th pada 5 th kedua, $ 5 000 000/th sampai akhir umur proyek. Umur
proyek 50 th bunga 8%/th. Proyek ini dapat diterima atau tidak menurut
World Bank ?

Rispi

Ekotek

11

Ekonomi Teknik
28.

Sebuah perusahaan penyediaan air minum mendapat pinjaman dari


Bank America sebesar $ 1 000 000, n = 30 th, i = 5 %. Berapakah
Perusahaan tersebut harus membayar pinjaman pertahun?
Bila setelah membayar 5 tahun, bank memberikan waktu selama 10
tahun tidak membayar, namun harus dibayar sekali setelahnya atau
15 th sejak pertama membayar.
Berapakah besaran sekali membayar tersebut ?

29.

Sebuah dam di Pakistan(Tarbela Dam) dibangun pada th 1970


dengan biaya sebesar $ 600 000 000. Volume air yang dapat
digunakan oleh irigasi 8 000 000 acre-feet pertahun,umur
bendungan 50 th, i = 7 %, O&M = $ 1 000 000/Th,
Berapakah harga air per acre foot ?
Bila setelah 50 th bendungan penuh dengan sedimen sehingga
tidak berfungsi dengan perkiraan fungsi turun secara lineair
berapakah harga air dengan kondisi tersebut.

Rispi

Ekotek

12

Ekonomi Teknik
30.

A.
B.
C.

D.

Problem berikut berdasar dari proposal proyek irigasi di Sudan,


Biaya awal $ 50 000 000, umur 30 th, O&M $ 1 000 000/th.
(Bunga 4%, 7%,10%)
Bila umur proyek tak terbatas dan benefit selalu sama/th berapakah
besaran pertahunnya supaya proyek tersebut impas
Bila umur proyek 30 th berapakah besaran pertahunnya supaya
proyek tersebut impas
Bila benefit turun secara linier sampai habis pada akhir umur
proyek, berapakah besaran pertahunnya supaya proyek tersebut
impas
Bila bentuk diagram benefit 10 tahun naik secara linier dan turun

10
Rispi

20

secara linier 20 th sampai akhir umur


proyek, berapakah besaran pertahunnya
supaya proyek tersebut impas

Ekotek

13

Ekonomi Teknik

31. Pada Perencanaan sebuah spillway diketahui : Hubungan debit


kemungkinan terjadi dan biaya pada tabel dibawah tentukan debit
rencana untuk spillway Bila terjadi kehancuran Kerugian $500 juta
Hub. Debit & % Kejadian dan Biaya Tahunan Spillway

Rispi

Debit (100 000 m3/det)

Biaya(10 6)

30

1.0

1.4

1.7

0.2

1.9

0.08

2.1

0.025

2.3

0.01

2.5

0.006

2.7

0.002

2.8

10

0.001

3.0

Ekotek

14

Tabel 32.ketinggian banjir, debit dan


kerugian
%

Stage
(ft)

Debit
(m3/det)

Kerugian
($Juta)

100

10

3000

50

20

6000

25

30

11000

35

15000

10

37

17000

15

38

18000

23

40

20000

30

0.2

43

24000

40

0.03

47

30000

60

0.001

50

40000

80

Rispi

Ekotek

No.32.
Diketahui hubungan ketinggian
banjir dengan debit dan kerugian
pertahun berupa tabel dan grafik,
juga hubungan debit dan
kemungkinan terjadi sebagai
berikut, dari data tersebut
Tentukanlah keuntungan
bangunan pengendali banjir
berupa tanggul yang dapat
menampung banjir sampai 15 000
m3/det. dan terowong pengelak
yang bisa mengelakkan banjir
sebesar 3 000 m3/det. Tahap
penyelesaian membuat grafik
hubungan % kejadian dengan
kerugian berdasar data yang
tersedia, hitung luasan bebas
kerusakan dengan planimetri.
Untuk lebih jelas lihat pada jawab
soal.
15

Rispi

Ekotek

16

Rispi

Ekotek

17

Jawab No.31
%

Biaya Resiko
($Juta)

Biaya
spillway
tahunan

BiayaTotal
($Juta)

30

=30/100x500=150

151

25

1.4

26.4

1.7

6.7

0.2

1.9

2.9

0.08

0.4

2.1

2.5

0.025

0.125

2.3

2.425*

0.01

0.05

2.5

2.55

0.006

0.03

2.7

2.73

0.002

0.01

2.8

2.81

10

0.001

0.005

3.005

Debit
(100000 m3/det)

Yang paling ekonomis pada Debit 600 000 m3/det (Q4000)dengan biaya
tahunan $ 2.425 juta
Rispi

Ekotek

18

32.Dengan menghubungkan % dan kerugian pada tabel 32


maka akan didapat grafik kerugian, setiap kotak nilainya
= 1% x 5 juta =$ 50 000, jumlah kotak yang dibawah
curva = 39, jadi besar kerugian = 39 x $ 50 000 = $1
950 000.
Bila dibangun tanggul maka kerusakan hanya curva
dibawah garis 7 % atau debit 15 000 m3/det. Jumlah
kerugian = 26 kotak=26 X $50 000 =$1 310 000. Atau
mendapat benefit = 1950000-1 310 000 = $ 649 000
Bila dibangun terowong pengelak = Debit 18 000
dengan 2 % kejadian menjadi 18 000 3 000 =15 000,
titik lain diperlakukan akhirnya terjadi curva b, di mana
jumlah kotak = 14 x 50000 = 700 000.
Benefit = 1950000-700 000 = $1 250 000.
Rispi

Ekotek

19

Rispi

Ekotek

20

You might also like