You are on page 1of 31

PENGANTAR

E-LEARNING
Ponco Wali P, M.Pd
Diambil dari Herman DS, Ph.D

Outline

Pengantar E-learning
Pengembangan E-learning
Menyiapkan Materi E-learning

PENGANTAR E-LEARNING

Apa e-learning itu?


4

Definisi e-learning dari


berbagai sumber:

Electronic learning (Sohn, 2005)


Instructions delivered via all electronic
media (Engelbrecht 2003)
Learning facilitated by internet and www
technologies (Meredith and Newton 2003)
Distance education using the internet
(Watanabe 2005)
Pengiriman materi pembelajaran melalui
media elektronik seperti internet, CD,
komputer (Gilbert & Jones (2001)
Pemanfaatan teknologi Internet untuk

Apa e-learning itu?

Definisi klasik:
electronic learning
Pembelajaran melalui media elektronik

Perkembangan teknologi
Pergeseran konten & adaptivity

Definisi kontemporer:
Pengelolaan pembelajaran melalui media
Internet atau web
Meliputi aspek-aspek: materi, evaluasi,
interaksi/komunikasi, kerjasama

Existing E-learning
6

Materi pembelajaran
di web

Pengelolaan pembelajaran
melalui web
(Elearning Terpadu)

Evolusi E-learning

Pengembangan
Jaringan/Infrastruktur

Teknologi
E-learning

Pengembangan Konten/Isi

Pengembangan
Jaringan/Infrastruktur

Teknologi E-learning

Pengembangan
Konten/Isi

Academic,
administrative
&
student
services
Assessment
On-line
Content
Infrastructure,
Ethical
of
Physical
Learning
learner,
and
development
considerations
off-line
layout
and
evaluation
hardware
teaching
resources
and
and
navigation
in
and
of
maintenance
e-learning
issues
learning
&
software
support
environment
Pedagogical

Re
Su so
pp ur
o r ce
t

Interface
Design

Ethical

al

In
st
itu

tio

na

c
gi
lo
no
ch
Te

e-Learning

io
t
ua
l
a
v
E

Management

PENGEMBANGAN ELEARNING

Pengembangan
E-learning
Pengembangan E-learning

Analisis

Perancangan

Evaluasi

Implementasi

13

Pengembangan
E-learning
Pengembangan E-learning

Kebutuhan
Pengguna
Teknik
Resources

Analisis

Perancangan

Evaluasi

Implementasi

14

Pengembangan
E-learning
Pengembangan E-learning

Kebutuhan
Pengguna
Teknik
Resources

Instruksional
Media/Bahan
Ajar
Software

Analisis

Perancangan

Evaluasi

Implementasi

15

Pengembangan
E-learning
Pengembangan E-learning

Kebutuhan
Pengguna
Teknik
Resources

Instruksional
Media/Bahan
Ajar
Software

Analisis

Perancangan

Evaluasi

Implementasi
Produksi Elearning (web
dan non-web)

16

Pengembangan
E-learning
Pengembangan E-learning

Kebutuhan
Pengguna
Teknik
Resources

Formatif
Sumatif
Updating

Instruksional
Media/Bahan
Ajar
Software

Analisis

Perancangan

Evaluasi

Implementasi
Produksi Elearning (web
dan non-web)

17

Implementasi E-learning
Implementasi e-learning sangat
bervariasi mulai dari yang sederhana
hingga yang terpadu
Flexible dan distributed
Asynchronous (any time, any place),
synchronous (real time, any place),
blended/hybrid (campuran)
Trend E-learning saat ini sering
diimplementasikan dengan paradigma
pembelajaran on-line terpadu dengan

Apa LMS itu?


Adalah paket perangkat lunak untuk:
menyampaikan materi perkuliahan dan
resources on-line (berbasis web)
mengelola kegiatan pembelajaran serta
hasil-hasilnya
menilai,

memonitor, melacak,
menyimpan, dan administrasi

memfasilitasi interaksi, komunikasi,


kerjasama antar dosen dan mahasiswa

LMS yang ada di dunia?

LMS Komersial (Licensed)


WebCT
Blackboard

LMS Open Source


Moodle
Claroline
Manhattan
Atutor

Membuat Portal E-learning


dengan Moodle
Berbayar
Menyewa domain dan webhosting
Gratis
Contoh: http://www.gnomio.com/

MENYIAPKAN MATERI
E-LEARNING

Perlu kita ketahui

Mengajar melalui web tidak sekedar


menaruh file dari buku ke web atau
sekedar membuat web dengan berbagai
ilustrasi yang colorful.
Web pembelajaran atau e-learning perlu
dibuat dengan memperhatikan dan
mengakomodasi rancangan
instruksional dan web design.

Rancangan Instruksional

Menganalisis kebutuhan siswa


Menilai lingkungan pengajaran
Memperhatikan gap kondisi siswa saat
ini dan kondisi ideal:

pengetahuan, sikap, ketrampilan

Menentukan skenario pembelajaran:

Kompetensi lulusan, SK-KD


Tujuan
Materi pembelajaran
Indikator
Soal tes
Aktivitas pembelajaran

Prinsip web design (1)

Konsistensi layout, navigasi, teks, background


Indikator halaman (identitas, progress, header)
Teks: ringkas/padat, bullets, font jelas, warna
kontras, garis bawah hanya untuk links
Gambar: relevan, caption dekat, resolusi dan
ukuran proposional
Audio/video/animasi: meaningful, relevant,
simple, short segments
Modifikasi presentasi dari buku atau hardcopy

Prinsip web design (2)

Pemanfaatan Multimedia, Hyperlinks,


dan Online Communication dengan tepat

Multimedia merujuk pada penggunaan


berbagai format media secara simultan
seperti teks, gambar, suara, animasi, video
Hyperlinks menghubungkan satu file/lokasi
ke file/lokasi yang lain
Online Comunications: forum diskusi, ruang
chat, email, video conference

Tip Interaksi
27

Level interaktivitas

Antara siswa dan


konten
Antara siswa dan guru
Antara siswa dan
siswa

Tip Interaksi
28

Orientasi

Identifikasi poisisi saat ini


Kembali ke posisi semula bila
selesai
Alat batu orientasi, mis: progress
bar

Menyiapkan Materi

Materi pembelajaran dibuat dalam


format digital yang berupa dokumen
(doc, pdf, xls, txt, html), presentasi (ppt),
gambar (jpg, gif,png), video (mpg, wmv),
suara (mp3, au, wav), animasi (swf, gif).
File-file ini perlu diorganisir sehingga
mudah ditemukan dan digunakan pada
saat pengembangan e-learning.
Program Mapping berguna sebagai
persiapan imlementasi e-learning
apakah menggunakan LMS, authoring

Program
Mapping
Program
Mapping
30

Nama Matakuliah :
Kode Matakuliah
:
Semester
:
SKS
:
Dosen
:
Deskripsi MK
:
Tujuan Pembelajaran :
N
o

Topik

Gamba
Tes/Qui
r/
Audio/
Link:
Dokumen
z/
Waktu
Animas Video
URL
Tugas
i

Metode

TERIMA KASIH

You might also like