You are on page 1of 20

REPORT TEXT

SEKOLAH PENELITIAN : MAS MUSLIMIN CIKONDANG

MATA PELAJARAN : BAHASA INGGRIS

KELAS :XI IPA /IPS

MATERI PEMBELAJARAN : REPORT TEXT

PENELITIAN : QUALITATVE METHOD

PERTEMUAN : KE 1 /3
SCAFFOLDED READING EXPERIENCE
STRATEGY
Penjelasan
Scaffolded reading experience strategy merupakan
strategy membaca yang terdiri dari 3 tahapan inti
sebelum pembelajaran , saat pembelajaran dan
sesudah pembelajaran
Strategy ini mengelompokan setiap masalah yang
dialami siswa dalam membaca serta sama sama
mencari solusi yang kan ditawarkan agar proses
membaca berjalan dan siswa mendapatkan poin
membaca nya serta memahami isi dari bacaan nya
Dalam proses nya guru merencakan pembelajaran
Melihat kesulitan yang siswa hadapi setelah siswa
membaca
Memberikan solusi dalam bentuk media pembelajaran.
REPORT TEXT VS DESCRIPTIVE TEXT
Text 1 ( village)
A village is a clustered human settlement or community, larger than a hamlet but
smaller than a town, with a population ranging from a few hundred to a few
thousand. Though often located in rural areas, the term urban village is also applied
to certain urban neighbourhoods. Villages are normally permanent, with fixed
dwellings; however, transient villages can occur. Further, the dwellings of a village
are fairly close to one another, not scattered broadly over the landscape, as a
dispersed settlement.

Text 2 ( My village)
The name of my village is Balabhadrapur. It is situated on the bank of the Brahmani.
My village is separated from other villages by the main river on one side and by its
tributary on two other sides. The village is very old and has a number of special
features. Although it faces flood every year, the geographical feature of the village
has not altered. It is believed that Lord Balabhadra who is the village deity protects
this village in all kinds of disaster. Another specialty of this village is that there is no
Brahmin family here. All the families bear the surname of Sahu. Although they are
weavers by caste, there is no sign of weaving. They are farmers

Source : Genre text vol. 1


EXPLANATION
Report text describes the way of certain
things and frequently refer to phenomenon
of nature , animal, scientific object and
report text written after getting careful
observation.
Descriptive text its describes or showing
things based on the objective fact of the
things and mostly its describes specisific
things simply as the things is.
You can see from the tittle of the text above
“ Village‘” and “ My Village” .
Text 1 merupkan teks report about village ( Desa/
kampung halaman), dimana disana diterangkan
bagaimna kampung halaman itu secara umum ditandai
dengan judul yang lebih singkat dan umum serta
penggunaan simple present tense

Text 2 merupakan descriptive text My village ( desa ku )


disana seseorang menjelaaskan tentang desa nya ,
bagaimna keadaan nya dll secara spesifik atau hanya
menyangkut desa tempat tinggal nya saja.

Jadi sejauh ini , apakah anda sudah dapat membedakan


nya ?
GENERIC STRUCTURE OF REPORT
TEXT
General classification: Stating classification of general
aspect of thing; animal, public place, plant, etc which
will be described in general. (Menyatakan klasifikasi /
gambaran umum tetnang apa yang akan kita
gambarkan)
Description: Describing the characteristics of the
object which will be discussed in detail. Characteristics
in this case are form, parts, qualities, behavior, etc.
(Menggambarkan ciri – ciri dari objek yang akan
didiskusikan secara detail. Ciri – ciri dalam hal ini
adalah bentuk, bagian – bagian, sifat, perilaku, dll.
Analyze the text based on the following
structure

Laptop is a kind of computer unit which has the same function as a


PC (Personal Computer), but it is smaller, lighter and of different sizes.
Nowadays, most people choose laptops for several reasons.
A laptop is a portable device. This portability is very helpful for our
work, study and other activities. We do not need complicated cable
installations to activate a laptop, and with a laptop, we can do our work
anytime anywhere.
Moreover, a laptop allows us to access the internet in public places
which provide free access called hot spot areas. Some people like to use
this facility to carry out their tasks.
Finally, a laptop consumes energy more efficiently than a PC does.
This device uses a rechargeable battery as a source of electric energy. So
if we prefer using a laptop, it means that we support the government
program to save energy. that’s why a laptop has become very popular
recently.

1. GENERAL CLASSIFICATION
……………………………………………………………………………………………………..
2. DESCRIPTION
………………………………………………………………………………………………………
Next
General Classification : Laptop is a kind of computer unit which has the
same function as a PC (Personal Computer), but it is smaller, lighter and of
different sizes. Nowadays, most people choose laptops for several
reasons.
Description 1
laptop is a portable device. This portability is very helpful for our work,
study and other activities. We do not need complicated cable installations
to activate a laptop, and with a laptop, we can do our work anytime
anywhere.
Description 2
Moreover, a laptop allows us to access the internet in public places which
provide free access called hot spot areas. Some people like to use this
facility to carry out their tasks.
Finally, a laptop consumes energy more efficiently than a PC does. This
device uses a rechargeable battery as a source of electric energy. So if we
prefer using a laptop, it means that we support the government program
to save energy. that’s why a laptop has become very popular recently.
LANGUAGE FEATURES / UNSUR
KEBAHASAN REPORT TEXT
 conditional connector

Di dalam report text, menggunakan conditional connector Connector ini


bertujuan untuk menghubungkan dua klausa, kalimat ataupun paragraf
yang masih memiliki keterkaitan waktu. Ini disebabkan karena report text
merupakan proses yang dijelaskan secara runut waktu dan kejadiannya
sehingga untuk menghubungkan satu kalimat dengan kalimat lainnya
dibutuhkan connector.
 simple present tense

Dikarenakan report text adalah sebuah penjelasan mengenai sebuah tajuk


utama ataupun penelitian terkini, maka diharuskan untuk menggunakan
present tense.   
Contoh open, usually , always, so on
  relating verbs

relating verb berfungsi sebagai identifikasi atau mendeskripsi kata lain


selain kata kerja utama. Relating verbs ini adalah t
To be (am, is, are, was, dan were) dan to have (have, has dan had).
Source: genre text vol.1
Membuat Mind Mapping

Mind Map ialah alat berpikir kreatif yang mencerminkan cara kerja alami
otak. Mind map memungkinkan otak menggunakan semua gambar dan
asosiasinya dalam pola radial dan jaringan sebagaimana otak dirancang,
seperti yang secara internal selalu digunakan otak, dan terhadap mana
perlu memberikannya membiasakan diri kembali. Beberapa hal yang
penting dalam membuat peta pikiran ada dibawah ini sebagai berikut:
 Pastikan Tema Utama Terletak Di Tengah-Tengah
Contohnya, apabila kita sedang mempelajari pelajaran sejarah
kemerdekaan Indonesia, maka tema utamanya ialah sejarah Indonesia.
 Dari Tema Utama, Akan Muncul Tema-Tema Turunan Yang Masih
Berkaitan Dengan Tema Utama
Dari tema utama Sejarah Indonesia, maka tema-tema turunan dapat
terdiri dari: Periode, Wilayah, Bentuk Perjuangan, dll.
 Cari Hubungan Antara Setiap Tema Dan Tandai Dengan Garis,
Warna Atau Simbol
Dari setiap tema turunan terutama akan muncul lagi tema turunan ke
dua, ketiga dan seterusnya. Maka langkah berikutnya adalah mencari
hubungan yang ada antara setiap tema turunan. Gunakan garis, warna,
panah atau cabang dan bentuk-bentuk simbol lain untuk
menggambarkan hubungan diantara tema-tema turunan tersebut.
Pola-pola hubungan ini akan membantu kita memahami topik yang
Next
Gunakan Huruf Besar
Huruf besar akan mendorong kita untuk hanya menuliskan poin-poin penting
saja di Peta Pikiran. Selain itu, membaca suatu kalimat dalam gambar akan
jauh lebih mudah apabila dalam huruf besar dibandingkan huruf kecil,
penggunaan huruf kecil bisa diterapkan pada poin-poin yang sifatnya
menjelaskan poin kunci.
Buat Peta Pikiran Dikertas atau aplikasi mind mapping
Ide dari peta pikiran adalah agar kita berpikir kreatif. Karenanya gunakan
kertas polos dan jangan mudah tergoda untuk memodifikasi peta pikiran
pada tahap-tahap awal. Karena apabila kita terlalu dini melakukan modifikasi
pada peta pikiran, maka sering kali fokus kita akan berubah sehingga
menghambat penyerapan pemahaman tema yang sedang kita pelajari.
Sisakan Ruangan Untuk Penambahan Tema
Peta pikiran yang bermanfaat biasanya adalah yang telah dilakukan
penambahan tema dan modifikasi berulang kali selama beberapa waktu.
Setelah menggambar peta pikiran versi pertma, biasanya kita akan
menambahkan informasi, menulis pertanyaan atau menandai poin-poin
penting. Karenanya selalu sisakan ruang di kertas Peta Pikiran untuk
penambahan tema.
LANGKAH –LANGKAH PENGGUNAAN MIND
MAPPING

1. Silahkan buka aplikasi di


playstore / appstore yang
terdapat di handphone
masing-masing

Kemudian ketikan “ mind


mapping “ pada kolom
pencarian dan download
Xmind
Next …………… Setelah
melakukan
registrasi anda
akan masuk pada
tampilan awal
menu mind
mapping
Disana terdapat 3
menu
1. Create new
folder : untuk
memisahkan
materi yang satu
dengan lain nya
2. Choose
template menu
untuk tampilan
bagan mind
mapping sesuai
dengan yang
anda butuhkan
3. Create new
Next ……………………..
Setelah
memilih
create new
map , maka
tampilan
mind
mapping
seperti
tampak pada
gambar .
Setelah anda
menyelesaika
n tugas ,
anda dapat
membagi nya
dengan klik
ikon disudut
atas lalu klik
share .
Last ….
Kirimkan hasil mind mapping Lalu kirimkan hasil tugas
anda dalam format pdf anda ke chatroom via WA
LATIHAN 2
1. Setelah mendownload “ Xmind “ mind Mapping
2. Buatlah mind mapping dengan dan tentukan tema apa yang
kamu pilih dibawah ini
3. Setelah memilih teks kemudian anda mulai membuat mind
mapping dengan mengikuti tahapan sebagai berikut :

4. Sebutkan judul teks lalu kembangkan menjadi sebuah ide


pemikiran
5. Sebutkan generic structure dari teks tersebut
6. sebutkan tujuan dari teks tersebut .
PILIHLAH TEMA TEKS YANG AKAN
ANDA BUAT MIND MAPPING
MOBILE ROSE
PHONE
cat

Social media
THANK YOU AND STAY AT HOME

You might also like