You are on page 1of 24

ANGGA TOMAS ANDRE

C1957201082
SISTEM INFORMASI

SISTEM INFORMASI PENJUALAN MAKANAN


DAN MINUMAN DI CAFE BESTIE
BERBASIS WEB
Latar Belakang Masalah

Cafe Bestie saat ini masih menerapkan penjualan dan proses


transaksi makanan dan minuman di cafe secara offline dan
belum adanya sistem berbasis komputerisasi sebagai media
penyimpanan data penjualan di cafe Bestie. Sehingga
konsumen yang ingin melakukan pemesanan di café Bestie
harus datang ke café Bestie dan melakukan pemesanan serta
pembayaran langsung dengan kasir di café Bestie. Hal ini tentu
mengurangi pelayanan yang diberikan oleh café Bestie kepada
konsumen dimana konsumen harus mengantri unruk membuat
pesanan dan membayar pesanan di kasir.

2
Latar Belakang Masalah

Dengan adanya masalah diatas agar pelayanan yang diberikan oleh


Café Bestie kepada konsumen menjadi lebih baik dan
mempermudah proses penjualan makanan dan minuman diperlukan
suatu sistem terintegrasi yang relatif singkat yaitu suatu sistem
komputerisasi dengan mengacu pada pengolahan data berbasis
teknologi informasi dengan memanfaatkan teknologi web

3
Rumusan Masalah

Bagaimana Membangun Sistem Informasi


Penjualan Makanan
dan Minuman di Cafe Bestie
Berbasis Web?

4
Batasan Masalah Masalah

1. Sistem Informasi ini dibuat dengan 4. Software yang digunakan untuk membangun
tujuan mempermudah proses penjualan
sistem informasi ini adalah visual studio code,
dan laporan keuangan di Café Bestie.
xampp, StarUML dan balsamiq mockup.
2. Sistem informasi penjualan ini dapat 5. Bahasa Pemprograman yang digunakan dalam
digunakan oleh konsumen untuk
membangun sistem informasi penjualan ini
melakukan pemesanan menu makanan
dan minuman di Café Bestie. adalah bahasa pemprograman PHP dan HTML.
6. Layanan yang disediakan pada sistem informasi
3. Sistem informasi yang akan dibangun
menyediakan 2 level pengguna, yaitu mulai dari pembayaran, pemesanan, konfirmasi
admin sebagai pengelola toko dan user pelanggan mengenai pembayaran, update data
sebagai konsumen. menu, dan laporan penjualan.

5
Tujuan Penelitian

Untuk merancang dan membangun sistem


informasi penjualan makanan dan minuman di
café Bestie berbasis web

6
Manfaat Penelitian
Bagi Penulis Café Bestie
Menambah pengetahuan, pengalaman, Rancangan dan
ketrampilan dalam mempraktikan ilmu pembuatan sistem
pengetahuan yang didapat saat perkuliahan dan informasi penjualan ini
menerapkannya serta disusun sebagai salah satu
dibuat untuk dapat
syarat kelulusan Tugas Akhir pada Sekolah
Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer dijadikan sebagai bentuk
(STMIK) Palangkaraya inovasi dan meningkatkan
pelayanan café Bestie
Bagi STMIK Palangkaraya kepada konsumen agar
lebih cepat, praktis dan
Adapun manfaat bagi STMIK
Palangkaraya adalah untuk menambah
efisien
referensi karya ilmiah pada perpustakaan
STMIK Palangkaraya dan juga untuk
rujukan, perbandingan atau literatur bagi
penulis selanjutnya

7
Software Yang Digunakan

.
8
Teknik Pengumpulan Data

Observasi
Kepustakaan

Wawancara Dokumentasi

9
Metode Pengembangan Perangkat Lunak
Software Development Life Cycle (SDLC)
Desain
Interface

Halaman Utama Sistem Informasi


Desain
Interface

Halaman Registrasi Akun Pengguna


Desain
Interface

Halaman Utama Pengguna


Desain
Interface

Halaman Detail Menu


Desain
Interface

Halaman Profil Pengguna


Desain
Interface

Halaman Keranjang
Desain
Interface

Halaman Pembayaran Pelanggan


Desain
Interface

Halaman Login Admin


Desain
Interface

Halaman Utama Admin


Desain
Interface

Halaman Data Menu


Desain
Interface

Halaman Kelola Data Pelanggan


Desain
Interface

Halaman Data Pesanan


Desain
Interface

Halaman Laporan Pembelian


TERIMA KASIH

You might also like