You are on page 1of 13

WARFARIN VS MAKANAN

Siti Rahmawati Naue


What is Warfarin?
Warfarin is an oral anticoagulant
widely used in preventing of
thrombolytic events in patients
with deep vein thrombosis, atrial
fibrillation, prosthetic heart valve as
well as myocardial infarctio.

WARNING:
INDEKS TERAPI SEMPIT, SERING MENGALAMI
INTERAKSI
MEKANISME INTERAKSI
WARFARIN DENGAN HERBAL
ADA DUA KATEGORI

Farmakokinetik Farmakodinamik

Interaksi yang paling sering terjadi antara warfarin dan herbal


yaitu pada proses metabolism warfarin oleh CYP450s
BAWANG PUTIH

Bawang putih disebutkan memiliki khasiat untuk


kesehatan kardiovaskular. Penggunaan bawang putih
bersamaan dengan warfarin atau antikoagulan
diasosiasikan dengan penurunan agregasi
platelet dan perpanjangan pendarahan. Terdapat
kehawatiran penggunaan herbal bawang putih dengan
warfarin akan meningkatkan efek antikoagulasi dari
warfarin
BAWANG PUTIH
Kasus 1
Warfarin + konsumsi suplemen bawang putih
Kasus 2
Akibatnya nilai INR naik dan menyebabkan pendarahan
Warfarin + ekstrak bawang putih
Warfarin + ekstrak bawang putih
Tidak ditemukan perubahan yang signifikan
Akibatnya, nilai INR meningkat 2 kali lipat, setelah berhenti konsumsi ekstrak
terhadap efek farmakologis warfarin
bawang putih, nilai INR Kembali normal.
(Macan et al., 2006))
Warfarin + 6 tablet Kwai Galic setiap hari
Akibatnya, nilai INR naik 2 kali lipat
(Williamson et al., 2009)

Kasus 3
Warfarin + bawang putih Kesimpulan :
Pada empat subjek dengan gen VKORC1, ada interaksi farmakodinamik Jika mengonsumsi warfarin bersama dengan bawang
dengan bawang putih yang menginduksi penurunan efek farmakologis warfarin putih, perlu dilakukan monitoring nilai INR
(Ramsay et al., 2005) (Karena tiap orang memiliki gen yang berbeda, maka
berbeda pula respon tubuh terhadap interaksi tersebut)
SOYA

Meskipun kedelai tidak digunakan sebagai


obat herbal. Namun, kedelai banyak
dikonsumsi sebagai suplemen yang
bermanfaat untuk kesehatan kardiovaskular,
mencegah peningkatan arterosklerosis,
termasuk menurunkan kadar kolesterol,
LDL dan Trigliserida.
BAWANG PUTIH
Kasus 1
Pasien hypertrigliseridemia, mengonsumsi warfarin + protein kedelai dalam bentuk susu kedelai.
Akibatnya, terdapat penurunan nilai INR
THE HIJAU

Teh hijau (Camellia sinensis) yang


kaya akan antioksidan dipercaya dapat
mencegah beberapa penyakit seperti kanker dan
menurunkan tekanan darah, manajemen berat
badan dan menjaga kesehatan kardiovaskular.
The hijau kaya akan Vit. K. Dalam 100 gram
daun kering the hijau mengandung 1428 𝜇g vit.
K dan dalam tiap 100 g seduhan teh
mengandung 0,03 𝜇g vit. K .
TEH HIJAU
Kasus 1
The hijau + Warfarin
Pasien laki-laki 44 tahun mengonsumsi 7,5 mg warfarin setiap hari dan mengonsumsi 0,5-1 galon the hijau
mengalami penurunan INR secara signifikan dari 3,79 menjadi 1,37 dan nilai INR naik Kembali menjadi
2,55 setelah penghentian konsumsi teh hijau.
SUMBER
YUK KUIS

You might also like