You are on page 1of 2

Soal Quiz Sistem Operasi

Dikumpulkan saat kuliah (hardcopy) pada tanggal : 18 atau 19 Des 2014

1. Sistem Operasi adalah sebagai program pengendali maksudnya :


2. Contoh sistem operasi yang berbasis open source adalah :
3. Konsep kerja dimana admin mengelompokan job berdasarkan jenis program
dan di eksekusi sesuai jenis program yang di coding melalui punched card
secara sequenced disebut :
4. Asal muasal software DOS adalah :
5. Sumber source dari linux :
6. Komponen komputer yang bertugas untuk mengolah data dan melaksanakan
berbagai perintah disebut :
7. komponen fisik komputer yang terdiri dari rangkaian elektronika dan peralatan
mekanis lainnya disebut :
8. Perangkat masukan/keluaran terdiri dua bagian, yaitu :
9. sekumpulan instruksi yang disusun sedemikian rupa untuk dapat
menyelesaikan masalah-masalah tertentu sesuai dengan kebutuhan disebut :
10. Hirarki perangkat lunak terdapat beberapa pengaturan diantaranya adalah :
11. Manajemen memori dengan pemartisian statis, jumlah, lokasi dan ukuran
proses dimemori tidak beragam sepanjang waktu secara tetap disebut :
12. Manajemen memori dengan pemartisian tidak tetap disebut :
13. Setiap informasi diletakan secara utuh di suatu tempat tidak ada rongga
disebut :
14. Membuat pilihan pada memori dukung dalam sejumlah pilihan suku dan
pilihan pada memori kerja dalam sejumlah rangka dalam ukuran yang sama
sebagai pemetaan adalah alokasi memori :
15. memory memiliki kecepatan lebih tinggi sebagai memori antara yang
mempercepat proses pada memory kerja, juga sebagai transit lalulintas data
selama proses dengan sumberdaya lain pada memori utama,Memori
Sekunder Pemindahan proses dari memori utama ke disk dan sebaliknya
disebut :
16. waktu yang diperlukan oleh kepala baca untuk menulis atau membaca isi
sektor :
17. teknologi harddisk yang tidak lagi menggunakan piringan magnetic sebagai
tempat menyimpan data, tetapi menggunakan DRAM (dynamic RAM) disebut:
18. Jika diketahui waktu rotasi m=200 m=5 ,maka rerata inkuiri (baca) =
19. Proses pengaksesan disk dilakukan menuju antrian track terbesar pada disk
sambil mengakses antrian track yang dilalui, kemudian turun menuju antrian
track yang terkecilkemudian turun menuju antrian track yang terkecil sambil
mengakses track yang dilalui, dan track yang telah diakses tidak diakses
lagi,algoritma ini dikenal :
20. Sistem operasi menentukan penjadwalan proses yang sedang running adalah
jenis :
21. Tujuan penjadwalan sistem :
22. Pada penjadwalan proses terdapat beberapa istilah kecuali :
23. waktu yang diperlukan untuk mengolah proses itu di dalam prosesor adalah :
24. Waktu yang diperlukan untuk proses sejak mulai sampai selesai di olah oleh
prosesor adalah :
25. Proses yang tiba lebih dahulu akan dilayani lebih dahulu, jika tiba pada waktu
yang bersamaan akan dilayani sesuai dengan urutan pada antrian disebut :

You might also like