You are on page 1of 2

PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI KARTANEGARA

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH


DAYAKU RAJA KOTA BANGUN
Jln. Poros Kota Bangun-Tenggarong KM. 5, Kec. Kota Bangun, Kab. Kutai Kartanegara, Kaltim 75561
e-mail: dayaku_raja@yahoo.com

TELAAHAN STAF

Kepada Yth : Direktur


Dari : Komite Medik
Tanggal : 16 November 2017
Sifat : Penting
Lampiran :
Hal : Permohonan Pembuatan SK Direktur untuk Dokumen Komite Medik

A. Pokok Permasalahan
Dalam rangka kegiatan akreditasi RSUD Dayaku Raja yang akan diselenggarakan dalam
waktu dekat, maka kami dari Komite Medik mengajukan permohonan pembuatan SK
Direktur beserta beberapa kebijakan untuk Komite Medik.

B. Fakta yang mempengaruhi


1. Ada beberapa berkas yang mengalami perubahan sehingga perlu pengesahan ulang
seperti struktur organisasi dari komite medik

C. Pembahasan
1. Sehubungan dengan kebutuhan beberapa berkas dari Komite Medik, maka akan
terbit kebutuhan dokumen yang berhubungan dengan SK Direktur dan dimohon
kepada Unit Hukum dan Humas untuk menindaklanjuti. SK Direktur yang
diperlukan antara lain :
a.
D. Simpulan
Berdasarkan hasil pembahasan disimpulkan bahwa ada beberapa dokumen POKJA
PMKP yang didalamnya terdapat surat keputusan direktur yang mengatur beberapa
kebijakan yang nantinya akan menjadi dasar dari pelaksanaan program PMKP. Mohon
unit Hukum dan Humas untuk membuat berkas sesuai dengan apa yang tercantum diatas
sehingga akreditasi rumah sakit dapat berjalan dengan sebagaimana mestinya dan sesuai
dengan harapan.
Kota Bangun, 16 November 2017
Mengetahui, Pemohon,
Ketua Akreditasi Ketua POKJA PMKP

dr. Deny Wiharja S. drg. Irma Yunita W


NIP. 198311220 201001 1 016

You might also like