You are on page 1of 2

D III Midwifery Studies Program

Dharma STIKes Husada Bandung


2013

ABSTRACT

Chandra Widayanti

MIDWIFERY COMPREHENSIVE CARE TO Mrs “T.S” WITH RETAINED


PLACENTA ON BPS “E.N” IN CIMAHI 2013

Chapter V, 76 pages, 3 Figure, 4 tables, 12 enclosures

Maternal Mortality Rate (MMR) in Indonesia is still very high which in


2010 in the range of 226 per 100,000 live births, and occupied the highest number
in Southeast Asia. One of the high number of maternal deaths are postpartum
hemorrhage. One cause of postpartum hemorrhage diantaranya is retained
placenta.
This research to implement comprehensive midwifery care for Mrs. T.S
with retained placenta as for the method used is a case study.
Based on the discussion of the case of Mrs. T.S during pregnancy had
gone smoothly and there are no complications. In the process I and II stage of
labor is in conformity with the APN but on the third stage there are problems with
the placenta has not been born after 30 minutes the baby is born is called retained
placenta is a contributing factor because of the contraction is less strong.
The conclusion that is obtained during pregnancy Mrs T.S did not
experience complications during delivery but the third stage of the problem
experiencing retained placenta, then performed manual placenta to deliver the
placenta,there are no gaps in the treatment of retained placenta between theory
and practice. At the time of nifas, Mrs T.Shaving problems breast swelling, but
can be resolved with the treatment of breast.
As for the advice given in the BPS E.N is to relain and improve the quality
of services in accordance with applicable standards.

Key words : Retained Placenta


References : 10 Literatur (2007-2011)
Program Studi D III Kebidanan
STIKes Dharma Husada Bandung
2013

ABSTRAK

Chandra Widayanti

ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY “T.S” DENGAN


RETENSIO PLASENTA DI BPS BIDAN “E.N” KOTA CIMAHI 2013

V bab, 76 halaman, 3 Gambar, 4 tabel, 12 lampiran

Di Indonesia Angka Kematian Ibu (AKI) masih sangat tinggi, dimana


pada tahun 2010 berada pada kisaran 226 per 100.000 kelahiran hidup, dan
menempati angka tertinggi di asia tenggara. Angka kematian ibu diantaranya
disebabkan oleh perdarahan post partum. Salah satu penyebab perdarahan
postpartum diantaranya adalah retensio plasenta.
Penelitian ini untuk menerapkan asuhan kebidanan komprehensif pada Ny.
T.S dengan retensio plasenta. Adapun metode yang digunakan adalah studi kasus.
Berdasarkan pembahasan kasus Ny. T.S pada masa kehamilan berlangsung
lancar dan tidak ada komplikasi. Pada proses persalinan kala I dan II sudah sesuai
dengan APN tetapi pada kala III terjadi masalah yaitu plasenta belum lahir setelah
penanganan 30 menit bayi lahir yang disebut dengan retensio plasenta faktor
penyebabnya adalah karena adanya kontraksi yang kurang kuat.
Kesimpulan yang diperoleh yaitu selama masa kehamilan Ny. T.S tidak
mengalami komplikasi tetapi pada saat persalinan kala III mengalami masalah
yaitu retensio plasenta, maka dilakukan manual plasenta untuk melahirkan
plasenta, tidak ada kesenjangan dalam penanganan retensio plasenta antara teori
dengan praktik. Pada saat masa nifas, Ny. T.S mempunyai masalah yaitu terjadi
pembengkakan payudara, namun dapat teratasi dengan perawatan payudara.
Adapun saran yang diberikan pada BPS E.N yaitu agar tetap
mempertahankan dan meningkatkan mutu pelayanan sesuai dengan standar yang
berlaku.

Kata kunci : Retensio Plasenta


Daftar pustaka : 10Literatur (2007-2011)

You might also like