You are on page 1of 16

AN PPKN TEMA 4 KE

KUM LAS
ANG 4 SD
R
BERBAGAI PEKERJAAN
SD NEGERI 1 PENDOPO
GURU KELAS:
MIRA NOPITRIA
PPKN
SILA
PERTAMA Berbunyi “Ketuhanan Yang Hama Esa”
Lambang dari sila pertama adalah “Bintang”
Salah satu contoh sikap yang mencerminkan sila
pertama adalah bersikap jujur kepada sesama kita.
Makna sila pertama Pancasila adalah setiap manusia
harus Percaya dan Taqwa kepada Tuhan yang Maha
Esa sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-
masing. Kita juga harus selalu bersyukur atas nikmat
yang diberi-Nya, serta saling menghormati adanya
perbedaan keyakinan antara satu individu dengan
individu yang lain, sehingga tidak adanya sifat
memaksa dalam suatu agama kepada orang lain.
Sikap yang sesuai dan kurang sesuai dengan sila PPKN
SILA
PERTAMA pertama:
Contoh sikap jujur
Tidak mencontek saat ulangan
Membayar jumlah uang sesuai dengan yang dibeli
saat jajan
Mengatakan alasan yang sebenarnya jika terlambat
masuk kelas
Contoh sikap tidak jujur
Berbohong kepada orang tua dengan melebihkan uang
sumbangan yang harus dibayarkan disekolah
Menyontek PR atau ketika ujian
Tidak menepati janji
PPKN
SILA Jika bertindak jujur:
PERTAMA
Di percaya oleh orang lain
Hidup merasa tenang
Tidak merugikan orang lain

Akibat jika bertindak tidak jujur:


Dosa
Merasa gelisah
Tidak dipercaya lagi oleh orang lain
Bunyi sila kedua “Kemanusian yang adil dan beradab”
SILA Simbol dari sila ke dua adalah rantai
KEDUA
Makna dari sila kedua adalah :
1. Mengakui adanya harkat serta martabat manusia.
2. Mengakui keberadaan manusia sebagai makhluk yang paling mulia
diciptakan Tuhan.
3. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dan keadilan.
4. Mengembangkan sikap tenggang rasa agar tidak berbuat semena-mena
terhadap orang lain.

Hubungan antara simbol dan makna sila kedua adalah bahwa kita sesama
manusia harus saling membantu satu sama lain. Kita harus membantu
tanpa melihat jenis kelamin, latar belakang, suku, dan budaya. Rantai yang
saling terkait ini juga mengartikan bahwa jika semua masyarakat bersatu,
akan menciptakan negara yang kuat pula.
SILA Contoh sikap yang sesuai sila ke 2 :
KEDUA
1. Mencintai, menghormati, dan menaati nasihat orang tua.
2. Menegur teman jika menyontek.
3. Membantu korban bencana alam.
4. Memberi sedekah kepada orang yang tidak mampu.
5. Bersikap sopan kepada sesama.

SILA Bunyi sila ketiga “Persatuan Indonesia”


KETIGA Lambang dari sila ketiga adalah Pohon Beringin
Makna dari sila ketiga bahwa walaupun masyarakat Indonesia
terdiri dari beragam pulau, etnis, suku, bahasa daerah, agama,
warna kulit, dsb, namun tetap wajib mendapat persamaan
kedudukan, serta persamaan kesejahteraan dibawah naungan
pemerintah guna menjaga persatuan dan kesatuan Indonesia.
Makna simbol sila ketiga adalah pohon beringin memiliki akar yang
menjalar di mana-mana yang melambangkan sebagai negara
kesatuan walaupun memiliki latar belakang budaya yang
bermacam-macam

SILA
KETIGA
Contoh sikap yang baik sesuai dengan sila ketiga :

1. Bangga dan cinta terhadap tanah air dan bangsa.


2. Rela berkorban demi kepentingan bangsa dan negara
3. Mengembangkan sikap saling menghargai.
4. Membina hubungan baik dengan semua unsur bangsa - Memajukan
pergaulan demi peraturan bangsa.
5. Menjunjung tinggi persatuan dan kesatuan Indonesia.
6. Mengutamakan kepentingan bangsa di atas kepentingan pribadi
atau golongan.

Quiz
BERIKUT INI YANG MERUPAKAN PENGAMALAN DARI SILA PERTAMA
PANCASILA ADALAH ....

A. SELALU TERTIB DALAM MENJALANKAN IBADAH


B. SUKA BERBOHONG KEPADA GURU MAUPUN TEMAN
C. MENYONTEK KETIKA ULANGAN ATAUPUN MENGERJAKAN TUGAS DI
KELAS
D. TIDAK MENGGANGGU TEMAN YANG BERLAINAN SUKU ATAU BERBEDA
FISIKNYA
TAAT BERIBADAH MERUPAKAN PERILAKU YANG MENCERMINKAN
PANCASILA YANG BERLAMBANG ....

A. BINTANG
B. RANTAI
C. POHON BERINGIN
D. PADI DAN KAPAS
PERHATIKAN PERNYATAAN-PERNYATAAN BERIKUT!
(1) SELALU TERTIB DALAM MENJALANKAN IBADAH.
(2) MENGIKUTI UPACARA BENDERA DENGAN TERTIB
(3) TIDAK MEMBEDA-BEDAKAN DALAM MEMILIH TEMAN.
(4) BERBAGI MAKANAN KEPADA TEMAN LAIN DENGAN SAMA RATA

PERILAKU YANG SESUAI DENGAN PENGAMALAN SILA KEDUA PANCASILA DI


LINGKUNGAN SEKOLAH
DITUNJUKKAN PADA NOMOR ....
А. (1)
B. (2)
С. (3)
D. (4)
BERIKUT INI SIKAP YANG TIDAK SESUAI DENGAN SILA KEDUA
PANCASILA ADALAH ....

A. MENGEMBANGKAN SIKAP TENGGANG RASA


B. TIDAK MENYAKITI DAN MEMFITNAH ORANG LAIN
C. SELALU MENGUTAMAKAN MUSYAWARAH
D. MEMBANTU KORBAN BENCANA ALAM
PERHATIKAN PERNYATAAN-PERNYATAAN BERIKUT!
(1) KERJA BAKTI MEMBERSIHKAN KELAS.
(2) MENGADAKAN GOTONG ROYONG MEMBANGUN DESA.
(3) SALING MENYAYANGI DAN TOLONG MENOLONG SESAMA KELUARGA.
(4) KEGIATAN UPACARA BENDERA YANG DILAKSANAKAN DENGAN TERTIB.

PERSATUAN DAN KESATUAN DI LINGKUNGAN SEKOLAH DAPAT DIWUJUDKAN DALAM


BERBAGAI KEGIATAN YANG DITUNJUKKAN PADA NOMOR ....
A. (1) DAN (3)
B. (1) DAN (4)
C. (2) DAN (3)
D. (3) DAN (4)
BERIKUT INI YANG BUKAN MERUPAKAN MAKNA DARI SILA KETIGA
PANCASILA ADALAH ….

A. NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA


B. CINTA DAMAI DAN PERSATUAN
C. TIDAK MEMENTINGKAN DIRI SENDIRI
D. PERCAYA DAN TAKWA KEPADA TUHAN YME
THANK YOU
FOR COMING!
Hope you had fun!

You might also like