You are on page 1of 40

LATIHAN SOAL CERDAS CERMAT

1. Berapa letak astronomis Indonesia? 6° LU-11°LS dan 95°BT-141°BT

2. Apakah kepanjangan DPD? Dewan Perwakilan Daerah

3. Golongan darah terbanyak di dunia adalah (O)

4. Burung yang menjadi lambang kantor pos Indonesia adalah burung (Walet)

5. Air terjun tertinggi di dunia terletak di negara (Venezuela)

6. Yoghurt adalah hasil fermentasi dari (susu)

7. Lagu Worth It yang dinyanyikan oleh Fifth Harmony di-feat oleh (Kid Ink)

8. Presiden RI pertama? Soekarno

13. Ibukota provinsi Gorontalo? Gorontalo

14. Belajar suatu ilmu atau pengetahuan secara pribadi atau sendiri disebut
(otodidak)

15. Nomor urut yang umum dipakai dalam kelas disebut nomor (absen)

16. Alat yang memiliki fungsi sama dengan sapi atau kerbau di sawah adalah
(traktor)

17. Judul film yang menceritakan seorang penjahat yang membuat sebuah
pahlawan yang menjadi penjahat, dan penjahat pembuat pahlawan yang jadi
penjahat tersebut botak adalah (Mega Mind)

18. Serangga yang memiliki rasa solidaritas tinggi adalah (Semut)

19. Indra manusia yang digunakan untuk mengecap adalah (Lidah)

13. Ibukota provinsi Gorontalo? Gorontalo

14. Belajar suatu ilmu atau pengetahuan secara pribadi atau sendiri disebut
(otodidak)

15. Nomor urut yang umum dipakai dalam kelas disebut nomor (absen)

16. Alat yang memiliki fungsi sama dengan sapi atau kerbau di sawah adalah
(traktor)

17. Judul film yang menceritakan seorang penjahat yang membuat sebuah
pahlawan yang menjadi penjahat, dan penjahat pembuat pahlawan yang jadi
penjahat tersebut botak adalah (Mega Mind)

18. Serangga yang memiliki rasa solidaritas tinggi adalah (Semut)

19. Indra manusia yang digunakan untuk mengecap adalah (Lidah)


20. Suara dengan frekuensi 20 - 20.000 Hz termasuk bunyi (Audiosonik)

21. Ada berapa provinsi di Kalimatan sekarang? 5

22. Trias Politika yaitu...,..., dan... (Legislatif, Eksekutif dan Yudikatif)

23. Bandara Husein Sastranegara berada di mana? Bandung, Jawa Barat

25. Kepanjangan SAR adalah (Search and Rescue)

26. Lawan yang sangat mirip Goku pada Anime Dragon Ball Super adalah (Black)

27. Nama kapal pesiar yang tenggelam pada 15 Juni 1912 adalah (Titanic)

28. Bahan utama pembuatan lipstik adalah (Sisik ikan)

29. Lambang sila ke-3 adalah? Pohon beringin

30. Majas yang gaya bahasa nya memberikan pernyataan yang berlebih-lebihan
adalah? Hiperbola

31. Film "The Spongebob Movie" mengharuskan Spongebob berpetualang ke (Shell


City)

32. Hewan yang suka mencuri makanan manusia, yang juga disebut "si ekor belang"
adalah (rakun)

33. Bahasa Inggris dari kapal selam adalah (Submarine)

34. Layar komputer disebut juga (Monitor)

35. Wakil presiden RI pertama? Moh. Hatta

36. Berapa lama Belanda menjajah Indonesia? 3,5 abad

37. Majas yang gaya bahasa nya dipakai untuk menyatakan sesuatu dengan tujuan
merendahkan diri? Litotes

38. Berhenti atau tersendatnya suatu proses karena sebuah hambatan disebut
(macet)

39. Ibukota provinsi Banten? Serang

40. Situs yang banyak berisi pengetahuan dan definisi adalah (Wikipedia)

41. Cabang Ilmu Biologi yang mempelajari tentang virus adalah (virologi)

42. Angka 9 jika dipangkatkan bilangan asli berapapun akan memiliki satuan (1 atau
9)

43. Paus pembunuh adalah nama lain dari paus (Orca)

44. Pilihan kata diistilahkan dalam sastra Indonesia dengan kata apa? Diksi

45. Orang yang mengalami miopi dengan kekuatan lensa +2 memiliki jarak baca
terjauh (50 cm)
46. Apakah badan PBB yan mengurusi kesehatan dunia? WHO

47. Budaya atau tradisi masyarakat setempat yang berbeda dari yang lain disebut
(kearifan lokal)

48. Orang Jawa menyebut "Lor" untuk arah (Utara)

49. Hari Pendidikan Nasional jatuh pada tanggal dan bulan berapa? 2 Mei

50. Gudeg adalah makanan khas dari mana? Yogyakarta

51. Monster salju di daerah himalaya disebut (Yeti)

52. Nama resmi negara Belanda adalah (Netherland)

53. Tanggal dan bulan berapa koperasi Indonesia didirikan? 12 Juli

54. Kabel penghubung HP dengan PC adalah (kabel USB)

55. Karakter robot utama pada film Transformers adalah (Optimus Prime)

56. Kota yang dijuluki kota Bahari adalah... (Tegal)

57. Jembatan yang menghubungkan Surabaya dan Madura? Suramadu

58. Kendaraan tidak boleh berjalan ketika lampu lalu lintas berwarna (merah)

59. Umumnya flashdisk 8 GB hanya bisa diisi data sebesar (7,2 GB)

60. Pencipta lagu "Hari Merdeka" adalah (H. Mutahar)

61. Negara terkaya di dunia adalah (Qatar)

62. Verb III dari "sing" adalah (sung)

63. Ibukota negara Rusia yaitu (Moscow)

64. Pada tahun berapa Sumpah Pemuda pertama kali dibacakan? 1928

66. Bahan yang digunakan lebah untuk membuat madu adalah (Nektar)

67. Udara yang bergerak disebut juga (Angin)

68. Daftar barang yang dibeli disertai harga dan biaya disebut (nota)

69. Majas yang gaya bahasa nya membandingkan suatu benda tertentu dengan
benda lain yang mempunyai sifat sama? Metafora

70. Arah jam 9 itu sama dengan arah (Barat)

71. Mata uang negara Jepang yaitu (Yen)

72. Angkor Wat terletak di negara (Kamboja)

74. Rumah adat tongkonan berasal dari provinsi apa? Sulawesi Selatan

75. Jumlah tangan ayam sebanyak (tidak ada)


76. Di manakah kantor PBB? New York

77. Burung tercepat di dunia adalah (Falcon)

78. Sebelah utara Negara Hungaria berbatasan dengan Negara (Slovakia)

79. Teknik 619 adalah teknik andalan pegulat yang bernama (Rey Mysterio)

80. Plat nomor kendaraan "K" adalah kendaraan asal daerah (Pati)

1. Kapan Hari Lahir Pancasila diperingati? 

 1 Juni (benar)
 1 Juli
 17 Agustus
 10 November

2. Kapan Hari Kemerdekaan RI diperingati?

 15 Agustus
 17 Agustus (benar)
 28 Oktober
 10 November

3. Sebutkan sila keempat? 

 Ketuhanan Yang Maha Esa


 Kemanusiaan yang adil dan beradab
 Persatuan Indonesia
 Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan
perwakilan (benar)

4. Sebutkan sila kelima? 

 Ketuhanan Yang Maha Esa


 Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan
perwakilan
 Kemanusiaan yang adil dan beradab
 Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia (benar)

5. Dari mana alat musik gamelan berasal? 

 Sulawesi, Papua
 Jawa, Kalimantan, Sulawesi
 Sumatera, Bali, dan Jawa (benar)
 Sumatera, Jawa, Kalimantan

6. Dari mana alat musik tatabuang berasal? 

 Sulawesi Utara
 Flores Timur (benar)
 Sumatera Utara
 Sumatera Barat

7. Dari mana alat musik gambus berasal? 

 Riau (benar)
 Jawa Barat
 Sulawesi Selatan
 Kalimantan Barat

8. Sumpah yang diucapkan Patih Gajah Mada disebut? 

 Sumpah Pemuda
 Sumpah Palapa (benar)
 Sumpah Prajurit
 Sumpah Suci

. Samudera Pasai adalah kerajaan Islam pertama, dimana lokasinya? 

 Palembang
 Riau
 Aceh (benar)
 Lampung

10. Termometer digunakan untuk mengukur?

 Suhu tubuh (benar) 


 Tegangan listrik 
 Tekanan udara
 Kelembapan udara
11. Alat ukur tegangan listrik disebut? 

 Barometer
 Voltmeter
 Amperemeter (benar)
 Termometer

12. Rempah ini berwarna kuning dan kerap digunakan sebagai campuran pewarna alami
berwarna kuning, apakah itu? 

 Kunyit (benar)
 Jahe
 Lengkuas
 Cengkeh

13. Apa rumah adat Provinsi Aceh? 

 Tongkonan
 Joglo
 Gadang
 Krong Bade (benar)

14. Apa rumah adat Provinsi Sumatera Barat? 

 Nuwo Sesat
 Gadang (benar)
 Limas
 Bubungan Lima

15. Mata uang Filipina? 

 Baht
 Peso (benar)
 Yen
 Won
1. Pada tanggal 6 Agustus 1945, bom atom dijatuhkan oleh pasukan
Amerika Serikat di atas suatu Kota di Jepang yang berpengaruh terhadap
menyerahnya Jepang terhadap Sekutu. Di Kota manakah bom itu dijatuhkan?
a.Kyoto
b.Nagasaki
c.Tokyo
d.(Hirosima)

2.Pada tanggal 17 Agustus 1945, pada pukul 10 pagi, dimulailah acara


Proklamasi Kemedekaan RI yang dipimpin langsung oleh Ir. Soekarno. Di
manakah naskah Proklamasi Kemerdekaan RI tersebut dibacakan?
a.Jl. Pejambon No. 2, Jakarta
b.(Jl. Pegangsaan Timur No. 56, Jakarta)
c.Jl. Pejambon No. 20, Jakarta
d.Jl. Pegangsaan Timur No. 65, Jakarta

3.Ketika diasingkan oleh Pemuda di Rengasdengklok, Bung Karno membawa


serta isterinya Fatmawati, dan anak sulungnya. Anak sulung Bung Karno
tersebut adalah ...
a.Guruh Soekarnoputra
b.(Guntur Soekarnoputra)
c.Sukmawati Soekarnoputri
d.Rahmawati Soekarnoputri

4.Lagu “Garuda Pancasila” dikarang oleh ...


 a.(Sudharnoto)
b.Ibu Soed
c.Ismail Marzuki
d.W. R. Soepratman

5.Salah satu asas Demokrasi Pancasila adalah asas kerakyatan, yang


artinya ...
a.Pemerintah harus memperhatikan dan memperjuangkan aspirasi rakyat
b.Suatu tata cara pengambilan keputusan melalui musyawarah untuk mufakat
c.(Kesadaran akan cinta kepada rakyat, bersikap merakyat, berjiwa
kerakyatan)
d.Rakyat boleh berbuat apa saja terhadap Pemerintah

6.Menurut UUD NRI 1945, Mahkamah Konstitusi memiliki kewenangan


untuk ...
a.(Memutus perselisihan tentang hasil Pemilihan Umum)
b.Melantik Presiden dan Wakil Presiden berdasarkan hasil Pemilihan Umum
c.Menguji secara materiil peraturan perundang-undangan di bawah Undang-
undang
d.Menguji secara materiil UUD terhadap undang-undang di bawahnya

7.Kekuasaan untuk membentuk Undang-undang disebut ...


a.Federatif
b.Yudikatif
c.Eksekutif
d.(Legislatif)

8.Kebahi membeli baju seharga Rp80.000.00. Namun Kebahi mendapatkan


diskon sebesar 25 % dari harga baju tersebut. Maka berapa uang yang harus
dikeluarkan oleh Kebahi?
a.Rp40.000.00
b.Rp50.000.00
c.(Rp60.000)
d.Rp70.000.00

9.Fosil “Wato Kro” yang terletak di pantai Oka adalah merupakan fosil perahu
suku ....
a.Koten
b.Doren
c.(Nuhan)
d.Kelen

10.Dengarkan baik-baik, “Tidak ada pertanyaan/persoalan yang tak dapat


dijawab oleh orang arif.” Peribahasa yang tepat untuk pernyataan tersebut
adalah ...
a.(Gayung Bersambut, Kata Berjawab)
b.Hasrat hati memeluk gunung, apa daya tangan tak sampai
c.Seperti ilmu padi, kian berisi kian merunduk
d.Kepala sama hitam, isi hati siapa tahu

SOAL-SOAL LEMPARAN

1. Nama Bupati Flores Timur yang menjabat dari tanggal 27 Agustus 2005 –27
Agustus 2010 adalah 
(Drs. Simon Hayon)

2.“Hunge baat tonga blola”merupakan sebuah pernyataan hubungan antara


opu dan blake pada khususnya dan suku pada umumnya dalam suatu
kehidupan masyarakat lamaholot. Apa arti dari “Hunge baat tonga blola ?
”(saling menghargai dan menghormati, menjunjung tinggi harkat dan martabat
sebagai sesama dalam tugas masing-masing baik sebagai opu maupun blake)

3. Bendera Pusaka Merah Putih dijahit oleh ...


(Ibu Fatmawati)

4.Sebutkan alinea pertama pembukaan UUD NRI 1945 ...


(bahwa sesungguhnya Kemerdekaan itu ialah hak segala bangsa dan oleh
sebab itu, maka penjajahan di atas dunia harus dihapuskan karena tidak
sesuai dengan  perikemanusiaan dan perikeadilan).

5.Apa arti peribahasa berikut ini, “bagai padi makin berisi makin merunduk”
(semakin tinggi ilmunya, semakin rendah hati; kalau sudah pandai jangan
sombong, selalulah rendah hati)

SOAL-SOAL WAJIB

1.Menjelang Proklamasi Kemerdekaan RI, Soekarno dan Hatta selaku


Pimpinan PPKI serta Radjiman Wedyodiningrat selaku Ketua BPUPKI
diterbangkan ke Dalat, Vietnam untuk bertemu dengan seseorang. Orang
tersebut adalah ...
a.Kaisar Hirohito
b.(Marsekal Terauchi)
c.Laksamana Madya Chuichi Nagumo
d.Jenderal Nakamura

2.Hasil akhir dari Pertempuran 10 November 1945 adalah ...


a.(Kota Surabaya jatuh ke tangan Inggris)
b.Kota Surabaya jatuh ke tangan Belanda
c.Kota Surabaya jatuh ke tangan Jepang
d.Kota Surabaya berhasil dibebaskan dari tangan penjajah asing
3.Serangan Umum 1 Maret 1949 adalah sebuah pertempuran besar yang
terjadi di Kota ...
a.Bandung
b.Jakarta
c.(Djogdjakarta)
d.Solo

4.Lagu “Bangun Pemudi Pemuda” dikarang oleh...


a.(Alfred Simanjuntak)
b.R. Kusbini
c.Sartono
d.Ibu Soed
5.Hak Asasi Manusia adalah hak yang tidak bisa dikurangi (non derogable
right ) karena ...
a.Setiap orang boleh menggunakan secara bebas
b.(Bersumber dari Tuhan)
c.Setiap manusia memilikinya
d.Sudah begitu adanya

6.Lembaga yang berwenang melantik Presiden dan Wakil Presiden adalah ...
a.DPR
b.MA
c.MK
d.(MPR)

7.Pengakuan dan jaminan perlindungan Hak Asasi Manusia di Indonesia di


atur di dalam UUD NRI 1945 Pasal ...
a.Pasal 33
b.Pasal 27 Ayat 2
c.(Pasal 28 A sampai dengan 28 J)
d.Pasal 29

8.Untuk membuat 5 potong kue, Letek membutuhkan telur ½ kg. Berapa telur
yang dibutuhkan Letek jika ingin membuat 50 potong kue?
a.6,5 kg
b.7 kg
c.(5 kg)
d.5,5 kg
9.Ritual adat “OHO” yang biasa dilakukan dengan cara mengoleskan santan
kelapa pada rambut  jenazah orang dewasa yang sudah beranak-cucu
sebelum dikuburkan, biasanya dilakukan oleh
a.Opu nimun
b.Blake
c.Opu belen
d.(Opu weruin)

10.Lengkapi peribahasa berikut, “Nila setitik, ...”


a.Rusak susu sebakul
b.(Rusak susu sebelanga)
c.Pahit susu sebelanga
d.Pahit susu sebakul

SOAL-SOAL LEMPARAN

1.Siapakah nama Camat Ile Mandiri saat ini?


(Petrus Payong Sabon, S.IP)

2.Waibelen adalah nama sumber mata air Desa Lewoloba. Siapakah nama
leluhur kita yang menemukan sumber mata air Waibelen?
(Nogo letek)

3.Pada tanggal berapakah Bom Atom dijatuhkan Amerika di atas Kota


Hirosima? ...
(9 Agustus 1945)

4.Sebutkan bunyi Pasal 4 ayat 1 UUD NRI 1945 ... (Presiden Republik
Indonesia memegang kekuasaan pemerintahan menurut Undang-undang
Dasar).

5.Apa arti peribahasa berikut ini, “Bagai menegakkan benang basah”


(melakukan suatu pekerjaan yang mustahil akan berhasil)

PAKET SOAL NOMOR III (TIGA)

SOAL-SOAL WAJIB

1.Setelah kembali dari Dalat, Vietnam, seorang tokoh pejuang kemerdekaan


mendesak Soekarno dan Hatta untuk segera memproklamasikan kemerdekaan
Indonesia karena curiga Jepang hendak memberikan
Kemerdekaan sebagai “Hadiah” dan bukan sebagai upaya murni Bangsa
Indonesia. Tokoh tersebut adalah ...
a.(Sutan Syarir)
b.Muh. Yamin
c.Muh. Hatta
d.Ki Hajar Dewantara

2.Nama Jepang untuk Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia adalah ...


a.Dokuritsu Junbi Cosakai
b.(Dokuritsu Junbi Inkai)
c.Teikoku Gikai
d.Kizoku-in
3.Sultan Djogdjakarta yang sangat berjasa ketika ibukota negara dipindahkan
dari Jakarta ke Djogdjakarta pada tanggal 4 Januari 1946 adalah ...
a.Paku Alam IX
b.Paku Alam X
c.Hamengkubuwono X
d.(Hamengkubuwono IX)

4.Lagu “Bendera Merah Putih” dikarang oleh ...


a.(Ibu Soed)
b.W.R. Supratman
c.Ismail Marzuki
d.R. Kusbini
5.Dari segi norma Proklamasi kemerdekaan Indonesia dapat dianggap sebagai
....
a.Norma agama
b.Norma hukum
c.Norma moral
d.(Norma dasar)

6.PPKI menetapkan dan mengesahkan UUD NRI 1945 dalam sidangnya pada
tanggal ....
a.(18 Agustus 1945)
b.17 Agustus 1945
c.16 Agustus 1945
d.15 Agustus 1945
7.“Kemerdekaan berserikat dan berkumpul mengeluarkan pikiran dengan lisan
dan tulisan dan sebagainya ditetapkan dengan Undang- undang”. Pernyataan
tersebut terdapat dalam UUD NRI 1945 pasal ...
a.26
b.27
c.(28)
d.30

8.Ibu Nogo ingin membuat kue. Tiap 4 Kg tepung membutuhkan 15 butir telur.
Maka berapa banyak butir telur yang dibutuhkan jika ingin mengolah kue
dengan 12 Kg tepung?
a.50
b.(45)
c.40
d.35

 9.Dalam sejarah kedatangan suku-suku yang mendiami desa Lewoloba


hingga sekarang, suku manakah yang disebut Tena Mao?
a.(Suku Nuhan)
b.Suku Doren
c.Suku Koten
d.Suku Hurint

10.Lengkapi Peribahasa berikut ini, “Datang tampak muka, pulang tampak....


a.Belakang
b.Samping
c.(Punggung)
d.Depan
SOAL-SOAL LEMPARAN

1.Siapakah nama Mantan Bupati Flores Timur yang berasal dari Lewoneda
Baipito?
(Alm. Letkol. Markus Weking)

2.Sebelum melakukan kegiatan menanam padi atau jagung di kebun, biasanya


terlebih dahulu bibit tersebut diletakan di sebuah tempat di tengah-tengah
kebun. Ritual tersebut dimaksud untuk memohon berkat dari Tuhan Allah Rera
Wulan dan leluhur lewotana atas bibit tersebut. Apa nama tempat tersebut?
(Sukut Era)

3.Masa Orde Baru, yang ditandai dengan kepemimpinan Presiden Soeharto


dimulai pada Tahun .... s/d Tahun ....
(1966–1998)

4.Sebutkan bunyi Pasal 6A ayat 1 UUD NRI Amandemen ke IV....


(Presiden dan Wakil Presiden dipilih dalam satu pasangan secara langsung
oleh rakyat)
5.Apa arti peribahasa berikut ini, “ada ubi ada talas, ada budi ada balas"
(Setiap perbuatan baik selalu ada ganjaran kebaikannya, setiap perbuatan
jahat pasti ada balasannya)

PAKET SOAL NOMOR IV (EMPAT)

SOAL-SOAL WAJIB

1.Proklamasi Kemerdekaan Indonesia yang diproklamirkan oleh Soekarno –


Hatta di Kediaman Soekarno, sedianya akan diproklamirkan di Lapangan ...
a.Lebak bulus
b.(Ikada)
c.Gelora Bung Karno
d.Rawamangun

2.Pada tahun berapakah Ir. Soekarno diasingkan ke Ende – Flores karena


perjuangannya menantang penjajah Belanda?
a.1930
b.(1933)
c.1935
d.1940
3.Dalam sebuah pidato di lapangan Ikada, Presiden Soekarno pernah
mengatakan bahwa sebagai Warga negara yang baik  jangan sekali-kali
melupakan sejarah. Sebutan yang lazim untuk kalimat ini adalah ....
a.Jago merah
b.Jagaskara
c.Jas meja
d.(Jas Merah)

4.Siapa pengarang Lagu “Hari Merdeka?”


a.Kusbini
b.Ismail marzuki
c.C. Simanjuntak
d.(H. Mutahar)

5.Pancasila merupakan landasan ... dari Negara Republik Indonesia.


a.Konstitusional
b.Hukum
c.(Idiil)
d.falsafah
6.Naskah Proklamasi Kemerdekaan yang oetentik adalah ...
a.Teks yang diusulkan A. Subardjo dan Ir. Soekarno
b.Teks Proklamasi tulisan tangan Ir. Soekarno
c.(Naskah yang diketik oleh Sayuti Melik dan ditanda tangani oleh Soekarno –
Hatta)
d.Naskah yang ditulis oleh ditulis oleh Sayuti Melik dan dibacakan oleh
Soekarno n- Hatta

7.“Syarat-syarat untuk menjadi Presiden dan Wakil Presiden diatur dengan


Undang-Undang” pernyataan tersebut diatur dalam UUD NRI 1945 Pasal ...
a.6 ayat 1
b.(6 ayat 2)
c.6A ayat 1
d.6A ayat 2

8.1 lusin bolpoin dibeli Ose seharga Rp 24.000,00 lalu dijual kembaqli dengan
harga Rp 2.500,00 per buahnya. Maka berap besar keuntungan yang diperoleh
Ose?
a.Rp 6.500,00
b.(Rp 6.000,00)
c.Rp 5.500,00
d.Rp 5.000,00

9.Petuah leluhur kita mengatakan “Eka Geka Ata” ketika opu pai kaka arin
berbuat salah.Eka geka ata artinya ...
a.jangan buat mereka susah
b.jangan buat mereka menderita
c.jangan menghina mereka
d.(jangan mengejek mereka)
10.Lengkapi peribahasa berikut ini, “tiada rotan ....
a.Daun pun jadi
b.Batang pun bisa
c.(Akar pun jadi)
d.Buah pun bisa

SOAL-SOAL LEMPARAN

1.Siapa nama mantan Gubernur NTT yang berasal dari Larantuka yang juga
berprofesi sebagai dokter?
(Hendrikus Fernandez)

2.Apaarti kata “Loba” dari Lewoloba?


(memabukan karena mengkonsumsi sirih pinang?)

3.Kapan Era Reformasi dimulai?


(mulai Tahun 1998 hingga sekarang, setelah lengsernya Presiden Soeharto)

4.Sebutkan bunyi pasal 10 UUD NRI Tahun 1945.


(Presiden memegang kekuasaan yang tertinggi atas Angkatan Darat, Angkatan
Laut dan Angkatan Udara)
5.Apa arti peribahasa berikut ini, “hasrat hati memeluk gunung, apa daya
tangantak sampai.”
(ingin mencapai sesuatu, sayangnya syaratnya untuk itu tidak ada atau tidak
dipunyai)
SOAL-SOAL REBUTAN

1.Negara dikawasan Asia Tenggarayang memiliki garis pantai terpanjang


adalah ...
(Indonesia)

2.Mayoritas negara-negara maju berada di belahan bumi bagian ...


(utara)

3.Benua yang mempunyai batas wilayah utara dan selatan hingga menyentuh
lingkar kutub adalah
(benua amerika)

4.apa arti ungkapan berikut “Lewotana molo kame dore” yang diucapkan ketika
hendak bepergian ke tempat yang jauh.
(memohon restu kekuatan/berkat dari sesama saudara baik yang masih hidup
maupun yang sudah meninggal agar senantiasa melindungi kita sampai
ditempat tujuan)

5.siapa nama Bapak Suku Mela Hurint saat ini?


(Bapak Petrus Udja Hurint/Bapak Petu Loba)

6.siapa nama Ketua BPD Desa Lewoloba sekarang. (


Bapak Matheus Belang)

7.siapa nama anak sulung dari leluhur kita Bapak Lian Nurat?
(Bapak Belawa Burak) 8.menyalakan sebatang lilin di depan rumah pada sore
hari menjelang malam sembari menyebutkan nama-nama para leluhur yang
telah meninggal merupakan hal baik yang biasa dilakukan oleh masyarakat
kita sebagai cermin rasa hormat dan rasa ingat kita pada leluhur. Dalam
bahasa lamaholot orang yang telah meninggal disebut ...
(kewokon pulo/kewokon klite)

9.Dalam kehidupan bermasyarakat kita harus menjaga tutur kata, sopan


santun, timbang rasa, karena sesungguhnya kita tidak hidup sendirian tetapi
semestinya kita bersaudara. Ungkapan ini dalam bahasa lamaholotnya disebut
...
(pai tutu taan kaka pati, marin ditaan arin beda/tite kakan noon arin, tite tale
noon kebote)

10.Apa makna tarian Hedung yang sering ditarikan oleh Kaum laki-laki dalam
upacara adat atau upacara resmi.
(merupakan tarian perang yang menyambut ksatria perang yang menang
dalam pertempuran melawan musuh)
SOAL BAHASA INGGRIS

1 How do you spell the word : DILLIGENT di-ai-el-el-ai-ji-i-en-ti

NO SOAL JAWABAN

Determine whether this sentence is true or


1
False
false : “My sister  are cooking”

NO ENTRANCE
2 If you find this notice, what will you do? Not to come inside

NO SOAL JAWABAN
1 What day comes after Tuesday? Wednesday
PUT OFF YOUR SHOES
2 In a mosque
Where do you usually find this notice?
NO SOAL JAWABAN
Someone who flies an aeroplane is called a
1 Pilot
…..
Caution!
Not to touch the
Hot Surface
2 surface because it is
DO NOT TOUCH
hot.
What should you do if you read this notice?
NO SOAL JAWABAN
Complete the following sentence with
1 correct form of possessive pronouns. Their
“They have a bus”. “ It is … … bus”.
“NO LITTER” Do not throw the
2
The notice above means rubbish here.

1. Change the following sentence into simple


past tense
“Raffi does not have a big brother”.
JAWAB:
“Raffi did not have a big brother”.

2. These are the things in the refrigerator, except ….


a.       Fruits
b.      Syrup
c.       Flour
d.      Eggs
e.       Carrots
JAWAB : Flour
NO SOAL JAWABAN

Complete the sentence with appropriate

1 word!
carpenter
“ Mr. Joko is A  ………. . He makes wooden
tables and chairs.

He will be very happy tomorrow. The Will he be happy


2
interrogative form of this sentence is …… tomorrow?
NO SOAL JAWABAN
What is the appropriate question for the
1 following response! “How tall are you?”
“I am 140 cms tall”
This place is a part of a house where we
2 have breakfast, lunch, or dinner together dinning room
with our family. It is a ….
NO SOAL JAWABAN
How do you response to the following
Congratulation
1 news;
 
“I have just won Olympic game”
Change the following words into a good
sentence! As Muslim, we should
2
“we-as-should-Muslim-pray-five-a-day- pray five times a day.
times.
NO SOAL JAWABAN

1 What is the antonym of HUGE? SMALL / LITTLE

2 Change the following words into a good We have to wash our


sentence! shirts.
“we-wash-have-shirts-our-to.

NO SOAL JAWABAN

Complete this sentence:


1
drink
He needs to ………. He is so thirsty.

FOOD STORAGE ONLY


No Chemical in This Unit! We can only put food
2
in the unit.
What does the text means?

 NO SOAL JAWABAN

1 What is the past form of the verb TAKE? TOOK

Rama is my uncle. Shinta is my


2 grandfather
daughter. So, Rama is Sinta’s……

 NO SOAL JAWABAN

Today is Monday. What day was four


1 It was Thursday
days ago?

2 The son of your step sister is your ……….. nephew

 NO SOAL JAWABAN

Where do students usually conduct an


1 Laboratory
experiment?

Change this sentence into negetive form!


2 “The dog does not
“The dog barks loudly”. bark loudly”.

 NO SOAL JAWABAN

1 What is the antonym of the word WEAK/LOW/FADING/LIMP


“STRONG”

Change this sentence into an


2 introgative senetence! “Does Wati never get up
late?”
“Wati never gets up late”.

 NO SOAL JAWABAN

A person who traits a patient’s teeth is a


1 dentist
…….

 NO SOAL JAWABAN

What do people usually use to protect


1
Rain coat/ Umbrella
themselves from the rain?

NO SOAL JAWABAN

Complete this sentence:


1
Let’s go to ……. I need to borrow some library
books.

 NO SOAL JAWABAN

Complete this sentence:

1 May I borrow your …….. I need to look up


words I don’t dictionary

know.

NO SOAL JAWABAN

1 “Did you watch Indonesia Super League d. Neither did I


match last

night?”
“No, I didn’t. What about you?”
“________. “
a. I didn’t too              c. I did either
b. So didn’t I               d. Neither did I

“Our classmates are going to join the


tour.”
“________.”
2 a. So am I
a. So am I                    c. I do too
b. So I am                    d. Am I too

Thasya : which do you prefer, banana or


star fruit?
Lia : I’d rather have star fruit than banana.
3 What does Lia express ________. c. Preference

a. Intention                  c. Preference
b. Invitation                d. Offer

Dion ________ playing tennis than


playing volley ball.
4 a. prefer                      c. would d. like
b. would rather           d. like

Ani has four books and a couple of


pens. This sentence means _______.
a. She has more books than pens a. She has more books
5 than pens
b. She has more pens than books
 
c. She has fewer books than pens
d. She has as many as pens as books
Daftar Soal Pengetahuan Umum
1. Siapa nama presiden ketiga Indonesia? Jawabannya adalah Habibie.
2. Siapa presiden kedua Indonesia? Jawabannya adalah Soeharto.
3. Siapa presiden pertama Indonesia? Jawabannya adalah Soekarno.
4. Apa ibukota Jawa Tengah? Semarang
5. Apa Ibukota Banten? Serang
6. Apa ibukota Jawa Timur? Surabaya
7. Berikutnya soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya bisa
menggunakan pertanyaan, Apa ibukota Sumatera Barat? Medan
8. Apa ibukota Sumatera Selatan? Palembang
9. Apa ibukota Sumatera Utara? Medan
10. Apa ibukota Gorontalo? Gorontalo
11. Apa ibukota Riau? Pekanbaru
12. Apa ibukota Kalimantan Timur? Pontianak
13. Apa ibukota Kalimantan Tengah? Palangkaraya
14. Apa ibukota Kalimantan Selatan? Banjarmasin
15. Apa ibukota Papua Barat? Manokwari
16. Apa ibukota Papua? Jayapura
17. Soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya ketujuh belas,
Sebutkan sila pertama? Ketuhanan Yang Maha Esa
18. Sebutkan sila kedua? Kemanusiaan yang adil dan beradab
19. Sebutkan sila ketiga? Persatuan Indonesia
20. Sebutkan sila keempat? Bunyi sila keempat terkait kerakyatan yang dipimpin oleh
hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan
21. Sebutkan sila kelima? Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
22. Selanjutnya, soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya. Apa
rumah adat Provinsi Jawa Tengah? Joglo
23. Apa rumah adat Provinsi Aceh? Krong Bade
24. Apa rumah adat Provinsi Sumatera Barat? Gadang
25. Apa rumah adat Provinsi Bengkulu? Bubungan lima
26. Apa rumah adat Provinsi Jambi? Panggung
27. Apa rumah adat Provinsi Kalimantan Barat? Rumah Panjang
28. Bisa juga membuat soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya,
Kapan Hari Kartini diperingati? 21 April
29. Kapan Hari Pendidikan Nasional diperingati? 2 Mei
30. Kapan Hari Kebangkitan Nasional diperingati? 20 Mei
31. Kapan Hari Lahir Pancasila diperingati? 1 Juni
32. Kapan Hari Kemerdekaan RI diperingati? 17 Agustus
33. Kapan Hari Kesaktian Pancasila diperingati? 1 Oktober
34. Kapan Hari Sumpah Pemuda diperingati? 28 Oktober
35. Masih banyak lagi soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya,
seperti apa alat musik tradisional Jawa Barat? Rebab
36. Apa alat musik tradisional Nusa Tenggara Timur? Sasando
37. Dari mana alat musik tifa berasal? Maluku dan Papua
38. Dari mana alat musik gamelan berasal? Sumatera, Bali, dan Jawa
39. Dari mana alat musik tatabuang berasal? Flores Timur
40. Dari mana alat musik gambus berasal? Riau
41. Dari mana alat musik kolintang berasal? Minahasa, Sulawesi Utara
42. Lainnya tentang soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya
adalah Julukan Banda Aceh adalah? Serambi Mekkah
43. Julukan Bogor adalah? Kota Hujan
44. Julukan Surabaya adalah? Kota Pahlawan
45. Julukan Palembang adalah? Kota Pempek
46. Julukan Pekalongan adalah? Kota Batik
47. Julukan Gorontalo adalah? Serambi Madinah 
48. List soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya berikutnya,
Siapa raja pertama Kerajaan Kutai? Kudungga
49. Disebut apakah Candi Prambanan? Candi Roro Jonggrang
50. Sumpah yang diucapkan Patih Gajah Mada disebut? Sumpah Palapa
51. Samudera Pasai adalah kerajaan Islam pertama, dimana lokasinya? Aceh
52. Apa nama kerajaan yang didirikan Ken Arok? Kerajaan Singasari
53. Dimana Kerajaan Tarumanegara terletak? Jawa Barat
54. Candi Borobudur yang terkenal didirikan untuk pertama kali pada masa kerajaan?
Mataram Kuno
55. Daftar soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya, Siapa
pemimpin pasukan sekutu yang memasuki Medan? Jenderal AWS Mallaby
56. Kapan agresi pertama Belanda dilakukan? 21 Juli 
57. Napoleon sempat diasingkan ketika masa penjajahan masih berlaku di Indonesia,
apa nama pulau pengasingannya? Pulau Digul
58. VOC yang sempat berkuasa di Indonesia pada masa penjajahan Belanda merupakan
singkatan dari? Vereenigde untuk V, Oostindische kepanjangan dari O, dan C
merupakan makna Compagnie
59. Selain berbagai soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya di
atas, kamu bisa mencari list lainnya, seperti Dimana Soekarno dan Hatta diamankan
oleh Golongan Muda dari pengaruh Jepang? Rengasdengklok
60. Perjanjian Kalijati ditandatangani Belanda sebagai bukti penyerahan diri kepada
Jepang, tanggal berapa peristiwa tersebut? 8 Maret 1942
61. Apa alasan Jepang datang dan mulai menjajah Indonesia? Karena krisis ekonomi
yang terjadi pada negara-negara tahun 1939 silam
62. Jepang datang dan menjajah Indonesia, sebenarnya apa tujuan mula mereka?
Mulanya ingin menguasai Hindia Belanda
63. Banyak lagi soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya 
64. Sungai terpanjang di dunia adalah? Nil
65. Penemu telepon adalah? Alexander Graham Bell
66. Penemu lampu adalah? Thomas Alpha Edison
67. Siapa presiden Turki tahun 2022 ini? Erdogan
68. Dimana markas kantor PBB? New York Amerika Serikat
69. Christopher Columbus merupakan? Penemu Benua Amerika
70. Sebutkan apa saja bagian dari Trias Politika? Terdiri dari tiga pembagian kekuasaan,
diantaranya legislatif untuk DPR, eksekutif presiden wakil presiden, yudikatif untuk
MK, MA, KY
71. Kedaulatan legislatif Indonesia dipegang oleh? Dewan Perwakilan Rakyat
72. Siapa pemegang kekuasaan eksekutif? Presiden dan Wakil Presiden
73. Siapa pemegang kekuasaan yudikatif? Kedaulatan Yudikatif diisi oleh MA, KY, juga
MK
74. Apa singkatan dari MPR? Majelis Permusyawaratan Rakyat
75. Siapa ketua MPR RI saat ini? Puan Maharani
76. Dari partai mana Puan Maharani? PDIP
77. Siapa ketua umum PDIP? Megawati Soekarno Putri
78. Siapa pemimpin RI kelima? Putri Bung Karno yang tidak lain Bu Mega
79. Presiden keenam Republik Indonesia? Bapak SBY
80. Presiden ketujuh yang juga menjabat presiden terbaru Indonesia? Joko Widodo
81. Presiden kedua Republik Indonesia? Bapak Harto
82. Beliau memiliki julukan dan merupakan pemimpin RI keempat, siapakah?
Abdurrahman Wahid dengan ciri khasnya yang nyentrik dan se-Indonesia
memanggilnya Gus Dur
83. DPD adalah singkatan dari? Dewan Perwakilan Daerah
84. DPRD adalah singkatan dari? Dewan Perwakilan Rakyat Daerah
85. WHO merupakan singkatan dari? World Health Organization
86. ASEAN yaitu singkatan dari? Association of SouthEast Asian Nation
87. IMF merupakan bentuk singkat dari? International Monetary Fund
88. WTO adalah bentuk ringkas dari? World Trade Organization
89. ADB berkuasa untuk wilayah Asia, kepanjangannya adalah? Asian Development
Bank
90. Untuk wilayah Asia Pasifik ada APEC, apakah itu? A untuk Asia, P singkatan dari
Pacific, E sama dengan Economic, kemudian C adalah Cooperation
91. Sebutkan tiga karya sastra dengan penyajian narasi atau prosa yang kamu tahu?
Novel, cerpen, dan dongeng.
92. Diksi dalam penulisan karya sastra memiliki makna? Pemilihan kata.
93. Majas untuk menegaskan suatu hal disebut? Pleonasme
94. Majas yang maknanya melebih-lebihkan situasi atau suatu hal disebut? Hiperbola
95. Istilah atau majas untuk mengumpamakan benda mati memiliki peranan indera
selayaknya makhluk hidup disebut? Personifikasi
96. Perbandingan terhadap dua hal berbeda seolah memiliki hal sama disebut sebagai
majas? Namanya metafora
97. Merendah atau majas dengan makna seolah mengecilkan sesuatu padahal cukup
berarti? Litotes, contohnya “Silakan diminum, hanya ini (sirup, pizza, donat) yang
bisa kamu suguhkan”.
98. Perumpamaan dua situasi berbeda seolah bisa disatukan dalam satu waktu?
Paradoks, seperti “Di dalam keramaian aku masih merasa sepi”.
99. Ketika antonim diletakan dalam satu konteks untuk menghasilkan satu makna,
majas apa yang cocok menggambarkan situasi tersebut? Isi dengan jawaban
antitesis
100. Bentuk soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya masih
seputar majas, jenisnya sindiran, apakah itu? Ironi, contohnya “Betapa sopan
perilakunya, di depan orang tua berani meninggikan suara”.
101. Reduce dalam daur ulang sampah yaitu? Mengurangi atau mempersedikit
penggunaan berbagai barang yang berpotensi menyebabkan sampah
102. Reuse dalam daur ulang sampah yaitu? Menggunakan kembali berbagai benda lebih
dari satu kali, seperti mengganti penggunaan sendok plastik dengan sendok besi
103. Recycle dalam daur ulang sampah yaitu? Mendaur ulang benda yang tidak sesuai
dengan fungsi bawaannya, seperti memanfaatkan botol plastik sebagai tempat
menanam bunga
104. Seperti apa penjelasan singkat dari simbiosis mutualisme? Simbiosis mutualisme
adalah kondisi saling menguntungkan antara dua makhluk hidup, contohnya lebah
dan bunga. Lebah mengambil madu dan bunga melakukan penyerbukan.
105. Sebutkan bentuk simbiosis mutualisme yang kamu ketahui? Anemon dan ikan
badut. Keduanya saling melindungi dari ancaman predator.
106. Novelis pengarang Laskar Pelangi? Andrea Hirata
107. Harry Potter telah diangkat ke dalam film bersekuel, siapa pengarangnya? JK
Rowling
108.  Ayat-ayat Cinta pernah diangkat juga menjadi film layar lebar, pengarangnya
bernama? Habiburrahman El Shirazi
109. Entrok berisi tentang kebudayaan dan masyarakat, pengarangnya? Okky Madasari
110. Geez dan Ann diangkat menjadi web series kekinian, penulis novel aslinya adalah?
Sana JKT 48
111. Terkait sejarah, Tetralogi Buru dikarang oleh? Pramoedya Ananta Toer
112. Daftar soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya terakhir
tentang penulis novel, siapa pengarang dari Marmut Merah Jambu? Raditya Dika
113. Kamu sering menyanyikannya ketika upacara bendera tiba, siapakah nama
pengarang lagu Indonesia Raya? WR Supratman
114. Lagu ini kerap dibawakan dengan semangat, judulnya Hari Merdeka. Siapakah
pengarang lagu tersebut? H Mutahar
115. Memperingati peristiwa di Kota Kembang, Bandung. Pengarang Halo-halo
Bandung? I Marzuki
116. Untuk mengenang jasa para pahlawan, Mengheningkan Cipta kerap dinyanyikan
pada pelaksanaan upacara bendera hari Senin. Siapa nama pengarangnya? T Prawit
117. Selain menciptakan Indonesia Raya, WR Supratman juga menciptakan sebuah lagu
memperingati emansipasi wanita Indonesia, apa judulnya>? Hari Kartini
118. Lagu ini cenderung dinyanyikan secara khidmat dalam suasana penuh penghayatan,
judulnya Syukur, siapa pengarangnya? H Mutahar
119. Masih soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya tentang
lagu, siapa pencipta Hymne Guru? Sartono
120. Terakhir tentang lagu wajib nasional, pencipta Di Timur Matahari? WR Supratman
121. Adakah negara Asia yang tidak pernah dijajah? Jawabannya Thailand
122. Negara ini bertetangga dengan Indonesia, bahkan memiliki rumpun bahasa yang
sama, yakni Melayu. Pernah berkonflik soal kepemilikan batik, apakah negara
tersebut? Malaysia
123. Negara Asia ini pernah menjajah Indonesia dan membuat Belanda menyerahkan
kekuasaannya, siapakah? Jepang
124. Termasuk salah satu negara komunis, namun terletak di Asia dan menutup diri dari
dunia luar, minim listrik, siapakah? Korea Utara
125. Berkebalikan dari Korea Utara, masih satu rumpun keturunan namun memiliki
ideologi jauh berbeda dengan saudaranya tersebut, negara manakah ini? Korea
Selatan
126. Soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya terkait kondisi
terkini, negara pertama kali corona muncul? China, tepatnya Wuhan
127. Negara dengan icon patung kepala singa yang memancurkan air? Singapura
128. Pulau cantik di Indonesia yang kerap disangka sebagai negara oleh turis asing?
Pulau Bali 
129. Jika Indonesia merdeka dari penjajahan tanggal 17 Agustus 1945, tanggal berapa
Singapura mendeklarasikan kemerdekaannya? 9 Agustus 
130. Masih di bulan Agustus, India juga pernah mengalami masa penjajahan, tanggal
berapa tepatnya hari kemerdekaan India? 15 Agustus
131. Pernah bersatu menjadi negara sebelum akhirnya berperang sesama saudara,
tanggal berapa Korea Utara dan Korea Selatan mendeklarasikan kemerdekaan? 15
Agustus
132. Malaysia dan Kirgizstan memiliki tanggal kemerdekaan yang sama, yaitu? 31
Agustus
133. Masih soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya, kapan
Pantai Gading merdeka? 7 Agustus
134. Negara mana yang memiliki tanggal kemerdekaan 17 Agustus, sama seperti
Indonesia? Gabon
135. Jika Indonesia identik dengan warna bendera merah dan putih, apa warna bendera
negara Armenia? Merah, biru, kuning
136. Warnanya merah dan putih juga, Austria nyaris memiliki bendera persis Indonesia,
namun perbedaannya adalah? Warna bendera Austria terdiri atas tiga, merah,
putih, merah lagi
137. Warnanya merah putih juga seperti Indonesia, namun posisinya dari kiri ke kanan,
negara manakah itu? Bahrain dengan sekat runcing seperti gigi hiu antara warna
putih serta merah
138. Berikutnya soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya untuk
negara Bangladesh, apa saja komposisi warnanya? Hijau dengan lingkaran merah
bulat di tengahnya
139. Komposisi warna bendera Belanda? Merah, putih, biru
140. Warna bendera Belgia? Hitam, kuning, merah
141. Kalau Benin, apa warna benderanya? Hijau pada sisi kiri, kuning dan merah pada
sisi kanan dengan posisi atas bawah
142. Indonesia beribukota Jakarta dan pernah menjadikan Yogyakarta sebagai ibukota,
sekarang hendak memindahkan ibukota ke Kalimantan, pertanyaannya apakah
ibukota Israel? Tel Aviv
143. New York terkenal sekali sebagai icon Amerika, namun apakah ibukota Amerika
Serikat? Washington DC, bukan New York
144. Sydney juga terkenal sebagai icon Australia, namun apakah ibukota Australia
sesungguhnya? Canberra
145. Selanjutnya soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya,
apakah nama ibukota Belgia? Brussel
146. Apakah ibukota Britania Raya? London
147. Sebagai negara Asia, China cukup maju dalam berbagai bidang, dimana letak
ibukotanya? Beijing
148. Apakah ibukota negara Guatemala? Guatemala City
149. Kerap disebut dalam film, apakah nama ibukota Hungaria? Budapest
150. Bersejarah dalam banyak hal, apakah ibukota Irak? Baghdad
151. Termometer digunakan untuk mengukur suhu tubuh, lalu alat ukur tegangan listrik
disebut? Voltmeter
152. Jika alat ukur tekanan udara sebuah wilayah? Barometer
153. Berbeda dengan voltmeter, kali ini disebut apa alat mengukur listrik yang sedang
berjalan? Amperemeter
154. Jika alat untuk ukur daya listrik per jam disebut? KwH Meter
155. Untuk mengukur tingkat kerataan sebuah bidang bisa memanfaatkan? Dial
Indicator
156. Selanjutnya soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya terkait
alat ukur satuan panjang dengan skala terkecil 1 mm disebut? Mistar atau penggaris
157. Alat ukur untuk menimbang berat beban? Neraca atau timbangan
158. Selain untuk mengukur panjang, alat ini juga berguna untuk mengukur diameter
serta tebal, apakah itu? Jangka sorong
159. Tingkat kebisingan suara bisa diukur oleh? Sound level meter
160. Rempah ini berwarna kuning dan kerap digunakan sebagai campuran pewarna
alami berwarna kuning, apakah itu? Kunyit
161. Rempah ini cenderung terasa pedas, namun hangat di tenggorokan. Memiliki varian
warna putih serta merah, apakah itu? Jahe
162. Rempah ini memiliki bau yang khas dan biasa digunakan sebagai campuran nasi
tutug oncom, apakah itu? Kencur
163. Bumbu dapur ini berbentuk bulat-bulat kecil, warnanya cenderung lebih terang dan
lebih besar ukurannya daripada ketumbar? Lada atau merica
164. Rempah ini biasa digunakan sebagai bumbu dasar rendang, berbentuk bunga
dengan aroma khas? Bunga pekak
165. Mirip ikan, namun ukurannya begitu besar dan hanya bisa dilihat ketika ke tengah
laut lepas, pemakan daging, serta cenderung buas, siapa dia? Hiu
166. Termasuk hewan yang sering keluar ketika malam hari, mengaum dengan khas dan
kerap diidentikkan dengan hal mistis? Serigala
167. Mudah sekali, hewan ini disebut sebagai raja hutan? Singa 
168. Berikutnya soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya terkait
hewan paling mematikan di Afrika, tahukah kamu? Kuda nil
169. Bisa dilihat pada pesisir sungai, tidak memiliki lidah dan menjadi salah satu hewan
buas cukup mengancam di Afrika, siapa dia? Buaya
170. Terkenal dengan racun berupa bisa dengan bentuk tubuh memanjang dan bisa
meliuk, siapa dia? Ular
171. Terlihat lucu dan menggemaskan, namun sebenarnya hewan berwarna coklat ini
termasuk pemakan daging dan bisa memangsa, apakah itu? Beruang coklat
172. Tahu Lionel Messi? Di klub mana namanya mulai bersinar dan diakui dunia dalam
waktu cukup lama? Barcelona
173. Cristiano Ronaldo berasal dari klub sepak bola? Manchester United
174. Setan Merah atau The Red Devils merupakan sebutan lain untuk klub bola?
Manchester United
175. Masih seputar dunia sepak bola, soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci
jawabannya berikutnya adalah siapa nama pelatih timnas Indonesia? Shin Tae Yong
176. Jika naungan sepak bola sedunia adalah FIFA, maka naungan sepak bola se-
Indonesia adalah? PSSI
177. Apakah nama klub sepak bola Bandung yang sulit akur dengan Persija Jakarta?
Persib
178. Indonesia memiliki rupiah sebagai mata uang resmi, lantas apa nama mata uang
Arab Saudi? Riyal
179. Nama mata uang Thailand adalah? Bath
180. Nama mata uang Korea Selatan disebut? Won
181. Nama mata uang Amerika Serikat yang nilainya mempengaruhi harga dunia adalah?
Dollar AS
182. Untuk negara-negara Eropa, mata uang yang berlaku disebut? Euro
183. Inggris memiliki mata uang resmi bernama? Poundsterling
184. Berikutnya soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya tentang
mata uang Jepang? Yen
185. Kalau mata uang China? Yuan
186. Lanjut lagi pertanyaan tentang apakah mata uang Bahrain? Dinar
187. Mata uang Brasil? Real, jangan tertukar dengan mata uang Arab
188. Mata uang Filipina? Peso
189. Mata uang Malaysia? Ringgit
190. Mata uang India? Rupee
191. Apa nama latin dari beras? Oryza sativa
192. Bunga bangkai memiliki nama latin seperti tanaman lainnya, apakah itu?
Amorphophallus titanum
193. Tampil cantik sebagai bunga khas Jawa, edelweis Jawa ternyata memiliki nama latin
unik, yakni? Anaphalis javanica
194. Kerap ditemukan di mana saja dan memiliki wangi khas, melati putih bernama latin?
Jasminum sambac
195. Selanjutnya soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci jawabannya masih
berkaitan dengan nama latin tanaman, apa nama latin dari ciplukan? Physalis
angulata
196. Banyak manfaatnya, apa nama latin dari sirih? Piper betle
197. Kerap dijadikan andalan untuk pembangunan rumah, apakah nama latin dari jati?
Tectona grandis
198. Terakhir, nama latin nagasari? Palaquium rostratum
199. Mari beranjak pada jenis soal pengetahuan umum cerdas cermat serta kunci
jawabannya tentang penemu kaleng dan pelestari makanan pata 1810? Peter
Durand
200. Singkat, berapa lama capung bertahan hidup? 24 jam
201. Setiap hari manusia bernapas, berapa banyak napas yang diambil setiap hari
tersebut? 20.000 per hari
202. Perusahaan teknologi terbesar di Korea yang produknya hype di Indonesia?
Samsung
203. Simbol kimia perak adalah? Ag
204. Sebutkan nama Perdana Menteri Inggris yang berkuasa tahun 1841-1846? Robert
Peel
205. Burung berukuran paling kecil sedunia? Lebah hummingbird
SOAL SINONIM
1. Dedikasi
A. Track record
B. Pengabdian
C. Pengampunan
D. Karier
E. Pekerjaan
Solusi : B
Dedikasi merupakan sebuah kesungguhan yang dibarengi dengan kerja keras secara
kontinyu. Artinya disini terdapat sebuah kontinuitas sehingga paling dekat adalah
pengabdian.

2. Provokasi
A. Menakut-nakuti
B. Adu domba
C. Pancingan
D. Mengundang musuh
E. Promotor
Solusi : C
Provokasi merupakan sebuah tindakan untuk memancing amarah dari lawan bicara.
Tindakan ini memiliki kesamaan paling tepat dengan pancingan sehingga jawabannya
paling tepat C.
3. Dehidrasi
A. Evaporasi
B. Pengairan
C. Kemerosotan moral
D. Penguapan
E. Penyusutan air
Solusi : E
Dehidrasi merupakan sebuah kondisi dimana tubuh mengalami kekurangan cairan
baik ringan atau berat.
4. Gasal
A. Aneh
B. Unik
C. Gabah
D. Genap
E. Ganjil
Solusi : E
Ini adalah persoalan pancingan karena gasal sinonimnya ganjil dalam konteks angka.
Namun dalam konteks sifat juga memiliki persamaan dengan aneh.
5. Bulat
A. Bola
B. Lingkaran
C. Bundar
D. Lonjong
E. Oval
Solusi : C
Ini adalah permasalahan ambigu karena bulat juga dapat diartikan berbentuk seperti
bola. Hal tersebut juga berlaku sama pada kata bundar.
6. Alternatif
A. Cara lain
B. Prosedur pemecahan
C. Prinsip dasar
D. Main stream
E. Pedoman
Solusi : A
Alternatif merupakan sebuah opsi lain yang dapat diambil contoh soal sinonim dan
antonim.
7. Bonanza
A. Perayaan
B. Peternakan
C. Judul sinetron
D. Daerah subur
E. Sumber kesenangan
Solusi : E
Ini adalah istilah serapan dari bahasa asing yang memiliki arti kebahagiaan atau
kemakmuran.
8. Zenit
A. Langit
B. Bintang
C. Puncak
D. Jenis batu
E. Batu
Solusi : C
Merupakan kata serapan dari bahasa asing dan memiliki arti titik penglihatan tertinggi
di langit oleh mata telanjang manusia.
9. Koordinator
A. Ayah
B. Ketua
C. Kepala
D. Manajer
E. Bos
Solusi : E
Seseorang bertugas mengkoordinasi sebuah kegiatan. Dari pilihan jawaban hampir
semuanya benar, entah mengapa kuncinya E.
10. Ekskavasi
A. Penggalian
B. Tangga elevator
C. Pertolongan
D. Penggalian
E. Pengangkutan
Solusi : D
Ekskavasi merupakan sebuah kegiatan penggalian yang dilakukan pada tanah sebuah
area tertentu (memiliki batas)
11. Kontras
A. Perpecahan
B. Tidak suram
C. Jelas
D. Cerah
E. Perbedaan nyata
Solusi : E
Kontras memiliki definisi sesuatu memiliki faktor pembeda secara spesifik.
12. Nuansa
A. Anasir
B. Perbedaan makna
C. Aspek
D. Wawasan
E. Cakrawala
Solusi : B
Memiliki definisi perbedaan yang sangat halus baik itu pada benda mati atau hidup
contoh soal sinonim dan antonim.
13. Eksodus
A. Penampungan
B. Pengusiran
C. Penguatan
D. Sisi miring
E. Perampingan
Solusi : B
Secara etimologis tidak terdapat sinonim karena eksodus memiliki arti kegiatan
meninggalkan sebuah lokasi secara masal baik permanen atau tidak. 
14. Iterasi
A. Interaksi
B. Identifikasi
C. Perulangan
D. Hubungan
E. Sublimasi
Solusi : C
Memiliki arti perulangan
15. Ambiguitas 
A. Makna lugas
B. Denotasi
C. Gamblang
D. Harfiah
E. Makna ganda
Solusi : E
Memiliki arti makna ganda baik itu lisan, tulisan, bentuk benda hidup maupun mati.

Contoh Soal Antonim


Pada segmen contoh soal sinonim dan antonim berikut ini kami juga akan memberikan
beberapa list. Jadi kerjakan antonim berikut agar dapat melatih kemampuan sebelum
melakukan tes.
1. Parasitisme
A. Mutualisme
B. Simbiosis
C. Komensalisme
D. Amutualisme
E. Habitat
Kunci : A
Memiliki arti merugikan pihak lain sehingga lawannya adalah mutualisme karena
menguntungkan.
2. Merdeka
A. Bebas
B. Bahagia
C. Independent
D. Vasal
E. Takut
Kunci : D
Vasal memiliki definisi kepemimpinan pada tokoh tertentu dengan kendali penuh pada
sebuah kawasan sosial.
3. Prominen
A. Norak
B. Biasa
C. Kerdil
D. Rutin
E. Random
Kunci : B
Prominen memiliki definisi sesuatu yang dikenal oleh banyak kalangan atau
terkemuka bagi individu.
4. Percul
A. Berbicara
B. Berlari
C. Berjalan
D. Berenang
E. Tenggelam
Kunci: E
Sesuatu muncul ke bagian atas permukaan baik itu dari tanah atau air selama
posisinya naik.
5. Universal
A. Negara
B. Daerah
C. Sedikit
D. Parsial
E. Luas
Kunci : D
Memiliki definisi sesuatu yang berlaku untuk kalangan luas sehingga lawannya adalah
pasrsial.
6. Statis
A. Dinamis
B. Kosong
C. hampa
D. Nol
E. Penuh
Kunci : A
Sebuah kondisi dimana baik benda hidup atau tidak hidup tetap pada posisi awalnya
contoh soal sinonim dan antonim.
7. Terkatung
A. Tenggelam
B. Terasing
C. Terpuji
D. Terbaik
E. Terbenam
Kunci : E
Sebuah kondisi dimana benda baik hidup atau tidak kondisinya mengapung.
8. Tunggal
A. Homogen
B. Heterogen
C. Dua
D. Pasangan
E. Zero
Kunci : B
Tidak ada aspek lainnya yang memiliki perbedaan berarti dapat diartikan sebagai
sendiri sehingga lawannya adalah heterogen karena banyak jenis.
9. Tambun
A. Besar
B. Kecil
C. Bulat
D. Kurus
E. Gendut
Kunci : D
Kondisi badan gemuk namun masih dalam proporsional.
Baca Juga :

Contoh Soal Memvariasikan Kata & Kalimat yang Bermakna Sama Bahasa Indonesia

10. Semu
A. Nyata
B. Maya
C. Imaginer
D. Real
E. Irrasional
Kunci : A
Hal keberadaannya belum tentu dapat dibenarkan atau masih samar contoh soal
sinonim dan antonim.
11. Jelek
A. Hancur
B. Buruk
C. Permai
D. Berkesan
E. Bahagia
Kunci : C
Lawan kata dari jelek adalah bagus, permai, cantik, dan lainnya.
12. Siau
A. Melayang
B. Mengapung
C. Mengambang
D. Menguap
E. Melebar
Kunci Jawaban: D
Perubahan kondisi dari panas ke dingin sehingga aman disentuh. Sedangkan menguap
dari suhu normal ke panas dan tidak aman disentuh.
13. Delusi
A. Maya
B. Nyata
C. Khayalan
D. Bayangan
E. Benda
Kunci : B
Sebuah angan yang dipikirkan oleh makhluk apapun itu bentuknya namun
relevansinya tidak berdasar contoh soal sinonim dan antonim.
14. Identik
A. Sama
B. Kembar
C. Berbeda
D. Baru
E. Mirip
Kunci : C
Dua atau lebih hal yang memiliki kesamaan baik bentuk, warna, ukuran (ditafsirkan
oleh penglihatan).
15. Esoteris
A. Terbuka
B. Tertutup
C. Membatasi
D. Melayani
E. Ragu
Kunci : A
Esoteris adalah kondisi dimana terdapat kekhususan sehingga tidak semua elemen
dapat masuk ke dalamnya.
1.       Perhatikan kalimat berikut!
Kursi di ruang tamuku ini tahan lama padahal sudah 20 tahun tapi masih kuat.
Sinonim kata tahan lama pada kalimat di atas adalah ….
A.      Awet
B.      Bagus
C.      Kuat
D.      Aman
Masyarakat diharapkan taat pada protokol kesehatan yang ditetapkan oleh
pemerintah.
Sinonim kata taat pada kalimat tersebut adalah ….
A. santun
B. hormat
C. segan
D. patuh
Jawaban: D
Berolahraga secara rutin akan menjadikan tubuh selalu bugar.
Sinonim kata bugar pada kalimat tersebut adalah ….
A. segar
B. ceria
C. cerah
D. kuat
Jawaban: A
Berolahraga secara rutin akan menjadikan tubuh selalu bugar.
Sinonim kata bugar pada kalimat tersebut adalah ….
A. kuat
B. ceria
C. sehat
D. cerah
Jawaban: C
Para calo sudah tidak diberi kesempatan beroperasi di stasiun.
Sinonim kata calo pada kalimat tersebut adalah ….
A. penjual
B. pedagang
C. pialang
D. portir
Jawaban: C
Ayah sering menggunakan barang imitasi untuk menghemat biaya perawatan
kendaraan.
Sinonim kata imitasi pada kalimat tersebut adalah ….
A. asli
B. palsu
C. rekondisi
D. daur ulang
Jawaban: B
Sejak wabah Covid-19 melanda dunia, banyak dampak yang dirasakan masyarakat.
Di Indonesia, hampir semua aspek kehidupan beralih dengan pemanfaatan teknologi
digital. Kehidupan ekonomi masyarakat pun semakin terpuruk.
Kata yang mempunyai makna sama dengan kata terpuruk pada paragraf tersebut
adalah ….
A. meningkat
B. berhenti
C. merosot
D. stagnan
Jawaban: C
Virus covid-19 sedang mewabah di wilayah kita. Banyak orang terjangkiti virus covid-
19 ini. Untuk mencegahnya, kita perlu menerapkan protokol kesehatan dengan ketat.
Protokol kesehatan yang harus diterapkan antara lain mencuci tangan dan memakai
masker.
Sinonim kata terjangkiti pada paragraf tersebut adalah ….
A. tertulari
B. terinfeksi
C. terdampak
D. terkontaminasi
Jawab: A
Pemerintah telah resmi menaikkan status pemberlakuan pembatasan kegiatan
masyarakat (PPKM) menjadi level 3 di Jakarta.
Sinonim kata resmi pada kalimat di atas adalah ….
A. sah
B. legal
C. hukum
D. peraturan
Jawaban: A
Sinonim dari kata yang dicetak tebal adalah ….
A. murni
B. campuran
C. buatan
D. palsu
Jawaban: A
Covid-19 menjangkiti masyarakat di berbagai belahan dunia. Beberapa cara
dilakukan untuk meningkatkan kekebalan terhadap serangan virus covid-19. Kita
bisa melakukannya dengan mengonsumsi makanan bergizi. Selain itu, pemerintah
menggalakkan vaksinasi covid-19. Pada proses vaksinasi, suntikan vaksin diberikan
kepada masyarakat yang menerimanya.
Sinonim kata suntikan pada paragraf tersebut adalah ….
A. imunisasi
B. transfusi
C. terapi
D. injeksi
Jawaban: D

You might also like