You are on page 1of 24

Report: 

LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023


by latifah listyalina

General metrics
16,575 2,207 57 8 min 49 sec 16 min 58 sec
characters words sentences reading
speaking

time time

Score Writing Issues

99 11 8 3
Issues left Critical Advanced

This text scores better than 99%

of all texts checked by Grammarly

Writing Issues
8 Correctness
3 Confused words
4 Unknown words
1 Improper formatting

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 1 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

Unique Words 3%
Measures vocabulary diversity by calculating
the unique words
percentage of words used only once in your
document

Rare Words 21%


Measures depth of vocabulary by identifying words rare words
that are
not among the 5,000 most common English
words.

Word Length 0.2


Measures average word length characters per word

Sentence Length 38.7


Measures average sentence length words per sentence

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 2 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023


23

HALAMAN SAMPUL
LAPORAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

PELATIHAN PRAKTIK SIMULASI ONLINE INTERNET OF THING (IOT)


MENGGUNAKAN THINKERCAD
BAGI SISWA JURUSAN REKAYASA PERANGKAT LUNAK (RPL) SMK
MUHAMMADIYAH 1 BANTUL

OLEH:
DHIMAS ARIEF DHARMAWAN, S.T., Ph.D.

JURUSAN INFORMATIKA
FAKULTAS TEKNIK INDUSTRI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL "VETERAN" YOGYAKARTA

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 3 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

TAHUN 2023
HALAMAN PENGESAHAN

Judul Pengabdian Masyarakat


:
Pelatihan Praktik Simulasi Online Internet of Thing (IoT) Menggunakan
Thinkercad Bagi Siswa Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak (RPL) SMK
Muhammadiyah 1 Bantul
Bidang Ilmu
:
Teknik Informatika
Arah Pengabdian Masyarakat

Teknologi Informasi, Internet Of Things, dan Edukasi


Peneliti / Pelaksana

Nama Lengkap
:
Dhimas Arief Dharmawan, S.T., Ph.D.

NIP / NIDN
:
19930704 202203 1 003/000407935

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 4 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

Pangkat / Gol.
:
Penata / III-c

Jabatan Fungsional
:
-

Nomor HP
:
0838-8578717

Alamat surel (e-mail)


:
dhimas.arief@upnyk.ac.id
Institusi Mitra

Nama Institusi Mitra


:
SMK Muhammadiyah 1 Bantul

Alamat
:
Jl.Parangtritis Km.12 Manding, Trirenggo, Bantul, Bantul 55714

Penanggung Jawab
:

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 5 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

Harimawan, S.Pd.T
Lama Pengabdian
:
Maret 2023
Biaya yang diperlukan
:

Sumber UPN
:
-

Sumber lain
:
Biaya Sendiri

Mengetahui,

Yogyakarta, 12 Mei 2023


Ketua Jurusan Teknik Informatika

Ketua Peneliti/Pelaksana

Dr. Awang Hendrianto Pratomo, S.T., M.T.


NIP. 19770725 200501 1 001

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 6 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

Dhimas Arief Dharmawan, S.T., Ph.D.


NIP. 19930704 202203 1 003

Menyetujui,
Dekan Fakultas Teknik Industri

Ir. Mahreni,M.T., Ph.D


NIP. 19610703 199303 2 001

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat, hidayat, dan
karunianya kepada kita, sehingga penyusunan dapat melaksanakan dan
menyelesaikan laporan pengabdian kepada masyarakat ini dengan judul
"Pelatihan Praktik Simulasi Online Internet of Thing (IoT) Menggunakan
Thinkercad Bagi Siswa Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak (RPL) SMK
Muhammadiyah 1 Bantul".
Pada kesempatan ini penyusun mengucapkan terima kasih yang sebesar-
besarnya atas bantuan dan sarana selama melakukan pengabdian kepada
masyarakat ini kepada:

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 7 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

Ibu Ir. Mahreni,M.T., Ph.D. selaku Dekan Fakultas Teknik Industri, Universitas
Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta.
Bapak Dr. Awang Hendrianto Pratomo, S.T., M.T. selaku Ketua Jurusan
Informatika
Bapak Harimawan, S.Pd.T. selaku Kepala SMK Muhammadiyah 1 Bantul.
Semua peserta pelatihan dan semua pihak yang telah membantu sehingga
terlaksananya kegiatan pengabdian ini.
Akhir kata semoga laporan pengabdian masyarakat ini dapat bermanfaat bagi
semua yang ingin membaca dan memerlukan.

Yogyakarta, 12 Mei 2023

Penulis

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL 1
HALAMAN PENGESAHAN ii
KATA PENGANTAR iii
DAFTAR ISI iv
BAB I. PENDAHULUAN 1
1.1 Gambaran Umum Tempat Pengabdian Masyarakat 1
1.2 Latar Belakang 2
1.3 Organisasi Pelaksana 3

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 8 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

1.4 Tujuan Pengabdian Masyarakat 4


1.5 Manfaat Pengabdian Masyarakat 4
BAB II. MATERI DAN METODE PELAKSANAAN 5
2.1 Materi Modul ESP 8266 (Model Simulasi) 5
BAB III. HASIL DAN PEMBAHASAN 12
3.1 Hasil Pelaksanaan 12
3.2 Kendala yang dihadapi 17
BAB IV. KESIMPULAN DAN SARAN 18
4.1 Kesimpulan 18
4.2 Saran 18
LAMPIRAN 169

BAB I.
PENDAHULUAN

Gambaran Umum Tempat Pengabdian Masyarakat


Kegiatan pengabdian pada kesempatakan kali ini dilaksanakan di SMK
Muhammadiyah I Bantul. SMK Muhammadiyah 1 Bantul pada awal berdirinya
bernama STM Muhammadiyah Bantul. Pada perkembangannya STM
Muhammadiyah Bantul kemudian menyesuaikan dengan regulasi pemerintah
dan mengubah namanya menjadi SMK Muhammadiyah 1 Bantul yang hingga
saat ini mempunyai 4 Program Keahlian yaitu, Teknik Pemesinan, Teknik

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 9 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

Kendaraan Ringan, Teknik Audio Video, dan Rekayasa Perangkat Lunak.


Pengabdian masyarakat kali ini bekerjasama dan mengunakan lokasi
laboratorium milik kompetensi keahlian Rekayasa Perangkat Lunak. SMK
Muhammadiyah I Bantul terletak di jalan Parangtritis km. 12, Manding,
Trirenggo, Bantul, kode pos 55714. Lokasi pengabdian dapat dilihat pada
Google Maps berikut:
Gambar 1.1 Lokasi SMK Muhammadiyah 1 Bantul
Latar Belakang
Internet of Things (IoT) menjadi topic yang marak dikaji dewasa ini, karena
teknologi informasi yang semakin berkembang sehingga memungkinkan gadget
dan piranti digital lainnya dapat terhubung ke internet dan memberikan
informasi dari berbagai sumber. Era revolusi industry 4.0 ini ditandai dengan
maraknya teknologi internet of Things, Cloud computing, kecerdasan buatan,
dan robotika memungkinkan teknologi yang hampir tanpa batas dapat berbagi
informasi dan data secara wireless maupun dengan kabel data internet.
Meskipun isu keamanan cukup signifikan pada IoT karena semakin terbukanya
jalur transmisi data dari berbagai media, namun internet of thing juga banyak
memberikan manfaat apabila dikelola dengan baik. Dengan internet of thing,
media digital seperti sensor, gadget, dan kamera,dapat mengirimkan informasi
secara relatime dari berbagai tempat sehingga memudahkan pengamat tanpa
harus mengunjungi sumber data tersebut.
Teknologi Cloud Server menjadi sumber cloud computing yang sangat
bermanfaat dalam melancarkan IoT. Dengan Server yang tersedia layaknya
awan maka memberikan kemudahan internet of thing untuk berbagi data. Kita
tidak perlu lagi membeli sebuah server nyata untuk memasang smart cctv kita.
Cukup membeli kamera yang dikoneksikan dengan server cloud amazon yang
telah kita sewa secara online, maka setiap rekaman live secara realtime akan

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 10 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

tersimpan dalam cloud server amazon dan dapat kita saksikan dari berbagai
tempat selama smart cctv tersebut online. Mekanisme itilah dalam teknologi
Cloud disebut Platform as Service (PaaS). Tinkercad sendiri adalah salah satu
program modelling 3D yang dapat diakses dan digunakan secara online.
Namun, kemudian Tinkercad mengembangkan dan menambahkan fitur untuk
dapat melakukan simulasi rangkaian elektronik pada web-based simulator
Tinkercad. Sehingga IoT dan Thinkercad dapat dilakukan secara
berkesinambungan.
SMK Muhammadiyah I Bantul memiliki 5 kompetensi keahlian, salah satunya
adalah kompetensi Rekayasa Perangkat Lunak (RPL). Kompetensi ini berfokus
untuk menghasilkan sumber daya manusia yang mampu menghasilkan karya
perangkat lunak secara mandiri dan seusia dengan kaidah/metodologi
pengembangan perangkat lunak. Sampai saat ini di kompetensi RPL belum ada
mata pelajaran terkait penguasaan dan pemrograman untuk penggunaan
microcontroller. Hal ini sangat disayangkan mengingat begitu tingginya
permintaan dunia kerja pada sumber daya manusia yang menguasai
microcontroller pada dunia internet of things, terutama terkait dengan
implementasi dan pemrograman microcontroller. Dari permasalahan di atas,
dilakukan kegiatan pengabdian "Pelatihan Praktik Simulasi Online Internet of
Thing (IoT) Menggunakan Thinkercad Bagi Siswa Jurusan Rekayasa Perangkat
Lunak (RPL) SMK Muhammadiyah 1 Bantul".

Organisasi Pelaksana
Tempat Pelaksanaan
Pengabdian masyarakat ini dilaksanakan sesuai dengan kesepakatan pihak
SMK Muhammadiyah I Bantul dimana lokasi akan menggunakan laboratorium
komputer Rekayasa Perangkat Lunak, dengan peserta pengabdian adalah

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 11 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

siswa kelas X yang dipilih oleh pihak SMK Muhammadiyah I Bantul sebanyak 17
orang. Progam ini dilaksanakan pada hari Selasa tanggal 29 Maret 2022 pukul
08.00-11.30 WIB
Waktu Pelaksanaan
Pelaksanaan Pengabdian Masyarakat berlangsung pada hari Selasa tanggal 29
Maret 2022 pukul 08.00-11.30 WIB bertempat di Laboratorium Komputer
Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak SMK Muhammadiyah 1 Bantul. Adapun
Jadwal yang dilakukan dengan inti kegiatan adalah sebagai berikut:
No.
Waktu
Kegiatan
Pelaksana
1
08.00-09.00 WIB
Pembukaan
Dhimas Arief Dharmawan S.T., Ph.D.
2
09.00-10.30 WIB
Penyampaian Teori Simulasi Online Internet of Thing (IoT) Menggunakan
Thinkercad
Dhimas Arief Dharmawan S.T., Ph.D..
3
10.30-11.30
Praktik Simulasi Online Internet of Thing (IoT) Menggunakan Thinkercad
Dhimas Arief Dharmawan S.T., Ph.D.

Tujuan Pengabdian Masyarakat

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 12 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

Pengabdian Masyarakat dengan judul "Pelatihan Praktik Simulasi Online


Internet of Thing (IoT) Menggunakan Thinkercad Bagi Siswa Jurusan Rekayasa
Perangkat Lunak (RPL) SMK Muhammadiyah 1 Bantul" bertujuan untuk
mengenalkan Thinkercad dan mengenali bagaimana cara membuat serta
mengatur supaya menjadi perangkat internet of things. Pada pelatihan ini
menggunakan perangkat lunak untuk simulasi yaitu platform Thinkercad untuk
mensimulasikan tahapan tahapan pembuatan IoT.

Manfaat Pengabdian Masyarakat


Pengabdian Masyarakat ini diharapkan dapat memberikan manfaat dan
membantu para siswa jurusan RPL SMK Muhammadiyah 1 Bantul untuk dapat
berkreasi dan mengembangkan potensi diri pada bidang minat Internet Of
Things serta supaya mampu melakukan inovasi pada bidang keahlian komputer
dan rekayasa perangkat lunak khususnya pada rangkaian elektronik.

BAB II.
MATERI DAN METODE PELAKSANAAN

Materi Modul ESP 8266 (Model Simulasi)


ESP8266 merupakan modul Wifi yang sangat familiar bagi pecinta
mikrokontroller baik mereka yang masih di tingkat dasar maupun tingkat
lanjut, dengan modul ini kita dapat mengirim ataupun menerima data melalui

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 13 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

jaringan lokal wifi saja ataupun jaringan internet. Pada era revolusi Industri 4.0
keberadaan

Gambar 1 . EsP8266-01

NodeMCU adalah Modul ESP8266 yang paling familiar diantara saudaranya


yang lain. Pada modul ini sudah terdapat IC CH340 sehingga sudah bisa
langsung di isi program dari komputer menggunakan Port Serial, didalam buku
ini akan dijelaskan bagaimana cara memprogram modul NodeMCU
menggunakan bahasa pemograman Python (micropython) dasar, dan bahasa
yang digunakan oleh Arduino IDE

Gambar 2 . ESP8266 NodeMCU

Pada ESP8266 ESP-01 bisa di akses dengan Arduino Uno dengan perintah AT-
Command, dan biasanya ESP8266 menggunakan Baudrate 115200.berikut
adalah skema wiring ESP8266 ESP-01 dengan Arduino Uno.
3.3V Arduino --------- VCC ESP8266
GND Arduino --------- GND ESP8266
TX Arduino ----------- TX ESP8266
RX Arduino ----------- RX ESP8266
3.3V Arduino --------- EN ESP8266

Gambar 3. Rangkaian ESP8266 ESP-01 dan Arduino Uno


Untuk upload atau embed script kita ke skema rangkaian diatas dapat kita
gunakan source code kosong seperti berikut

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 14 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

void setup() {
1
// put your setup code here, to run once:
}
void loop() {
2
// put your main code here, to run repeatedly:
}

Sebelum upload jangan lupa untuk melepas kabel TX dan RX yang terhubung ke
ESP8266 ESP-01. Karena jika terpasang maka komunikasi antar Arduino Uno
dan Komputer terganggu sehingga tidak bisa meng-Upload program. Setelah
selesai upload kirim perintah AT melalui Serial Monitor, jika keluar respon Ok
maka komunikasi antar Arduino Uno dan ESP8266 ESP-01 berhasil,
selanjutnya bisa mengirim perintah AT-Command lainya.

Setelah mengikuti langkah konfigurasi ESP8266 ESP-01 dengan Arduino kita


dapat mencoba mengirim data Sensor ke Website thingspeak.com. Dengan
mengunjungi web thingspeak.com, kita dapat membuat chanel untuk
menerima data yang dikirim dari Arduino dan ESP8266 kemudian kita catat Api
Key nya dan dimasukan ke dalam program Arduino. Sebelum itu buat terlebih
dahulu skema wiring Arduino Uno dan ESP8266 ESP-01
3.3V Arduino --------- VCC ESP8266
GND Arduino --------- GND ESP8266
10 Arduino ----------- TX ESP8266
11 Arduino ----------- RX ESP8266
3.3V Arduino --------- EN ESP8266

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 15 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

Gambar 4. Contoh Rangkaian Arduio dan Modul ESp8266


Berikut adalah Program Arduino Uno dan ESP8266 kirim data ke
thingspeak.com
Tabel Source Code Program Pengiriman Data Ke Thingspeak denan Arduino dan
ESP8266
#include <SoftwareSerial.h> // memasukan library sofwareserial
SoftwareSerial wifi(10,11); // RX, TX
#define WiFiSSID "KOST_RAMA"
#define WiFiPassword "bayardulu500"
#define DestinationIP "184.106.153.149" // ip web thingspeak.com
#define TS_Key "8SHCIPVXZBEQRRY8" // api key dari thingspeak.com buat
chanel untuk
mendapatkanya
int sensorPin = A0;
int nilai_sensor;
boolean connected=false;
void setup()
{
wifi.begin(9600);
wifi.setTimeout(5000);
Serial.begin(9600);
Serial.println("ESP8266 Client Demo");
delay(1000);
// periksa apakah modul ESP8266 aktif
wifi.println("AT+RST");

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 16 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

delay(1000);
if(wifi.find("OK"))
{
Serial.println("Modul siap");
}
else
{
Serial.println("Tidak ada respon dari modul");
while(1);
}
delay(1000);
//setelah modul siap, kita coba koneksi sebanyak 5 kali
for(int i=0;i<5;i++)
{
connect_to_WiFi();
if (connected)
{
break;
}}
if (!connected){
while(1);
}
delay(5000);
3
// set the single connection mode
4
wifi.println("AT+CIPMUX=0");
delay(1000);
}

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 17 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

void loop()
{
String cmd = "AT+CIPSTART=\"TCP\",\"";
cmd += DestinationIP ;
cmd += "\",80";
wifi.println(cmd);
Serial.println(cmd);
if(wifi.find("Error"))
{
Serial.println("Koneksi error.");
return;
}
nilai_sensor = analogRead(sensorPin); // Anda bisa menggantinya dengan nilai
analog.
// dalam contoh ini, kita menggunakan nilai random 1...10
cmd = "GET /update?key=";
cmd += TS_Key;
cmd +="&field1=";
cmd += nilai_sensor;
cmd += "\r\n"; // jangan lupa, setiap perintah selalu diakhiri dengan CR+LF
wifi.print("AT+CIPSEND=");
wifi.println(cmd.length());
if(wifi.find(">"))
{
Serial.print(">");
}

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 18 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

else
{
5
wifi.println("AT+CIPCLOSE");
6 7
Serial.println("koneksi timeout");
delay(1000);
return;
}
wifi.print(cmd);
delay(2000);
8
while (wifi.available())
{
char c = wifi.read();
Serial.write(c);
if(c=='\r') Serial.print('\n');
}
Serial.println("------end");
delay(10000);
}
void connect_to_WiFi()
{
wifi.println("AT+CWMODE=1");
String cmd="AT+CWJAP=\"";
cmd+=WiFiSSID;
cmd+="\",\"";
cmd+=WiFiPassword;
cmd+="\"";
wifi.println(cmd);

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 19 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

Serial.println(cmd);
if(wifi.find("OK"))
{
Serial.println("Sukses, terkoneksi ke WiFi.");
connected= true;
}
else
{
Serial.println("Tidak dapat terkoneksi ke WiFi. ");
connected= false;
}}

Dalam pengabdian ini tidak digunakan rangkaian nyata namun, rangkaian


dirancang dalam media tinkercad.com virtual lab, kemudian rangkaain
mentransfer data ke thingspeak.com

BAB III.
HASIL DAN PEMBAHASAN

Hasil Pelaksanaan
Dalam pengabdian ini, media berupa server cloud thingspeak.com
dimanfaatkan untuk menampung data hasil bacaan 2 sensor (ultasonik dan
suhu) yang dirancang pada media tinkercad.com. Dengan media tersebut maka
pembelajaran menjadi lebih mudah karena simulasi IoT dapat berjalan secara
real time meskipun tidak menggunakan hardware aslinya asecara langsung.
Spesifikasi rangkaian dalam tinkercad.com.

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 20 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

Gambar 5. Spesifikasi rangkaian dalam simulasi Thinkercad


Rangkaian yang digunakan menggunakan arduino sebagai controller dan port
untuk sensor. Hasil baca sensor akan ditransfer ke port arduino dan diolah atau
dikendalikan kemudian oleh arduino akan ditransfer ke modul Wifi esp8266
yang terhubung pada Arduino ini.
Bentuk skema rangkaian dan jendela tinkercad.com

Gambar 6. Bentuk skema rangkaian dan jendela tinkercad.com


Untuk dapat terkoneksi dan mengirimkan hasil baca sensor dan tervisualisasi
pada thingspeak.com , maka kita harus menyertakan API key thingspeak dalam
source code simulasi kita. APi key tersebut dapat kita lihat pada halaman
konfigurasi thingspeak.com kita.

Gambar 7. APi key thingspeak


Pada bagian Write channel feed kita copy lalu kita salin kedalam sour code kita
yakni pada variable url dan url2. Kita gunakan url untuk sensor suhu dan url2
untuk mengirimkan hasil baca sensor ultrasonic.
Program diatas jika decompile maka data dari sensor akan diproses arduino,
ditransfer ke modul esp8266 kemudian oleh esp8266 akan ditransferkan ke
thingspeak. Pada Thingspeak akan tervisualisasi data hasil baca sensor suhu
dan ultrasonic berupa grafik dalam runtun waktu sebagaimana Gambar
berikut.

Gambar 8. Visualisasi Data Sensor yang dikirim ke Thingspeak.com

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 21 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

Gambar 19. Visualisasi Data Sensor Ultrasonic yang dikirm ke Thingspeak

Kendala yang dihadapi


Kendala yang dihadapi selama pelaksanaan kegiatan pengabdian masyarakat
ini adalah internet yang kurang stabil saat selama pelatihan dan praktek
simulasi berlangsung. Hal itu menyebabkan tiap siswa ada yang tertinggal
dalam mengerjakan tugas saat pelatihan.

BAB IV.
KESIMPULAN DAN SARAN
4.1 Kesimpulan
Pengabdian masyarakat yang telah dilaksanakan di SMK Muhammadiyah 1
Bantul berjalan dengan baik dan lancar. Materi dan program kegiatan yang
disampaikan dapat diterima dengan baik. Para peserta mampu melakukan
Simulasi Online Internet of Thing (IoT) Menggunakan Thinkercad.

4.2 Saran
Semua siswa jurusan Rekayasa Perangkat Lunak diharapkan mamou
mengembangkan potensi diri dan berinovasi dalam bidang Internet Of Things.
Simulasi pembelajaran IoT ini dapat dilakukan dimanapun selama tersedia
komputer dengan koneksi internet sehingga siswa mampu mencoba kapanpun
dan dimanapun berada.
LAMPIRAN

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 22 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

Foto Kegiatan

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 23 of 24


Report: LAPORAN PENGABDIAN DHIMAS 2023

1. put → Put Confused words Correctness

2. put → Put Confused words Correctness

3. set → Set Confused words Correctness

4. println Unknown words Correctness

5. println Unknown words Correctness

6. println Unknown words Correctness

7. koneksi Unknown words Correctness

8. . available Improper formatting Correctness

Report was generated on Wednesday, Jul 12, 2023, 11:40 AM Page 24 of 24

You might also like