You are on page 1of 14

SISTEM KEWASPADAAN

DINI DAN RESPON (SKDR)


UPT. PUSKESMAS TIBAN BARU
PUSKESMAS TIBAN BARU
LOKASI LUAS WILAYAH KERJA JUMLAH PENDUDUK
Tiban Koperasi blok K no 17.906 KM2, meliputi 47.521 JIWA
84 TIBAN BARU, kelurahan Tiban Baru dan
SEKUPANG Tiban Lama
23.546 23.675
JUMLAH PEGAWAI PENGELOLA SKDR
ASN : dr. Masitha Ayuni (dokter PJ)
Non ASN : Yustika Rini (PJ Su eilans)
TOTAL :
SKDR
sebuah sistem yang dilakukan dan
memiliki kemampuan untuk dilaporkan secara
melakukan deteksi dini mingguan dalam format
terhdap ancaman KLB yang sudah ditetapkan
penyakit menular

pengamatan gejala ale respon klari kasi Penyelidikan


penyakit potensial KLB
Epidemiologi
KASUS/ PENYAKIT YANG WAJIB DILAPORKAN
PENGUMPULAN DATA
LAPORAN
E-PUSKESMAS LANGSUNG

PELAYANAN
DALAM GEDUNG
PUSTU
POLINDES
PENCATATAN DAN PELAPORAN
Laporan SKDR dikirimkan per minggu

puskesmas Tiban Baru mengirimkan
laporan SKDR setiap hari senin dan
selasa di minggu berjalan

ALERT --> RESPON


DALAM 24 JAM
FORMAT PELAPORAN
FORMAT PELAPORAN
KODE PENYAKIT
DAN JUMLAH
KASUS
SKDR 12#2023#A2,C3,X361
Laporan SKDR PKM.Tiban Baru
MINGGU JUMLAH
BERJALAN KUNJUNGAN
DALAM 1 MINGGU
LAPORAN PENYAKIT SKDR MINGGU 26-29 TAHUN2023
Total Jumlah Kasus di KEPULAUAN RIAU - KOTA BATAM - SEKUPANG - PKM Tiban
Baru
Pada Minggu 26-29

2023
No Penyakit M-26 M-27 M-28 M-29 Total

1 Diare Akut 1 2 14 4 21
2 Suspek Dengue 0 1 0 0 1
Total Kunjungan 280 382 550 438 1650
TOTAL KASUS
*Data kumulatif Minggu 26 - Minggu 29
 
CONTOH ALERT
CONTOH RESPON
CONTOH RESPON

an. IL 4 tahun

datang ke poli khusus infeksi dengan dilakukan PE dan
keluhan demam dise ai pilek dan ruam pengambilan sampel
kemerahan diseluruh tubuh. dirasakan sejak darah
2 hari ini. imunisasi lengkap.




CONTOH RESPON
REKOMENDASI UNTUK UNIT PELAPORAN
PUSKESMAS SESUAI SITUASI SKDR
1. Sesuai target Kelengkapan dan Ketepatan Laporan 100% dan meningkatkan
kualitas pelaporan, maka Petugas Puskesmas dan Rumah Sakit mengirimkan Laporan
Setiap Hari Senin dan Selasa
2. Setiap Puskesmas mempunyai arsip laporan mingguan (W2).
3. Puskesmas melakukan ent data di EBS (Event Base Su eilans) setiap ditemukan
Rumor/kejadian Luar Biasa
4. Puskesmas dapat memahami De nisi Operasional 24 penyakit yang dilaporkan di
SKDR
5. Kewaspadaan terhadap diare akut karena terjadi peningkatan kasus sehingga perlu
dilakukan su eilans ketat kasus diare selama 4 minggu ke depan.

You might also like