You are on page 1of 3

Nama : ILA KARYATI

No Peserta : 321730000628
Kelas : 2B-23_K1

LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah


1. Setelah Mengidentifikasi masalah (hasil identifikasi masalah di Modul 1),
ekplorasi penyebab dari masalah tersebut secara Literatur
2. Tuliskan Referensi yang digunakan di bawah kolom! (daftar Pustaka)
3. Kemudian analisislah hasil eksplorasi penyebab masalah tersebut!

No Masalah yang telah Hasil eksplorasi Analisis eksplorasi penyebab


diidentifikasi penyebab masalah masalah
1. Perkembangan ahklak Akhlak menurut Mu‟jam 1) Keluarga memegang peranan
peserta didik. Al-Wasith, Ibrahim yang sangat penting dalam
Anis adalah sifat yang pendidikan moral anak, bagi
Rendahnya akhlak adalah tertanam dalam jiwa, pengasuhan anak, keluarga
keadaan yang merupakan landasan
berbahaya yang dengannya lahirlah pendidikan moral dan
ditimbulkan dari tingkah macam-macam pandangan hidup keagamaan.
laku atau perbuatan, baik Sebagian besar sifat dan sifat
perbuatan dalam diri atau buruk, tanpa anak berasal dari orang tuanya
manusia yang cenderung membutuhkan pemikiran dan anggota keluarga lainnya.
mengarah ke perbuatan dan pertimbangan Perkembangan moral yang dil-
yang negatif atau akukan orang tua mempunyai
menyimpang dari nilai- Rendahnya akhlak adalah pengaruh yang besar terhadap
nilai agama. keadaan kepribadian anak.
berbahaya yang
Rendahnya akhlak peserta ditimbulkan dari tingkah 2) Adat atau kebiasaan adalah
didik ini meliputi hal-hal laku atau segala tindakan dan perbuatan
berikut: perbuatan dalam diri seseorang yang diulang-ulang
a.) Kurang nya Sopan manusia yang cenderung dalam bentuk yang sama
Santun dalam bertutur mengarah ke perbuatan hingga menjadi kebiasaan.
kata (menggunakan yang negatif atau Perbuatan yang sudah menjadi
bahasa gaul ) menyimpang dari nilai- kebiasaan tidak cukup hanya
b.) Sikap Peserta Didik nilai agama. sekedar diulang-ulang, namun
terhadap teman harus disertai rasa simpati dan
sebaya saat di dalam Faktor penyebab sulitnya kecenderungan hati
kelas (melakukan mengontrol terhadapnya. Oleh karena itu,
bullying) perkembangan ahklak terbentuknya kebiasaan ini
c.) Berakhlak tidak baik peserta didik, diantaranya disebabkan oleh
di sekolah adalah sabagai berikut: kecenderungan hati yang
d.) Tidak mengerjakan menyertai perbuatannya.
Tugas sekolah 1) Lingkungan Kelurga
e.) Melawan guru ketika a.) Ekonomi orang tua 3) Keinginan/kehendak
ditegur b.) Pendidikan orang merupakan faktor yang
f.) Berpenampilan tua memotivasi orang untuk
kurang baik di 2) Kebiasaan melakukan tindakan yang
sekolah 3) Keinginan serius. Dalam perilaku
manusia, kemauanlah yang
mendorong manusia untuk
bekerja. Tanpa kemauan,
segala ide, keyakinan, dan
pengetahuan dalam hidupnya
menjadi pasif dan tidak
bermakna. Terserah pada
keinginan manusia untuk
memutuskan apakah akan
berperilaku baik atau buruk.

4) Lingkungan 1) Lingkungan pergaulan


Pergaulan Siswa. sangat besar pengaruhnya
terhadap pembentuka
akhlak seseorang.
Manusia selalu
berhubungan dengan
manusia ainnya, itulah
sebabnya manusia harus
bergaul. Oleh karena itu,
dalam pergaulan akan
saling memengaruhi
seseorang dalam berpikir
dan bertingkah laku. Jika
kondisi lingkungan tidak
baik maka tingkah laku
seseorang akan cenderung
tidak baik juga

2) Lingkungan yang acuh tak


acuh terhadap agama.
Lingkungan semacam ini
ada kalanya berkeber tan
terhadap pendidikan
agama, dan ada kalanya
pula agar sedikit tahu
tentang hal itu.

3) Lingkungan yang
berpegang pada tradisi,
tetapi tanpa dorongan
batin, Biasanya
lingkungan seperti itu
menjadikan seseorang
beragama yang secara
kebetulan.
5) Pengaruh Negatif 1) Internet dan media sosial
Media social, Gadget memberikan ruang
& Internet. keakraban dan rasa
penemuan diri sehingga
mendorong siswa untuk
mencoba hal-hal baru
yang negatif, seperti
mengakses gambar dan
video pornografi.

2) Internet dan media sosial juga


memudahkan siswa menerima
banyak informasi negatif yang
dapat ditiru, seperti:
menggunakan bahasa kasar
ketika berkomunikasi di dunia
nyata, memulai pertengkaran,
berbohong, atau menyebarkan
berita bohong karena
kurangnya pengetahuan.
literasi siswa. Siswa.

3) Siswa menjadi mudah


marah dan minder karena
menjadi korban bully atau
populer disebut cyber-
bullying

Daftar Pustaka
Ivana Ira Sahoviq. 2022. Faktor Penyebab Rendahnya Akhlak Peserta Didik Kelas Viii
Di Smp N 01 Tulang Bawang Udik Kabupaten Tulang Bawang Barat. (Skripsi Fakultas
Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung: Bandar
Lampung.
Tersedia pada
http://repository.radenintan.ac.id/21233/1/SKRIPSI%20BAB%201%20%26%20BAB
%205.pdf
(diakses tanggal 30 Agustus 2022).

Dede S., dkk. 2019. Pengaruh Media Sosial Terhadap Akhlak Siswa. Prodi PAI,
Universitas Nahdlatul Ulama Indonesia.
Tersedia pada
https://journal.unusia.ac.id/index.php/mozaic/article/download/133/89
(diakses tanggal 30 Agustus 2022).

You might also like