You are on page 1of 4

OLEH KELOMPOK 3 :

.
KATA PENGANTAR
TARIAN TEKE

Teke merupakan sebuah tarian yang polanya melingkar , tujuannya


untuk memuja para leluhur. Teke digunakan pada acara pembangunan rumah
adat , hilangnya tarian teke karna seiring berjalannya waktu, rumah adat
sekarang sudah tidak tradisional lagi ,melainkan sudah menggunakan tembok.
Hal itu yang menyebabkan tarian teke tidak di lestarikan lagi di zaman
sekarang.

Tarian teke merupakan gabungan dari tarian serta nyanyian , arti dari
teke adalah lengan, tokek. Ciri khas dari tarian teke adalah pola lantai yang
melingkar , tarian teke mirip dengan tarian reba. Cepat lambatnya tempo
tarian teke tergantung dari lagu yang dinyanyikan , ada yang di nyanyikan
secara bersama -sama dan ada yang di nyanyikan solo.

Pada lingkaran awal atau lingkaran pertama adalah para penari , para
penari yang menari dalam lingkaran harus suci. Pada lingkaran kedua adalah
para pemuda – pemudi yang ingin belajar tentang tarian teke ini , dan pada
lingkaran terakhir adalah para opa-opa dan oma-oma , apabila lingkaran awal
tidak sengaja membuat kesalahan , maka para opa-opa dan oma -oma yang
berada di lingkran akhir dapat mengoreksi dan memperbaiki.

You might also like