You are on page 1of 2

Strategi Desain Apotek

Nama Apotek :

Apotek Resep Sehat Nenek

Promosi/Strategi Pemasaran :

Dilakukan dengan beberapa metode sebagai berikut;

 Sosial Media Marketing lewat promosi pada platform Facebook, Instagram, dan Tik-
Tok dengan rilis konten yang dijadwalkan setiap hari
 Kolaborasi dengan pihak akademisi dengan menjadi partner dalam penelitian,
pengembangan, dan promosi produk
 Menjangkau skala nasional dengan konsep Multi Level Marketing
 Mengedepankan aspek tradiosional berbasis jamu yang dikombinasikan dengan
pengetahuan farmakologi berstandar manufaktur/industri
 Membangun Platform digital berbasis aplikasi jejaring sosial tempat semua orang
berinteraksi seputar kearifan lokal resep obat mereka dari segala penjuru daerah

Lokasi yang strategis :

Alun-alun kota Depok, Jl. Boulevard Grand Depok City (pemilihan lokasi agar memudahkan
untuk mengakses mintra pabrik farmasi yaitu KIMIA FARMA serta kolaborasi dengan
kampus UI dan IPB).

Harga produk unggulan :

Memakai tag-line yaitu, “semua serba tidak di atas 50 ribu” dengan menjual obat murah tapi
tidak murahan yang mampu menjangkau skala pasar dari semua status. Dengan sasaran
utama pasar sebagai produk herbal kecantikan/skincare.

Produk yang ingin ditonjolkan :

Mengusung produk kecantikan/skincare herbal dengan kombinasi resep tradiosional warisan


leluhur dengan modernisasi pabrik. Beberapa contohnya adalah sebagai berikut;

 Herbal Whitening Cream Krim Herbal Pencerah Wajah 30 Tahun Kebawah Cream
Herbal Jaring PINK. Harga Rp 41. 600
 Lulur Bali “Sekar Jagat. Harga Rp 10.000

 Mabrem Face Serum Hyaluronic Acid Shrink Pores Regeneration Moisturizing Anti-
Aging Skin Care Face Cream Acne Essence 10 ml

You might also like