You are on page 1of 12

SELAMAT DATANG DI

PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM


SD KLS III
(SIFAT-SIFAT BENDA )
Benda Benda Benda
Padat Cair Gas
A. SIFAT – SIFAT BENDA

 Sifat Benda Padat


- Bentuk benda padat selalu tetap.
Artinya, Jika benda itu dipindahkan kemanapun,
bentuknya tidak akan berubah
 Sifat Benda Cair
- Bentuk benda padat selalu berubah menyesuaikan bentuk
wadahnya. Artinya jika air dimasukan ke dalam botol , maka
bentuknya akan seperti botol, demikian seterusnya.
- Volumenya selalu tetap.
Misalnya, air di dalam gelas yang
memiliki volume 50 ml dimasukan
kedalam botol, maka volume air
didalam botol masih tetap 50 ml.
 Sifat Benda Gas
- Bentuk benda gas selalu berubah sesuai dengan
bentuk wadahnya. Artinya bila udara berada di dalam
balon, maka bentuk udara tersebut akan seperti
balon.
 Sifat Benda Gas
- Volume benda gas selalu berubah dan memenuhi
ruangan yang ditempatinya.
• Membandingkan sifat beberapa benda cair

Air Minyak Sirup


• Membandingkan Sifat Beberapa Benda Padat

Batu Kayu Besi


• Membandingkan Sifat Beberapa Benda Padat

Plastisin atau lilin mainan


termasuk benda padat.
Plastisin/ Benda yang lunak bisa
Lilin ainan
dibentuk menjadi bulatan,
lempengan, kotak atau
bentuk bentuk lain.

Tanah liat merupakan bagian


dari tanah yang sangat halus.
Ukuran butiran – butiran tanah
Tanah liat sangat kecil sehingga tidak
Liat dapat kita liat tanpa
menggunaka alat bantu. Tananh
liat umumnya berwarna cokelat
kemerahan, basah, lengket, dan
mengering jika dibakar.
Contoh Soal
1) Dibawah ini yang merupakan contoh benda padat adalah
...
a. Uap air
b. air
c. embun
d. kursi

2) Sifat benda padat adalah ....


a. Bentuk dan besarnya selalu berubah
b. Bentuk dan besarnya selalu tidak berubah
c. Bentuk selalu berubah tetapi besarnya selalu tidak
berubah
d. Bentuk selalu tidak berubah tetapi besarnya selalu
berubah

You might also like