You are on page 1of 6

SELEKSI BENIH

Oleh :
DWI RAHAYU

Sekolah Tinggi Penyuluhan Pertanian


Bogor
Latar Belakang
Benih merupakan salah satu komponen
penting dalam usaha budidaya padi,
penggunaan benih padi yang baik akan
menunjang keberhasilan. Maka dari itu
seleksi benih perlu dilakukan sebelum
melakukan persemaian.
Pelaksanaan

Alat dan bahan yang digunakan :

Alat Bahan

Ember Garam

Saringan Air

  Telur
Pengaplikasian
1. Menyortir/menyeleksi benih yang masih
memiliki daya tumbuh tinggi dengan
menggunakan larutan air biasa
• Siapkan benih dan ember yang berisi air tawar.
• Benih dimasukan ke dalam ember berisi air,
kemudian aduk rata.
• Benih yang mengapung ke atas kemudian
dipisahkan karena tidak layak untuk ditanam.
• Benih yang tenggelam kemudian dilakukan
seleksi secara lanjut dengan menggunakan
larutan garam.
2. Menyortir/ menyeleksi benih yang masih
memiliki daya tumbuh tinggi dengan
menggunakan larutan air garam
• Siapkan air dan garam.
• Masukkan garam ke dalam air sambil diaduk pelan.
Pemberian garam dihentikan ketika telur mulai
mengapung dalam air.
• Masukkan benih padi, kemudian diaduk sehingga
semua benih tercampur rata.
• Benih yang masih terapung merupakan benih tidak
layak untuk dijadikan bibit karena rusak dan hampa.
• Benih yang tenggelam dipilih sebagai benih yang
akan disemaikan.
Terima Kasih
Mari Mencoba

You might also like