You are on page 1of 24

TETAP

SEMANGAT
BELAJAR DI
ERABIMBINGAN
PANDEMIDAN
KONSELING KELAS 7
SMP NEGERI 19 SURABAYA
Bersama Bu Shuci Rachmawati, S.Psi
Hello!
SEMANGAT PAGI!
Yuk kita berdoa dulu untuk mengawali pertemuan
pada hari ini 
JANGAN LUPA YA SELALU JAGA KESEHATAN
DAN MENERAPKAN PROTOKOL KESEHATAN
Ice breaking!!!
Bisakah kau menemukan gambar yang aneh atau berbeda?
Bisakah Kau Menemukan Ada Yang Bersembunyi?
Pandemi Covid-19 yang melanda dunia sudah
ini berdampak terhadap perubahan aktifitas
belajar-mengajar. Tak terkecuali di negeri ini,
sejak Maret 2020 aktifitas pembelajaran
daring (online learning) menjadi sebuah
pilihan kementerian pendidikan dan
kebudayaan untuk mencegah penyebaran virus
Covid-19 semakin meluas.
Apa sih Kendala
yang kamu rasakan
ketika Pembelajaran
Daring dirumah?
Dampak Negatif Yang sering
Terjadi di saat Pembelajaran
Daring

✖ Beresiko Putus Sekolah


✖ Penurunan Semangat Belajar siswa
✖ Penurunan Capaian Belajar
✖ Waktu lebih banyak didepan gawai, rawan
Adiksi/Kecanduan penggunaan gawai.
✖ Kurang Bersosialisasi
Tips
Sekolah
Daring di
Masa
Pandemi
1. Prioritaskan Paket Data
atau Jaringan Internet untuk
Belajar Terlebih dahulu
2. BUATLAH JADWAL
HARIAN
3. CARILAH TEMPAT YANG
NYAMAN UNTUK
BELAJAR
4. BELAJAR SESUAI
GAYA BELAJAR
– HAL YANG BISA
MEMBUATMU
TERGANGGU
6. STOP BERFIKIR “AH
NANTI SAJALAH”
7. MEMBUAT DAFTAR
TUGAS DAN
DEADLINE
8. MAKSIMALKAN
PEMBELAJARAN
DARING/WEBINAR
9. RAJIN MEMBACA
INFO DARI TEAMS,
GRUP KELAS

Hindari membagi konten atau


berkomentar tidak penting sehingga
DENGAN WALI KELAS
DAN GURU
PENGAJAR

ngan lupa etika berkomunikasi dengan bapak/ibu gur


BAGAIMANA SIH
ETIKA
Berkomunikasi
dengan GURU
YANG BAIK?
ETIKA BERKOMUNIKASI
YANG BAIK VIA DARING
✖ Pilih waktu yang tepat, tidak terlalu malam
✖ Awali dengan SALAM
✖ Jangan lupa memperkenalkan diri, nama
lengkap dan kelas
✖ Utarakan maksud dan tujuan secara jelas
dengan Bahasa formal dan sopan
✖ Akhiri dengan SALAM dan TERIMAKASIH
THANK YOU
ANY QUESTIONS?

You might also like