You are on page 1of 6

Hal yang perlu dikelola Safety Engineer di Perminyakan

- Melaksanakan program kerja HSE yang dibuatkan dari HSE Pusat


- Melakukan toolbox meeting dengan sebelum memulai shift kerja
- Mensosialisasikan Kebijakan K3, SOP atau Instruksi kerja secara berkala
- Melakukan inspeksi peralatan K3 seperti APAR, Kotak P3K secara berkala
- Koordinasi dengan dept terkait untuk pengisian form HIRADC / JSA
- Memastikan rambu-rambu K3 terpasang di area kerja
- Memastikan agar prosedur terkait Operasional bisa terimplementasikan dengan baik
- Mendata semua informasi temuan ketidaksesuaian (unsafe condition & unsafe action) di
lapangan dan melaporkan ke atasan
- Melakukan intervensi secara persuasive jika menemukan unsafe action
- Memberikan training on the spot kepada pengemudi sesuai topic training yang relevan
- Melakukan simulasi (drill) terkait aktifitas operasional haul truck secara berkala
- Mendokumentasikan semua kegiatan K3L ke dalam database sebagai evidence

Spesific Engineer

- Process Safety Management


a. Provide basic knowledge of Process Safety and its difference with Occupational Safety,
building proper awareness on Process Safety, enabling safety culture empowerment
within individuals & organizations.
b. Better understand historical background of PSM, and their importance for the safety of
people, project execution / operations and the sustainment of the business.
c. Elevate understanding of process hazard similar to Company operation: lesson learned
from several process safety incidents in the industry.
d. Provide basic knowledge on how to sustain Process Safety in operation of existing
facilities.
e. Provide basic understanding on Safety in Design & Inherently Safer Design principle,
and Overpressure Protection.
a. • Contribute to roll out program of PSM system (policy and procedures) in Company

You might also like