You are on page 1of 5

Bab 1

Pendahuluan

1.1 Latar Belakang

Saat ini perkembangan teknologi dan informasi di Indonesia telah

berkembang pesat diberbagai bidang terutama dibidang gaming dan editing.

komputer, laptop, pc, mac book merupakan telah menjadi alat kehidupan sehari –

hari manusia karena bermanfaat menyelesaikan semua tugas manusia. Dewasa ini

penggunaanya dapat diterapkan dalam berbagai bidang seperti komuikasi, industry,

penjualan dan dalam bidang hiburan seperti game. Pada era sekarang tentu saja

game sudah terdengar tidak asing, karena sering dimainkan oleh anak – anak

bahkan termasuk orang dewasa, hingga pada akhirnya muncul kata gaming yang

berarti bermain untuk menghibur dan bersantai yang biasa dilakukan oleh pembuat

konten atau mungkin youtuber. Gaming adalah semacam kegiatan memainkan

suatu permainan digital yang sifatnya menghibur. Selain melakukan gaming, tentu

saja seorang pembuat konten harus pande mengedit rekamanya yang biasa disebut

editing. Editing adalah kegitan memilih, memotong, dan menggabunkan macam-

macam media untuk menghasilkan sebuah program yang akan ditayangkan. Orang

yang biasa melakukan editing dapat dibilang editor. Editornya bisa berupa orang

yang membuat konten itu sendiri dan bisa berupa orang yang dipekerjakan.
Gaming dan editing tentu juga memerlukan fasilitas perlengkapan yang baik demi

kenyamanan mereka.

Aksesoris gaming dan editing merupakan peralatan khusus bagi seorang

pembuat konten game dan seorang editor yang biasa terdiri dari mouse, mouse pad

keyboard, headset dan bermacam – macam lagi. Game – game yang biasa

memerlukan peralatan seperti ini biasa berjenis FPS ( sudut pandang orang

pertama ) seperti game SCP Contaiment Breach, SCP Nine Tailed Fox dan

seterusnya. Aksesoris yang biasa dipakai itu biasa berbeda dari yang

seperti yang ada pada kantor dan yang di sekolah. Aksesorisnya hanya dibuat

khusus untuk bermain game dan memiliki kelebihannya masing – masing.

Dalam bidang teknologi dan informasi ini, kita mengenal adanya web yang

berguna untuk mengetahui segala informasi tentang dunia dalam berbagai jenis

bidang. Dengan datangnya web membuka kesempatan untuk menyebarkan dan

mencari tahu tentang informasi – informasi aksesoris gaming dan editing, seperti

mencari tahu tentang pengertian, jenis – jenis, kelebihan, kegunaan, cara

penggunaan dari aksesoris gaming. Dalam editing tentu yang perlu dicari tau

adalah cara kerja fitur – fitur dan langkah – langkah mengedit. Berdasarkan uraian

latar belakang masalah diatas, maka penulis tertarik untul melakukan penelitian
dengan judul ” Perancangan Sistem Informasi Berbasis Web Mengenai Aksesoris

Komputer di Bidang Gaming dan Editing “

1.2 Identifikasi Masalah

Dari latar belakang masalah yang diuraikan diatas, maka peneliti

mengidentifikasikan permasalahan sebagai berikut :

1. Informasi yang diberikan dari suatu web kurang tepat atau salah dari yang

diinginkan.

2. Tingkat keamanan dari web yang dibuka.

1.3 Pembatasan Masalah

Mengingat terbatasnya waktu, tenaga dan meluasnya pembahasan masalah,

maka penulis membatasi permasalahan penelitian ini pada :

1. Studi kasus penelitian ini adalah – gamer diseluruh dunia

2. Perancangan ini berfokus pada apa – apa saja yang diperlukan untuk
gaming dan editing
3. Perancangan ini berfokus pada apa kegunaan dari web
4. Perancangan sistem informasi aksesoris komputer dibidang gaming dan
editing berbasis web
5. Metode perancangan sistem informasi berbasis web aksesoris komputer
dibidang gaming dan editing menggunakan metode penelitian kualitatif.

1.4 Perumusah Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah yang diuraikan, maka penulis


merumuskan masalah yaitu :

1. Apa saja aksespris komputer yang perlu kita miliki saat sedang gaming ?
2. Apa saja yang hal – hal perlu kita ketahui tentang editing ?

1.5 Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah diatas, maka tujuan yang hendak dicapai


dalam penelitian ini adalah :

1. Untuk mengetahui aksesoris komputer apa saja yang diperlukan dalam


gaming.
2. Untuk mengetahui hal – hal apa saja yang perlu diketahui saat mengedit
konten.
3. Untuk mengetahui darimanakah kita mendapatkan info tentang gaming dan
editing.

1.6 Manfaat Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah dan tujuan penelitian,, maka penelitian ini


diharapkan dapat memberikan manfaat sebagai berikut :

1.6.1 secara teoritis


manfaat secara teoritis berguna bagi instansi dan dunia pendidikan antara
lain:
1. Menambah wawasan penulis tentang Perancangan Sistem Informasi
Berbasis Web Mengenai Aksesoris Komputer di Bidang Gaming dan
Editing.
2. Memperkuat teori yang sebelumnya telah ada tentang perancangan sistem
informasi berbasis web mengenai aksesoris komputer di bidang Gaming
dan Editing.
3. Sebagai bahan pembelajaran untuk pembuat konten guna memahami dan
memanfaatkan info yang disediakan didalam website dengan baik dan
benar.

1.6.2 Secara Praktis


Adapun manfaat praktis dari penelitian ini yaitu sebagai berikut :
1. Bagi peneliti, perancangan sistem informasi berbasis web mengenai
akasesoris komputer di bidang gaming dan editing sebagai sarana
menambah teori yang sebelumnya udah ada.
2. Bagi pembuat konten, sebagai bahan pembelajaran untuk memanfaatkan
informasi tersebut dan juga sebagai sarana untuk menarik perhatian para
penonton.
3. Bagi akademis, hasil perancangan ini bermanfaat sebagai tambahan ilmu
dan memperluas pengetahuan tentang perancangan sistem informasi
berbasis web mengenai aksesoris komputer di bidang gaming dan editing.

You might also like