You are on page 1of 11

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS PALANGKA RAYA

NoMonSg fr^n{24/KUDa22

TENTANG

KERINGANAN PEMBAYARAN UANG KULIAH TLINGGAL PADA


SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK2O22I2O23 BAGI MAHASISWA
UNIVERSITAS PALANGKA RAYA

REKTOR UNIVERSITAS PALANGKA RAYA


Menimbang a. bahwa dalam rangka memberikan kejelasan pemahaman dan kelancaran
implementasi dari Pasal 9 Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan
Republik Indonesia Nomor 25 tahun 2020 tentang Standar Satuan Biaya
Operasional Pendidikan Tinggi pada Perguruan Tinggi Negeri di
lingkungan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Mahasiswa
diberikan keringanan pembayaran uang kuliah tunggal,
b. bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 9 dan serta adanya implikasi
pada aspek sosial ekonomi yang luas, Universitas Palangka Raya perlu
memberikan keringanan dalam pembayaran Uang Kuliah Tunggal pada
semester genap Universitas Palangka Raya yang diterima pada Tahun
Akademik 202212023 dan sebelumnya,
c. bahwa berdasarkan pertimbangan dalam huruf a dan huruf b, perlu
menetapkan Keputusan Rektor Universitas Palangka Raya tentang
Keringanan Pembayaran Uang Kuliah Tunggal pada Semester Genap Tahun
Akademik 2A2212023 Bagi Mahasiswa Universitas Palangka Raya

Mengingat 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan


Nasional;
2. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi;
3. Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2Al4 i.rurrtang Penyelenggaraan
Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi;
4. Peraturan Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Republik
Indonesia Nomor 47 Tahun 2015, tentang Organisasi dan Tata Ke{a
Universitas Palangka Raya;
5. Peraturan Menteri Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi Republik
Indonesia Nomor 42 Tahun 2017 tsntarrg Statuta Universitas Palangka
Raya;
6. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor
25 Tahun 2020 tentang Standar Satuan Biaya Operasional Pendidikan
Tinggi pada Perguruan Tinggi Negeri di lingkungan Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan.
7. Keputusan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik
Indonesia Nomor 5685444PK.A/KP.06.0212A22 tentang Pengangkatan
Rektor Universitas Palangka Raya periode Tahun 2022-2026.
MEMUTUSKAN:
Menetapkan KERINGANAN PEMBAYARAN UANG KULIAH TUNGGAL PADA
SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 202212023 BAGI
MAHASISWA UNIVERSITAS PALANGKA RAYA

KESATU Mahasiswa wajib membayar Uang Kuliah Tunggal (UKT) secara penuh setiap
semester;
KEDUA Memberikan Keringanan Pembayaran Uang Kuliah Tunggal ([IKT) pada Semester
Genap Tahun Akademik 202212023 bagi Mahasiswa Semester 4,6,8,10,12,14.
KETIGA Pemberian Keringanan Pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT) kepada
mahasiswa meliputi:
a. Pembebasan sementara UKT;
b. Pembebasan dari kewajiban membayar UKT;
c. Pengurangan UKT dengan pembayaran paling tinggr
50% darl- besaran UKT;
d. Perubahan kelompok UKT;
e. Pembayaran UKT secara mengangsur bagr yang mengajukan permohonan.

KEEMPAT Petunjuk teknis kriteria dan syarat bentuk keringanan pembayaran Uang Kuliah
Tunggal (UKT) kepada Mahasiswa Universitas Palangka Raya termuat dalam
lampiran keputusan ini dan merupakan bagian yang tidak terpisahkan.
KELIMA Keringanan Pembayaran UKT berlaku bagi mahasiswa tahun akademik 202212023
dan diberikan kepada mahasiswa program sarjana yang memenuhi kriteria dan
persyaratan yang ditetapkan
KEENAM Persetujuan pemberian Keringanan Pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT)
bagi mahasiswa Universitas Palangka Raya, hanya berlaku I (satu) Semester yaitu
pada Semester Genap Tahun Akademik 202212023.
KETUJUH Keputusan ini mulai berlaku sejak
tanggal ditetapkan, dan akan dilakukan
perbaikan atau perubahan apabila terdapat kekeliruan dalam penetapannya sesuai
dengan perubahan kondisi dan aturan yang berlaku.

Ditetapkan di Palangka Raya


Pada Tanggal,lE November 2022

ektor,

a
d,
rrl

46616$
19640406 1002

Tembuw:
l. Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi di Jakafia @assl l5 hunrf a, PERMENDIKBUD No. 25 Tahtm2020);
2. Wakil Rektor di lingkungan Universitas Palangtra Raya;
3. DekBn FEkultas di lingkungan Universitas Palangka Raya;
4. Kepala Biro di lingkung.a Universitas Palang!<a Raya;
5. Pertinggal.
Lampiran SK
Nomor Bgl\ nsNzctKurzozz
Tanggal 18 November 2022
Tentang KERINGANAN PEMBAYARAN UANG KULIAH TUNGGAL PADA SEMESTER GENAP TAHt]N AKADEMIK 2022DO23 BAGI
MAHASISWA UNryERSITAS PALANGKA RAYA

PETUNJUK TEKMS KRITERIA DAN SYARAT BENTUK KERINGANAN UKT


BAGI MAHASISWA SEMESTER GENAP TAHT]N AKADEMIK2O22I2O23
UNIVERSITAS PALAN GKA RAYA

BENTUK
NO. KERINGANAN UANG DOKUMEN PERS YARATAN LINTUK
KRITERIA DOKUMEN LEGALITAS DARI
DURASI
KULIAH TIINGGAL MAHASISWA *) FAKULTAS
ruKT)

1 Pembayaran UKT secara Diberikan kepada seluruh Anskatam


mengang$u. Mahasiswa yang mengajukan permohonan
Surat Permohonan Pengangsuran UKT
p€ngangsuran pembayaran (untuk UKT I Semester (format terlampir)
Kelompok 3 s.d 8).
Proporsi pengangsuran pertama 600/o dan
angsuran kedua 40%.
. Surat pernyataan kebenaran dokumen dari orang
2 Pembebasan Sementara Orang tua mahasisw4 atau pihak lain yang 1 Semester tua/wali yang membiayai pendidikan (fonnat Surat Rekomendasi Dekan yang
UKT. membiayai pendidikan mengalamipenurunan terlampir); berisi daftm Mahasiswa yang lolos
kemampuan ekonomi dikarenakan musibah mr . Surat Keterangan terdampak musibah atau bencana verifikasi tingkat Fakultas dan
koftm bencana alam dan/atau non-alam di alam dan/atau non-alam dari BPBD setempat sesuai direkomendasikan untuk
Ta}lourl.2022. domisili; disampaikan secara kolektif kepada
. Kartu Keluarga (legalisir) atau surat keterangan WRUmum & Keuangan.
susunan keluarga dari Kepala Desa/Lurah.

3 Pembebasan dari A. Mahasiswa sedang cuti kuliah. I Semester . Surat Keterangan Cuti Kuliah Semester Genap Surat Rekomendasi Dekan yang
kewajiban membayar 202212023 dari Kepala BAKP. berisi daftar Mahasiswa yang lolos
UKT. verifikasi tingkat Fakultas dan
direkomendasikan untuk
disampaikan secara kolektif kepada
WRUmum & Keuangan.
BENTUK
NO KERINGANAN UANG DOKUMEN PERSYARATAN LINTUK DOKUMEN LEGALITAS DARI
KRITERIA DURASI
KULIAH TI.INGGAL MAHASTSWA *) FAKULTAS
ruKT)

B. Mahasiswa telah Yudisium atau Permanen . SK Yudisium atau Surat Keterangan lulus dari
dinyatakan lulus program sarjana. Fakultas atau Jurusan/Prodi.

4 Pengurangan UKT A. Mengambil mata kuliah kurang dari atau I Semester . KRS Semester atau KRS sementara di SenEffi Genap Surat Rekomendasi Dekan yang
dengan pembayaran sama dengan 6 (enam) Satuan Kredit Z0UNB dan program studi. berisi daftar Mahasiswa yang lolos
paling tinggi 50% dari Semester (SKS) minimal pada semester l0 verifikasi tingkat Fakultas dan
besaran UKT. (Sepuluh). direkomendasikan untuk
disampaikan secara kolektif kepada
(Bagi Matrasiswa B. Sedang melaksanakan penulisan Skripsi, 1 Semester Surat Keterangan sedang melaksanakan penulisan WR Urnum & Keuangan.
Semester Akhir). Skripsi dmi Jurusan/Prodi,

5 Perubatran Kelompok Orang tua atau pihak lain yang mernbiayai Dokumen wajib Perubahan Kelompok UKT: Surat Rekomendasi Dekan yang
UKT. pendidikan mengalami penurunan pendapatan . Surat Keterangan Aktif Kuliah di Semester Ganjil berisi daftar Mahasiswa yang lolos
dari usaha/insentiflupah yang diterima 2022 I 2023 dari Fakultas; verifikasi tingkat Fakultas dan
(Bagi Angkatan (pendapatan berkurang lebih dari 50%) dengan . Surat Keterangan mengalami penurunan pendapatan direkomendasikan untuk
Mahasiswa Tahan202l kondisi sebagai berikut : dari Lurah/Kepala Desa sesuai domisili (Format disampaikan secara kolektif kepada
dan sebelumnyayang Terlampir); WR Umum & Keuangan.
berada pada Kelompok . Kartu Keluarga (legalisir) atau surat keterangan
UKT 3 s.d 8); susunan keluarga dari Kepala Desa./Luratr.

Dokumen tambahan persyaratan sesuai kriteria yane


dialami (poin 5.A s.d 5.D)
A. Orang tua atau pihak lain yang membiayai I Semester Surat Keterangan Sakit atau sedang rnenjalani Rawat
pendidikan mengalami sakit permanen atau Jalan dad Dokter/ pemberi Layanan Kesehatan
meninggal dunia. (Rumah Sakit/Puskesmas) sesuai domisili atau Surat
Keterangan Meninggal Dunia/Akta Kematian;
Surat Keterangan bahwa yang sakit permanen atau
meninggal dunia adalah benar orangtua/pihak lain
yang membiayai pendidikan dari Lurah/Kepala Desa
sesuai domisili (format terlampir)
I

BENTUK
NO.
KERINGANAN UANG KRITERIA DOKUMEN PERSYARATAN LINTUK DOKUMEN LEGALITAS DARI
DURASI
KULIAH TTINGGAL MAHASTSWA *) FAKULTAS
ruKT)
B. Orang tua atau pihak lain yang I Semester . SK Pensiun/purnatugas;
membiayai pendidikan telah pensiun / . Surat Keterangan bahwa yang membiayai
purnatugas. pendidikan adalah benar orang tua/pihak lain telatr
pensiun / purnatugas dari Luratr/Kepala Desa sesuai
domisili (format terlampir) ;
C. Orang tua atau pihak lain yang membiayai I Semester . Surat Keterangan/bukti PHK yang sah;
pendidikan terkena Pemutusan Hubungan . Surat Keterangan bahwa yang Membiayai
Keda (PHK). Pendidikan adalah benar orang tualpihak lain yang
terkena Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) dari
Lurat/Kepala Desa sesuai domisili (format
terlampir).

D. Orang tua atau pihak lain yang membiayai 1 Semester . Surat Keterangan sedang menjalani hukuman atau
pendidikan sedang menjadi pesakitan. pesakitan dari Lembaga Pemasyarakatan;
. Surat Keterangan bahwa yang Membiayai
Pendidikan adalah benar orang tua/pihak lain sedang
menjadi pesakitan dari Lurah/Kepala Desa sesuai
domisili (format terlampir).

ktor,

8ex 10$
19640406198803 1002
PROSEDUR PENGAJUAN BARU KERINGANAN PEMBAYARAN UKT BAGI MAHASISWA
UNIVERSITAS PALANGKA RAYA SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK2O22I2O23

WR
Ketua Tim
NO. KEGIATAI\ Mahasiswa Dekan Umum & OUTPUT
Jur/Prodi Keringanan
Keuangan
WR II menyampaikan pengumuman
1 Peninjauan Keringanan UKT Kepada Dekan Pengumuman Peninjauan Keringanan UKT
Fakultas

2
Dekan Fakultas menyampaikan pengumuman
Kepada Mahasiswa melalui Jur/Prodi

Mahasiswa membuat surat permohonan


t- I
Pengumuman Dekan Fakultas kepada Mahasiswa

o Surat Permohonan Mahasiswa.


. Dokumen-dokumen persyaratan yang dipersyaratkan
J Kepada Jur/Prodi dengan melampirkan (surat kebenaran dokumen, surat pemyataan kondisi
berkas/dokumen sesuai persyaratan ekonomi & bukti pendukung lainnya (surat
RT/RWLurah)).
Jur/Prodi menyampaikan daftar Mahasiswa
yang lolos verifikasi kepada Dekan Fakultas Daftar nama Mahasiswa yang diusulkan untuk mendapat
5
sebagai bahan pembuatan Surat Rekomendasi Rekomendasi

Dekan

Dekan Fakultas menerbitkan Surat vl o Surat Rekomendasi Dekan Fakultas


Rekomendasi dan menyampaikan daftar
6. . Jile ms. exceVpdf/ms.word daft ar Mahasiswa
S oft c opy
Mahasiswa yang direkomendasi Kepada I

yang direkomendasikan.
Mahasiswa dan WR Umum & Keuangan
Mahasiswa menyampaikan berkas/dokumen
persyaratan pada web/laman keringanan UKT
o Upload dokumen persyaxatan di webllamat keringanan
7
UKT https ://keringanan-u kt. upr. ac. id/
(KECUALI Surat Rekomendasi Dekan)
PROSEDUR PERMOHONAN PENGANGSURAN PEMBAYARAN UKT BAGI MAHASISWA
UNIVERSITAS PALANGKA RAYA SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK2O22I2O23

WR
Ketua Tim
NO. KEGIATAN Mahasiswa Dekan Umum & OUTPUT
Jur/Prodi Keringanan
Keuangan

Mahasiswa membuat Surat Permohonan sesuai


I Surat Permohonan Mahasiswa sesuai format
dengan format.

)
Mahasiswa menyampaikan scan berkas
/dokumen Surat Permohonan yang telah
t_ +ul\
Upload scan dokumen Surat Permohonan di web/lanan
ditandatangani pada webllaman keringanan keringanan UKT https ://k erin ganan-u kt up r. oc. id/
UKT
SURAT PERNYATAAN PERUBAHAN KONDISI EKONOMI

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

1. Nama :

2. NIK :

3. Alamat lengkap sesuai domisili :


4. Jumlah Tanggungan selain anak ini* : ( ) Orang
* (lumlah tanggungon anak selain anok int yong sedang menempuh pendidikan di Perguruan Tinggi)

adalah orangtua/wali yang membiayai pendidikan atas mahasiswa:

1. Nama :

2. NIM :

3. Tahun Angkatan :

4. Fakultas :

5. Jurusan/Program Studi :

6. Jalur Masuk UPR :

7. Kelompok UKT saat ini : UlUlllllV/VA/I/VIyVIII


8. Nilai UKT saat ini :

9. No. WA atau HP :

10. Alamat email** :

** (akun Gmail yang digunakan untuk mengajukan keringanan pembayaran UKT)

Dengan ini menyatakan dengan sebenar-benamya bahwa kami mengalami perubahan kondisi ekonomi,
sehingga kami tidak mampu membayar UKT Semester ini sesuai besaran yang ada. Sebagai bahan
pertimbangan kami lampirkan pendukung berupa bukti-bukti yang sesuai persyaratan.

Demikian Pernyataan ini kami buat dengan sebenar-sebenarnya, apabila dikemudian hari kami terbukti
melakukan kesalahan dengan melampirkan dan membuat pemyataan palsu, maka kami bersedia menerima
sanksi sesuai dengan ketentuan, aturan dan hukum yang berlaku. Atas perhatian dari bapak/ibu kami ucapkan

terimakasih.

Hormat kami,
Orang Tua/Wali,

Materai
10.000

( )

Catatan :

- Format Surat dapat di unduh padrawebllaman httos://kerinsanan-uklupr.ac.id/


SURAT PERNYATAAN KEBENARAN DOKUMEN KERINGANAN UKT
PADA SEMESTER GENAP TAIIUN AKADEMIK 202212023

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama
Tempat/tgl lahir
No. KTP (NIK)
Pendidikan terakhir
Pekerjaan

Selaku orang tua/wali yang membiayai pendidikan atas mahasiswa:

Nama
NIM
Fakultas
Jurusan/Prodi
Semester kuliah

Dengan ini menyatakan bahwa, berkas/dokumen pengajuan Keringanan Uang Kuliah Tunggal
(UKT) yang kami lampirkan adalah benar adanya sesuai dengan fakta dan kondisi yang kami alami
saat ini. Apabila dikemudian hari ditemukan bahwa dokumen tersebut tidak benar dan/ataupalsu
maka Saya bersedia dikenakan sanksi atas tindakan pemalsuan dokumen dimaksud sesuai
ketentuan dan peraturan yang berlaku.

Demikian Surat Pernyataan ini saya tandatangani dalam keadaan sadar tanpa tekanan dari siapapun
juga.

2022

Yang Menyatakan
Orang Tua/Wali,

Materai
10.000

Catatan :

- Format Surat dapal di unduh padawebllwon httos://kerinsanan-uht.uonac.id,/


KOP KELURAHANIDESA

SURAT KETERANGAN
No: .

Yang bertanda tangan di bawah ini Lurah Kecamatan Kota


menerangkan bahwa :

l. Nama
2. NI K
3. Tempat Tanggal Lahir
4. JenisKelamin
5. Agama
6. Alamat
Adalah Orang Tua atau Pihak Lain*(pilih salah satu) yang membiayai pendidikan dari Mahasiswa

l. NamaMahasiswa
2. Nomorlnduk Mahasiswa

Dengan ini menerangkan bahwa Orang Tua atau Pihak Lain yang membiayai pendidikan tersebut
diatas adalah benar mengalami penurunan pendapatan dari usaha/insentif/upah yang diterima
(pendapatan berkurang lebih dari 50%) dengan kondisi sebagai berikut (pilih salah satu) :
! Orang Tua atau Pihak Lain yang membiayai pendidikan mengalami sakit permanen atau
meninggaldunia.
n Orang Tua atau Pihak Lain yang membiayai pendidikan telah pensiun/purnatugas.
n Orang Tua atau Pihak Lain yang membiayai pendidikan terkena Pemutusan Hubungan Kerja
(PHK).
! Orang Tua atau Pihak Lain yang membiayai pendidikan sedang menjadi Pesakitan.

Demikian surat keterangan ini dibuat agar dapat dipergunakan sebagaimana mestinya, atas
perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.

2022
LURAH

CAP

NIP

Catatan :

- Format Surat dapat di unduh padaweb/lanan hltos://kerinsanan-ukt.uor.ac.i(Y


SURAT PERMOHONA]\I
PENGANGSURAN PEMBAYARAN UKT

Setelah memperhatikan Kelompok dan Besaran Nilai UKT pada Program Keringanan Pembayaran
Uang Kuliah Tunggal Bagi Mahasiswa Universitas Palangka Raya Semester Genap Tahun
Akademik 2022/2023, saya yang bertandatangan di bawah ini:

Nama
Alamat

Merupakan orang tua/wali dari

Nama
NIM
Fakultas
Prodi.
Kelompok UKT
Nilai UKT : Rp.

Dengan ini saya bermohon melakukan pengangsuran pembayaran UKT sesuai nilai tersebut di atas
sebanyak 2 (dua) kali pengangsuran dengan proporsi : angsuran pertama 60% dan angsuran kedua

40%o dan akan melunasi pembayaran UKT dalam waktu 1 (satu) semester.

2A22

Orang tua/wali calon mahasiswa,

Materai
10000

t l

Catatan :

- Format Surat dapaf di unduh pada web/laman httos://keinsanan-ukt,upr,aeid/

You might also like