You are on page 1of 24

WINONA – Manual Guide for User

(Requestor)
Warehouse Inventory Management
Powered by iNeOM

BUKU
PANDUAN
Mohon membaca cara mengoperasikan menu Winona pada buku panduan ini

dengan teliti.

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


Daftar Isi
A
Daftar halaman dalam dokumen Winona – Manual Guide for User (Requestor).

Daftar Isi ........................................................................................................................ 2

Kamus ............................................................................................................................ 3

Workflow ........................................................................................................................ 4

Penyimpanan Barang / Warehouse In Bound ....................................................................... 4

Permintaan Barang / Warehouse Out Bound ........................................................................ 6

Pengenalan Winona ........................................................................................................ 8

Masuk ke Aplikasi Winona ..................................................................................................... 8

Pengenalan Workspace Aplikasi Web Winona ................................................................... 11

Pengajuan Penyimpanan Barang .................................................................................. 13

Pengajuan Permintaan Barang ..................................................................................... 17

Unggah Dokumen Pengajuan........................................................................................ 21

Page 2 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


Kamus
B
Terjemahan dan penjabaran singkatan atau akronim.

Terjemahan kata serapan asing yang digunakan dalam dokumen Winona – Manual Guide
for User (Requestor) ke kata baku dijabarkan pada Tabel 1.

Nomor Kata Serapan Asing Kata Baku

1 Command bar Bilah perintah

2 Error case Kasus kesalahan

3 Login Masuk

4 Site area Area tempat kejadian

5 Workflow Alur kerja

6 Workspace Ruang kerja

Tabel 1 Terjemahan Kata Serapan Asing

Singkatan dan akronim yang digunakan dalam dokumen Winona – Manual Guide for User
(Requestor) dijabarkan pada Tabel 2.

Singkatan dan
Nomor Keterangan
Akronim
1 iNeOM Integrated Network Operation and Monitoring

2 Winona Warehouse Inventory Management

3 BAPA Berita Acara Pembongkaran Aset

4 PO Purchase Order

Tabel 2 Singkatan dan Akronim

Page 3 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


Workflow
C
Alur kerja dalam menjalankan menu Winona.

Penyimpanan Barang / Warehouse In Bound


1
Alur kerja dalam menjalankan menu Winona – Penyimpanan Barang / Warehouse
In Bound.

• Penyimpanan barang terdiri dari:


1. Penyimpanan barang Non-Infra

Gambar 1 Workflow Winona – Penyimpanan Barang Non-Infra

Page 4 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


2. Penyimpanan barang Infra

Gambar 2 Workflow Winona – Penyimpanan Barang Infra

Page 5 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


Permintaan Barang / Warehouse Out Bound
2
Alur kerja dalam menjalankan menu Winona – Permintaan Barang / Warehouse
Out Bound.

• Permintaan barang terdiri dari:


1. Permintaan barang Non-Infra

Gambar 3 Workflow Winona – Permintaan Barang Non-Infra

Page 6 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


2. Permintaan barang Infra

Gambar 4 Workflow Winona – Permintaan Barang Infra

Page 7 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


Pengenalan Winona
D Petunjuk cara mengakses Winona dan penjabaran fitur-fitur yang ada di
workspace Winona.

Masuk ke Aplikasi Winona


1
Petunjuk cara masuk ke aplikasi web Winona.

1 Tautan Akses Aplikasi Web Winona

• Buka aplikasi browser yang ada di PC atau laptop


• Masukkan tautan https://winona-tsel.mit.id/
Error Case:
Menampilkan error “Your connection is not private” seperti pada Gambar 5.

Gambar 5 Halaman Privacy Error

Page 8 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


Solusi:
Melakukan pengaturan lanjutan dengan cara:
1. Klik tombol Advanced
2. Klik Proceed to winona-tsel.mit.id (unsafe)

Gambar 6 Cara Melakukan Pengaturan Lanjutan

2 Masuk ke Aplikasi Web Winona

• Apabila telah berhasil mengakses tautan, maka akan diarahkan ke halaman


login aplikasi Winona

Gambar 7 Masuk ke Aplikasi Web Winona

- Tahap untuk mengoperasikan halaman login Winona, yaitu:


1. Isi Username dan Password
- Isi nama pengguna dan kata sandi sesuai dengan yang telah
terdaftar.
2. Klik tombol Sign In
- Klik tombol Sign In untuk masuk ke aplikasi Winona.
Page 9 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


- Apabila nama pengguna dan kata sandi yang diisikan sesuai, maka
akan diarahkan untuk mengisi kode OTP.
3. Isi OTP
- Isi OTP sesuai dengan kode yang dikirimkan melalui SMS ke nomor
yang terdaftar.
- Apabila OTP yang diisikan telah sesuai, maka akan diarahkan ke
halaman awal Winona.

Page 10 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


Pengenalan Workspace Aplikasi Web Winona
2
Petunjuk cara mengakses menu dan fitur yang ada di aplikasi web Winona.

1 Menu Winona Features

Gambar 8 Halaman Warehosue Task

• Keterangan penomoran:
A. Menu bar
- Menu bar digunakan sebagai navigasi untuk mengakses fitur-fitur Winona.
B. Workspace fitur yang sedang aktif
- Workspace fitur menampilkan detail keseluruhan dari fitur yang sedang aktif
atau dibuka.
C. Command bar
- Command bar menampilkan tombol-tombol yang digunakan untuk melakukan
eksekusi perintah terhadap data dan/atau item yang sedang dipilih.

Page 11 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


D. Daftar data
- Daftar data menampilkan data yang berkaitan dengan fitur yang sedang aktif.
Error Case:
Tidak ada tiket Warehouse pada tabel List of Warehouse Task seperti pada Gambar 9.

Gambar 9 Halaman Warehouse Task

Solusi:
Melakukan konfigurasi site area dengan cara:
1. Klik Site Area Config
2. Pilih site area

Gambar 10 Cara Melakukan Konfigurasi Site Area

Page 12 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


Pengajuan Penyimpanan Barang
E
Petunjuk cara melakukan pengajuan penyimpanan barang.

Gambar 11 Halaman Warehouse Task

1 Pilih Menu Warehouse Task

• Pilih menu Winona Features


• Pilih menu 13. Warehouse
• Pilih menu 13.6 Warehouse Task

2 Proses Pengajuan Penyimpanan Barang

• Proses pengajuan penyimpanan barang dilakukan oleh Requestor dari


Telkomsel (INFRA dan NONINFRA)

Page 13 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


• Klik tombol dengan label New Task
- Tombol ini berfungsi untuk membuat formulir pengajuan baru.
• Pilih menu Penyimpanan
- Setelah menu Penyimpanan dipilih, maka akan berpindah ke halaman New
Task – Penyimpanan seperti pada Gambar 12.

Gambar 12 Halaman New Task - Penyimpanan

- Tahap untuk mengoperasikan halaman New Task – Penyimpanan, yaitu:


a. Isi data
- Isi data pada halaman New Task – Penyimpanan.
- Data yang harus diisi, yaitu:

Page 14 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


1. Proposal Form – Penyimpanan

Gambar 13 Halaman New Task – Penyimpanan (Proposal Form)

- Proposal Form – Penyimpanan menampilkan formulir yang


harus diisi untuk keperluan pengajuan penyimpanan barang.
2. Selection Pane

Gambar 14 Halaman New Task – Penyimpanan (Selection Pane)

Page 15 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


- Selection Pane menampilkan formulir yang harus diisi untuk
data aset yang akan diajukan untuk penyimpanan.
- Cara pengisian Selection Pane, yaitu:
1. Isi data Selection Pane
- Isi formulir pemilihan aset yang akan diajukan untuk
penyimpanan pada Selection Pane.
2. Klik tombol Add
- Klik tombol Add untuk menampilkan formulir yang
telah diisi ke tabel Selected Items.
3. Data akan ditampilkan pada Selected Items
- Semua formulir yang telah ditambahkan akan
ditampilkan pada tabel Selected Items.
- Berikut contoh pengisian halaman New Task – Penyimpanan:

Gambar 15 Halaman New Task - Penyimpanan

b. Klik tombol Save pada command bar


- Tombol Save digunakan untuk menyimpan formulir yang telah diisi
menjadi tiket pengajuan penyimpanan barang.

Page 16 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


Pengajuan Permintaan Barang
F
Petunjuk cara melakukan pengajuan permintaan barang.

Gambar 16 Halaman Warehouse Task

1 Pilih Menu Warehouse Task

• Pilih menu Winona Features


• Pilih menu 13. Warehouse
• Pilih menu 13.6 Warehouse Task

2 Proses Pengajuan Permintaan Barang

• Proses pengajuan permintaan barang dilakukan oleh Requestor dari


Telkomsel (INFRA dan NONINFRA)

Page 17 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


• Klik tombol dengan label New Task
- Tombol ini berfungsi untuk membuat formulir pengajuan baru.
• Klik menu Permintaan
- Setelah menu Permintaan dipilih, maka akan berpindah ke halaman New
Task – Permintaan seperti pada Gambar 17.

Gambar 17 Halaman New Task – Permintaan

- Tahap untuk mengoperasikan halaman New Task – Permintaan, yaitu:


a. Isi data
- Isi data pada halaman New Task – Permintaan.
- Data yang harus diisi, yaitu:

Page 18 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


1. Proposal Form – Permintaan

Gambar 18 Halaman New Task – Permintaan (Proposal Form)

- Proposal Form – Permintaan menampilkan formulir yang


harus diisi untuk keperluan pengajuan permintaan barang.
2. Selection Pane

Gambar 19 Halaman New Task – Permintaan (Selection Pane)

Page 19 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


- Selection Pane menampilkan formulir yang harus diisi untuk
data aset yang akan diajukan untuk permintaan.
- Cara pengisian Selection Pane, yaitu:
1. Isi data Selection Pane
- Isi formulir pemilihan aset yang akan diajukan untuk
permintaan pada Selected Pane.
2. Klik tombol Add
- Klik tombol Add untuk menambahkan formulir yang
telah diisi ke tabel Selected Items.
3. Data akan ditampilkan pada tabel Selected Items
- Semua formulir yang telah ditambahkan akan
ditampilkan pada tabel Selected Items.
- Berikut contoh pengisian halaman New Task – Permintaan:

b. Klik tombol Save pada command bar


- Tombol Save digunakan untuk menyimpan formulir yang telah diisi
menjadi tiket pengajuan permintaan barang.

Page 20 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


Unggah Dokumen Pengajuan
G
Petunjuk cara melakukan unggah dokumen pengajuan penyimpanan barang.

Gambar 20 Halaman Warehouse Task

1 Pilih Menu Warehouse Task

• Pilih menu Winona Features


• Pilih menu 13. Warehouse
• Pilih menu 13.6 Warehouse Task

2 Proses Unggah Dokumen Pengajuan

• Proses unggah dokumen pengajuan dilakukan oleh Requestor dari Telkomsel


(INFRA dan NONINFRA)

Page 21 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


• Pilih tiket Warehosue yang akan dilakukan unggah dokumen pengajuan

• Klik tombol dengan label Detail


- Tombol ini berfungsi untuk menampilkan tiket Warehouse secara rinci.
- Setelah tombol ini diklik, maka akan berpindah ke halaman Detailed Task
– Penyimpanan seperti pada Gambar 21.

Gambar 21 Halaman Detailed Task - Penyimpanan

- Tahap untuk mengoperasikan halaman Detailed Task – Penyimpanan,


yaitu:

a. Klik tombol dengan label Upload Docs


- Tombol ini berfungsi untuk melakukan unggah dokumen yang
dibutuhkan pada saat penyimpanan barang.

Page 22 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


- Setelah tombol ini diklik, maka akan muncul dialog Warehouse –
Upload Documents seperti pada Gambar 22.

Gambar 22 Dialog Warehouse – Upload Documents

- Tahap untuk mengoperasikan dialog Warehouse – Upload


Documents, yaitu:
a. Klik tombol Browse
- Tombol Browse digunakan untuk mencari dokumen yang
akan diunggah.
- Dokumen yang perlu diunggah adalah dokumen BAPA dan
PO.
- Apabila terdapat lebih dari 1 dokumen BAPA dan/atau PO,
maka klik tombol Add untuk menambahkan dokumen lain
yang akan diunggah.
b. Klik tombol Upload All
- Tombol Upload All digunakan untuk mengunggah semua
dokumen.

Page 23 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id


SEMOGA
BERMANFAAT

Page 24 of 24

MIT/IT/036/MG/TSEL/WINONA-WT-ALL/02/X/2020 PT Mitra Informatika – https://mit.id

You might also like