You are on page 1of 88

Wood Group

Geothermal Asset
Management
Study - Guideline/Plan Template
Introduction

Study Methodology

Table of
Asset Management: Objectives and Regulation

Asset Management Process & Phases during Life Cycle Phases

Content Asset Management Plan

Organisational and Operational Management Systems

Reliability Studies

Technical Integrity Management

References
Introduction
Terdapat kebutuhan untuk mendefinisikan Tujuan dari studi ini adalah untuk
dan menstandarkan asset management yang menyediakan AMG (Asset Management
mencakup siklus hidup dan sharing Guideline) yang mencakup Concept and
pengetahuan secara efektif di dunia industri Drilling phase, Surface Equipment, Well
Construction and Design, Operation, Integrity,
Inspection, Maintenance dan Safety sehingga
dapat meningkatkan efisiensi dan efektivitas
aset, maintenance, dan operating cost
Study Methodology
Brief review of Review of asset Incorporate & link
Meeting geothemal literature management relevent aspects from the
& risk approach standards past completed studies

Knowledge Review of available


Development Risk
sharing DAGO Integrity &
of the AMG assesment
workshop Operation data
Asset Management
Guideline
Introduction
Faktor yang memengaruhi aset organisasi yaitu sifat
dan tujuan organisasi, konteks operasi, keuangan,
dan kebutuhan serta ekspektasi organisasi.
AM menafsirkan tujuan organisasi menjadi
keputusan, kegiatan, dan perencaaan
Asset Management:
Objectives and Regulation
Objectives
Tujuan dari Asset
Management harus
ditetapkan oleh operator
bersama stokeholder
Tujuan menggunakan
metode SMART
Objectives
Regulatory
AMP harus mempertimbangkan
masalah sosial, budaya, politik,
hukum, lingkungan alam baik
bersifat internasional, regional
maupun lokal
Beberapa poin yang harus
diperhatikan terkait peraturan
adalah legal framework, application
for licenses, dan Operation phase
and Abandonment
Directives for Geothermal Industry
Water Framework Directive, Directive 2000/60/EC
Natura 2000 Directive
Groundwater Directive
Surface Water Protection againts Pollution under the Water Framework Directive
Environmental Impact Assessment Directive
Directive 2013/59/ Euratom, related to discharge of ionising radiation fluid
Asset Management
Process & Phases
During Life Cycle Phases
Asset Management Process
overview
Rencana AM harus ditinjau oleh auditor/verifikator setidaknya setiap tahun
dan harus diperharui sebagaimana mestinya
Establishing Asset
Management Process
Prior to Operation
Asset Management
Process during
Operation
Exploration Phase/Global Study to
Preparation for Drillling & Construction
Phase
Berfokus pada identifikasi, pemilihan, dan definisi persyaratan. Tujuannya
adalah untuk mendukung proses pengambilan keputusan
Minimum checklist of tasks to be addressed
during these phases
Drilling & Construction Phase
Dalam fasa ini, desain harus selaras dengan masa pakai dan diperhitungkan
dalam semua pertimbangan desain. Hal ini berarti :
Setiap penyimpangan untuk mendesain konstruksi harus dicatat dan
ditangani
Pengendalian dampak perubahan OPEX dan perubahan CAPEX
Pembaruan pemilihan material
Pengawasan konstruksi permukaan dan sumur
Feedback harus dikumpulkan dan ditinjau ulang untuk kedepannya
Risk Management Process from Exploration
until Drilling & Construction

Tujuannya adalah :
Mencegah dan mengurangi efek yang tidak diinginkan
Memberi jaminan dan menunjukkan sistem manajemen aset dapat
mencapai hasil yang diinginkan
Mencapai peningkatan berkelanjutan
Risk Register
Template
Asset Integrity Management Plan During
Production Phase : Integrity Assessment and
Risk Assessment Steps
Kegiatannya meliputi:
1. Pengumpulan data dan informasi untuk membantu analisis dan penilaian integritas dan risiko
2. Integrity analysis and assessmentdengan tujuan untuk memastikan asesmen menyeluruh
terhadap fasilitas dan sistem yang ada dan sesuai dengan standar dan design limit
3. Risk Based Inspection and Maintenance. Tujuannya adalah untuk mengetahui anomali yang
terjadi selama waktu operasi.
4. Perancangan manajemen aset
5. Program inspeksi, pemantauan, dan pengujian.
6. Rencana jangka panjang
7. Mitigasi untk mengembalikan dan meningkatkan integritas aset
8. Melakukan tinjauan rutin setiap tahun
Asset Integrity Management Plan During
Production Phase : Risk Based Inspection and
Maintenance
Risk Based Inspection
Bertujuan untuk menyaring kategori ancaman yang tidak relevan. Hal ini dapat mengeliminasi
beberapa kemungkinan dalam analisis dan inspeksi baik secara kualitatif maupun kuantitatif
Risk Based Maintenance
Bertujuan untuk memprioritaskan pemeliharaan dan frekuensinya sehingga dapat menghemat
suber daya yang tersedia
Asset Integrity Management Plan During
Production Phase : Operation Philosophies and
Integrity Management
Operation Philosophies dan Integrity Management sangat erat kaitannya dimana aset
integritas dalam operasi normal dicakup oleh AMP
Namun setiap perubahan operasi berdampak pada AMP dan harus ditangani
Sistem aset dengan kerusakan dapat dioperasikan sementara dibawah tekanan normalnya
Namun penilaian integritas harus tetap dilakukan untuk menentukan kondisi operasional
sementara dimana sistem masih dapat dioperasikan
Asset Integrity Management Plan During
Production Phase : Re-qualification and
Lifetime Extension

Hal ini terjadi karena adanya perubahan pada desain asli seperti adanya perubahan code,
adanya kesalahan/kekurangan yang ditemukan selama operasi
AMP harus direvisi sesuai dengan perubahan untuk memastikan kesinambungan antara
desain dan kondisi operasi
Geothermal Well Abandonment
Proses abandonment membutuhkan penyegelan yang aman dan permanen untuk
menghalangi kemungkinan aliran sumur internal dari reservoar ke permukaan
UU menetapkan sumur harus ditinggalkan secara teknik menggunakan semen, disumbat, dan
kualitas penutup yang teruji
Item utama :
1. Production well : well head (X-mas tree), ESP, production tubing
2. Injection well : well head (x-mass tree) dan injection tubing
3. Production installation and pipelines : separator, filter, injection pump, metering, cleaning
equipment
4. Well site area
Asset Management
Plan (AMP)
Development through the asset life cycle using the
guideline
Exploration/Global Study
Life Cycle Initiate AMP development
Initiate reliability study
Decide the need for reliability study

Phases
Address regulation

Drilling & Construction


Address regulation
Continue to develop Organisational & Operational Asset Management Systems specifically
Technical Integrity Asset Management; FMECA, RBI, IMT&M, equipment initial condition status
baselise
Detailed plans for hand-over
Transfer of relevant documents and databases
Identification and cooperation with the project organisation

Production to Abandonment
Organisational & Operational Asset Management Systems shall be completed and updated
Technical integrity Asset Management shall be completed and updated with supplier
information
Reliability data collection system shall be set up and specified
Integrity Management activites and assessment shall be performed continuously
Organisational and
Operational Management
Systems
Equally important to Technical Asset Management
Roles and
Responsibilities
The key is to ensure clear roles & responsibilities
and interface with stakeholders to close any gaps

Role and responsibility for the


function listed must be addressed
Stakeholders interfacing with
internal organisation
The interfaces between function
Role & Responsibilites
Stakeholder List: Suppliers, Public, Client, etc.
Leadership
Commitement
and Policy
Asset management leadership is demonstrated
by top management positively influencing the
organisation. Sound AIM is largely shaped by
effective leadership. The associated activity
should be dimensioned according to the
company size
Leadership and Policy Item List
Supply Chain Management
and Knowledge Network
Supply chain risks from Concept to Operation should be identified. Physical and service interfaces
should be identified, agreed, and documented. Supplier control & supplier qualification records
shall ensure control of cost, delivery time, and quality

It is also important to maintain a network of national/international services, organisation, and


different subject matter experts
Supplier's Qualifications
Network
Competence
and Training
Management of competence and training is key to a successful
asset management program and control of technical risk. Staff
must be suitably trained and coached as per their job and
function. Resources & manning levels shall be managed and
controlled accordingly
Organisation Competence and Training
Organisation Competence and Training -
Planning
Technical Authority List
List of Courses
HSE and Emergency
Response

ALARP (As Low As Reasonably Practicable) principle shall be observed in day to day AMP activities.
AMP shall also address a number of emergency plans to cover various emergency, incident, and
associated repairs
List of Plan
Management of
Change

Primary objective of MoC process is to ensuring


that all changes are communicated and managed
in a systematic manner
MoC List for all phases
Incident, Preventive, and
Corrective Management System

All relevant preventive and corrective improvement should be


documented and tracked to closure. For incidents; their
investigation, root cause identification and the resulting action
must also be recorded for continuous improvement purposes
Incident, Preventive, and Corrective Action List
for all phases
Lessons
Learned
Lessons learned should be captured and communicated within
the operator's organisation and across the wider industry as
necessary. Learning from problem and exchanging data and
information across developing industries are crucial to the
overall long-term viability and efficiency of the geothermal
asset
Lessons Learned List for all Phases
Storage of Information -
Documentation/Database

All assets should have all project life-cycle documentation/data available and associated change
recorded. Operators should demonstrate that relevant, up-to-date documentation is readily
accessible by maintaining an effective Document Management System
Minimum Documentation Management System
Requirements
Typical Master Document Register Content
Performance Evaluation
Asset performance shall be measured, analysed and evaluated. KPI provides the basis to review
effectiveness of the asset management system and process and ultimately the adjustment of
mitigation and/ or monitoring activities

A set of performance/target level of service measures should be developed to monitor the


effectiveness of implementation of the Asset Management. Target and acceptance criteria are to
be defined for each asset
Monitoring,
Audit & Review
Operators should have monitoring, audit, and
review arrangements in place to ensure that the
AMP is delivering according to objectives and
performance. This should be conducted by both
internal and external parties.
Minimum Audit and Review Plan
Reliability Studies
Agenda

1 2 3
Reliability Prior to Reliability Data Reliability,
Operation/Production Collection during Availability, and
Operation/Production Maintainability (RAM)
Analysis
Reliability Prior to Operation/Production
Prinsip:
Fungsi yang jelas
Sederhana
Tidak ada komponen yang lemah
Menghilangkan penyebab umum dari kegagalan untuk menghindari degradasi

FMECA:
Memungkinkan Desainer dan Operator untuk mengidentifikasi dan menangani
kegagalan yang dapat dikurangi melalui desain.
Kegagalan yang tersisa akan ditangani selama operasi dan ditindaklanjuti melalui
RBI atau RBM.
Reliability Data Collection during
Operation/Production
Reliability, Availability, and
Maintainability (RAM) Analysis
Technical Integrity
Management
Agenda
Geothermal System Description
Design Information Per Equipment
Monitoring Operation Data and Technical and Non-techncial Performance
Indicators
Generic Threats & Risk Assessment
Christmas-tree and Well: Inspection, Testing & Maintenance Program
Surface Facilities: Inspection, Testing & Maintenance Program
Periodic review: Integrity Assessment and Analysis
Indicative Inspection, Testing & Maintenance Frequencies
Long Term Historical & Planning : Inspection, Testing & Maintenance
Geothermal System Description
Booster Pump: membawa air formasi degassed panas ke tekanan proses yang
diinginkan
Filter: menghilangkan padatan dari air formasi sebelum penukar panas, atau untuk
mencegah partikel yang dihasilkan dari degradasi penukar panas memasuki pompa
injeksi
Penukar panas: perpindahan panas terjadi dari primer ke sekunder tanpa
pencampuran
Pompa Injeksi: tipe sentrifugal
Pemisah/gas air: mencegah pembentukan gas bebas dan potensi penyumbatan gas
lebih lanjut
Pemantauan dan peralatan perawatan kimia
Design Information Per Equipment
Monitoring Operation Data and Technical
and Non-techncial Performance Indicators
Generic Threats & Risk Assessment
Christmas-tree and Well: Inspection, Testing
& Maintenance Program
Rencana pemantauan dan inspeksi sumur dengan mempertimbangkan kondisi
bawah permukaan, jangkauan operasi sumur, sejarah sumur, perubahan yang
diamati pada sumur lain di lapangan, penurunan muka tanah, dan konfigurasi
sumur.
Selain rencana pemantauan sumur, setiap kepala sumur harus memiliki inspeksi
tahunan yang terdokumentasi. Informasi umum yang dicatat adalah tekanan kepala
sumur, status sumur (misalnya, penutupan, pembuangan, produksi, injeksi), kondisi
pengoperasian dan kebocoran katup kepala sumur, kondisi sistem cat pelindung,
kondisi casing jangkar, kondisi lokasi dan drainase ruang bawah tanah atau
perubahan posisi vertikal kepala sumur yang diukur relatif terhadap selubung
lainnya
Surface Facilities: Inspection,
Testing & Maintenance Program
Inspection and Test
External Examination
Internal Examination (Invasive)
Corrosion probes, periodic internal inspections,
Monitoring : pressure and level transmitters
Vibration e.g. check vibration of pump body, Thermography
Ultrasound, Pressure/Flow, Current, Contamination
Visual
External Shell / Dome Ends, Shell Internals, Nozzles and joint faces
Welds, Bolting, Mounting, Paint system, Insulation
Indicative Inspection, Testing & Maintenance
Frequencies
Long Term Historical & Planning : Inspection,
Testing & Maintenance
Oil & Gas Industry
Innovations
Introduction
Saat ini, tujuan yang menjadi tren pada sektor oil & gas membuat industri ini lebih
efisien, aman, dan pintar. Para pelaku usaha berlomba untuk melakukan digitalisasi,
otomasi, dan melakukan problem solving secara efisien. Penerapan proses berbasis
IT dan pengolahan data berskala besar akan mempercepat waktu dan meningkatkan
produktivitas yang signifikan.
Global Startup Heat Map
Predictive Maintenance
Predictive maintenance merupakan salah satu metode perawatan mesin dengan menggunakan
data aktual/real-time peralatan untuk mendeteksi kondisi ataupun anomali yang terjadi.
Teknologi saat ini menggabungkan predictive maintenance denagn machine learning sehingga
engineers dapat lebih cepat mengevaluasi kondisi peralatan dan menentukan langkah-langkah
perawatan.
Predictive Operation Platform
(TwinThread)
TwinThread merupakan startup yang berasal dari US yang memanfaatkan digital
twin dan digital thread. Digital twin merupakan teknologi yang dapat memodelkan
aset fisik sebuah mesin secara virtual. Sedangkan, digital thread merupakan jaringan
teknologi informasi yang mendokumentasikan seluruh rangkaian lifetime suatu
produk atau sistem yang terintegrasi.Digital thread akan memberikan cakupan data
yang lebih luas untuk pemecahan suatu masalah.
Predictive Operation Platform
(TwinThread)
Augmented & Virtual
Reality
Pada industri oil & gas, teknologi ini digunakan untuk meningkatkan efisiensi dan mengungari
error dengan cara menampilkan dan mengkontrol peralatan secara real-time. Reality solution
digunakan sebagai remote monitoring, downhole imaging, dan virtual training. Kedepannya,
teknologi ini akan membentuk suatu human-machine interaction jarak jauh.
VR Communication (Previse Studio)

Previse Studio merupakan startup yang berasal dari Indian. Startup ini menawarkan
VR dan AR sebagai komunikasi visual. Operator dan teknisi dapat melakukan
inspeksi secara virtual menggunakan VR studio.
Industrial Wearables (RealWear)

RealWear merupakan startup yang berasal dari amerika yang mengembangkan


hands-free industrial head-mounted wearable headsets. Fitur yang disajikan dari alat
ini adalah melakukan monitoring jarak jauh, navigasi dokumen, visualisasi IIoT, dan
menampilkan workflow.
Blockchain
Blockchain merupakan mekanisme basis data lanjutan yang memungkinkan berbagi informasi
secara transparan dalam jaringan bisnis. Hal ini memberikan keamanan dan transparansi terkait
dokumen dan operasi migas. Teknologi ini cocok digunakan untuk pembuatan buku besar yang
tidak dapat diubah atau tetap untuk melacak pesanan, pembayaran, akun dan transaksi lainnya.
Sistem memiliki mekanisme bawaan untuk mencegah entri transaksi yang tidak sah dan
menciptakan konsistensi dalam tampilan bersama transaksi.
Ondiflo
Ondiflo merupakan salah satu startup dari US yang menggabungkan Blockchain dan IoT
untuk mengaktifkan otomatisasi transaksi pada migas. Startup ini memanfaatkan data
sensor untuk mengotomatiskan proses pengadaan hingga pembayaran untuk
pengangkutan fluida. Mereka menawarkan pelacakan dari pemuatan hingga pengosongan
sehingga meningkatkan transparansi dan efisiensi serta sekaligus mengurangi oil & gas
carbon footprint
Blockgemini

Blockgemini merupakan startup US yang menawarkan solusi bisnis yang transparan


dan aman untuk proses transaksi migas. Startup ini menggunakan Blockchain, AI,
dan IoT untuk transformasi digital penuh industri migas. Hal yang dicakup berupa
perencanaan, pergudangan, transportasi, serta perkiraan dan harga permintaan.
Platform ini memungkinkan perusahaan mengkoordinasikan rencana secara digital
berdasarkan perkiraan dan mengambil keputusan.
Cloud Computing
Cloud computing merupakan salah satu platform yang mampu untuk menyimpan dan
memproses data dalam jumlah yang sangat banyak dan pada jarak server yang jauh
serta bebas dari memori lokal. Dengan ini, tentu akan meningkatkan efisiensi,
keamanan, skalabilitas dan memudahkan transformasi digital
InerG
InerG merupakan startup US yang menawarkan alat untuk mengaktifkan manajemen aset minyak
bumi. Didalamnya terdapat data historis, ekonomi, produksi, dan operasional dalam jumlah yang
banyak yang digabungkan ke dalam 1 aplikasi. Hal ini tentu akan meningkatkan efisiensi dan
mengurangi biaya secara keseluruhan untuk perusahaan migas
ENGAGE
ENGAGE merupakan platform untuk manajemen lapangan secara digital. Platform ini menyediakan
real-time tracking, penjadwalan prediktif, dan report berdasarkan data analytics. Engage juga
mampu memberikan solusi menggunakan algoritma prediktif untuk mengotomatiskan pekerjaan
berdasarkan kriteria yang telah ditentukan.Hal ini memungkinkan stakeholder terkait untuk
menghemat waktu, meningkatkan produktivitas dan mengurangi biaya
Manufacturing Execution
Systems (MES)
MES mengintegrasikan fasilitas manufaktur, teknologi
operasional, seperti supervisory control and data
acquisition (SCADA), dan sistem komputasi, untuk
mengontrol proses produksi. Solusi untuk memantau
dan mengontrol proses operasional yang
berkelanjutan. MES menawarkan arsitektur cerdas
untuk sistem manufaktur dengan kontrol terintegrasi
untuk industri minyak & gas. Dengan cara ini,
memastikan produksi lebih cepat, lebih aman, dan
andal.
Cognate-Gnosis
Startup Australia Cognate-Gnosis menawarkan
solusi MES untuk setiap perusahaan operasi
industri, termasuk minyak & gas, pertambangan,
dan utilitas. Konsultasi MES startup membantu
produsen peralatan minyak & gas memanfaatkan
data produksi waktu nyata untuk
mengoptimalkan operasi, meningkatkan efisiensi,
mengurangi pemborosan, dan meningkatkan
efisiensi peralatan secara keseluruhan (OEE).
Selain itu, startup ini juga menawarkan solusi IIoT
untuk mengaktifkan analitik prediktif, serta
pelatihan karyawan dan keamanan jaringan.
Link3D
Startup Link3D yang berbasis di AS menawarkan platform perangkat lunak MES berbasis
cloud untuk merampingkan alur kerja pembuatan aditif (AM). Solusi Link3D memungkinkan
teknisi manufaktur memaksimalkan output produksi, memusatkan pesanan, dan
mengoptimalkan harga. Selain itu, platform ini menyediakan data dari awal sampai akhirdan
memungkinkan produksi suku cadang skala besar.

You might also like