You are on page 1of 92

PROGRAM TAHUNAN

MATA PELAJARAN SENI BUDAYA (SENI RUPA)


KELAS 9 SEMESTER 1

N SMT MATERI POKOK/KOMPETENSI DASAR/INDIKATOR ALOKASI


O WAKTU
1 1 BERAGAM JENIS, BENTUK, TEKNIK, MAKNA SENI
RUPA MURNI DAERAH SETEMPAT
PERKEMBANGAN SENI RUPA MURNI DAERAH
SETEMPAT
1.1.Mengidentifikasi seni rupa murni yang diciptakan daerah
2 jam
setempat.
 Mengidentifikasi beragam karya seni rupa murni daerah
setempat
 Mengkaji perkembangan seni rupa murni daerah
2 jam
setempat
2 1 - KEUNIKAN SENI RUPA MURNI DAERAH SETEMPAT
- APRESIASI KARYA SENI RUPA MURNI DAERAH
SETEMPAT
1.2.Menampilkan sikap apresiatif terhadap keunikan gagasan
dan teknik seni rupa murni daerah setempat 2 jam

 Mendeskripsikan keunikan gagasan dan teknik karya


seni rupa murni daerah setempat
 Membuat tanggapan/pendapat tentang karya seni rupa
2 jam
munri daerah setempat
3 1 UNSUR-UNSUR SENI RUPA MURNI NUSANTARA
2.1.Memilih unsur seni rupa Nusantara untuk dikembangkan
menjadi karya seni murni
● Membuat rancangan/desain/sketsa pembuatan karya seni rupa
4 jam
murni yang dikembangkan dari unsure seni rupa Nusantara
3 1 KARYA SENI RUPA MURNI NUSANTARA
2.2. Mengekspresikan diri melalui karya seni rupa murni yang
dikembangkan dari unsur seni rupa Nusantara
● Membuat karya seni rupa murni yang dikembangkan dari 2 jam
unsur seni rupa Nusantara

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

1
PROGRAM TAHUNAN
MATA PELAJARAN SENI BUDAYA (SENI RUPA)
KELAS 9 SEMESTER 2

N SMT MATERI POKOK/KOMPETENSI DASAR/INDIKATOR ALOKASI


O WAKTU
1 2 KARYA SENI RUPA MURNI INDONESIA
9.1. Mengidentifikasikan karya seni rupa murni yang ada di
Indonesia
 Mengidentifikasi beragam seni rupa murni karya seni
rupa murni Indonesia 2 jam
 Mendeskripsikan karya seni rupa murni Indonesia 2 jam
2 2 KEUNIKAN GAGASAN DAN TEKNIK SENI RUPA
MURNI INDONESIA
9.2. Menampilkan sikap apresiatif terhadap keunikan gagasan
dan teknik karya seni rupa murni Indonesia
● Menanggapi keunikan gagasan dan teknik seni rupa munri 2 jam
Indonesia
3 2 KARYA SENI RUPA MURNI NUSANTARA DAN MANCA
NEGARA DI LUAR ASIA
10.1. Mengekspresikan diri melalui karya seni rupa murni yang
dikembangkan dari beragam unsur seni rupa Nusantara dan
4 jam
mancanegara di luar Asia
4 2 KARYA SENI RUPA MURNI DUA DIMENSI ATAU TIGA
DIMENSI
10.2.Menyiapkan karya seni rupa yang diciptakan untuk
pameran di sekolah atau di luar sekolah
4 jam
● Menyiapkan karya seni rupa untuk pameran
5 2 ORGANISASI PAMERAN
PENATAAN RUANG PAMERAN
10.3.Menata karya seni rupa hasil karya sendiri dalam bentuk
pameran kelas atau sekolah
•Mengorganisir pelaksanaan pameran karya seni rupa
•Membuat laporan pelaksanaan pameran 6 jam
Sumenep, .........................................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

2
PEMETAAN MATERI SENI BUDAYA ( SENI RUPA )
KELAS IX (SEMBILAN )
STANDAR KOMPETENSI DASAR ASPEK PENILAIAN
KOMPETENSI
APRESIASI KREASI 1 2 3 4 5
Semester Gasal 1.1.Mengidentifikasi seni rupa √
1. Mengapresiasi murni yang diciptakan
karya seni rupa daerah setempat.
1.2.Menampilkan sikap √ √ √ √
apresiatif terhadap keunikan
gagasan dan teknik seni
rupa murni daerah setempat
2. Mengekspresi- 2.1.Memilih unsur seni rupa √ √ √ √
kan diri Nusantara untuk
melalui karya dikembangkan menjadi
seni rupa karya seni murni
2.2. Mengekspresikan diri √ √ √
melalui karya seni rupa
murni yang dikembangkan
dari unsur seni rupa
Nusantara

Semester Genap
9. Mengapresiasi 9.1. Mengidentifikasikan karya √ √
karya seni rupa seni rupa murni yang ada di
Indonesia
9.2. Menampilkan sikap √ √
apresiatif terhadap keunikan
gagasan dan teknik karya
seni rupa murni Indonesia
10.Mengekspresi 10.1Mengekspresikan diri √ √ √
kan diri melalui karya seni rupa
melalui karya murni yang dikembangkan
seni rupa dari beragam unsur seni
rupa Nusantara dan
mancanegara di luar Asia
10.2.Menyiapkan karya seni √ √ √
rupa yang diciptakan untuk
pameran di sekolah atau di
luar sekolah √ √
10.3.Menata karya seni rupa
hasil karya sendiri dalam
bentuk pameran kelas atau
sekolah

Keterangan :
1. Tes tertulis
2. Tes lisan
3. Tes Unjuk kerja
4. Portofolio
5. Penugasan

3
KKM (KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL)

Sekolah : SMP ...............................


Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Rupa)
Kelas/Semester : IX / 1 (gasal)

Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM)

Standar Kompetensi, Kompetensi Dasar dan Indikator Kriteria Penentuan Ketuntasan Nilai
KKM
Komplek Daya
Intake (%)
sitas Dukung
1. Mengapresiasi karya seni rupa
69,4
1.1.Mengidentifikasi seni rupa murni yang diciptakan daerah
72,2
setempat.
 Mengidentifikasi beragam karya seni rupa murni Rendah Tinggi Sedang 88,9
daerah setempat 3 3 2
 Mengkaji perkembangan seni rupa murni daerah tinggi sedang sedang 55,6
setempat 1 2 2
1.2.Menampilkan sikap apresiatif terhadap keunikan 72,2
gagasan dan teknik seni rupa murni daerah setempat
 Mendeskripsikan keunikan gagasan dan teknik karya Tinggi Sedang Tinggi
66,6
seni rupa murni daerah setempat 1 2 3
 Membuat tanggapan/pendapat tentang karya seni sedang tinggi Tinggi
77,8
rupa munri daerah setempat 2 3 3
2.Mengekspresikan diri melalui karya seni rupa
66,6
2.1.Memilih unsur seni rupa Nusantara untuk dikembangkan
66,6
menjadi karya seni murni
 Membuat rancangan/desain/sketsa pembuatan karya Tinggi Sedang Tinggi 66,6
seni rupa murni yang dikembangkan dari unsure seni 1 2 3
rupa Nusantara
2.2. Mengekspresikan diri melalui karya seni rupa murni 66,6
yang dikembangkan dari unsur seni rupa Nusantara
● Membuat karya seni rupa murni yang dikembangkan Tinggi Sedang Tinggi 66,6
dari unsur seni rupa Nusantara 1 2 3

Nilai KKM SENI BUDAYA (SENI RUPA) semester 1 adalah 68

4
KKM (KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL)

Sekolah : SMP ........................


Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Rupa)
Kelas/Semester : IX / 2 (genap)
Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM)

Kompetensi Dasar dan Indikator Kriteria Penentuan Ketuntasan Nilai


KKM
Komplek Daya
Intake (%)
sitas Dukung
9. Mengapresiasi karya seni rupa 75
9.1. Mengidentifikasikan jenis karya seni rupa murni yang
72,2
ada di Indonesia
 Mengidentifikasi beragam seni rupa murni karya seni Rendah Tinggi Sedang
88,9
rupa murni Indonesia 3 3 2
tinggi sedang sedang
 Mendeskripsikan karya seni rupa murni Indonesia 55,6
1 2 2
9.2. Menampilkan sikap apresiatif terhadap keunikan 77,8
gagasan dan teknik karya seni rupa munri Indonesia
 Menanggapi keunikan gagasan dan teknik seni rupa Sedang Tinggi Sedang
77,8
munri Indonesia 2 3 2
10.Mengekspresikan diri melalui karya seni rupa 66,7
10.1.Mengekspresikan diri melalui karya seni rupa murni
yang dikembangkan dari beragam unsur seni rupa
Nusantara dan mancanegara di luar Asia 55,6
• Membuat karya seni rupa murni dengan
mengembangkan unsur seni rupa Nusantara dan Tinggi Sedang Sedang
mancanegara di luar Asia 55,6
1 2 2

10.2. Menyiapkan karya seni rupa yang diciptakan untuk 77,8


pameran di sekolah atau di luar sekolah
 Menyiapkan karya seni rupa untuk pameran Sedang Tinggi Sedang
77,8
2 3 2
10.3.Menata karya seni rupa yang diciptakan dalam 77,8
bentuk pameran sekolah atau di luar Sekolah
•Mengorganisir pelaksanaan pameran karya seni Sedang Sedang Tinggi
77,8
rupa 2 2 3
•Membuat laporan pelaksanaan pameran Sedang Sedang Tinggi
77,8
2 2 3

Nilai KKM SENI BUDAYA (SENI RUPA) semester 2 adalah 70,8

5
Cara menentukan kriteria penetapan ketuntasan, dengan memberikan point pada setiap

1. Kompleksitas 2. Daya dukung 3. Intake


(tingkat kesulitan dan (Prasarana dan sarana (Kemampuan rata-rata
kerumitan) yang mendukung) siswa)

tinggi = 1 tinggi = 3 tinggi = 3


sedang = 2 sedang = 2 sedang = 2
rendah = 3 rendah = 1 rendah = 1

Jika indikator memiliki kriteria sebagai berikut :


Kompleksitas rendah, Daya dukung tinggi, dan intake siswa sedang
Maka nilainya adalah :
(3+3+2) x 100 = 88,89
9

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

6
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP ....................................


Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni Rupa )
Kelas / semester : IX / 1
Standar Kompetensi : 1. Mengapresiasikan karya seni Rupa
Kompetensi Dasar : 1.1. Mengidentifikasi seni rupa murni yang diciptakan daerah
setempat.
Indikator : 1. Mengidentifikasi beragam karya seni rupa murni daerah
setempat
2. Mengkaji perkembangan seni rupa murni daerah setempat
Alokasi waktu : 4 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu :
1. Mendefinisikan arti seni rupa murni daerah setempat.
2. Menyebutkan pengertian seni rupa murni daerah setempat
3. Menyebutkan jenis dan bentuk karya seni rupa murni daerah setempat
4. Menyebutkan berbagai teknik pembuatan karya seni rupa murni daerah setempat
5. Menjelaskan keunikan ragam bentuk, jenis dan makna karya seni rupa murni daerah setempat
B. Materi Pembelajaran
Beragam jenis, bentuk, teknik, mskns seni rupa murni daerah setempat
Perkembangan seni rupa murni daerah setempat
C. Metode Pembelajaran
Metode Pendekatan CTL , ceramah, tanya jawab, pemberian tugas dan life skill
D. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama
1. Kegiatan Pendahuluan
apresiasi :
a. Menyiapkan ruang kelas untuk diskusi
b. Mengelompokkan siswa
c. Tanya jawab berbagai hal terkait dengan perkembangan seni rupa murni daerah setempat
mengenai materi yang akan diajarkan dan menyampaikan pembelajaran

2. Kegiatan Inti
a. Siswa membaca buku referensi tentang seni secara umum
b. Membahas tentang perkembangan seni rupa murni daerah setempat
c. Membahas tentang pengertian seni, cabang-cabang seni, unsur-unsur seni,dan
sifat seni secara umum
d. Bertanya jawab mengenai pengertian seni rupa, cabang-cabang seni rupa,
unusr-unsur seni rupa dan sifat seni rupa secara umum.
3. Kegiatan Penutup
guru menyimpulkan pembahasan

Pertemuan Kedua
1. Kegiatan Pendahuluan
Apresiasi :
a. Menyiapkan ruang kelas untuk diskusi
b. Mengelompokkan siswa
2. Kegiatan Inti
a. Pengamatan terhadap beberapa karya seni rupa murni daerah setempat melalui
model, gambar atau audio visual
b. Siswa mengamati benda model hasil karya seni rupa murni daerah setempat
c. Siswa mendiskusikan tentang keunikan bentuk, teknik, jenis ornamen dan
makna simbolik yang terkandung dalam karya tersebut.
d. Menyampaikan hasil tanggapan secara lisan dan tertulis

7
3. Kegiatan Akhir
a. Menyimpulkan materi
b. Penguatan
E. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, Benda kerajinan
F. Penilaian
1. Teknik : Tes unjuk kerja
2. Bentuk Instrumen : tes identifikasi
3. Instrumen :
- buatlah ulasan karya seni rupa murni daerah setempat dari segi bentuk, jenis dan fungsi

lembar penilaian
Skor
No. Aspek yang dinilai 1 2 3 4 5
1. Partisipasi
2. Kerja sama
3. Isi ulasan

Keterangan :
1 = sangat kurang
2 = kurang
3 = cukup
4 = baik
5 = sangat baik

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

8
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
1. Mengapresiasikan 1.1. Mengidentifi- Siswa membuat Dikumpulkan Setiap siswa
karya seni Rupa
kasi seni rupa murni laporan secara pada pertemuan wajib membuat
daerah setempat. tertulis tentang berikutnya secara mandiri
keunikan
gagasan dan
teknik dalam
karya seni rupa
murni daerah
setempat

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

9
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP ............................


Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni Rupa )
Kelas / semester : IX / 1
Standar Kompetensi : 1. Mengapresiasikan karya seni Rupa
Kompetensi Dasar : 1.2. Menampilkan sikap apresiatif terhadap keunikan gagasan dan
teknik karya seni rupa murni daerah setempat
Indikator : 1. Mendeskripsikan beragam fungsi bentuk dan makna pada
keunikan karya seni rupa murni daerah setempat
2. Membuat tanggapan tertulis tentang keunikan karya seni rupa
murni daerah setempat
Alokasi waktu : 4 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu :
1. Menunjukkan keunikan gagasan karya seni rupa murni daerah setempat
2. Menyebutkan beberapa keunikan teknik pembuatan karya seni rupa murni daerah setempat
3. Membuat tanggapan secara tertulis tentang keunikan gagasan karya seni rupa murni daerah
setempat
B. Materi Pembelajaran
Apresiasi karya seni rupa murni daerah setempat meliputi : pengertian, jenis-
jenis, ciri-ciri dan sebagainya
C. Metode Pembelajaran
Metode Pendekatan CTL , ceramah, tanya jawab, pemberian tugas dan life skill
D. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama
1. Kegiatan Pendahuluan
apresiasi :
a. Menyiapkan ruang kelas untuk diskusi
b. Mengelompokkan siswa
c. Memotivasi siswa dengan menginformasikan arti penting materi yang akan
dipelajari
d. Menyampaikan tujuan pembelajaran dan model pembelajaran yang akan
dilakukan.
2. Kegiatan Inti
a. Pengamatan terhadap keunikan gagasan dan teknik beberapa karya seni rupa
murni daerah setempat melalui model, gambar atau audio visual
b. Mendiskusikan bersama hasil pengamatan
c. Memberikan tangapan secara tertulis dari hasil pengamatan dan pemahamannya
3. Kegiatan Penutup
guru menyimpulkan pembahasan

Pertemuan Kedua
1. Kegiatan Pendahuluan
Apresiasi :
a. Menyiapkan ruang kelas untuk diskusi
b. Mengelompokkan siswa
c. Reflesi mengenai materi pertemuan sebelumnya
2. Kegiatan Inti
a. Siswa mengelompok sesuai dengan kelompoknya
b. Siswa mengamati benda model hasil karya seni rupa murni daerah setempat
c. Siswa mendiskusikan tentang keunikan bentuk, teknik, jenis ornamen dan
makna simbolik yang terkandung dalam karya tersebut.
d. Menyampaikan hasil tanggapan secara lisan dan tertulis
3. Kegiatan Akhir
a. Menyimpulkan materi

10
b. Penguatan
E. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, Benda kerajinan
F. Penilaian
1. Teknik : Tes unjuk kerja
2. Bentuk Instrumen : tes identifikasi
3. Instrumen :

1. Sebutkan keunikan gagasan karya seni rupa murni daerah setempat


2. Sebutkan keunikan teknik pembuatan karya seni rupa murni daerah setempat
3. Buatlah kliping tentang hasil karya seni rupa murni di daerah setempat
4. Berilah tanggapan/respon secara tertulis tentang keunikan gagasan dan teknik karya seni
Rupa murni daerah setempat
5. Presentasikan hasil diskusi di depan kelas
lembar penilaian
Skor
No. Aspek yang dinilai 1 2 3 4 5
1. Penguasaan konsep/materi
2. Kelancaran komunikasi
3. Respon tanggapan
4. Pengumpulan/ hasil kliping

Keterangan :
1 = sangat kurang
2 = kurang
3 = cukup
4 = baik
5 = sangat baik
Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

11
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
1. Mengapresiasikan 1.2. Menampilkan Siswa membuat Dikumpulkan Setiap siswa
karya seni Rupa sikap apresiatif kliping tentang pada pertemuan wajib membuat
terhadap keunikan keunikan berikutnya secara mandiri
gagasan dan teknik gagasan karya
karya seni rupa seni rupa
murni daerah murnidaerah
setempat setempat

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

12
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP ............................


Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni Rupa )
Kelas / semester : IX / 1
Standar Kompetensi : 2. Mengekspresikan diri melalui karya seni rupa
Kompetensi Dasar : 2.1. Memilih unsur seni rupa Nusantara untuk dikembangkan
menjadi karya seni murni
Indikator : 1. Membuat rancangan /desain/sketsa pembuatan karya seni rupa
murni yang dikembangkan dari unsur seni rupa Nusantara
Alokasi waktu : 4 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu :
1. Memilih dan memahami hasil karya seni rupa murni yang dikembangkan dari unsur seni rupa
Nusantara.
2. Membuat gambar rancangan karya seni rupa/ seni lukis dekoratif bercorak Bali

B. Materi Pembelajaran
Gambar rancangan/rencana/desain
Lukisan dekoratif bercorak Bali

C. Metode Pembelajaran
Metode Pendekatan CTL , ceramah, tanya jawab, pemberian tugas dan life skill

D. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama
1. Kegiatan Pendahuluan
apresiasi :
a. Memotivasi siswa dengan menginformasikan arti penting materi yang akan
dipelajari
b. Menyampaikan tujuan pembelajaran dan model pembelajaran yang akan
dilakukan.
2. Kegiatan Inti
a. Menjelaskan tentang gambar rencana atau disain
b. Menunjukkan kepada siswa lukisan bercorak dekoratif dari Bali dan memberi kesempatan
kepada siswa mengamati dan menemukan ciri-ciri khasnya.
c. Mendemonstrasikan cara pembuatan gambar rencana lukisan dekoratif Bali
d. Memberi tugas kepada siswa menyiapkan alat dan bahan untuk melukis dekoratif Bali berupa
kertas A 3 dan pensil serta penghapus.
3. Kegiatan Penutup
guru menginformasikan tugas dilanjutkan pertemuan berikutnya
Pertemuan Kedua
1. Kegiatan Pendahuluan
Persiapan bahan an alat untuk melanjutkan menggambar
2. Kegiatan Inti
a. Guru memberikan tugas kepada siswa untum melanjutkan membuat karya seni lukis bercorak
dekoratif Bali
3. Kegiatan Akhir
a. Menyimpulkan materi
b. Penguatan
c.Pengmpulan tugas menggambar

E. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, Benda kerajinan

13
F. Penilaian
1. Teknik : Tes unjuk kerja
2. Bentuk Instrumen : tes identifikasi
3. Instrumen :
Contoh instrumen :
Buatlah desain/sketsa karya seni rupa murni dengan mengembangkan unsur seni rupa Nusantara (Seni
lukis Bali)

lembar penilaian
Skor
No. Aspek yang dinilai 1 2 3 4 5
1. Komposisi
2. Penguasaan teknik
3. Ketepatan bentuk
4. Kreatifitas
5. Ide

Keterangan :
1 = sangat kurang
2 = kurang
3 = cukup
4 = baik
5 = sangat baik

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

14
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
2. Mengekspresikan 2.1. Memilih unsur Siswa membuat Dikumpulkan Setiap siswa
diri melalui karya seni rupa kliping tentang pada pertemuan wajib membuat
seni rupa Nusantara obyek karya berikutnya secara mandiri
untuk seni rupa murni
dikembangkan berupa lukisan
menjadi karya dekoratif
seni murni bercorak Bali

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

15
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP ............................


Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni Rupa )
Kelas / semester : IX / 1
Standar Kompetensi : 2. Mengekspresikan diri melalui karya seni rupa
Kompetensi Dasar : 2.2 Mengekspresikan diri melalui karya seni rupa murni yang
dikembangkan dari unsur seni rupa Nusantara
Indikator : 1. Membuat karya seni rupa murni yang dikembangkan dari unsur
seni rupa Nusantara.
Alokasi waktu : 2 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu :
1. Memahami karya seni rupa murni yang dikembangkan dari unsur seni rupa Nusantara
2. Membuat karya seni rupa murni yang dikembangkan dari unsur seni rupa Nusantara
B. Materi Pembelajaran
Karya seni rupa murni Nusantara
C. Metode Pembelajaran
Metode Pendekatan CTL dan life skill, Observasi, serta penugasan
D. Langkah-Langkah Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
tanya jawab tentang seni rupa murni Nusantara
2. Kegiatan Inti
a. Mempersiapkan alat dan bahan untuk membuat karya seni rupa murni yang dikembangkan dari
unsur seni rupa Nusantara
b. Membuat rancangan gambar karya seni rupa murni yang dikembangkan dari unsur seni rupa
Nusantara
c. Menyelesaikan gambar rancangan karya seni rupa murni yang dikembangkan dari unsur seni rupa
Nusantara
3. Kegiatan Akhir
a. Guru meneliti tugas siswa
b. Penguatan
E. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, Benda kerajinan
F. Penilaian
1. Teknik : Tes unjuk kerja
2. Bentuk Instrumen : Uji petik kerja produk
3. Instrumen :
- Buatlah sebuah rancangan karya seni rupa murni yang dikembangkan dari unsur seni rupa Nusantara
- Buatlah desain karya seni rupa murni yang dikembangkan dari unsur seni rupa Nusantara

16
lembar penilaian
No. Aspek yang dinilai Skor
1 2 3 4 5
1. Bentuk
2. Penguasaan teknik
3. Kreativitas
4. Finishing

Keterangan :
1 = sangat kurang
2 = kurang
3 = cukup
4 = baik
5 = sangat baik

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

17
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
2. Mengekspresikan 2.2 Mengekspresi- Siswa Dikumpulkan Setiap siswa
diri melalui karya kan diri mengumpulkan pada pertemuan wajib membuat
seni rupa melalui karya gambar atau berikutnya secara mandiri
seni rupa murni foto-foto
yang tentang karya
dikembangkan seni rupa murni
dari unsur seni yang
rupa Nusantara dikembangkan
dari unsur seni
rupa Nusantara

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

18
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP ............................


Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni Rupa )
Kelas / semester : IX / 2
Standar Kompetensi : 9. Mengapresiasikan karya seni rupa
Kompetensi Dasar : 9.1. Mengidentifikasi jenis karya seni rupa murni yang di
Indonesia
Indikator : 1.Mengidentifikasi beragam seni rupa murni karya seni rupa
Indonesia daerah setempat
2. Mendeskripsikan karya seni rupa murni Indonesia
Alokasi waktu : 2 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat
1. Mengenal beragam jenis karya seni rupa murni Nusantara
2. Menjelaskan pengertian seni rupa murni
3. Mengelompokan karya seni rupa murni berdasarkan ragam jenis, bentuk, dan teknik
pembuatannya.
4. Menyebutkan benda-benda seni yang tergolong seni rupa murni
5. Menyebutkan teknik pembuatan karya seni rupa murni
6. Membuat analisis komparasi hasil karya seni rupa murni
7. Menjelaskan perkembangan bentuk karya seni rupa murni Nusantara
8. Mengkaji ciri-ciri dan latar belakang penciptaan karya seni rupa Murni Nusantara.

B. Materi Pembelajaran.
Seni rupa murni Indonesia

C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL dan life skill

D. Langkah – Langkah Pembelajaran


a. Kegiatan Pendahuluan
i. Guru memberi salam pada siswa (apresiasi)
ii. Tanya jawab berbagai hal yang berkaitan dengan wawasan siswa mengenai karya
seni rupa murni Indonesia
b. Kegiatan Inti
i. Siswa membaca buku referensi tentang sejarah seni rupa
ii. Siswa mengidentifikasikan dan mengelempokkan karya seni rupa murni dua
dimensi dan tiga dimensi
iii. Menyiapkan hasil tanggapan secara lisan dan tertulis
iv. Siswa mencari literatur tentang perkembangan bentuk karya seni rupa murni
Indonesia
v. Siswa memperhatikan tayangan slide atau VCD hasil karya seni rupa murni
Indonesia
vi. Siswa mengamati contoh karya seni rupa murni Madiun dan sekitarnya
vii. Siswa mengadakan studi komparasi seni rupa murni Indonesia dalam keragaman
bentuk, makna dan simboliknya.
c. Kegiatan Akhir
i. Menanyakan kesulitan siswa selama PBM
ii. Menyimpulkan materi pembelajaran

E. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, dan contoh jenis karya seni rupa murni modern daerah setempat

19
F. Penilaian
1. Teknik : Tes Tetulis
2. Bentuk Instrumen : Tes identifikasi
3. Instrumen :

- Jelaskan apa yang dimaksud dengan karya seni rupa murni dua dimensi
- Sebutkan karya seni rupa murni Indonesia yang termasuk dua dimensi
- Jelaskan apa yang dimaksud dengan karya seni rupa murni tiga dimensi
- Sebutkan karya seni rupa murni Indonesia yang termasuk tiga dimensi

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

20
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
9. Mengapresiasikan 9.1. Mengidentifi- Membuat Dikumpulkan Setiap siswa
karya seni rupa kasi karya
kliping karya pada pertemuan wajib membuat
seni rupa
murni yang seni rupa murni berikutnya secara mandiri
di Indonesia
yang di
Indonesia

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

21
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP ............................


Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni Rupa )
Kelas / semester : VII / 2
Standar Kompetensi : 9. Mengapresiasikan karya seni rupa
Kompetensi Dasar : 9.2. Menampilkan sikap apresiatif terhadap keunikan gagasan dan
teknik karya seni rupa murni Indonesia
Indikator : 1. Menanggapi keunikan gagasan dan teknik seni rupa murni
Indonesia
Alokasi waktu : 2 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat
1. Menyebutkan ciri-ciri khusus pada bentuk karya seni rupa murni Indonesia
2. Membuat tanggapan tertulis tentang keunikan gagasan dan teknik karya seni rupa murni
Indonesia

B. Materi Pembelajaran.
Keunikan gagasan dan teknik seni rupa murni Indonesia

C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL (inquiri, questioning, learning community, reflesi, autentic, assesment)
dan life skill

D. Langkah – Langkah Pembelajaran


a. Kegiatan Pendahuluan
i. Guru memberi salam pada siswa (apresiasi)
ii. Memotivasi siswa dengan menginformasikan art penting materi yang akan
dipelajari
iii. Menyampaikan tujuan pembelajaran dan model pembelajaran yang akan dilakukan

b. Kegiatan Inti
i. Siswa mengelompok sesuai dengan kelompoknya
ii. Guru memberikan tugas untuk didiskusikan oleh anggota kelompoknya
iii. Siswa diberi waktu berdiskusi
iv. Siswa mempresentasikan hasil didepan (sistem Perwakilan)

c. Kegiatan Akhir
i. Menanyakan kesulitan siswa selama PBM
ii. Menyimpulkan materi pembelajaran

E. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, dan contoh jenis karya seni rupa murni daerah setempat

F. Penilaian
1. Teknik : Tes Tetulis
2. Bentuk Instrumen : Tes identifikasi
3. Instrumen :

contoh instrumen :
(1). Diskripsikan ciri-ciri khusus karya seni rupa murni Indonesia
(2). Buatlah ulasan tertulis tentang keunikan gagasan dan teknik karya seni rupa murni yang ada di
Indonesia

22
lembar penilaian
No. Aspek yang dinilai Skor
1 2 3 4 5
1. Penguasaan konsep
2. Penyampaian pendapat
3. Cara memberi tanggapan
4. Cara menarik kesimpulan

Keterangan :
1 = sangat kurang
2 = kurang
3 = cukup
4 = baik
5 = sangat baik

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

23
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
9. Mengapresiasikan 9.2. Menampilkan Siswa membuat Dikumpulkan Setiap siswa
karya seni rupa sikap
ulasan secara sebelum wajib membuat
apresiatif
terhadap tertulis tentang ulangan blok secara mandiri
keunikan
keunikan karya
gagasan dan
teknik karya seni rupa murni
seni rupa
Indonesia yang
murni
Indonesia termasuk dua
dan tiga
dimensi di
media masa

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

24
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP ............................


Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni Rupa )
Kelas / semester : IX / 2
Standar Kompetensi : 10. Mengekspresikan diri melalui karya seni rupa
Kompetensi Dasar : 10.1 Mengekspresikan diri melalui karya seni rupa murni yang
dikembangkan dari beragam unsur seni rupa Nusantara dan
Indikator mancanegara di luar Asia
: 1. Membuat karya seni rupa murni dengan mengembangkan dari
beragam unsur seni rupa Nusantara dan mancanegara di
luar Asia
Alokasi waktu : 4 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pelajaran siswa dapat :
1. Membuat rancangan karya seni rupa murni dua dimensi
2. Membuat rancangan karya seni rupa murni tiga dimensi
3. Membuat karya seni rupa murni dua dimensi
4. Membuat seni rupa murni tiga dimensi

B. Materi Pembelajaran
Macam-macam jenis, bentuk, dan karakter hasil karya seni rupa murni Indonesia.

C. Metode Pembelajaran
Ceramah, demonstrasi atau unjuk kerja, penugasan

D. Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama
1. Kegiatan Pendahuluan
i. tanya jawab berbagai hal terkait dengan wawasan siswa, motivasi atau apresiasi untuk
Membuat karya seni rupa murni dua dan tiga dimensi

2. Kegiatan Inti
i. Mempersiapkan dan menata model
ii. Mengamati model
iii. Membuat rancangan gambar bentuk karya seni rupa murni sesuai model
iv. Melanjutkan rancangan menjadi gambar
3. Kegiatan Penutup
- Guru menginformasikan tugas dilanjutkan pertemuan berikutnya.

Pertemuan Kedua
1. Kegiatan Pendahuluan
- Persiapan bahan dan alat untuk melanjutkan membuat karya seni rupa murni dua dan tiga dimensi
2. Kegiatan Inti
i. Mempersiapkan dan menata model
ii. Mengamati model
iii. Menyelesaikan tugas
3. Kegiatan Akhir
- Pengumpulan tugas

Pertemuan ketiga
1. Kegiatan Pendahuluan
- Tanya jawab tentang karya seni rupa murni dua dan tiga dimensi
2. Kegiatan Inti
i. Mempersiapkan dan menata model

25
ii. Mengamati model
iii. Membuat rancangan karya seni rupa murni dua dan tiga dimensi sesuai dengan model
iv. Melanjutkan rancangan menjadi gambar
3. Kegiatan Akhir
- Guru menginformasikan tugas dilanjutkan pertemuan berikutnya.

Pertemuan keempat
1. Kegiatan Pendahuluan
- Persiapan bahan dan alat untuk melanjutkan tugas
2. Kegiatan Inti
i. Mempersiapkan dan menata model
ii. Mengamati model
iii. Menyelesaikan tugas
3. Kegiatan Akhir
Pengumpulan tugas

E. Sumber Belajar
Buku panduan, media cetak, media elektronika, hasil karya seni rupa atau contoh- contoh gambar
bentuk

F. Penilaian
a. teknik : tes unjuk kerja
penugasan
b. bentuk isntrumen : tes unjuk kerja
c. contoh instrumen :
1. Buatlah karya seni rupa murni dua dan tiga dimensi dari unsur karya seni rupa murni Nusantara

lembar penilaian
No. Aspek yang dinilai Skor
1 2 3 4 5
1. Bentuk
2. Penguasaan teknik
3. Kreativitas
4. Finishing

Keterangan :
1 = sangat kurang
2 = kurang
3 = cukup
4 = baik
5 = sangat baik

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

26
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
10. Mengekspresikan 10.1 Mengekspresi- Kumpulkanlah Dikumpulkan Setiap siswa
diri melalui kan diri
gambar-gambar sebelum wajib membuat
karya seni rupa melalui karya
seni rupa karya seni rupa ulangan blok secara mandiri
murni yang
murni dua dan
dikembangka
n dari tiga dimensi
beragam
yang di koran-
unsur seni
rupa koran
Nusantara
dan
mancanegara
di luar Asia

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

27
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP ............................


Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni Rupa )
Kelas / semester : IX / 2
Standar Kompetensi : 10. Mengekspresikan diri melalui karya seni rupa
Kompetensi Dasar : 10.2. Menyiapkan karya seni rupa yang diciptakan untuk
pameran di sekolah atau di luar sekolah
Indikator : 1. Menyiapkan karya seni rupa untuk pameran
2. Mengumpulkan karya seni rupa untuk pameran
3. Menyeleksi karya seni rupa untuk pameran
Alokasi waktu : 4 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pelajaran siswa dapat :
a. Menyiapkan karya seni rupa yang akan dipamerkan
b. Menyeleksi karya seni yang telah dikumpulkan
c. Mengelompokan jenis karya seni yang akan dipamerkan

B. Materi Pembelajaran
Jenis-jenis karya seni rupa
Syarat-syarat karya seni rupa yang berkualitas

C. Metode Pembelajaran
Ceramah, demonstrasi atau unjuk kerja, penugasan

D. Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama
1. Kegiatan Pendahuluan
Tanya jawab tentang jenis-jenis karya seni rupa
2. Kegiatan Inti
a. Menjelaskan jenis-jenis karya seni rupa
b. Menjelaskan ciri-ciri karya seni rupa yang berkualitas
3. Kegiatan Penutup
a. Menyimpulkan materi
b. Memberikan pertanyaan

Pertemuan Kedua
1. Kegiatan Pendahuluan
Reflesi materi sebelumnya
2. Kegiatan Inti
a. Menyeleksi karya yang telah dikumpulkan
b. Mengelompokkan jenis karya seni rupa yang telah diseleksi.
3. Kegiatan Penutup
a. Menanyakan kesulitan siswa selama PBM
b. Pemecahan masalah yang menjadi kesulitan siswa

E. Sumber Belajar
Buku panduan, media cetak, media elektronika, dan hasil karya seni rupa

F. Penilaian
a. teknik : tes unjuk kerja
penugasan
b. bentuk isntrumen : tes unjuk kerja
c. contoh instrumen :
1. Sebutkan jenis-jenis karya seni rupa yang bisa dipamerkan.
2. Seleksi karya yang terkumpul berdasarkan ciri-ciri karya seni rupa yang berkualitas
3. Kelompokkan berdasarkan kesamaan jenis karya seni yang telah kamu seleksi

28
lembar penilaian
No. Aspek yang Kriteria penilaian Skor Bobot Jumlah
dinilai
1 2 3 4 5
1. Format laporan 20
2. Deskripsi 30
3. Informasi 40
4. Kebenaran 10
data&Informasi
Penutup
Jumlah 100

Keterangan :
1 = sangat kurang
2 = kurang
3 = cukup
4 = baik
5 = sangat baik

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

29
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
10. Mengekspresikan 10.2. Menyiapkan Menyusun Satu minggu Seluruh peserta
diri melalui karya seni
kepanitiaan diharapkan
karya seni rupa rupa yang
diciptakan dalam kegiatan menjadi peserta
untuk
pameran sedangkan
pameran di
sekolah atau sekolah kepanitiaan
di luar
perwakilan
sekolah
masing-masing
kelas

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

30
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP ............................


Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni Rupa )
Kelas / semester : IX / 2
Standar Kompetensi : 10. Mengekspresikan diri melalui karya seni rupa
Kompetensi Dasar : 10.3. Menata karya seni rupa hasil karya seni rupa yang
diciptakan dalam bentuk pameran di sekolah atau diluar
Indikator sekolah
: 1. Mengorganisir pelaksanaan pameran karya seni rupa
2. Pembentukan panitia pameran
3. Melaksanakan kegiatan pameran melalui penataan
ruang dan karya seni rupa
4. Penyusunan laporan pelaksanaan
Alokasi waktu : 4 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pelajaran siswa dapat :
a. Melaksanakan pembentukan panitia pameran
b. Merumuskan deskripsi rincian tugas panitia pameran
c. Membuat bagan/struktur panitia pameran
d. Membuat desain/ denah ruang pameran
e. Menyiapkan perlengkapan pameran
f. Menyusun deskripsi pelaksanaan pameran berupa laporan

B. Materi Pembelajaran
Melaksanakan pameran karya seni rupa, meliputi : organisasi pameran, tugas dan tanggung
jawab panitia, struktur organisasi, fungsi-fungsi managemen,persiapan pameran, menyusun
program, mengatur tata letak, dsb.

C. Metode Pembelajaran
Ceramah, demonstrasi atau unjuk kerja, penugasan

D. Langkah-langkah Pembelajaran
a. Kegiatan Pendahuluan
- tanya jawab berbagai hal terkait dengan wawasan siswa, motivasi atau apresiasi untuk
melaksanakan pameran
- membuat rancangan pameran

b. Kegiatan Inti
- Presentasi sungkat tentang konseptual organisasi, fungsi-fungsi managemen , desain tata
ruang dan tuntunan laporan kegiatan
- Meminta siswa untuk menyampaikan tanggapannya tentang informasi yang sebelumnya
dan sesuadahnya diperolehnya
- Meminta siswa untuk membaca dan menggaris bawahi pengetahuan ketrampilan dan
sikap yang peserta didik anggap paling bermakna
- Meminta siswa untuk membentuk kelompok belajar yang didasarkan atas tempat duduk
terdekat minimal 6 peserta didik untuk mendiskusikan tyentang fakta, konsep dan
aplikasinya
- Meminta kelompok untuk mempresentasikan pekerjaannya dari hasil disklusi, dan hasil
kinerjanya bewrupa rumusan-rumusan rincian tugas panitia
- Dengan mengacu pada model pembelajaran l;earning community meminta siswa untuk
menetapkan susunan pameran
- Membagi tugas kepanitiaan pameran
- Mebuat proposal pelaksanaan pameran
- Menyeleksi hasil karya seni rupa yang sudah dikumpulkan
- Melaksanakan pameran karya seni rupa di sekolah

31
c. Kegiatan Penutup
- Membuat kesimpulan serta memberikan tugas dalam pelaksanaan pameran hasil karya
seni rupa
- membuat evaluasi setelah pelaksanaan pameran

E. Sumber Belajar
Buku panduan, media cetak, media elektronika, hasil karya seni rupa atau contoh- contoh gambar
seni rupa

F. Penilaian
a. teknik : tes unjuk kerja
penugasan
b. bentuk isntrumen : tes unjuk kerja
c. contoh instrumen :
- Pelaksanaan pameran di sekolah

lembar penilaian
No. Aspek yang dinilai Skor
1 2 3 4 5
1. Konsep susunan acara
2. Penataan karya
3. Kelengkapan perlengkapan pameran
4. Hasil evaluasi
Keterangan :
1 = sangat kurang
2 = kurang
3 = cukup
4 = baik
5 = sangat baik

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

32
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
10. Mengekspresikan 10.3. Menata karya Buatlah susunan Dikumpulkan Tugas
diri melalui seni rupa
acara satu minggu dikumpulkan
karya seni rupa hasil karya
seni rupa pembukaan sebelum
yang
pameran kelas pameran
diciptakan
dalam bentuk dilaksanakan
pameran di
sekolah atau
diluar
sekolah

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

33
PEMETAAN MATERI SENI BUDAYA ( SENI MUSIK )
KELAS VII (TUJUH )
KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN SMP
STANDAR KOMPETENSI DASAR ASPEK PENILAIAN
KOMPETENSI
APRESIASI KREASI 1 2 3 4 5
Semester Gasal 3.1. Mengidentifikasi jenis √ √ √
3. Mengapresiasi lagu daerah setempat
karya seni musik 3.2. Menampilkan sikap
apresiatif terhadap √ √ √
keunikan lagu daerah
setempat
4. Mengekspresikan 4.1. Mengaransir secara √ √ √
diri melalui karya sederhana lagu daerah
seni musik setempat
4.2. Menampilkan hasl
aransemen lagu daerah √ √ √
setempat
Semester Genap
11. Mengapresiasi 11.1. Mengidentifikasi ragam √ √
karya seni musik jenis musik daerah
11.2. Menunjukkan sikap
apresiatif terhadap √ √
keunikan lagu daerah
setempat
12.Mengekspresikan 12.1. Mengaransir secara √ √ √ √
diri melalui karya sederhana karya lagu
seni musik daerah setempat
12.2. Menampilkan karya √ √ √
seni musik daerah
setempat secara
perseorangan dan
kelompok di kelas

Keterangan :
1. Tes tertulis
2. Tes lisan
3. Tes Unjuk kerja
4. Portofolio
5. Penugasan

KKM (KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL)

34
Sekolah : SMP Negeri ..........................
Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik)
Kelas/Semester : VII/ 1 (gasal)

Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM)

Standar Kompetensi, Kompetensi Dasar dan Indikator Kriteria Penentuan Ketuntasan Nilai
KKM
Komplek Daya
Intake (%)
sitas Dukung
3. Mengapresiasi karya seni musik
75
3.1. Mengidentifikasi jenis lagu daerah setempat 72,2
 Mengidentifikasi jenis lagu etnik dari daerah
Rendah Tinggi Sedang 88,9
setempat
3 3 2
 Mengidentifikasi elemen-elemen musik : irama, tinggi sedang sedang 55,6
tempo, nada dan dinamika lagu etnik daerah 1 2 2
setempat
3.2. Menampilkan sikap apresiatif terhadap keunikan lagu 77,8
daerah setempat
 Menyebutkan keunikan yang ada pada lagu etnik sedang tinggi sedang
daerah setempat 2 3 2 77,8
4. Mengekspresikan diri melalui karya seni musik 66,7

4.1. Mengaransir secara sederhana karya lagu daerah


77,8
setempat
 Menyanyikan lagu etnik daerah setempat Tinggi Sedang Sedang
55,6
1 2 2
 Menuliskan pola irama lagu etnik daerah setempat
rendah tinggi sedang
 Menuliskan melodi lagu yang diperdengarkan 88,9
3 3 2
 Mengaransir secara sederhana elemen-elemen musik rendah tinggi sedang
88,9
lagu etnik daerah setempat 3 3 2
4.2. Menampilkan hasl aransemen lagu daerah setempat 55,6
 Menampilkan aransemen lagu etnik setempat secara
Tinggi Sedang Sedang 55,6
perorangan atau kelompok
1 2 2

Nilai KKM SENI BUDAYA (SENI MUSIK) semester 1 adalah 70,8

35
KKM (KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL)

Sekolah : SMP Negeri .....................


Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Tari)
Kelas/Semester : VII / 2 (genap)

Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM)

Kompetensi Dasar dan Indikator Kriteria Penentuan Ketuntasan Nilai


KKM
Komplek Daya
Intake (%)
sitas Dukung
11. Mengapresiasi karya seni musik
75

11.1. Mengidentifikasikan ragam jenis karya seni musik


72,2
daerah
 Mengidentifikasi beragam karya lagu dan karya Rendah Tinggi Sedang 88,9
musik sesuai dengan fungsinya 3 3 2
tinggi sedang sedang 55,6
 Menyebutkan secara lisan dan tertulis tentang karya 1 2 2
musik sesuai dengan kehidupan masyarakatnya

11.2. Menampilkan sikap apresiatif terhadap keunikan 77,8


lagu daerah setempat
 Menyebutkan keunikan dan ciri lagu daerah setempat Sedang Tinggi Sedang 77,8
2 3 2

12. Mengekspresikan diri melalui karya seni musik 74,1

12.1.Mengaransir secara sederhana lagu daerah setempat


70,4

• Menyanyikan lagu daerah setempat Tinggi Sedang Sedang


1 2 2 55,6
• Menyebutkan prosedur mengaransemen lagu sedang tinggi sedang
2 3 2 77,8
• Mengaransir secara sederhana karya lagu daerah sedang sedang tinggi
setempat 2 2 3 77,8

12.2. Menyajikan karya seni musik daerah setempat 77,8


untuk disajikan secara perseorangan dan kelompok
di kelas atau sekolah Sedang Tinggi Sedang
 Menyanyikan lagu daerah setempat dengan 2 3 2
aransemen sederhana 77,8

Nilai KKM SENI BUDAYA (SENI MUSIK) semester 2 adalah 74,5

Cara menentukan kriteria penetapan ketuntasan, dengan memberikan point pada setiap

36
1. Kompleksitas 2. Daya dukung 3. Intake
(tingkat kesulitan dan (Prasarana dan sarana (Kemampuan rata-rata
kerumitan) yang mendukung) siswa)

tinggi = 1 tinggi = 3 tinggi = 3


sedang = 2 sedang = 2 sedang = 2
rendah = 3 rendah = 1 rendah = 1

Jika indikator memiliki kriteria sebagai berikut :


Kompleksitas rendah, Daya dukung tinggi, dan intake siswa sedang
Maka nilainya adalah :
(3+3+2) x 100 = 88,89
9

Sumenep, .....................................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

....................................... ..............................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

37
Sekolah : SMP Negeri ........................
Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni musik )
Kelas / semester : VII / 1
Standar Kompetensi : 3. Mengapresiasikan karya Seni Musik
Kompetensi Dasar : 3.1. Mengidentifikasikan jenis lagu daerah setempat
Indikator : 1. Menyebutkan 3 lagu etnik daerah Jawa
2. Memahami lirik lagu daerah Jawa (Suwe ora jamu)
Alokasi waktu : 2 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat
1. Menyebutkan 3 lagu daerah jawa
2. Menjelaskan makna lagu daerah Jawa (Suwe ora Jamu)
B. Materi Pembelajaran.
Lagu Suwe ora Jamu
C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL dan life skill
D. Langkah – Langkah Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
- Tanya jawab tentang materi yang dipelajari dan berbagai hal dengan hal dengan
wawasan siswa tentang materi yang akan disajikan
2. Kegiatan Inti
- Mendengarkan lagu lewat VCD/Kaset, dan membaca literatur tentang ciri-ciri lagu Suwe
ora jamu
- Mendiskusikan ciri-ciri lagu Suwe ora Jamu
- Melakukan tanya jawab tentang lagu Suwe ora jamu
- Memberikan tanggapan tentang lagu tersebut di atas.
- Menyanyikan lagu daerah Jawa (Suwe ora jamu) bersama siswa untuk mendalami dan
memahami lirik serta makna lagu tersebut diatas
- Mempresentasikan hasil diskusi
3. Kegiatan Akhir
- Menanyakan kesulitan siswa selama kegiatan belajar Mengajar
- Menyimpulkan materi pelajaran
- Evaluasi
- Penugasan
- reflesi
E. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, VCD/Kaset/CD/DVD
Partitur lagu Suwe ora jamu
F. Penilaian
1. Teknik : Tes Tetulis dan tes lisan
2. Bentuk Instrumen : Pertanyaan lisan
3. Instrumen : - Lagu Suwe ora jamu termasuk jenis lagu ........
- Sebutkan minimal 2 macam ciri lagu Suwe ora
jamu dari daerah Jawa.
- Isi lagu Suwe ora jamu menceritakan tentang apa

38
NO KUNCI JAWABAN SKOR TARGET
1. Lagu Daerah 20 15
2. Ciri-ciri lagu Suwe ora jamu 30 40
a. Tanda birama 2/4
b. sifatnya riang/semangat
c. Bahasa lokal
d. Tempo sedang
3. Lagu Suwe ora jamu menceritakan tentang : 50 40
Perpisahan, kerinduan, persahabatan
JUMLAH SKOR KESELURUHAN 100 75

Sumenep, .....................................

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.................................................... ....................................................

39
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR
Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik)
Kelas / Semester : VII/ I (Gasal)

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
3. Mengapresiasi 3.1. Mencari teks 2x40 menit Tugas
karya sei musik Mengidentifi
lagu daerah dikumpulkan
kasi jenis
lagu daerah setempat

Sumenep, .....................................

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

....................................... .....................................................

40
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Negeri .............................


Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni musik )
Kelas / semester : VII / 1
Standar Kompetensi : 3. Mengapresiasikan karya Seni Musik
Kompetensi Dasar : 3.2. Menampilkan sikap apresiatif terhadap keunikan lagu
daerah setempat
Indikator : 1. Mengidentifikasi unsur-unsur musik irama, tempo, nada,
dinamika dari daerah Jawa
2. Mendeskripsikan lagu (permainan pergaulan) yang ada di
daerah Jawa
Alokasi waktu : 4 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat
1. Menyebutkan elemen-elemen lagu pada lagu daerah setempat
2. Menjelaskan arti masing-masing elemen-elemen musik pada daerah setempat
3. Menunjukan contoh elemen-elemen musik pada daerah setempat
4. Menjelaskan makna lagu daerah setempat
B. Materi Pembelajaran.
- Partitur lagu daerah
- Lagu etnis daerah setempat
C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL , presentasi dan life skill
D. Langkah – Langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama
a. Kegiatan Pendahuluan
i. Guru memberi salam pada siswa (apresiasi)
ii. Tanya jawab berbagai hal yang berkaitan dengan wawasan siswa mengenai lagu-
lagu daerah setempat yang disukai siswa dan alasan mengapa menyukainya karya
seni musik daerah setempat
b. Kegiatan Inti
i. Siswa mendengarkan lagu daerah dari kaset/VCD/CD/DVD
ii. Mendiskusikan elemen-elemen musik antara lain : irama, tempo, nada, harmonis
iii. Guru memperdengarkan satu lagu yang dipilih dari beberapa lagu yang telah
diputar dan menyajikan partitur dari lagu tersebut.
iv. Melakukan tanya jawab dan presentasi dari hasil diskusi
v. Menyiapkan hasil tanggapan secara lisan dan tertulis
c. Kegiatan Akhir
- Menyiapkan kesulitan siswa selama pelaksanaan KBM
- Menyimpulkan materi pelajaran
- Memberikan tugas mandiri untuk dikerjakan dirumah tentang contoh lagu daerah
setempat
Pertemuan kedua
a. Kegiatan Pendahuluan
- Tanya jawab (apresepsi) tentang pelajaran yang terdahulu dan tugas mandiri
dirumah
b. Kegiatan Inti
- Menjelaskan dengan menjelaskan dari hasil presentasi siswa pada pertemuan
sebelumnya.
- Diskusi kelompok tentang contoh-contoh elemen-elemen musik dalam
penerapannya pada lagu daerah serta makna lagu daerah
- Presentasi dan hasil kelompok dilanjutkan dengan tanya jawab antar kelompok
- Memberikan tanggapan pribadi secara lisan dan tertulis
d. Kegiatan Akhir
i. Menyimpulkan materi pelajaran
ii. Mengadakan post test tentang materi uji

41
iii. Memberikan tugas (mempelajari materi dirumah)
E. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, kaset, VCD,DVD,CD dan lagu-lagu daerah
F. Penilaian
1. Teknik : Tes Tetulis dan tes lisan
2. Bentuk Instrumen :
3. Instrumen :
a. Sebutkan elemen-elemen musik yang kamu ketahui pada lagu
daerah yang diperdengarkan.
b. Beri penjelasan elemen-elemen musik yang kamu ketahui.
c. Sebutkan contoh-contoh penerapan elemen-elemen musik pada
lagu daerah yang kamu perdengarka
d. Tuliskan makna lagu daerah yang kamu dengarkan.
Lembar Penilaian

No Skor Perolehan Skor maksimal Bobot soal Nilai tiap soal


(a)
1. 10 5
2. 10 3
3. 10 2
4. 10 2

Sumenep, .....................................
..
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.................................... .....................................................

42
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR
Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik)
Kelas / Semester : VII/ I (Gasal)

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
3. Mengapresiasi 3.2. Menampilkan Mendengarkan Pertemuan Minggu depan
karya sei musik sikap
lagu-lagu minggu dinyanyikan
apresiatif
terhadap daerah Jawa berikutnya bersama-sama
keunikan
yang mereka
lagu daerah
setempat senangi

Sumenep, .....................................

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.......................................... .........................................................

43
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Negeri .........................


Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni musik )
Kelas / semester : VII / 1
Standar Kompetensi : 4. Mengekspresikan diri melalui karya Seni Musik
Kompetensi Dasar : 4.1. Mengaransir secara sederhana lagu daerah setempat
: 1. Menulis pola irama lagu Lir ilir
Indikator 2. Mengaransir secara sederhana elemen-elemen musik lagu Lir ilir
: 6 X 40 Menit.
Alokasi waktu

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat atau mampu
- memainkan lagu Lir ilir
- Memahami pola irama lagu yang sudah di aransir
- Menyebutkan judul lagu daerah
- Menyanyikan lagu Lir ilir dengan dua suara

B. Materi Pembelajaran.
Mengaransir lagu Lir ilir
C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL , Penugasan, demonstrasi dan life skill
D. Langkah – Langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama
a. Kegiatan Pendahuluan
- Menyiapkan Partitur Lagu Lir ilir, menyiapkan alat-alat musik yang akan dimainkan
b. Kegiatan Inti
- Mendengarkan lagu Daerah Jawa (Lir ilir)
- Menirukan lagu Lir ilir
- Menuliskan pola irama, tempo, nada dan dinamika lagu Lir ilir

Pertemuan kedua
- Mengaransir lagu Lir ilir satu suara
- Mengaransir lagu Lir ilir dua suara
Pertemuan ketiga
- Mengaransir lagu Lir ili dalam suara satu dan suara dua dengan menggunakan alat musik
melodika
c. Kegiatan Akhir
- Menanyakan kepada siswa tentang kesulitan dalam mengaransir lagu
- Memberikan tugas kepada siswa dengan melatih suara satu dan suara dua dirumah
E. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, kaset, VCD,DVD,CD dan kumpulan lagu-lagu daerah
Alat-alat musik : pianika, recordr, triangle, castanget, cymbal
F. Penilaian
1. Teknik : Tes unjuk kerja
2. Bentuk Instrumen : Uji petik produk
3. Instrumen : Rubrik

ASPEK YANG
NO. NAMA SISWA DINILAI JML NILAI
1 2 3 4 5 SKOR
1. 5 3 3 4 3 18 72
2.
3.
4.
5.

44
KETERANGAN ASPEK YANG DINILAI :
1. Aspek kelengkapan alat musik yang dibutuhkan
2. Aspek ketepatan nada
3. Aspek harmonisasi
4. Aspek ekspresi
5. Aspek kekompakan dalam bermain ansambel

rentang skor 1 – 5
skor yang diperoleh
___________________ x 100 = 18 x 4 = 72
jumlah skor maksimal 25

Sumenep, .....................................
..
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

................................ ..........................................

45
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR
Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik)
Kelas / Semester : VII/ I (Gasal)

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
4. Mengeksprsikan 4.1. Mengaransir Mendengarkan Pertemuan Minggu depan
diri melalui secara
lagu Lir ilir minggu dinyanyikan
karya seni musik sederhana
lagu daerah berikutnya bersama-sama
setempat

Sumenep, .....................................
...
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.............................................. ..............................................

46
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Negeri ..........................


Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni musik )
Kelas / semester : VII / 1
Standar Kompetensi : 4. Mengekspresikan diri melalui karya Seni Musik
Kompetensi Dasar : 4.2. Menampilkan hasil aransemen lagu daerah
Indikator : 1. Menampilkan aransemen lagu ”Cublak Cublak suweng”
2. Menyanyikan lagu ”Cublak cublak suweng” dengan alat musik
rekorder dan gitar secara berkelompok
Alokasi waktu : 4 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat :
- membawakan salah satu lagu-lagu daerah yang sudah diaransir
- Memahami irama lagu ”Cublak cublak suweng”
- Menyanyikan lagu ”Cublak cublak suweng” dengan baik secara perorangan maupun kelompok
B. Materi Pembelajaran.
Lagu Cublak-cublak suweng
C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL , Penugasan, demonstrasi dan life skill
D. Langkah – Langkah Pembelajaran
Pertemuan 1
a. Kegiatan Pendahuluan
- Tanya jawab berbagai hal terkait dengan siswa, motivasi, persepsi dan apresiasi
b. Kegiatan Inti
- Mendengarkan lagu ”Cublak-cublak suweng” melalui kaset/VCD/CD
- Menirukan lagu ”Cublak-cublak suweng”
Pertemuan 2
- Membaca notasi lagu ”Cublak-cublak suweng”
Pertemuan 3
- Menyanyikan syair lagu “Cubak-cublak suweng”
Pertemuan 4
- Menyanyikan lagu “Cublak-cublak suweng” dengan alat recorder dan gitar.
c. Kegiatan Akhir
Membuat kesimpulan dari hasil latihan kelompok dari lagu-lagu daerah setempat
G. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, kaset, VCD,DVD,CD dan kumpulan lagu daerah setempat
Alat-alat musik : pianika, recordr, triangle, castanget, cymbal
H. Penilaian
1. Teknik : Tes unjuk kerja
2. Bentuk Instrumen : Uji petik produk
3. Instrumen : Rubrik

47
Kriteria penilaian
NO. Aspek yang dinilai 1 2 3 4 5 JML NILAI
SKOR
1. Ketepatan notasi 5 3 3 4 3 18 72
2. Ketepatan irama
3. Ketepatan harmonisasi
4. Olah vokal
5. Ketepatan nada

KETERANGAN ASPEK YANG DINILAI :


1. = sangat kurang
2. = kurang
3. = cukup
4. = baik
5. = sangat baik

rentang skor 1 – 5
skor yang diperoleh
___________________ x 100 = 18 x 4 = 72
jumlah skor maksimal 25

Sumenep ............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.................................................. ............................................

48
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR
Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik)
Kelas / Semester : VII/ I (Gasal)

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
4. Mengekspresikan 4.2. Menampilkan Mengaransemen Pertemuan Minggu depan
diri melalui hasil
salah satu lagu minggu dinyanyikan
karya Seni aransemen
Musik lagu daerah etnik Nusantara berikutnya bersama-sama

..........................., 17 Juli 200...


Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.............................................. ...................................................

49
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Negeri ...........................


Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni musik )
Kelas / semester : VII / 2
Standar Kompetensi : 11. Mengapresiasi karya seni musik
Kompetensi Dasar : 11.1. Mengidentifikasi ragam jenis karya seni musik daerah
Indikator : - Mengidentifikasi jenis-jenis lagu Jawa (Gundul-gundul pacul)
- Mengidentifikasi unsur-unsur musik, irama, tempo, nada dan
dinamika lagu daerah setempat (Gundul-gundul pacul)

Alokasi waktu : 2 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat :
- Menyebutkan judul lagu yang diperdengarkan.
- Menyebutkan unsur-unsur musik, irama, tempo, nada, dinamika lagu yang diperdengarkan
B. Materi Pembelajaran.
* Lagu daerah setempat (Gundul-gundul pacul)
* Unsur-unsur lagu : irama, tempao, nada, dinamika
C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL , Penugasan, demonstrasi dan life skill
D. Langkah – Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan Pendahuluan
- Tanya jawab berbagai hal terkait dengan siswa, motivasi, persepsi dan apresiasi
d. Kegiatan Inti
- Mendengarkan lagu Gundul-gundul pacul dari daerah setempat
- Mengamati unsur-unsur lagu Gundul-gundul pacul melalui tayangan VCD/CD
- Mendiskusikan tentang elemen-elemen musik yang terdapat pada lagu Gundul-gundul
pacull dari daerah setempat
- Melakukan tanya jawab tentang lagu Jawa yang diperdengarkan
- Memberikan tanggapan pribadi secara lisan atau tertulis terhadap lagu tradisional Jawa
e. Kegiatan Akhir
- Menanyakan kesuitan siswa dalam menyanyikan lagu-lagu Jawa
- Menyimpulkan materi pembelajaran tentang irama, nilai, harga nada, tempo, dinamika
E. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, kaset, VCD,DVD,CD dan kumpulan lagu-lagu Jawa
Alat-alat musik tradisional Daerah setempat
F. Penilaian
1. Teknik : Tes unjuk kerja
2. Bentuk Instrumen : Uji petik produk
3. Instrumen :
a. Sebutkan elemen-elemen seni musik tradisional yang kamu
ketahui pada lagu daerah yang diperdengarkan.
b. Beri penjelasan elemen-elemen seni musik yang kamu ketahui.
c. Sebutkan contoh-contoh penerapan elemen-elemen seni musik
tradisional pada lagu daerah yang kamu perdengarkan
d. Tuliskan makna lagu tradisional daerah yang kamu dengarkan.
e. Sebutkan tema lagu Gundul-gundul pacul
f. Jelaskan Unsur-unsur lagu Gundul-gundul pacul

50
Lembar Penilaian

No Skor Perolehan Skor maksimal Bobot soal Nilai tiap soal


(a)
1. 10 5
2. 10 3
3. 10 2
4. 10 2
5. 10 5
6. 10 5
7. 10 5

Sumenep ............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

........................................ ............................................

51
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR
Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik)
Kelas / Semester : VII/ 2 (Genap)

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
11. Mengapresiasi 11.1. Mengidentifi- Tuliskan Pertemuan Minggu depan
karya seni musik kasi jenis karya
elemen-elemen minggu dinyanyikan
seni musik
daerah musik pada lagu berikutnya bersama-sama
setempat
Gundul-gundul
pacul

...................... , ........................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

..................................... ...................................................

52
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Negeri ..............................


Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni musik )
Kelas / semester : VIII / 2
Standar Kompetensi : 11. Mengapresiasi karya seni musik
Kompetensi Dasar : 11.2. Menunjukkan sikap apresiatif terhadap keunikan lagu daerah
setempat
: - Menjelaskan secara lisan dan tertulis tentang lagu ”Lir-ilir” sesuai
dengan fungsi kehidupan masyarakat Jawa
- Menyebutkan unsur keunikan lagu daerah Jawa
Indikator : 2 X 40 Menit.

Alokasi waktu
A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat :
- Menjelaskan secara lisan isi dari makna lagu ”Lir ilir”
- Mendeskripsikan secara tertulis fungsi lagu ”Lir ilir” sesuai dengan kehidupan masyarakat Jawa
B. Materi Pembelajaran.
* Lagu Lir ilir dari daerah Jawa
C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL , Penugasan, demonstrasi dan life skill
D. Langkah – Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan Pendahuluan
- Tanya jawab berbagai hal terkait dengan siswa, motivasi, persepsi dan apresiasi
a. Kegiatan Inti
- Menganalisis lagu Jawa Lir ilir
- Bentuk komposisi musik lagu Lir ilir
- Mendengarka lagu Lir ilir melalui kaset, VCD, CD atau guru
- Mendiskusikan tanggapan pribadi atau kelompok secara lisan dan tertulis
b. Kegiatan Akhir
- Menanyakan kesulitan siswa selama PBM
- Menyimpulkan materi pembelajaran
G. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, kaset, VCD,DVD,CD dan kumpulan lagu-lagu Daerah Jawa
H. Penilaian
1. Teknik : Observasi
2. Bentuk Instrumen : Tes unjuk kerja
3. Instrumen :
a. Tuliskan kesanmu tentang lagu ”Lir-ilir” ditinjau dari
melodinya
b. Tuliskan hasil analisis bentuk komposisi musik lagu ”Lir-ilir”
c. Jelaskan isi/makna yang terkandung dalam lagu Lir ilir.
d. Sebutkan unsur-unsur keunikan/ciri-ciri lagu Lir ilir.
e. Sebutkan fungsi lagu ”Lir ilir” dalam kehidupan masyarakat
Jawa.

53
Lembar Penilaian

No Skor Perolehan Skor maksimal Bobot soal Nilai tiap soal


(a)
1. 10 5
2. 10 3
3. 10 2
4. 10 2

Sumenep ............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

................................... ............................................

54
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR
Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik)
Kelas / Semester : VII/ 2 (Genap)

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
11. Mengapresiasi 11.2. Menunjukkan Membuat Pertemuan Minggu depan
karya seni musik sikap apresiatif
komposisi minggu dinyanyikan
terhadap
keunikan lagu musik lagu ”Lir berikutnya bersama-sama
daerah
ilir”
setempat

Sumenep ..............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

......................................... ...................................................

55
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Negeri ........................


Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni musik )
Kelas / semester : VIII / 2
Standar Kompetensi : 12. Mengekspresikan diri melalui karya Seni Musik
Kompetensi Dasar : 12.1. Menyajikan karya seni musik daerah setempat secara
perseorangan dan berkelompok di kelas
Indikator : 1. Membuat perencanaan pergelaran
2. Menyanyikan lagu daeah Jawa “Bengawan Solo” dengan
aransemen sederhana
Alokasi waktu : 2 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat
1. Menentukan / memilih lagu daerah Jawa
2. Menentukan / memilih irama lagu daerah Jawa “Bengawan Solo”
3. Mengaransemen lagu daerah Jawa “Bengawan Solo” secara sederhana
4. Menyanyikan / menyajikan hasil aransemen secara sederhana baik perseorangan atau
berkelompok
B. Materi Pembelajaran.
- Aransemen sederhana lagu “Bengawan Solo” lagu Jawa
C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL , presentasi dan life skill
D. Langkah – Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan Pendahuluan
i. Guru memberi salam pada siswa (apresiasi)
ii. Tanya jawab berbagai hal yang berkaitan dengan wawasan siswa mengenai lagu-
lagu daerah yang disukai siswa dan alasan mengapa menyukainya karya seni
musik daerah setempat
b. Kegiatan Inti
i. Siswa mendengarkan lagu daerah dari kaset/VCD/CD/DVD
ii. Mendiskusikan elemen-elemen musik antara lain : irama, tempo, nada, harmonis
iii. Guru memperdengarkan satu lagu yang dipilih dari beberapa lagu yang telah
diputar dan menyajikan partitur dari lagu tersebut.
iv. Melakukan tanya jawab dan presentasi dari hasil diskusi
v. Menyiapkan hasil tanggapan secara lisan dan tertulis
vi. Menentukan irama lagu ”Bengawan Solo”
vii. Mengaransir lagu Bengawan Solo secara sederhana
viii. Menyanyikan hasil aransemen lagu Bengawan Solo secara sederhana
c. Kegiatan Akhir
i. Menyimpulkan materi pelajaran
ii. Mengadakan post test tentang materi uji
iii. Memberikan tugas (mempelajari materi dirumah)
iv. Menanyakan kesulitan siswa selama mengaransir lagu Bengawan Solo
v. Menyimpulkan cara mengaransir
E. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, kaset, VCD,DVD,CD dan lagu-lagu daerah
F. Penilaian
1. Teknik : Tes Tetulis dan tes lisan
2. Bentuk Instrumen :

56
RUBRIK PENILAIAN PRODUK

Semester :2
Nama Siswa : ......................................................................
Mata Pelajaran : Seni Budaya (seni musik)
Tugas Praktek : Menyanyikan lagu Bengawan Solo yang sudah diaransemen

Contoh lembar Penilaian seni musik

Kriteria Penilaian / Score


No Aspek-aspek yang dinilai 1 2 3 4 5
1 Persiapan
Teks lagu
Aransemen
Stemflute

2 Pelaksanaan Proses
Altikulasi
Ekspresi
Ketepatan nada
Improvisasi

Nilai = ∑Score Perolehan


∑ Score Maksimal

.Sumenep ...............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

............................................ .....................................................

57
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR
Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik)
Kelas / Semester : VII/ 2 (Genap)

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
12. Mengekspresikan 12.1. Menyajikan Lengkapi hasil Pertemuan Minggu depan
diri melalui karya seni musik
aransemen minggu dinyanyikan
karya seni musik daerah setempat
secara perseorangan daam bentuk berikutnya bersama-sama
dan berkelompok di
tertulis
kelas
berdasarkan
masukan-
masukan dari
kelas

.Sumenep ................................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.............................................. .........................................................

58
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Negeri ...............................


Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni musik )
Kelas / semester : VIII / 2
Standar Kompetensi : 12. Mengekspresikan diri melalui karya Seni Musik
Kompetensi Dasar : 12.2.Mengaransir secara sederhana karya lagu daerah setempat
Indikator : 1. Mengidentifikasi unsur-unsur lagu Suwe ora jamu
2. Mengaransir secara sederhana lagu Suwe ora jamu
Alokasi waktu : 2 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat atau mampu
- Menyebutkan unsur-unsur lagu Suwe ora jamu (nada, tempo, dinamika)
- Menyebutkan pola irama lagu Suwe ora jamu
- Membuat aransmen lagu Suwe ora jamu secara sederhana
B. Materi Pembelajaran.
Aransmen lagu Suwe ora jamu
C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL , Penugasan, demonstrasi dan life skill
D. Langkah – Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan Pendahuluan
- tanya jawab berbagai hal yang terkait dengan cara mengaransir lagu yang akan disajikan
b. Kegiatan Inti
 Mendengarkan lagu yang akan diaransir melalui VCD/CD/Kaset/Guru
 Mendiskusikan tentang elemen-elemen seperti : irama, tempo, nada serta dinamika
 Praktek membuat aransemen lagu Suwe ora jamu
 Membaca lagu Suwe ora jamu yang telah diaransir
c. Kegiatan Akhir
i. Menyimpulkan materi pelajaran
ii. Mengevaluasi penampilkan aransmen lagu yang akan ditampilkan
iii. Memberikan tugas (mempelajari materi dirumah)
G. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, kaset, VCD,DVD,CD dan kumpulan lagu-lagu Nusantara
Alat-alat musik : pianika, recordr, triangle, castanget, cymbal
H. Penilaian
1. Teknik : Tes unjuk kerja
2. Bentuk Instrumen : Uji petik produk
3. Instrumen : Rubrik

59
RUBRIK PENILAIAN PRODUK

Semester :2
Nama Siswa : ......................................................................
Mata Pelajaran : Seni Budaya (seni musik)
Tugas Praktek : Menyanyikan lagu Bengawan Solo yang sudah diaransemen

Contoh lembar Penilaian seni musik

ASPEK YANG
NO. NAMA SISWA DINILAI JML NILAI
1 2 3 4 5 SKOR
1. 5 3 3 4 3 18 72
2.
3.
4.
5.

KETERANGAN ASPEK YANG DINILAI :


1. Aspek kelengkapan alat musik yang dibutuhkan
2. Aspek ketepatan nada
3. Aspek harmonisasi
4. Aspek ekspresi
5. Aspek kekompakan dalam bermain ansambel

rentang skor 1 – 5
skor yang diperoleh
___________________ x 100 = 18 x 4 = 72
jumlah skor maksimal 25

.Sumenep .................................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.............................................. ..........................................

60
KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR
Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik)
Kelas / Semester : VII/ I (Gasal)

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
12. Mengeksprsikan 12.2.Mengaransir Latihan hasil Pertemuan Minggu depan
diri melalui secara
aransemen yang minggu dinyanyikan
karya seni musik sederhana
karya lagu telah berikutnya bersama-sama
daerah
disempurnakan
setempat

..Sumenep ......................................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

............................................ ..............................................

61
PEMETAAN MATERI SENI BUDAYA ( SENI TARI )
KELAS VII (TUJUH )
KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN SMP
STANDAR KOMPETENSI DASAR ASPEK PENILAIAN
KOMPETENSI
APRESIASI KREASI 1 2 3 4 5
Semester Gasal 5.1. Mengidentifikasi jenis √ √ √
5. Mengapresiasi karya seni tari tunggal
karya seni tari daerah setempat
5.2. Menampilkan sikap √ √ √
apresiatif terhadap
keunikan seni tari
tunggal daerah setempat
6. Mengekspresikan 6.1. Mengeksplorasi pola √ √ √
diri melalui karya lantai gerak tari tunggal
seni tari daerah setempat
6.2. Memperagakan tari √ √ √
tunggal daerah setempat
Semester Genap
13. Mengapresiasi 13.1. Mengidentifikasi ragam √ √
karya seni tari jenis seni tari
berpasangan
/berkelompok daerah
setempat
13.2. Menampilkan sikap √ √
apresiatif terhadap
keunikan seni tari
berpasangan /
berkelompok daerah
setempat
14.Mengekspresikan 14.1. Mengkesplorasi pola √ √ √ √
diri melalui karya lantai gerak tari
seni tari berpasangan /
berkelompok daerah
setempat
14.2. Memperagakan tari √ √ √
tunggal daerah setempat

Keterangan :
1. Tes tertulis
2. Tes lisan
3. Tes Unjuk kerja
6. Portofolio
7. Penugasan

KKM (KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL)

62
Sekolah : SMP Negeri ..........................
Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Tari)
Kelas/Semester : VII / 1 (gasal)

Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM)

Standar Kompetensi, Kompetensi Dasar dan Indikator Kriteria Penentuan Ketuntasan Nilai
KKM
Komplek Daya
Intake (%)
sitas Dukung
5. Mengapresiasi karya seni musik
69,4
5.1.Mengidentifikasikan jenis karya seni tari tunggal
72,2
daerah setempat
 Menyebutkan nama-nama tari tunggal daerah Rendah Tinggi Sedang 88,9
setempat 3 3 2
 Mengelompokkan ragam gerak tari tunggal daerah tinggi sedang sedang 55,6
setempat 1 2 2

5.2. Menampilkan sikap apresiatif terhadap keunikan seni 66,7


tari tunggal daerah setempat
 Mengungkapkan kesan secara lisan tentang keunikan Tinggi Sedang Sedang
55,6
seni tari tunggal daerah setempat 1 2 2
 Menyebutkan fungsi tai tunggal dalam masyarakat sedang tinggi sedang
77,8
daerah setempat 2 3 2
6. Mengekspresikan diri melalui karya seni Tari 64,8

6.1. Mengeksplorasi pola lantai gerak dari tari tunggal


66,7
daerah setempat
 Mencari pola lantai dari gerak tari tunggal daerah Tinggi Sedang Sedang
setempat 55,6
1 2 2
 Menemukan pola lantai gerak berdasarkan ragam rendah tinggi sedang
88,9
gerak tari tunggal daerah setempat 3 3 2
 Membuat koleksi kliping tari tunggal daerah tinggi Sedang Sedang
55,6
setempat 1 2 2
6.2. Memeragakan tari tunggal daerah setempat 55,6
 Menarikan tari etnik (tunggal) daerah setempat Tinggi Sedang Sedang 55,6
1 2 2

Nilai KKM SENI BUDAYA (SENI TARI) semester 1 adalah 65,6

63
KKM (KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL)

Sekolah : SMP Negeri .................................


Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Tari)
Kelas/Semester : VII / 2 (genap)

Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM)

Kompetensi Dasar dan Indikator Kriteria Penentuan Ketuntasan Nilai


KKM
Komplek Daya
Intake (%)
sitas Dukung
13. Mengapresiasi karya seni Tari
75

13.1. Mengidentifikasikan jenis karya seni Tari


72,2
berpasangan/kelompok daerah setempat
 Menyebutkan nama berbagai tari Rendah Tinggi Sedang 88,9
berpasangan/kelompok daerah setempat 3 3 2
tinggi sedang sedang 55,6
 Mengelompokkan ragam gerak seni tari
1 2 2
berpasangan/kelompok daerah setempat

13.2. Menampilkan sikap apresiatif terhadap keunikan seni 77,8


tari berpasangan/kelompok daerah setempat
 Menjelaskan ragam tari berpasangan/kelompok dari Sedang Tinggi Sedang
77,8
daerah setempat 2 3 2
Sedang Tinggi Sedang
 Mengungkapkan rasa/kesan tentang tari 77,8
2 3 2
berpasangan/kelompok daerah setempat Sedang Tinggi Sedang
 Membuat catatan keunikan tari 77,8
2 3 2
berpasangan/kelompok daerah setempat

14. Mengekspresikan diri melalui karya seni Tari 64,8

14.1.Mengeksplorasi pola lantai gerak dari tari


66,7
berpasangan/kelompok daerah setempat
• Mencari pola lantai gerak tari berpasangan Sedang Tingg Sedang
/kelompok dari daerah setempat 2 3 2
77,8
• Menuliskan pola lantai gerak tari berpasangan Tinggi Sedang Sedang
/kelompok daerah setempak 1 2 2
55,6
14.2. Memeragakan tari tunggal dan berpasangan / 63
kelompok daerah setempat Sedang Tinggi Sedang
• Memeragakan pola lantai gerak tari berpasangan / 2 3 2 77,8

64
kelompok dari daerah setempat
sedang sedang rendah
 Membuat koleksi kliping tari berpasangan / 55,6
2 2 1
kelompok dari daerah setempat sedang sedang rendah
 Menirukan tari berpasangan / kelompok dari daerah 55,6
2 2 1
sesuai dengan iringan

Nilai KKM SENI BUDAYA (SENI TARI) semester 2 adalah 69,9

Cara menentukan kriteria penetapan ketuntasan, dengan memberikan point pada setiap

1. Kompleksitas 2. Daya dukung 3. Intake


(tingkat kesulitan dan (Prasarana dan sarana (Kemampuan rata-rata
kerumitan) yang mendukung) siswa)

tinggi = 1 tinggi = 3 tinggi = 3


sedang = 2 sedang = 2 sedang = 2
rendah = 3 rendah = 1 rendah = 1

Jika indikator memiliki kriteria sebagai berikut :


Kompleksitas rendah, Daya dukung tinggi, dan intake siswa sedang
Maka nilainya adalah :
(3+3+2) x 100 = 88,89
9

Sumenep ............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

....................................... ..............................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

65
Sekolah : SMP Negeri ........................
Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni tari)
Kelas / semester : VII / 1
Standar Kompetensi : 5. Mengapresiasikan karya Seni Tari
Kompetensi Dasar : 5.1. Mengidentifikasikan jenis seni tari tunggal daerah setempat
Indikator : 1. Menyebutkan jenis-jenis tari tunggal daerah
A. Menjelaskan karakter tari daerah
B. Menyebutkan tata rias busana tari daerah
Alokasi waktu : 2 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat
1. Menyebutkan jenis-jenis tari tunggal daerah
2. Menjelaskan masing-masing karakter tari daerah
3. Menjelaskan fungsi tari daerah
4. Menyebutkan tata rias busana tari daerah
B. Materi Pembelajaran.
1. Jenis-jenis tari daerah
2. Jenis-jenis karakter tari daerah
3. Fungsi tari daerah
4. Tata rias busana tari daerah
C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL dan life skill
D. Langkah – Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan Pendahuluan
- Tanya jawab tentang materi yang dipelajari dan berbagai hal dengan hal
dengan wawasan siswa tentang materi yang akan disajikan
b. Kegiatan Inti
- Mendengarkan lagu lewat VCD/Kaset, dan membaca literatur tentang ciri-
ciri tari tunggal daerah
- Mendiskusikan ciri-ciri tari tunggal daerah
- Melakukan tanya jawab tentang tari tunggal daerah
- Memberikan tanggapan tentang tari tunggal daerah.
- Melakukan tanya jawab tentang tari daeah sperti, jenis-jenis tari, karakter,
fungsi dan tata rias busana
- Mempresentasikan hasil diskusi
c. Kegiatan Akhir
- Menanyakan kesulitan siswa selama kegiatan belajar Mengajar
- Menyimpulkan materi pelajaran
- Evaluasi
- Penugasan
- reflesi
E. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, VCD/Kaset/CD/DVD
Guru tari
F. Penilaian

66
1. Teknik : Tes Tetulis dan tes lisan
2. Bentuk Instrumen : Pertanyaan lisan
3. Instrumen : - Sebutkan jenis-jenis tari tunggal daerah
- Jelaskan karakter tari daerah
- Jelaskan fungsi tari daerah
- Sebutkan macam-macam tata rias busana tari
daerah

.Sumenep ..............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.................................................... ....................................................

KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR


Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Tari)

67
Kelas / Semester : VII/ I (Gasal)

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
5. Mengapresiasikan 5.1. Mengiden- Mencari 2x40 menit Tugas
karya Seni Tari tifikasikan
macam-macam dikumpulkan
jenis seni tari
tunggal jenis tari daerah
daerah
setempat
setempat

.Sumenep ............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

....................................... .....................................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Negeri .............................

68
Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni tari )
Kelas / semester : VII / 1
Standar Kompetensi : 5. Mengapresiasikan karya Seni Tari
Kompetensi Dasar : 5.2. Menampilkan sikap apresiatif terhadap keunikan seni tari
tunggal daerah setempat
Indikator : 1. Mengapresiasikan karya tar Ngremo dengan bahasa yang
baik dan benar
2. Mengapresiasikan karya seni tari Ngremo dengan sikap
yang baik dan benar
3. Menyebutkan ragam gerak yang ada dalam tari Ngremo
Alokasi waktu : 2 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat
1. Mengapresiasikan karya seni tari Ngremo dengan bahasa yang baik dan benar
2. Mengapresiasikan karya seni tari Ngremo dengan sikap yang baik
B. Materi Pembelajaran.
1. Peragaan tari Ngremo
2. Sikap apresiasi terhadap tari daerah
C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL , presentasi, diskusi, pengamatan dan life skill
D. Langkah – Langkah Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
a. Guru memberi salam pada siswa (apresiasi)
b. Tanya jawab berbagai hal yang berkaitan dengan wawasan siswa
mengenai tari daerah setempat yang disukai siswa dan alasan
mengapa menyukainya karya seni tari daerah setempat
2. Kegiatan Inti
a. Siswa melihat seni tari daerah dari VCD/CD/DVD
b. Mendiskusikan elemen-elemen tari antara lain : irama, tempo,
nada, harmonis
c. Melihat tayangan tari daerah kerapan sapi
d. Melakukan tanya jawab dan observasi / tanggapan secara lisan
dan tertulis tentang materi tari daerah
e. Melakukan tanya jawab dan presentasi dari hasil diskusi
f. Menyiapkan hasil tanggapan secara lisan dan tertulis
3. Kegiatan Akhir
- Menyiapkan kesulitan siswa selama pelaksanaan KBM
- Menyimpulkan materi pelajaran
- Memberikan tugas mandiri untuk dikerjakan dirumah tentang contoh lagu
daerah setempat
E. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, kaset, VCD,DVD,CD dan materi kerapan sapi
F. Penilaian
1. Teknik : Tes Tetulis dan tes lisan
2. Bentuk Instrumen :

69
3. Instrumen :
a. Sebutkan jenis-jenis tari tunggal daerah
b. Jelaskan karakter tar daerah
c. Jelaskan fungsi tari daerah
d. Sebutkan macam-macam tata rias busana tari
daerah
Lembar Penilaian

No Skor Perolehan Skor maksimal Bobot soal Nilai tiap soal


(a)
1. 10 5
2. 10 3
3. 10 2
4. 10 2

.....Sumenep ............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.................................... .....................................................

KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR


Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Tari)

70
Kelas / Semester : VII/ I (Gasal)

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
5. Mengapresiasikan 5.2. Menampilkan Membuat kliing Pertemuan Minggu depan
karya Seni Tari sikap apresiatif
tentang macam- minggu dikumpulkan
terhadap keunikan
seni-tari tunggal macam busana berikutnya bersama-sama
daerah setempat
tata rias tari
daerah

..Sumenep .............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.......................................... .........................................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Negeri .........................

71
Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni Tari)
Kelas / semester : VII / 1
Standar Kompetensi : 6. Mengekspresikan diri melalui karya Seni Tari
Kompetensi Dasar : 6.1. Mengeksplorasi pola lantai gerak tari tunggal daerah
setempat
Indikator : 1. Menemukan pola lantai sesuai ragam gerak tari tunggal
daerah setempat
2. Memperagakan ragam gerak tari tunggal sesuai dengan pola
lantainya.
Alokasi waktu : 2 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat atau mampu
1. Membuat pola lantai gerak tari tunggal daerah setempat
2. Melengkapi tari tunggal dengan tata rias dan busana
3. Menampilkan tari tunggal dari daerah setempat
B. Materi Pembelajaran.
Tari tunggal daerah setempat
C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL , Penugasan, demonstrasi, resiflrokal (saling menilai) dan
life skill
D. Langkah – Langkah Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
- Tanya jawab berbagai hal terkait dengan siswa, motivasi, persepsi,
apresiasi
2. Kegiatan Inti
- Mendiskusikan pola lantai untuk tari tunggal
- Latihan tari sesuai pola lantai yang dirancang
- Menampilkan tari yang sudah dirancang
3. Kegiatan Akhir
- Membuat kesimpulan hasil latihan kelompok tentang tari tunggal

I. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, kaset, VCD,DVD,CD
Rekaman audio visual
Guru tari
J. Penilaian
1. Teknik : Tes unjuk kerja
2. Bentuk Instrumen : Uji petik produk
3. Instrumen : * Carilah pola lantai tari tunggal daerah setempat

KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR


Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Tari)

72
Kelas / Semester : VII/ I (Gasal)

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
6. Mengekspresikan 6.1. Mengeksplo- Cari gambar- Pertemuan Minggu depan
diri melalui karya rasi pola
gambar pola minggu dikumpulkan
Seni Tari lantai gerak
tari tunggal lantai yang ada berikutnya bersama-sama
daerah
di media masa
setempat

Sumenep, .......................................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.............................................. ..............................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Negeri ..........................

73
Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni Tari )
Kelas / semester : VII / 1
Standar Kompetensi : 6. Mengekspresikan diri melalui karya Seni Tari
Kompetensi Dasar : 6.2. Memeragakan tar tunggal daerah setempat
Indikator : 1. Memeragakan / menampilkan tari tunggal daerah setempat
sesuai dengan ragam berikut pola lantainyadan iringannya.
Alokasi waktu : 4 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat :
- Mempergelarkan hasil karya tari tunggal daerah setempat
B. Materi Pembelajaran.
Tari tunggal dari daerah setempat
C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL , Penugasan, demonstrasi dan life skill
D. Langkah – Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan Pendahuluan
- Tanya jawab berbagai hal terkait dengan siswa, motivasi, persepsi dan
apresiasi
b. Kegiatan Inti
- Latihan tari sesuai dengan komposisi yang dirancang
- Menampilkan tari yang sudah dirancang dengan iringan musik
c. Kegiatan Akhir
- Membuat kesimpulkan hasil peragaan tari tunggal daerah setempat

4. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, kaset, VCD,DVD,CD
Tape recorder
5. Penilaian
1. Teknik : Tes unjuk kerja
2. Bentuk Instrumen : Uji petik produk
3. Instrumen : * Peragakan hasil karya tarmu di depan kelas
embar penilaian
Kriteria penilaian
NO. Aspek yang dinilai 1 2 3 4 5 JML NILAI
SKOR
1. Teknik kaki 5 3 3 4 3 18 72
2. Teknik tangan
3. Koordinasi gerak kaki dan tangan
4. Keserasian gerak dengan iringan
5.

KETERANGAN ASPEK YANG DINILAI :


1. = sangat kurang

74
2. = kurang
3. = cukup
4. = baik
5. = sangat baik

rentang skor 1 – 5
skor yang diperoleh
___________________ x 100 = 18 x 4 = 72
jumlah skor maksimal 25

Sumenep ............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.................................................. ............................................

KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR


Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Tari)

75
Kelas / Semester : VII/ I (Gasal)

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
6. Mengekspresikan 6.2. Memeragakan 1. Setelah mengamati 2 JP X 40 Tugas terstruktur
diri melalui karya tar tunggal
peragaan tari tunggal
Seni Tari daerah
setempat lakukan 5 ragam
gerak yang kamu
kuasai
2. Carilah beberapa ditentukan Tugas tidak
contoh gambar tari siswa terstruktur
tunggal daerah dan
susunlah dalam
bentuk kliping

Sumenep, ..................................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.............................................. ...................................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Negeri ...........................

76
Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni Tari )
Kelas / semester : VII / 2
Standar Kompetensi : 13. Mengapresiasi karya seni tari
Kompetensi Dasar : 13.1. Mengidentifikasi ragam jenis karya seni tari berpasangan/
kelompok daerah setempat
Indikator : - Mengidentifikasikan karya seni tari berpasangan daerah
setempat
- Menyimpulkan ragam gerak tari berpasangan
- Mengungkapkan secara lisan tentang ragam gerak tari
berpasangan
Alokasi waktu : 2 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat :
1. Dapat mengidentifikasi karya seni tari berpasangan
2. Menyimpulkan ragam gerak tari berpasangan
3. Mengungkapkan lisan tentang ragam gerak tari berpasangan
B. Materi Pembelajaran.
* tari berpasangan
C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL , Penugasan, demonstrasi dan life skill
D. Langkah – Langkah Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
- Tanya jawab berbagai hal terkait dengan siswa, motivasi, persepsi dan
apresiasi
B. Kegiatan Inti
- Menjelaskan tari berpasangan
- Menyaksikan tayangan VD
- Diskusi
C. Kegiatan Akhir
- Mempresentasikan hasil diskusi
6. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, kaset, VCD,DVD,CD
7. Penilaian
1. Teknik : Tes unjuk kerja
2. Bentuk Instrumen : Uji petik produk
3. Instrumen :
a. Sebutkan satu nama jenis tari berpasangan di
daerahmu
b. Buatlah kesimpulan tentang ragam gerak tari
berpasangan
c. Uraikan kesan yang kamu dapatkan
d. Dari tayangan audio visual tari berpasangan

Lembar Penilaian

77
Kriteria penilaian
NO. Aspek yang dinilai 1 2 3 4 5 JML NILAI
SKOR
1. Teknik kaki 5 3 3 4 3 18 72
2. Teknik tangan
3. Koordinasi gerak kaki dan tangan
4. Keserasian gerak dengan iringan
5.

KETERANGAN ASPEK YANG DINILAI :


1. = sangat kurang
2. = kurang
3. = cukup
4. = baik
5. = sangat baik

rentang skor 1 – 5
skor yang diperoleh
___________________ x 100 = 18 x 4 = 72
jumlah skor maksimal 25

....Sumenep ............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.......................................... ............................................

KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR


Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik)

78
Kelas / Semester : VII/ 2 (Genap)

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
13. Mengapresiasi 13.1. Mengidentifi- Carilah gambar- Pertemuan Minggu depan
karya seni tari kasi ragam
gambar tari minggu dikumpulkan
jenis karya seni
tari berpasangan yang berikutnya bersama-sama
berpasangan/
ada di media massa
kelompok
daerah
setempat

......................., ............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.................................................. ...................................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

79
Sekolah : SMP Negeri .................................
Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni Tari)
Kelas / semester : VII / 2
Standar Kompetensi : 13. Mengapresiasi karya seni Tari
Kompetensi Dasar : 13.2. Menampilkan sikap apresiatif terhadap keunikan seni tari
berpasangan dari daerah setempat
Indikator : - Menyebutkan judl tari tradisional berpasangan dari daerah
setempat
- Mengapresiasikan tari tradisional berpasangan / kelompok
dengan bahasa yang benar
- Mengapresiasikan gerak tari berpasangan
Alokasi waktu : 2 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat :
- Dapat menyebutkan judul tari berpasangan dai daerah setempat
- Dapat mengapresiasikan tari berpasangan / kelompok
- Dapat mengapresiasi ragam gerak tari berpasangan / kelompok
B. Materi Pembelajaran.
Peragaan tari tradisional, tari berpasangan/kelompok daerah setempat
C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL , Penugasan, demonstrasi dan life skill
D. Langkah – Langkah Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
Tanya jawab berbagai hal terkait dengan siswa, motivasi, persepsi dan
apresiasi
B. Kegiatan Inti
- Memberikan penjelasan tentang tari berpasangan
- Tanya jawab tentang tari berpasangan
C. Kegiatan Akhir
- Memberikan tugas tentang tanggapan terhadap tari berpasangan secara
tertulis
8. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, kaset, VCD,DVD,CD dan audio visual
Alat-alat musik tradisional Nusantara
9. Penilaian
1. Teknik : Observasi
2. Bentuk Instrumen : Tes unjuk kerja
3. Instrumen :
a. Sebutkan 5 judul tari berpasangan dari daerah
setempat
b. Buatlah uraian tentang tari berpasangan /
kelompok
c. Sebutkan beberapa ciri khas gerak tari
berpasangan

80
Lembar Penilaian

No Skor Perolehan Skor maksimal Bobot soal Nilai tiap soal


(a)
1. 10 5
2. 10 3
3. 10 2
4. 10 2

......Sumenep ...............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

........................................ ............................................

KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR

81
Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Tari)
Kelas / Semester : VII/ 2 (Genap)

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
13. Mengapresiasi 13.2. Menampilkan Sebutkan ciri-ciri Pertemuan Minggu depan
karya seni Tari sikap apresiatif
khas yang ada pada minggu dikumpulkan
terhadap
keunikan seni tari berpasangan berikutnya bersama-sama
tari
dari daerah
berpasangan
dari daerah setempat
setempat

Sumenep , .....................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

.......................................... ...................................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

82
Sekolah : SMP Negeri .............................
Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni Tari )
Kelas / semester : VII / 2
Standar Kompetensi : 14. Mengekspresikan diri melalui karya Seni Tari
Kompetensi Dasar : 14.1. Mengeksplorasi pola lantai gerak tari berpasangan /
kelompok daerah setempat
Indikator : - Menyusun gerak tari berpasangan berdasarkan
fungsinya dalam masyarakat daerah asalnya
- Menyusun pola lantai sederhana ragam gerak
tari berpasangan daerah setempat
Alokasi waktu : 2 X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat
1. Dapat menyusun gerak tari berpasangan
2. Dapat menyusun pola lantai gerak tari berpasangan
B. Materi Pembelajaran.
* Ragam tari berpasangan / kelompok daerah setempat
C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL , presentasi dan life skill
D. Langkah – Langkah Pembelajaran
a. Kegiatan Pendahuluan
- Guru memberi salam pada siswa (apresiasi)
- Tanya jawab berbagai hal yang berkaitan dengan wawasan siswa mengenai
tari berpasangan daerah setempat
b. Kegiatan Akhir
a. Menyiapkan kesulitan siswa selama pelaksanaan KBM
b. Menyimpulkan materi pelajaran
c. Memberikan tugas mandiri untuk dikerjakan dirumah tentang seni tari
berpasangan daerah setempat
A. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, kaset, VCD,DVD,CD dan lagu-lagu daerah
B. Penilaian
1. Teknik : Tes Tetulis dan tes lisan
2. Bentuk Instrumen :
3. Instrumen :

 Susunlah ragam gerak tari berpasangan secara kelompok


 Buatlah pola lantai ragam gerak tari berpasangan

Lembar Penilaian
No Skor Perolehan Skor maksimal Bobot soal Nilai tiap soal

83
(a)
1. 10 5
2. 10 3
3. 10 2
4. 10 2

....Sumenep ............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

................................................ .....................................................

KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR


Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik)

84
Kelas / Semester : VII/ 2 (Genap)

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
14. Mengekspresikan 14.1. Mengeksplo- Lengkapi hasil Pertemuan Minggu depan
diri melalui rasi pola lantai
susunan ragam minggu dikumpulkan
karya seni tari gerak-tari
berpasangan / gerak tari berikutnya bersama-sama
kelompok
berpasangan secara
daerah setempat
berkelompok dari
beberapa kelas

Sumenep , ....................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

........................................... .........................................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Negeri ...........................

85
Mata pelajaran : Seni Budaya (Seni Tari )
Kelas / semester : VII / 2
Standar Kompetensi : 14. Mengekspresikan diri melalui karya Seni Tari
Kompetensi Dasar : 14.2. Memperagakan tari tunggal dan berpasangan/kelompok
daerah setempat
Indikator : 1. Memperagakan bentuk tari berpasangan sesuai dengan
iringan
2. Memperagakan tari berpasangan lengkap dengan tata rias
dan busana
Alokasi waktu : .... X 40 Menit.

A. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir semester siswa dapat atau mampu :
- Memperagakan tari tunggal dari tari berpasangan
- Memperagakan tari tunggal dan tari berpasangan
B. Materi Pembelajaran.
- Tari berpasangan
C. Metode Pembelajaran
Model Pendekatan CTL , Penugasan, demonstrasi dan life skill
D. Langkah – Langkah Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
- persiapan pementasan
2. Kegiatan Inti
- Memperagakan dan mempergelarkan bentauk tari berpasangan
3. Kegiatan akhir
- Memberikan saran hasil pergelaran
E. Alat/Sumber Bahan
Buku teks, Media cetak, kaset, VCD,DVD,CD
F. Penilaian
1. Teknik : Tes unjuk kerja
2. Bentuk Instrumen : Uji petik produk
3. Instrumen : Buatlah pergelaran tari berpasangan yang telah
disusun

ASPEK YANG
NO. NAMA SISWA DINILAI JML NILAI
1 2 3 4 5 SKOR

86
1. 5 3 3 4 3 18 72
2.
3.
4.
5.

KETERANGAN ASPEK YANG DINILAI :


1. Aspek kelengkapan alat yang dibutuhkan
2. Aspek ketepatan gerak
3. Aspek harmonisasi
4. Aspek ekspresi
5. Aspek kekompakan dalam setiap gerak

rentang skor 1 – 5
skor yang diperoleh
___________________ x 100 = 18 x 4 = 72
jumlah skor maksimal 25

Sumenep , ......................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

....................................... ..........................................

KEGIATAN PENUGASAN TERSTRUKTUR DAN TIDAK TERSTRUKTUR

87
Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Tari)
Kelas / Semester : VII/ I (Gasal)

STANDAR KOMPETENSI KEGIATAN WAKTU KETERANGAN


KOMPETENSI DASAR
14. Mengeksprsikan 14.2. Memperagakan Latihan hasil tari Pertemuan Minggu depan
diri melalui tari tunggal dan
tunggal dan minggu dikumpulkan
karya seni Tari berpasangan/kel
ompok daerah berpasangan yang berikutnya bersama-sama
setempat
telah
disempurnakan

Sumenep ................................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

............................................ ..............................................

PROGRAM TAHUNAN
MATA PELAJARAN SENI BUDAYA (SENI RUPA)

88
KELAS 7 SEMESTER 1

N SMT MATERI POKOK/KOMPETENSI DASAR/INDIKATOR ALOKASI


O WAKTU
1 1  Pengertian seni, cabang-cabang seni, unsur-unsur seni, sifat
dasar seni secara umum
 Beragam jenis, bentuk, teknik pembuatan dan fungsi karya
seni rpa murni tradisional daerah setempat
1.1. Mengidentifikasi jenis karya seni rupa murni tradisional
daerah setempat
- Mengidentifikasi karya seni rupa murni 2 jam
tradisional daerah setempat
- Mendeskripsikan beragam jenis, bentuk, teknik
pembuatan, fungsi dan makna pada karya seni 2 jam
rupa murni daerah setempat
2 1  Apresiasi karya seni rupa murni daerah setempat meliputi :
pengertian, jenis-jenis, ciri-ciri, dan sebagainya
1.2. Menampilkan sikap apresiatif terhadap keunikan gagasan
teknik karya seni rupa teraan daerah setempat
- Mendeskripsikan beragam fungsi bentuk dan 2 jam
makna pada keunikan karya seni rupa daerah
setempat
- Membuat tanggapan tertulis tentang keunikan 2 jam
karya seni rupa tradisional daerah setempat
3 1  Menggambar bentuk (teknik perspektif, teknik arsir,
komposisi, gelap terang) penggunaan media dalam
menggambar bentuk karya seni rupa daerah setempat
2.1. Menggambar bentuk dengan obyek karya seni rupa murni
tiga dimensi dari daerah setempat
- Membuat rancangan gambar bentuk, benda kubistis dan 4 jam
silindris dari karya seni rupa murni daerah setempat

89
- Membuat gambar benda kubistis dan silindris dari karya 4 jam
seni rupa murni daerah setempat
3 1  Karya seni rupa etnik daerah setempat meliputi : pengertian
benda pakai, benda hias antara lain dari segi, motif, corak,
teknik dan sebagainya
2.2. Merancang seni kriya dengan memanfaatkan teknik dan
corak daerah setempat
- Membuat disain benda pakai dengan teknik dan corak 2 jam
daerah setempat
- Membuat benda hias dengan teknik dan corak daerah 2 jam
setempat
4 1  Teknik – teknik pembuatan benda pakai dan benda hias
 Corak-corak ragam hias daerah setempat
2.3. Membuat karya seni kriya dengan memanfaatkan teknik
dan corak daerah setempat
- Membuat benda pakai dengan memanfaatkan teknik dan 6 jam
corak seni rupa daerah setempat
- Membuat benda hias dengan memanfaatkan teknik dan 6 jam
corak seni rupa daerah setempat

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

PROGRAM TAHUNAN
MATA PELAJARAN SENI BUDAYA (SENI RUPA)

90
KELAS 7 SEMESTER 2

N SMT MATERI POKOK/KOMPETENSI DASAR/INDIKATOR ALOKASI


O WAKTU
1 2  Seni rupa murni modern daerah setempat
9.1. Mengidentifikasi karya seni rupa murni daerah
setempat
- Mengidentifikasi karya seni rupa murni modern 2 jam
daerah setempat
- Mendiskusikan karya seni rupa murni modern 2 jam
daerah setempat berdasarkan teknik pembuatannya
2 2  Apresiasi karya seni rupa murni daerah setempat
9.2. Menampilkan sikap apresiatif terhadap keunikan
gagasan teknik karya seni rupa daerah setempat
- Mengidentifikasikan ciri-ciri khusus pada bentuk
karya seni rupa murni modern daerah setempat 2 jam
- Membuat anggapan tertulis tentang keunikan
gagasan dan teknik karya seni rupa murni daerah 2 jam
setempat
3 2  Macam-macam jenis, bentuk, dan karakter hasil karya
seni rupa murni daerah setempat
10.1. Menggambar bentuk dengan obyek karya seni rupa
murni riga dimensi dari daerah setempat
- Membuat sketsa gambar seni rupa murni tiga 4 jam
dimensi
- Menggambar bentuk seni rupa murni tiga dimensi 4 jam
dari daerah setempat
4 2  Pengetahuan teknik pembuatan karya seni kriya
 Corak ragam hias daerah setempat
10.2. Membuat karya seni kriya dengan teknik dan corak
daerah setempat

91
- Membentuk benda fungsional berdasarkan hasil
karya seni kriya dengan teknik dan corak daerah
setempat 4 jam
5 2  Pameran dan kreasi karya seni rupa daerah setempat,
meliputi : tujuan, membentuk panitia, waktu, tempat,
lingkup pameran
10.3. Menyiapkan karya seni rupa hasil buatan sendiri untuk
pameran kelas atau sekolah
- Merancang pameran karya seni rupa (dua 6 jam
dimensional dan tiga dimensional)buatan sendiri
di kelas
6 2  Melaksanakan pameran karya seni rupa buatan sendiri di
kelas, meliputi : persiapan pameran, menyusun program,
mengatur tata letak
10.4. Menata karya seni rupa hasil buatan sendiri dalam
bentuk pameran kelas atau sekolah
- Melaksanakan pameran karya seni rupa dua dan tiga 2 jam
dimensional buatan sendiri maupun orang lain di
kelas atau sekolah

Sumenep............................
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

92

You might also like