You are on page 1of 2

KISI-KISI PAS KELAS 7

1. Menentukan ciri-ciri teks deskripsi


2. Menentukan objek di dalam teks deskripsi
3. Menentukan struktur di dalam teks deskripsi
4. Menentukan kalimat dengan penggunaan awalan (imbuhan)
5. Menentukan jenis teks deskripsi
6. Mengetahui kebahasaan dalam teks deskripsi (penggunaan cerapan panca indra,
sinonim kata, penggunaan kata depan)

7. Mengetahui definisi puisi rakyat


8. Menentukan jenis puisi rakyat
9. Menentukan unsur intrinsic dan ekstrinsik teks narativ
10. Menentukan struktur teks naratif (cerita fantasi)
11. Menentukan jenis-jenis teks naratif

12. Menentukan struktur teks prosedur


13. Menentukan unsur kebahasaan teks prosedur
14. Menentukan kalimat-kalimat dalam teks prosedur (kalimat saran, kalimat perintah,
kalimat ajakan, kalimat tanya, kalimat pernyataan)
15. Menentukan konjungsi yang menunjukkan urutan dalam teks prosedur
16. Mengetahui jenis teks prosedur berdasarkan tujuannya

KISI-KISI PAS KELAS 8


1. Mengetahui definisi teks berita
2. Menenukan unsur-unsur berita
3. Menentukan fakta maupun opini dalam sebuah teks
4. Menentukan isi dalam sebuah teks
5. Menentukan struktur teks berita

6. Menentukan ciri-ciri teks berita berdasarkan jenisnya (poster, iklan, slogan)


7. Menentukan struktur iklan

8. Menentukan gagasan utama dalam sebuah teks


9. Menentukan ide pokok dalam sebuah teks
10. Mengetahui struktur teks eksposisi
11. Mengetahui unsur kebahasaan teks eksposisi
12. Menentukan kalimat berdasarkan afiksasi
13. Menentukan jenis-jenis teks eksposisi
14. Menentukan ciri-ciri teks eksposisi

15. Menentukan ciri khusus dalam sebuah puisi


16. Mengetahui pengertian puisi
17. Mengetahui jenis puisi
18. Mengetahui struktur dari puisi
19. Menentukan citraan indra dalam sebuah puisi
20. Menentukan tema dalam sebuah puisi
21. Mengetahui majas dalam sebuah puisi (metafora, personifikasi, hiperbola, dan simile)
22. Mengetahui sastrawan puisi (penulis puisi) yang ada di dalam materi
23. Menentukan yang berhubungan dengan mimik
KISI-KISI KELAS 9
1. Mengetahui pengertian teks laporan percobaan
2. Mengetahui tujuan dari teks laporan perconaan
3. Menentukan pokok pembahasan dari teks laporan percobaan
4. Menentukan informasi yang sesuai dengan teks
5. Menentukan isi kesimpulan dalam sebuah teks
6. Mengetahui struktur dari teks laporan percobaan

7. Menentukan kalimat (ajakan, pertanyaan, pernyataan, saran, dan perintah)


8. Menentukan struktur dari teks pidato
9. Menentukan sinonim kata
10. Mengetahui konjungsi sebab-akibat
11. Menentukan penunjukan kata ganti

12. Mengetahui defenisi teks cerpen


13. Menentukan struktur teks cerpen
14. Mengetahu unsur intrinsic dan ekstrinsik cerpen
15. Menentukan ciri-ciri cerpen

16. Menentukan hal-hal yang perlu diperhatikan saat melakukan tanggapan


17. Mengetahui struktur dari teks tanggapan
18. Mengetahui unsur kebahasaan dari teks tanggapan
19. Menentukan jenis-jenis teks tanggapan

You might also like