You are on page 1of 53

SISTIM INFORMASI RUMAH SAKIT

MANAGEMEN e-HOSPITAL

OLEH ;
Dr. dr. H. BAYU WAHYUDI.,SpOG.,MPHM.,MHKes.,MMRS

MATERI KULIAH MANAJEMEN INFORMASI RUMAH SAKIT


PRODI MAGISTER MANAJEMEN
ARS UNIVERSITI BANDUNG

drbayuwahyudi@yahoo.com
RIWAYAT HIDUP SINGKAT
NAMA : Dr. H.BAYU WAHYUDI, dr. SpOG, MPHM, MHKes., MM(RS)
Tempat Tgl Lahir : Jakarta, 1 Maret 1962
Pekerjaan : Dosen Tetap ASN FK UIN Jakarta ( Lektor / Gol. IV D ) &
Dosen Tidak Tetap ARS University Bandung.
e-Mail /mobile WA : drbayuwahyudi@yahoo.com mobile phone : 081905850000
Pendidikan :1.S1 → Dokter FK Unsri ( Dokter Umum)
2. S2 → MPHM AIHD Mahidol Univ Bangkok (MPHM) Fellows WHO
3. S2 → SpOG FK Unsri ( Spesialis Obstetri & Gynaekologi ) beasiswa Tubel Depkes
4. S2 → MHKes ( Magister Hukum Kesehatan) Unika Soegiyapranata Semarang
5. S2 → MM (RS) Magister Managemen STIE GR Jakarta
6. S3 →Dr. Doktor Ilmu Kedokteran FK Unpad Bandung
Pekerjaan : 1.Kepala Puskesmas transimigras Air Sugihan Kab.OKI Prop.SumSel (1990-1992)
2. Pimpro PKLP (Staf Kanwil DepKes Prov.Sumsel) Palembang (1994-1995)
3. SMF Obgin RSUP Moh Hoesin Palembang (1995-1999)
4. Staf Fungsional SMF Obgin RSUD Liwa Kab. Lampung Barat,Lampung (2000-2002)
5. Koord Exc UNFPA (Kanwil Depkes / Dinkes) Prop. Sumsel (2003-2004)
6. Direktur RS Kusta dr.Rivai Abdulah Sei Kundur Palembang (2005-2007)
7. Direktur Medik & Keperawatan RSUP Moh.Hoesin Palembang (2007-2008)
8. Direktur Utama RSUP dr. Mohamad Hoesein Palembang (2008-2010)
9. Direktur Utama RSUP dr.Hasan Sadikin Bandung (2010-2014)
10. Direktur BPJS KESEHATAN (2016-2021)
jabatan Organisasi / Sosial Masyarakat:
1. Ketua Umum DPP Masyarakat Ksehatan Syariah drbayuwahyudi@yahoo.com
INDUSTRY ERA 1,0 AND 2,0

 A century ago, we repaired the industrial revolution.


This revolution has changed the way we do the HEALTH SERVICE
process, in various types. In the development of technology there are
terms:
 Industrial era 1.0, began with the invention of the steam engine by James
Watt (1763) which transmitted and encouraged the industrial revolution
throughout the world industry 2.0, The communication method changed
with the discovery of electricity by Thomas Alfa Edison (1882), telegram
and telephone. Means of transportation also changed with the discovery
of cars and planes in the early 20th century. drbayuwahyudi@yahoo.com
INDUSTRY ERA 1,0 AND 2,0
- industry 3.0, starting with the discovery of new sources of industrial gas and petroleum,
marked by the development of the electronics, information technology sector
(transistors, microprocessors, cell phones, and computers) and the automation
process in which robots and machines began to take on the role of humans. Means
of transportation also changed with the discovery of cars and planes in the early 20th
century.-

- Industrial era 4.0. Associated with the development of the internet where there is a
production process and even YanKes can be arranged virtually and are
interconnected with the existence of a cloud computing system, data analysis, and
IoT (internet of things). Industry 4.0 introduces the term Smart Service, which is a system
of service and monitoring human health with internet-based applications and smart
phones, working automatically, communicating and connecting with humans
through wireless networks
drbayuwahyudi@yahoo.com
POTENTIAL CHANGES IN HEALTH SERVICES
ARE CHANGED IN INDUSTRIAL ERA 4.0
 Some areas that are believed to change immediately are better regulation of blood
sugar levels in people with diabetes mellitus (diabetes), making appropriate treatment
decisions in cancer patients, finding new and important treatments for chronic diseases
such as ALS (amyotrophic lateral sclerosis), and Parkinson's. Specifically Watson
focused on the field of cancer (Watson for Oncology) with the aim of maximizing
artificial intelligence from the data obtained. By the end of June 2018, there were 230
hospitals and health organizations that included 84,000 patients working with Watson.

 Pros and cons occur in the use of Watson. In several articles published in medical
journals such as The Oncologist, Neurology, Acta Neuropathologica, Annals of
Oncology the researchers collected data from patients and looked for new
relationships with data from various literature. namely finding the best way to bring
artificial intelligence and technology to help workers in the health sector overcome
problems in the health sector. drbayuwahyudi@yahoo.com
TEKNOLOGI NFORMASI (IT) → SISTEM INFORMASI → DIGITA LELECTRONIC ONLINE

DIGITAL BASED HEALTH SERVICES PROGRAM


FOR HUMAN WELFARE

GERBAGE (SAMPAH) IN → GERBAGE (SAMPAH) OUT

DIGITAL BASED HEALTH SERVICES PROGRAM


CHEAPER, FASTER, BETTER

drbayuwahyudi@yahoo.com
RUMAH SAKIT → EXCELLENT SERVICE QUALITY HOSPITAL
AKREDITASI→ JCI → WORLD CLASS HOSPITAL→ TOURISME HOSPITAL)
UU RS No.44 / 2009 (KLAS A-D → PENDIDIKAN or NON PENDIDIKAN)

AWAN
• J K N – KIS (BPJSK)
CREW
PANDEMI COVID 19 • TUMBANG (COVID 19)PENUMPANG
•TRIPLE BURDEN •KUALITAS • MISKIN/GRATIS PESAING
•IT SYSTEM • KUANTITAS • KRITIS • CANGGIH
• INSENTIF KECIL • HETEROGEN • KUAT
ANGIN • GALAK-GALAK • LETAK STRATEGIS
• PEMBERDAYAAN
•RESIKO TAK IMBANG • KERAS KEPALA • ASING (AFTA & WTO – G20 )
-COMPETITION • MAU ENAK SENDIRI
-UNCERTAINTY • LOW EDUCATION
-CHAOS
-NEWELITY
-DIVERSITY
-HUKUM/ LEGAL
drbayuwahyudi@yahoo.com

STANDART→WORLD CLASS & TOURISME HOSPITAL →JKN- BPJS – IOT → G 20


LANDASAN PACU PESAWAT
• SARANA & PRASARANA COVID 19 •PARADIGMA LAMA → PROSES PERUBAHAN
•KEBIJAKAN TIDAK MENDUKUNG → BLU (KAYA STRUKTUR MISKIN FUNGSI → RUBAH)
•DIPA HARUS SETOR PNBP → ALOKASI ANGGARAN • BAHAN BAKAR TIDAK CUKUP→ BIAYA OPERASIONAL
• KLAS RS TDK SESUAI → • BODY TAMBAL SULAM → PEMBANGUNAN UN PLANNING
• PERALATAN KONVENSIONAL & KURANG → OUT Of DATE
KLAS RAWAT INAP STANDAR →JKN
• POTENSIAL BELUM OPTIMAL
• TUNTUTAN MUTU → TUNTUTAN HUKUM
• NON BLU → PNBP → BADAN KAKU
• SKILL STAF KURANG → Proses
• DOTER UMUM & SPESIALIS → DISTYRIBUSI
- MINIM TENAGA SDM PROF/ AHLI → DISTRIBUSI By BAYU WAHYUDI
PELAYANAN KESEHATAN PARIPURNA
(KENDALI MUTU & KENDALI BIAYA)

FISIK
Pusat Rujukan, Pusat
POLA DASAR PERCEPATAN RENOVASI Pendidikan Pusat Riset,
PEMBANGUNAN PEMBANGUNAN Hospital Tourism dll
SARANA, PRASARANA

PEMBUATAN PERBAIKAN
CONTOH PENGADAAN
MODEL PENINGKATAN ALAT KES
MUTU PELAYANAN
KESEHATAN
PARIPURNA

PERBAIKAN PENINGKATAN
SISTEM SDM

PELAYANAN UMUM / SPESIALIS FKRTL → RUMAH SAKIT


REHAB & DETOKSIFIKASI NARKOBA RUJUKAN PENYAKIT .
drbayuwahyudi@yahoo.com
STATISTIK

MANAJEMEN MANAJEMEN
RISET & STRATEJIK
LITBANG MANAJEMEN
RUMAH SAKIT,
PELAYANAN
MANAJEMEN MEDIK & KEPWT MANAJEMEN
KOMUNIKASI SDM
PELY CEPAT
TEPAT, MURAH,
HUKUM LEBIH BAIK MANAJEMEN
KEUANGAN
TEKNOLOGI
INFORMASI
MANAJEMEN ASURANSI
INFO- KOM JKN – KIS
PUBLIK MANAJEMEN AS KOMERSIAL
RESIKO
drbayuwahyudi@yahoo.com
ERA
POLA MANAJEMEN RUMAH SAKIT ERA DIGITAL New
era
JADUL DULU SEKARANG digital
KEPUASAN & KESELAMATAN
MELAYANI PASIEN SEBAGAI KEBIASAAN
PELANGGAN
(PATIENT SAFETY & SATISFACTION)
MELAKSANAKAN KEGIATAN RUTINITAS
PROFIT, UNTUK HIDUP DAN
BERKEMBANG, TUMBUH MEMBESAR
MINTA DAN HABISKAN INTERPREUNER, COST BASE
ANGGARAN (TERTUTUP) (TRANSPARAN, AKUNTABEL )
ATURAN BIROKRASI KAKU MEMBELENGGU KELELUASAAN MENGATUR
FLEKSIBEL (BERBASIS KINERJA)
SENDIRI-SENDIRI ( ONE MAN SHOW) TEAM BERSAMA (TOGTHERNES )
KESATUAN
MANUAL (TIDAK TERDOKUMENTASI BAIK) DIGITAL IT SYSTEM, INOVATIF,
DATABASE
MANAGEMEN BERDASARKAN
GOOD GOVERNANCE , GRC
KEBIASAAN

7 L → LAMBAN, LELET, LOYO, LESU, LETIH, PERFORMA OPTIMAL; CEPAT, TEPAT, TANGGAP
LETARGI, LOKAK TRANSPARANS, AKUNTABEL
(EXCELLENCE SERVICE QUALITY)
drbayuwahyudi@yahoo.com
11

Customer
PATIENT PELAYANAN PUBLIK
PATIENT SAFETY
SATISFACTION RUMAH SAKIT

MONITORING, EVALUASI DAN PELAPORAN


Process
Internal

PERATURAN
PERUNDANG-
TATA LAKSANA PENGAWASAN
INTERNET UNDANGAN

OF
THINKS
Organization
People &

SISTEM MANAJEMEN
ORGANISASI AKUNTABILITAS KINERJA
SDM APARATUR

GOOD POLA PIKIR &


GOVERNANCE
TRANSPARANSI
BUDAYA KERJA

drbayuwahyudi@yahoo.com
drbayuwahyudi@yahoo.com
13

Peserta mengalami Sakit

Faskes Primer
Rujuk / Program
Puskesmas, Klinik
dan Dokter
Rujuk Balik
Praktek
Perorangan yang
Bekerja Sama
Rujukan
dengan BPJS Sesuai
Kesehatan
Indikasi • Poli
Spesialis
IGDMedis • FKTL/
Gawat Darurat/ Rumah
Emergency Sakit

BPJS Kesehatan Klaim

Workshop Online Perkumpulan Teknik Perumahsakitan Indonesia (PTPI) -


SMART HOSPITAL sebagai Solusi Rumah Sakit di Era Pandemi dan Endemi COVID-19 drbayuwahyudi@yahoo.com drbayuwahyudi@yahoo.com
INOVASI INTERNET THINK → FUTURE
14

Workshop Online Perkumpulan Teknik Perumahsakitan Indonesia (PTPI) - drbayuwahyudi@yahoo.com


SMART HOSPITAL sebagai Solusi Rumah Sakit di Era Pandemi dan Endemi COVID-19
Pencegahahan pembayaran → Potensi Fraud Pelayanan Kesehatan di Rumah Sakit

CONCURRENT
PROSPEKTIF
Verifikasi PEMBAYARAN
VEDIKA KLAIM

Kesepakatan
dengan Rumah
Sakit
KOMITMEN DALAM
MELAKSANAKAN • Verifikasi melalui
PERJANJIAN KERJA sistem
SAMA MERUPAKAN • FKRTL melakukan Ina CGBs
KUNCI PENTING DARI verifikasi klaim
KENDALI MUTU KENDALI internal sebelum
BIAYA diajukan dan
melaksanakan
RETROSPEKTIF
audit klaim
AUDIT KLAIM

Tools APLIKASI

Workshop Online Perkumpulan Teknik Perumahsakitan Indonesia (PTPI) - drbayuwahyudi@yahoo.com


SMART HOSPITAL sebagai Solusi Rumah Sakit di Era Pandemi dan Endemi COVID-19
ADMISSION

 3 Hal perlu diperhatikan


1. Pre admission
 Apakah melalui rawat jalan / UGD
 Ditentukan oleh dokter keluarga
2. Admisi elektif
 Masuk melalui rawat jalan
 Perencanaan kepulangan (discharge)
 Waiting list
3. Admisi gawat darurat
 Tanpa perencanaan (trauma, kecelakaan, dll)
 Masuk melalui UGD
 Pelayanan harus cepat
drbayuwahyudi@yahoo.com
DISCHARGE

 Discharge → pemulangan pasien


 Penting, bahkan dapat diprediksi saat admisi pada pasien elektif (discharge
planning)

 Discharge planning dilaksanakan dalam 5 tahap


 Seleksi pasien : kondisi penyakit, usia, perawatan lanjut
 Pengkajian pasien : fisik, psikososial,fungsional. Dilakukan saat masuk dan
selama rawat
 Perencanaan : kolaborasi dengan keluarga dan unit lain untuk tatalaksana
lanjutan
 Sumberdaya : terkait dengan SD pasien terkait penanganan pasca rawat
(home care)
 Implementasi & Evaluasi : strategi keberlanjutan perawatan
drbayuwahyudi@yahoo.com
TRANSFER

 Pemindahan pasien : usaha yang dilakukan kepada pasien dengan


memindahkan perawatan di RS pada departemen atau unit berbeda,
atau pada RS yang berbeda dengan tujuan menjaga dan
mengoptimalkan perawatan pasien.
 Keputusan didasarkan kepada manfaat yang didapatkan di fasilitas
tersebut selama perawatan dibandingkan dengan potensi risiko yang
akan didapatkan.

drbayuwahyudi@yahoo.com
Admission pada e-hospital

 UHID : Unique health identification Number,


dipakai seumur hidup oleh pasien.

drbayuwahyudi@yahoo.com
2

 Perlu diingat → pasien rawat inap, sebelumnya sudah terdaftar


sebagai rawat jalan/UGD

drbayuwahyudi@yahoo.com
 Akan muncul data demografik pasien.
 Perlu diisi data pada “admission information”
drbayuwahyudi@yahoo.com
TRANSFER pada e-hospital
 e-hospital mencatat setiap perubahan jenis kamar atau tempat tidur
atau tingkat perawatan sehingga akan memudahkan.

drbayuwahyudi@yahoo.com
Death case
 Kasus kematian termasuk
yang perlu di input pada
modul admisi, discharge dan
transfer.
 Pilih kasus kematian yang
akan di daftarkan

drbayuwahyudi@yahoo.com
drbayuwahyudi@yahoo.com
HOME CARE PATIENT MONITOR

drbayuwahyudi@yahoo.com
HUMAN WELFARE PROGRAMS
(US,GERMANY,RUSSIAN)
 PASIEN ;
- USING ADDITIONAL TOOLS AS A REAR MOBILE PHONE COVER AND
BRACELETS OR WATCHES CONTAINING PROGRAMS
- COMPLETING THE APPLICATION
- GET REPORTS VIA HP , ABOUT :
- a. HEART RATE
b. BREATH RATE
c. BLOOD PRESSURE
d. BLOOD OXYGEN SATURATION (SpO2)
e. ECG GRAFIC
ALL THINGS ABOVE (a - e) COMPLETE ANALYSIS & ADVICE
 CLINIC / DOCTOR:
- CHECKING AND TREATING PATIENTS WHO COME TO CLINIC
drbayuwahyudi@yahoo.com
DISEASE CAN BE DETECTED / PREVENTED
COMPLICATIONS AND TREATMENT
1. HYPERTENTION
2. This device shall be able to detect:
a. Atrial Fibrillation
b. Atrial Flutter
c. Supra ventricular tachycardia
d. Paroxysmal SVT
e. any ST-T changes
3. Those condition above are important as they can detect coronary
arteries disease and prevent it to develop to stroke attack

4. This device equipped with alarm sounds. This advice based on the reason
the alarm will ring if the patient has the aforementioned condition such as
paroxysmal SVT and some emergency condition.
drbayuwahyudi@yahoo.com
PROBLEMS & SOLUTIONS

 250 MILLION PEOPLE GLOBALLY SUFFER FROM CARDIOVASVULER DISEASE WITH ESTIMATED 17 MILLION
PEOPLE DIE FROM CVD ANNUALY
 HYPERTENSIONIS CONFIRMED AT %, OF THE ADULT POPULATION, ONLY 1/10 IS UNDER EDICAL
SURVEILLANCE
 HEART CONDITION DIACRISIS IS AVAILBLE (LIMITED) AT MEDICAL FACILITIES ONLY
 THERE IS NECESSITY FOR A POCKET DEVICEFOR MONITORING AND PREVENTION OF CVDs WITH
PHYSICIAN SUPPORT

SOLUTION :
CARDIAC OUTPUT, BLOOD VESSEL CONTROL AND CARDIO MONITOR, IMMEDIATE ADVISORY
AND MEDICAL ATTENDANCE ARE AVAILABLE TO PUBLIC.
THE CARDIO MONITOR FORM FACTOR IS THE SMARTPHONE CASE.
THE PATIENT and PHYSICIAN GET ONLINE THE DETAILED INFORMATION ABOUT HEART FUNCTION
AND IT’S CONDITION DYNAMICS FOR THE FOLLOW-UP PERIOD
drbayuwahyudi@yahoo.com
SYSTEM FOR CARDIO-CEREBRO VASCULER RISK
MONITORING & BENEFITS
 FOR PHYSICIANS
ONLINE AND PHYSICALLY SUPPORT & PREVENTION FOR HYPERTENSION AND CARDIO CEREBRO
VASCULER PATIENT

 FOR PATIENTS :
MOBILE MONITORING AND CONTROL OF THE HYPERTENSION AND CARDIO CEREBRO VASCULER
PATIENT
MeDOC HAS A HIGH SENSITIVITY ON ECG RECORDED THAN APPLE WATCH, SPECIFIC FOR P wave,
ST SEGMENT, T wave, ECTOPIC ATRIAL wave and OTHERS MARKERS

 FOR SCIENTISTS :
ACCES TO THE ESTIMATED PARAMETERS OF THE ECG AND THE PHOYOPLETHYSMOGRAM (PPG)
THROUGH THE API OF EXPLORER
drbayuwahyudi@yahoo.com
HIPERTENSI SEBAGAI DASAR CVD

Data BPJS kesehatan menyebutkan bahwa :


biaya pelayanan hipertensi mengalami peningkatan setiap
tahunnya tahun 2016 = Rp. 2,8 Triliun
tahun 2017 = Rp 3,0 Triliun
tahun 2018 = Rp. 3,2 Triliun .
 Data Riskesdas 2018 prevalensi hipertensi pada penduduk usia 18 tahun sebesar
34,1%,
tertinggi di Kalimantan Selatan (44.1%),
Terendah di Papua sebesar (22,2%).
 Hipertensi terjadi pada kelompok:
umur 31-44 tahun (31,6%),
umur 45-54 tahun (45,3%),
umur 55-64 tahun (55,2%).
drbayuwahyudi@yahoo.com
KEADAAN HIPERTENSI DI INDONESIA
(RISKESDAS 2019)
 Dari 34,1% HIPERTENSI PENDUDUK INDONESIA , ternyata :
- HANYA sebesar 8,8% terdiagnosis
- Sejumlah 32,3% TERDIAGNOSIS TAPI tidak rutin minum obat.
- Sejumlah 13,3% orang yang terdiagnosis SAMA SEKALI tidak minum obat
- Sisanya sekitar 46 % tidak mengetahui bahwa dirinya Hipertensi

 Alasan penderita hipertensi tidak minum obat antara lain


- karena penderita hipertensi merasa sehat (59,8%),
- kunjungan tidak teratur ke fasyankes (31,3%),
- minum obat tradisional (14,5%),
- menggunakan terapi lain (12,5%),
drbayuwahyudi@yahoo.com
KOMPLIKASI HIPERTENSI &
SEBAB KEMATIAN
 Menurut data Sample Registration System (SRS) Indonesia 2014, Hipertensi dengan
komplikasi (5,3%) penyebab kematian nomor 5 (lima) pada semua umur.
Data International Health Metrics Monitoring & Evaluation (IHME) 2017
di Indonesia, penyebab kematian :
-peringkat pertama disebabkan oleh Stroke,
-diikuti dengan Penyakit Jantung Iskemik,
-Diabetes, dan
Tuberkulosa
 Hipertensi disebut sebagai the silent killer karena sering tanpa keluhan,
sehingga penderita tidak mengetahui dirinya menyandang hipertensi dan baru diketahui
setelah terjadi komplikasi.
 Kerusakan organ target akibat komplikasi Hipertensi akan tergantung kepada besarnya peningkatan
tekanan darah dan lamanya kondisi tekanan darah yang tidak terdiagnosis dan tidak diobati.

drbayuwahyudi@yahoo.com
DIGITAL MEDICAL SERVICES ON ETHICAL
& MEDICAL LAW PERSPECTIVE

1. ALL PATIENTS ARE JUST RECEIVED PRESCRIPTION AFTER THE


PHYSICIAN MET THEM AND PHYSICAL DIRECT CHECK.
2. MEDICAL DATA THAT CONTAINS TO MOBILE PHONE PATIENTS
ARE OWN, SO THAT THE CONFIDENTIAL ELEMENTS ARE
PRESERVED BY THE PATIENTS
3. THERE ARE NO ELEMENTS OF ETHICAL OR LAW VIOLENCE

drbayuwahyudi@yahoo.com
ROAD MAPING NASIONAL
DIGITAL TRANSFORMASI
KEMENTRIAN KESEHATAN
drbayuwahyudi@yahoo.com
DIGITALISASI KESEHATAN MULAI DARI AWAL KEHIDUPAN

drbayuwahyudi@yahoo.com
drbayuwahyudi@yahoo.com
Prioritas
A. Integrasi dan Pengembangan Sistem Data
Kesehatan
Digitalisasi
B. Integrasi dan Pengembangan Sistem C. Pengembangan Ekosistem

Kesehatan
Aplikasi Pelayanan Kesehatan Teknologi Kesehatan

3. Pembangunan 8. Ekosistem untuk


1. Satu Data 2.Integrasi Sistem Analisa Informasi Teknologi
Kesehatan 4. Aplikasi 5.Integrasi Proses 6. Helpdesk 7.Perluasan
Sistem Data Big Data
Kesehatan Bisnis dan Aplikasi Kesehatan Teknologi
Kesehatan dan
Nasional Kesehatan Kesehatan Bioteknologi
Terintegrasi Peningkatan SDM Telemedicine Kesehatan

Implementasi Integrasi Layanan Pembangunan Digitalisasi dan Integrasi Proses Ketersediaan Perluasan Regulasi dan
Sistem Kesehatan Sistem Elektronik Ekosistem Sistem Integrasi Sistem Bisnis dan Helpdesk dan Implementasi Implementasi
Nasional Berbasis Antar Instansi Big Data Berbasis Informasi Layanan Peningkatan Sistem Customer Telemedicine dari Regulatory
Individu (Single Kesehatan, Analisa Kesehatan Kapasitas SDM Management Fasilitas Sandbox Dengan
Identity Health Pemerintah, dan Kecerdasan (Puskesmas, Terkait Aplikasi Kesehatan Kesehatan ke Prioritas Produk
Record) Industri Kesehatan Buatan (AI) Pada Klinik, RS, Lab, Kemampuan Masyarakat berbasis Teknologi
Pemerintah Pusat dan Apotek) Health Informatics Kesehatan 4.0
dan Daerah

OUTCOME OUTCOME OUTCOME


Meningkatkan mutu kebijakan Efisiensi Pelayanan Kesehatan pada Terciptanya kolaborasi dan
kesehatan berbasis Data yang akurat, tingkat Puskesmas, Klinik, Rumah ekosistem inovasi digital
mutakhir, dan lengkap. Sakit, Lab, dan Apotek. kesehatan antara Pemerintah,
Industri, dan Masyarakat.
drbayuwahyudi@yahoo.com
drbayuwahyudi@yahoo.com
Pemanfaatan Data Covid19
PENCATATAN
VENUE CHECK-IN
PELAPORAN COVID 19

Lorem ipsum TELEMEDISIN


CONTACT TRACING
ISOMAN

SCAN SYARAT
PERJALANAN- eHAC LITBANG COVID19

drbayuwahyudi@yahoo.com
Integrasi NAR dengan PL danTelemedicine
DINKES Apotek :
- Data Isoman Kirim - Konfirmasi Resep
Venue Check-in - Monitoring Instant - Verifikasi
- Tracing - Packing

Telemedicine Covid 19
Syarat Masuk
NAR | 14 Hari | Dikirimkan WA Kemkes Konsultasi
- Restourant
- Info Konsultasi
- Bank
- Dst.
Kasus 0 | Data dari
Faskes & Lab DKI - Info Penggunaan
Online
Telemedicine + eRESEP
PDF
Jakarta - S&K ISOMAN

Scan Syarat Perjalananan

7
drbayuwahyudi@yahoo.com
Scan Syarat Perjalanan

drbayuwahyudi@yahoo.com
Venue Check-In/Out

drbayuwahyudi@yahoo.com
Layanan Telemedisin Isoman C19
https://isoman.kemkes.go.id

drbayuwahyudi@yahoo.com
Layanan Telemedisin Isoman C19
Testimoni User

drbayuwahyudi@yahoo.com
Stock Ketersediaan Obat
https://farmaplus.kemkes.go.id

drbayuwahyudi@yahoo.com
Ketersediaan Tempat Tidur RS

drbayuwahyudi@yahoo.com
drbayuwahyudi@yahoo.com
MEDIA CONSULTATING e-HOSPITAL ( e-OPD)

Workshop Online Perkumpulan Teknik Perumahsakitan Indonesia (PTPI) -


SMART HOSPITAL sebagai Solusi Rumah Sakit di Era Pandemi dan Endemi COVID-19 drbayuwahyudi@yahoo.com
ROAD MAPING KEMENKES
DAN TANTANGAN e-hospital DI ERA DIGITAL 4.0

1. ERA JKN → BPJS KESEHATAN


(JAMINAN KESEHATAN
NASIONAL)

2. ERA DISRUPTION
Era e-hospital DIGITAL 4.0
drbayuwahyudi@yahoo.com
Merevisi :
UNDANG-UNDANG NO 44 TH 2009 UNDANG-UNDANG
Undang-Undang Nomor 36 Tahun
TENTANG RUMAH SAKIT NO 11 TH 2020 TENTANG 2009 tentang Kesehatan
CIPTA KERJA
Undang-Undang Nomor 44
Akreditasi rumah sakit wajib
Tahun 2009 tentang Rumah
dilakukan secara berkala minimal 3 Sakit
(tiga) tahun sekali. Undang-Undang Nomor 5 Tahun
1997 tentang Psikotropika
MENDORONG PENCIPTAAN
Dilakukan oleh suatu lembaga LAPANGAN KERJA Undang-Undang Nomor 35
independen baik dari dalam Tahun 2009 tentang Narkotika
maupun dari luar negeri yang
Undang-Undang Nomor 18
ditetapkan oleh Menteri.
Tahun 2012 tentang Pangan

Dilakukan berdasarkan • Akreditasi RS wajib dilakukan minimal 3 (tiga)


tahun sekali.
standar akreditasi yang MEMUDAHKAN PEMBUKAAN • Akreditasi Rumah Sakit dilakukan oleh suatu
berlaku. USAHA BARU lembaga independen, baik dari dalam
maupun dari luar negeri berdasarkan standar
akreditasi yang berlaku.
• Lembaga independen ditetapkan oleh
Pemerintah Pusat.
• Ketentuan lebih lanjut mengenai akreditasi
Ketentuan lebih lanjut diatur Rumah Sakit diatur dalam Peraturan
Pemerintah.
dengan Permenkes MENDUKUNG
PERMENKES NOMOR 12 TAHUN 2020 PEMBERANTASAN KORUPSI PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 47 TAHUN 2021
TENTANG PENYELENGGARAAN BIDANG
PERUMAHSAKITAN
drbayuwahyudi@yahoo.com
RUMAH SAKIT WAJIB TERAKREDITASI: Terakreditasi

01 MANDAT PERATURAN
PERUNDANG-UNDANGAN
Belum
Terakredita…

02 QUALITY IMPROVEMENT & PATIENT


SAFETY Jumlah RS
: 3.143

Terakreditasi;
03 KERJA SAMA DENGAN BPJS
KESEHATAN
2482; 79%
04 TARGET RPJMN, PADA TH 2024 SELURUH
RUMAH SAKIT TERAKREDITASI
Sumber: KARS, JCI, ACHS RS Online 8 Nov 2021

TRANSFORMASI AKREDITASI
Perlu mempercepat proses akreditasi, RUMAH SAKIT
meningkatkan kualitas akreditasi untuk • Meningkatkan kualitas dan
pelayanan rumah sakit yang lebih kuantitas lembaga akreditasi
baik dan berdaya saing global • Meningkatkan kualitas
penyelenggaraan akreditasi RS
drbayuwahyudi@yahoo.com
PERIZINAN BERUSAHA BIDANG PELAYANAN KESEHATAN
PERIZINAN BERUSAHA BIDANG PELAYANAN
KESEHATAN
(untuk kegiatan usaha dan untuk menunjang kegiatan usaha pelayanan
kesehatan)
Proses perizinan dilakukan sesuai dengan PP No. 5 Tahun 2021 dan
Permenkes No. 14 Tahun 2021

Penetapan kelas rumah sakit dalam rangka perizinan berusaha


dilaksanakan sesuai dengan PP No. 47 Tahun 2021

Penilaian kesesuaian berupa verifikasi administrasi dan verifikasi lapangan


dapat dilakukan secara daring (online) dan/atau luring dengan
memperhatikan zona risiko COVID-19 di provinsi/kabupaten/kota dan
penerapan protokol kesehatan

RS, Puskesmas, Klinik, Labkes, dan UTD yang izin RS Pendidikan yang penetapannya dinyatakan masih tetap
penyelenggaraan/operasionalnya dinyatakan masih tetap berlaku atau dinyatakan telah memiliki penetapan sebagai
berlaku atau dinyatakan memiliki izin penyelenggaraan/ RS Pendidikan, dan memiliki pernyataan komitmen
operasional, dan memiliki pernyataan komitmen pemenuhan standar rumah sakit Pendidikan berdasarkan SE
penyelenggaraan/operasional berdasarkan SE No 455/2020 No 455/2020

HARUS SEGERA MEMPROSES PERIZINAN BERUSAHA


drbayuwahyudi@yahoo.com
THANK YOU

drbayuwahyudi@yahoo.com

You might also like