You are on page 1of 28

APPROVAL PAGE FOR EXPERIMENTAL GUIDELINE

1. Title of Experimental Guideline : Plant Anatomy Experimental Guideline


2. Editor :
a. Head of Editor : Dr. Elsje Theodora Maasawet, M.Pd
b. Editor Member : Dr. Herliani, M.Pd
Dr. Vandalita MM Rambitan, MP
Dr. Evie Palenewen, M.Pd
Eadvin Rosrinda AS, S.Si
Muhammad Syafa’at Abdullah
Tyas Bella Kartika
Asy Syifa Qotrunnada
Vira Nur Alkomaria Laela Safaatin
c. Length of Drafting Time : 1 (one) month
d. Cost :-

Samarinda, August 30th, 2022

Approved by, Head of


Head of Biology Education Laboratory, Experimental Guideline Editor,

Prof. Dr. Didimus Tanah Boleng, M. Kes Dr. Elsje Theodora Maasawet, M.Pd
ID. 19641009 199002 1 001 ID. 19620814 198803 2 001

Approved by,
Dean of Faculty of Teacher Training and Education
Mulawarman University

Prof. Dr. H. Moh. Amir Masruhim, M.Kes


ID. 19601027 198503 1 003

ii
PREFACE

We would like to expresses highest praise and gratitude to God Almighty, for the
blessings and guidance, so that the process of preparing experimental guideline is carried out
well. This book is entitled: Plant Anatomy Experimental Guideline.
Plant Anatomy experimental guideline comprise of practical activities. The practical
activities are arranged with the following structure of: The purposes, Literature Review, Tools
and Materials, Methods, Results, Discussion and Conclusion.
The editor team of Plant Anatomy Experimental Guideline have received aids from
various parties. We are thank to Dean of Faculty of Teacher Training and Education
Mulawarman University who has provided brief of laboratory management through the
process of compiling Plant Anatomy Experimental Guideline. We are gratefull to Biology
Education lecturers who have contributed to enriching the practical materials. We are also
gratefull to laboratory administrator and assistants who have participated to typewriting and
arranging the cover design and the contents of this experimental guideline, and all of the
parties that we can’t mention one by one.
The contents of this experimental guideline are imperfect. Hence, we really expect for
constructive criticism and suggestions from the readers for the improvement of this
experimental guideline.
This experimental guideline is expected to help the lecturers, laboratory administrator,
laboratory assistants in guiding students to practicing Plant Anatomy. Therefore, before the
practical implementation, the user of this book is expected to understand well the contents of
this experimental guideline.

Samarinda, August 30th, 2022

The Editor Team of


Plant Anatomy Experimental

iii
LIST OF CONTENTS

COVER..................................................................................................................... i
APPROVAL PAGE FOR EXPERIMENTAL GUIDELINE.................................. ii
PREFACE............................................................................................................... iii
LIST OF CONTENTS............................................................................................ iv
Practice 1 Plant Anatomy.........................................................................................1
Practice 2 Epidermis and Derivatives.................................................................... 11
Practice 3 Collenchyma and Sclerenchyma Tissue............................................... 19

iv
Practice 1
Plant Anatomy

A. The Purpose
1. Students can see the parts that live in cells such as the nucleus, chloroplasts, plastids
and cytoplasmic currents.
2. Students can see inanimate objects in cells, including starch and Ca-oxalate crystals.

B. Literature review
1. Definition of Cell
Cell is the smallest unit that has a certain structure and function that can carry
out life. The cell is also called the smallest unit because it cannot be further divided
into smaller parts that stand alone. Structurally, the body of living things is
composed of cells so that the cell is called the structural unit of living things.
Functionally, the body of living things can carry out life if the constituent cells
function. Therefore the cell is also called the functional unit of living things. Cells
are composed of cytoplasm and organelles such as the cell nucleus, mitochondria,
lysosomes and other organelles and are surrounded by a plasma membrane. A cell is
a definite unit of living matter, consisting of a small mass of protoplasm, cytoplasm,
and containing a nucleus surrounded by a plasma membrane. The cells of
multicellular organisms vary in shape and structure and are conditioned primarily by
processes of adaptation to their specific functions in different tissues and organs.
Because of this functional specialization, all cells have special characteristics
(Susilowati, 2019: 62).
2. Plant Cell Parts
According to Herawadi (2020: 6-10), plant cells consist of:
a. The nucleus is the largest organelle in the cell, usually located in the center of
the cell, and is round or oval in shape. Inside the cell nucleus consists of a
nuclear membrane, nucleolus / daughter nucleus, nucleoplasm, and
chromosomes / chromatin. In the nucleus of the cell there is a nuclear
membrane which is a double membrane of phospholipids which is able to
envelop the entire nucleus of the cell. The nuclear membrane consists of an
outer membrane and an inner membrane. The outer membrane is in direct

1
contact with the endoplasmic reticulum , the inner membrane is on the inside.
The functions of the cell nucleus include regulating all cell activities, regulating
cell division, and storing genetic information.
b. Chloroplasts are a type of plastid that contains a green substance or chlorophyll.
Chloroplasts function in photosynthesis which produces carbohydrates.
Chloroplasts have a double membrane, namely an outer and an inner membrane.
The outer membrane has a flat surface and is highly permeable, which functions
to regulate the traffic of molecules in and out of the chloroplast. The inner
membrane encloses the chloroplast fluid called the stroma. The inner membrane
of the chloroplast folds inward and forms sheets called thylakoids. Thylakoids
function to capture light energy and convert it into chemical energy. In certain
places, the thylakoids stack up, forming a body like a pile of coins called a
grana. The inner membrane functions to form lamellae which are useful as a
barrier to chloroplast permeability.
c. The cell wall, also known as the cell wall, is the outer layer of the cell
membrane that surrounds certain types of cells and limits the space for cells to
expand. The cell wall is a characteristic found in plants, has a flexible, strong
structure, but some are rigid. Cellulose is the main component of cell walls.
Cellulose is a carbohydrate that makes cell walls rigid and forms long fibers.
Carbohydrates function to form cell walls. Other carbohydrate derivatives are
pectin, lignin, and hemicellulose
3. Dead Objects in Cells
According to Nurza (2019, 29) Ergastic substances in the form of needle
crystals are non-protoplasmic components because they are metabolic products that
function for defense, maintenance of cell structure, and storage of food reserves.
Ergastic substances consist of two components, namely solid and liquid. Ergastic
substances which are solid consist of starch and crystals , while ergastic substances
which are liquid consist of organic acids, carbohydrates, proteins, fats, tannins,
anthocyanins, alkaloids, and etheric oils. Needle crystal form is an ergastic
substance that is only found on the surface and in the leaves.

2
C. Tools and Materials
1. Tools
a. Microscope 1 unit
b. Razor or cutter 1 piece
c. Drop pipette 1 pieces
d. Prep glass 3 pieces
e. Cover Glass 3 pieces
f. Beaker 1 pieces
g. Spatulas 1 piece
h. Stationery 1 set
2. Materials
a. Spinach ( Amaranthus sp )
b. Shallots ( Allium Cepa )
c. Hydrila verticillata
d. Potato ( Solanum tuberosum )
e. Rice flour ( Oryza sativa )
f. Glutinous flour ( Oryza sativa var . glutinosa )
g. Young Cassava Stem ( Manihot utilissima )
h. Aquadest

D. Methods
1. Potato ( Solanum tuberosum )
a. The flesh of the potato tuber ( Solanum tuberosum ) is shaved using a razor blade
b. The shaved potato tubers were affixed to the object glass, then dripped with
aquadest and covered with a cover slip.
c. Objects are observed at low magnification, followed by strong magnification
d. Pay attention to the hilus location and look for starch grains
e. Some starch grains are drawn with a magnification of 100 times on a microscope
2. Shallots ( Allium Cepa )
a. The membrane of the onion ( Allium cepa ) was taken using a razor blade
b. The onion membrane ( Allium cepa ) was placed on a slide, then dripped with
aquadest and covered with a cover slip.
c. Objects are observed at low magnification, followed by strong magnification
d. The visible part is noticed

3
e. Some starch grains are drawn with a magnification of 100 times on a microscope
3. Rice flour ( Oryza sativa )
a. Starch grains from rice flour ( Oryza staiva ) were taken, then placed on a slide
b. The object is anesthetized with aquadest, then covered with a cover slip
c. Objects are observed under a microscope at low magnification, then at high
magnification
d. The image of the visible object is drawn with a magnification of 100 times on a
microscope
4. Glutinous flour ( Oryza sativa var. glutinosa )
a. Starch grains from rice are taken, then placed on a slide
b. The object is dripped with aquadest, then covered with a cover glass
c. Objects are observed under a microscope at low magnification, then at high
magnification
d. The image of the visible object is drawn with a magnification of 100 times on a
microscope
5. Cassava ( Manihot utilissima )
a. The cross-section of the cassava pith ( Manihot utilissima ) is made into thin
slices
b. The object is placed in slices on the object glass, then dripped with aquadest
c. Objects are observed under a microscope with a weak magnification, then with a
strong magnification
d. The image of the visible object is drawn with a magnification of 100 times on a
microscope
6. Hydrilla verticillata leaves
a. a leaf of Hydrilla vrticillata
b. Hydrilla leaves are placed on a slide, then dripped with aquadest and covered
with a cover slip
c. Objects are observed under a microscope at low magnification, then at high
magnification
d. The object was observed for the cytoplasmic flow by following the movement of
the chloroplast, especially in cells located near the mother leaf bone.
e. The visible part is drawn at 100x magnification on a microscope
7. Spinach ( Amaranthus sp )
a. The material is cut crosswise and made as thin as possible

4
b. The material is placed on an object glass, then dripped with aquadest and covered
with a cover slip
c. Objects are observed with low magnification then to strong magnification
d. The visible part is drawn at 400x magnification on a microscope

E. Result
1. Magnification … times on the preparation of Spinach Stem ( Amaranthus sp )
2. Magnification … times on the preparation of Shallots ( Allium cepa )
3. Magnification … times on the preparation of Hydrila verticillata
4. Magnification … times on the preparation of Potato ( Solanum tuberosum )
5. Magnification … times on the preparation of rice flour ( Oryza sativa )
6. Magnification … times on the preparation of glutinous rice flour
( Oryza sativa var . glutinosa )
7. Magnification … times on the preparation of Young Cassava Stems
(Manihot utilissima )
F. Discussion
G. Conclusion
References
APPROVAL PAGE
ATTACHMENT

5
Kegiatan ke 1
Anatomi Tumbuhan

A. Tujuan Kegiatan
1. Mahasiswa dapat melihat bagian-bagaian yang hidup dalam sel seperti nukleus,
kloroplas, plastida dan arus sitoplasma.
2. Mahasiswa dapat melihat benda-benda mati dalam sel diantaranya amilum, dan
kristal-kristal Ca-oksalat.

B. Kajian Pustaka
1. Pengertian Sel
Sel adalah unit terkecil yang memiliki struktur dan fungsi tertentu yang dapat
melaksanakan kehidupan. Sel disebut juga sebagai unit terkecil karena tidak dapat
dibagibagi lagi lagi menjadi bagian yang lebih kecil yang berdiri sendiri. Secara
struktural, tubuh makhluk hidup tersusun atas sel-sel sehingga sel disebut satuan
struktural makhluk hidup. Secara fungsional, tubuh makhluk hidup dapat
menyelenggarakan kehidupan jika sel-sel penyusun itu berfungsi. Karena itu sel
juga disebut satuan fungsional makhluk hidup. Sel disusun oleh sitoplasma dan
organel-organel seperti inti sel, mitokondria, lisosom dan organel lainnya serta
dikelilingi oleh membran plasma. Sel adalah suatu unit zat hidup yang pasti, terdiri
dari massa kecil protoplasma, sitoplasma, dan mengandung nukleus yang dikelilingi
oleh membran plasma. Sel-sel organisme multiseluler bervariasi dalam bentuk dan
struktur dandikondisikan terutama oleh karena proses adaptasi dengan fungsi
spesifiknya di jaringan dan organ yang berbeda. Karena spesialisasi fungsional ini
maka semua sel memiliki karakteristik khusus (Susilowati, 2019 : 62).
2. Bagian-bagian Sel Tumbuhan
Adapun menurut Herawadi (2020: 6-10), sel tumbuhan terdiri atas :
a. Inti Sel (Nukleus) merupakan organel terbesar yang berada di dalam sel,
biasanya terletak di tengah sel, dan berbentuk bulat atau oval. Di dalam inti sel
terdiri atas selaput inti, nukleolus/anak inti, nukleoplasma, dan
kromosom/kromatin. Pada inti sel terdapat membran inti yaitu membran ganda
fosfolipd yang mampu menyelimuti seluruh inti sel. Membran inti terdiri atas
membran luar dan membran dalam. Membran luar berhubungan langsung

6
dengan retikulum endoplasma,membran dalam berada pada bagian dalam.
Fungsi inti sel anatara lain mengatur semua kegiatan sel, mengatur pembelahan
sel, dan menyimpan informasi genetik.

b. Kloroplas merupakan jenis plastid yang mengandung zat hijau daun atau
klorofil. Kloroplas berfungsi dalam fotosintesis yang menghasilkan karbohidrat.
Kloroplas memiliki membran rangkap, yaitu membran luar dan dalam.
Membran luar permukaannya rata dan sangat permeabel, berfungsi untuk
mengatur lalu lintas molekul keluar masuk kloroplas. Membran dalam
membungkus cairan kloroplas yang disebut stroma. Membrandalam kloroplas
melipat ke arah dalam dan membentuk lembaran-lembaran yang disebut
tilakoid. Tilakoid berfungsi menangkap energi cahaya dan mengubahnya
menjadi energi kimia. Pada tempat-tempat tertentu, tilakoid bertumpuktumpuk,
membentuk badan seperti tumpukan uang logam yang disebut grana. Membran
dalam berfungsi membentuk lamela yang berguna sebagai penghalang
permeabilitas kloroplas.

c. Dinding sel disebut juga dengan tembok sel merupakan lapisan di luar
membran sel yang mengelilingi jenis sel tertentu dan membatasi ruang bagi sel
untuk mengembang. Dinding sel merupakan ciri khas yang terdapat pada
tumbuhan, memiliki struktur yang fleksibel, kuat, tetapi terdapat juga yang
kaku. Selulosa merupakan komponen utama penyusun dinding sel. Selulosa
adalah karbohidrat yang membuat dinding sel kaku dan membentuk serat
panjang. Karbohidrat berfungsi untuk membentuk dinding sel. Turunan
karbohidrat lainnya yaitu pektin, lignin, dan hemiselulosa
3. Benda-benda Mati dalam Sel
Menurut Nurza (2019, 29) Zat ergastik yang berupa kristal jarum merupakan
komponen non-protoplasma karena zat ergastik merupakan hasil metabolisme yang
berfungsi untuk pertahanan, pemeliharaan struktur sel, dan penyimpanan cadangan
makanan. Zat ergastik terdiri dari dua komponen, yaitu padat dan cair. Zat ergastik
yang bersifat padat terdiri atas pati dan kristal sedangkan zat ergastik yang bersifat
cair terdiri atas asam organik, karbohidrat, protein, lemak, tannin, antosianin,
alkaloid, dan minyak eteris. Bentuk kristal jarum merupakan zat ergastik yang hanya
terdapat di permukaan dan dalam daun.

7
C. Alat dan Bahan
1. Alat
a. Mikroskop 1 unit
b. Silet atau cutter 1 buah
c. Pipet Tetes 1 buah
d. Kaca Preparat 3 buah
e. Kaca Penutup 3 buah
f. Gelas kimia 1 buah
g. Spatula 1 buah
h. Alat tulis 1 set
2. Bahan
a. Bayam (Amaranthus sp)
b. Bawang merah (Allium cepa)
c. Hydrila verticillata
d. Kentang (Solanum tuberosum)
e. Tepung beras (Oryza sativa)
f. Tepung ketan (Oryza sativa var. glutinosa)
g. Batang Singkong Muda (Manihot utilissima)
h. Aquadest

D. Cara Kerja
1. Kentang (Solanum tuberosum)
a. Bagian daging umbi kentang (Solanum tuberosum) diserut menggunakan spatula
b. Umbi kentang yang telah serut tadi ditempelkan pada gelas objek, lalu ditetesi
dengan aquadest dan ditutup dengan kaca penutup
c. Objek diamati dengan perbesaran rendah, dilanjutkan dengan perbesaran kuat
d. Letak hilusnya diperhatikan dan dicari butir-butir amilum
e. Beberapa butir amilum digambar dengan perbesaran 100 kali pada mikroskop
2. Bawang merah (Allium cepa)
a. Selaput bawang merah (Allium cepa) diambil dengan menggunakan silet
b. Selaput bawang merah (Allium cepa) diletakkan pada kaca objek, lalu ditetesi
dengan aquadest dan ditutup dengan kaca penutup
c. Objek diamati dengan perbesaran rendah, dilanjutkan dengan perbesaran kuat

8
d. Bagian yang terlihat diperhatikan
e. Beberapa butir amilum digambar dengan perbesaran 100 kali pada mikroskop
3. Tepung beras (Oryza sativa)
a. Butir-butir amilum dari tepung beras (Oryza staiva) diambil, lalu diletakkan pada
kaca objek
b. Objek dietesi dengan aquadest, lalu ditutup dengan kaca penutup
c. Objek diamati pada mikroskop dengan perbesaran rendah, lalu dengan perbesaran
kuat
d. Bayangan objek yang terlihat digambar dengan perbesaran 100 kali pada
mikroskop
4. Tepung ketan (Oryza sativa var. glutinosa)
a. Butir-butir amilum dari beras diambil, lalu diletakkan pada kaca objek
b. Objek ditetesi dengan aquadest, lalu dituup dengan kaca penutup
c. Objek diamati pada mikroskop dengan perbesaran rendah, lalu dengan perbesaran
kuat
d. Bayangan objek yang terlihat digambar dengan perbesaran 100 kali pada
mikroskop
5. Batang Singkong Muda (Manihot utilissima)
a. Penampang melintang empulur singkong (Manihot utilissima) dibuat irisan tipis
b. Objek diletakkan irisan pada kaca objek, lalu ditetesi dengan aquadest
c. Objek diamati pada mikroskop dengan perbesaran lemah, lalu dengan perbesaran
kuat
d. Bayangan objek yang terlihat digambar dengan perbesaran 100 kali pada
mikroskop
6. Daun Hydrilla verticillata
a. Sehelai daun Hydrilla vrticillata diambil
b. Daun Hydrilla diletakkan pada kaca objek, lalu ditetesi dengan aquadest dan
ditutup dengan kaca penutup
c. Objek diamati pada mikroskop dengan perbesaran rendah, lalu dengan perbesaran
kuat
d. Objek diamati aliran sitoplasmanya dengan mengikuti gerakan kloroplast
terutama pada sel-sel yang letaknya dekat ibu tulang daun.
e. Bagian yang terlihat digambar dengan perbesaran 100 kali pada mikroskop
7. Batang Bayam (Amaranthus sp)

9
a. Bahan dipotong dengan potongan melintang dan diusahakan setipis mungkin
b. Bahan diletakkan pada gelas objek, kemudian ditetesi dengan aquadest dan ditutp
dengan kaca penutup
c. Objek diamati dengan perbesarab rendah lalu ke pebesaran kuat
d. Bagian yang terlihat digambar dengan perbesaran 400 kali pada mikroskop

E. Hasil Pengamatan
1. Perbesaran … kali pada sediaan Batang Bayam (Amaranthus sp)
2. Perbesaran … kali pada sediaan Bawang merah (Allium cepa)
3. Perbesaran … kali pada sediaan Hydrila verticillata
4. Perbesaran … kali pada sediaan Kentang (Solanum tuberosum)
5. Perbesaran … kali pada sediaan Tepung beras (Oryza sativa)
6. Perbesaran … kali pada sediaan Tepung ketan (Oryza sativa var. glutinosa)
7. Perbesaran … kali pada sediaan Batang Muda Singkong (Manihot utilissima)
F. Pembahasan
G. Kesimpulan
Daftar Rujukan
Lembar Pengesahan
Lampiran

10
Practice 2
Epidermis and Derivatives

A. Activity Purpose
Students can see various trichomata, stomata, and epidermis

B. Literature review
1. Definition of Epidermis
The epidermis is a layer of cells that covers the outermost surface of leaves,
flowers, fruits, seeds, stems and roots. Epidermis serves to protect the inside of
the plant. Epidermal cells are relatively different in each type of plant both in
terms of shape, function, size, and arrangement. In essence, epidermal cells can
develop and be modified into stomata and trichomes (Cristanti, 2021: 1).
2. Stomata
Stomata are modifications of leaf epidermal cells in the form of a pair of guard
cells that can create gaps so that water vapor and gases can be exchanged between
the inside of the stomata and the environment. Stomata are usually found on plant
parts that are in contact with air, especially in leaves, stems and rhizomes. Stomata
are generally found on the underside of leaves, but there are several types of
plants, stomata can be found on the upper and lower surfaces of leaves. There are
also plants that only have stomata on the upper surface of the leaves, namely
water lilies. There are four types of stomata: anomocytic, anisocytic, parasitic and
diasitic. According to the function, shape, size and arrangement of epidermal
cells, it is not the same or different in various types of plants, as well as the shape
or type of stomata (Anu, 2017: 70).
3. Trichome
Trichomes are a derivative of the epidermal tissue that lines the outermost
part of the leaves of a plant. Trichomes are formed from protrusions on the surface
of the epidermis which then develop into a shape resembling a short and fine reed.
Trichomes are epidermal protrusions localized on leaves, calyx, stalk, peduncle,
stem and seed surface. Trichome cells are formed from one cell or many cells.
Some trichomes are glandular and some are non-glandular. Trichomes have a
conical shape, straight or curved, consisting of seven to ten cells (Anam, 2019: 8-
10).

11
A. Tools and Materials
1. Tools
a. Microscope 1 unit
b. Silet or cutter 1 piece
c. Drop pipette 1 piece
d. Prep glass 3 pieces
e. Cover Glass 3 pieces
f. Beaker 1 pieces
g. Stationery 1 set
2. Materials
a. Jackfruit Leaves( Artocarpus Heterophyllus )
b. Durian Leaves ( Durio zibethinus )
c. Corn Leaves ( Zea mays )
d. Elephant Grass Stem ( Pennisetum purpureum )
e. Cat's Whiskers Leaves ( Ortosiphon aristatus )
f. Hibiscus Flower’s Stem ( Hibiscus rosa -sinensis L )

B. Methods
1. Epidermal preparations
a. Elephant grass stem preparations ( Penisetum purpureum )
1) The epidermis of elephant grass ( Penisetum purpureum ) stems is sliced
using a cutter
2) The object is placed on the slide, then a sufficient amount of distilled water
is added to the preparation
3) The preparations were covered with a slide cover
4) Objects are observed from weak magnification to stronger magnification
5) The visible parts are drawn and annotated
2. Trichomata preparation
a. Preparation of durian leaves ( Durio zibethinus )
1) Hair from the lower epidermis of jackfruit ( Durio zibethinus ) leaves was
taken using a cutter
2) The object is placed on the slide, then a sufficient amount of distilled water
is added to the preparation

12
3) The preparations were covered with a slide cover
4) Objects are observed from weak magnification to stronger magnification
5) The visible parts are drawn and annotated
b. Preparations of hibiscus stems ( Hibiscus rosa-sinensis )
1) The epidermis of the weed grass ( Hibiscus rosa-sinensis ) is sliced using a
cutter
2) The object is placed on the slide, then a sufficient amount of distilled water
is added to the preparation
3) The preparations were covered with a slide cover
4) Objects are observed from weak magnification to stronger magnification
5) The visible parts are drawn and annotated
c. Leaf preparations of the cat's whiskers plant ( Orthosiphon aristatus )
1) Glandular hair is taken from the cat's whiskers plant (Orthosiphon aristatus)
using a cutter
2) The object is placed on the slide, then a sufficient amount of distilled water
is added to the preparation
3) The preparations were covered with a slide cover
4) Objects are observed from weak magnification to stronger magnification
5) The visible parts are drawn and annotated
3. Stomata ( skin mouth ) preparations
a. Jackfruit ( Artocarpus heterophyllus ) leaf preparations
1) Hair from the lower epidermis of jackfruit leaves ( Artocarpus
heterophyllus ) was taken using a cutter
2) The object is placed on the slide, then a sufficient amount of distilled water
is added to the preparation
3) The preparations were covered with a slide cover
4) Objects are observed from weak magnification to stronger magnification
5) The visible parts are drawn and annotated
b. Corn leaf preparations ( Zea mays )
1) The upper and lower epidermis of corn leaves ( Zea mays ) were sliced
using a razor blade
2) The object is placed on the slide, then a sufficient amount of distilled water
is added to the preparation

13
3) The slide was covered with a slide and observed from weak to strong
magnification
4) The visible parts are drawn and annotated

C. Result
1. Magnification … times on the preparation of jackfruit leaves (Artocarpus
heterophyllus )
2. Magnification … times on the preparation of durian leaves (Durio zibethinus )
3. Magnification … times on the preparation of corn leaves (Zea mays)
4. Magnification … times on the preparation of elephant grass stems
(Pennisetum purpureum )
5. Magnification … times on the preparation of cat whiskers ( Ortosiphon aristatus )
leaves
6. Magnification … times on the preparation of hibiscus stem (Hibiscus rosa-sinensis
L)
D. Discussion
E. Conclusion
References
APPROVAL PAGE
ATTACHMENT

14
Kegiatan ke 2
Epidermis dan Derivat

A. Tujuan Kegiatan
Mahasiswa dapat melihat macam-macam trichomata, stomata, dan epidermis

B. Kajian Pustaka
1. Pengertian Epidermis
Epidermis adalah lapisan sel yang menutupi permukaan daun, bunga, buah,
biji, batang dan akar yang terletak paling luar. Epidermis berfungsi untuk
melindungi bagian dalam tumbuhan. Sel epidermis relatif berbeda pada setiap
jenis tumbuhan baik dari segi bentuk, fungsi, ukuran, dan susunannya. Pada
hakikatnya, sel epidermis dapat berkembang dan termodifikasi menjadi stomata
dan trikoma (Cristanti, 2021: 1).
2. Stomata
Stomata merupakan modifikasi dari sel epidermis daun berupa sepasang sel
penjaga yang bisa menimbulkan celah sehingga uap air dan gas dapat
dipertukarkan antara bagian dalam dari stomata dengan lingkungan. Stomata
biasanya ditemukan pada bagian tumbuhan yang berhubungan dengan udara
terutama di daun, batang dan rizoma. Stomata umumnya terdapat pada bagian
bawah daun, tetapi ada beberapa jenis tumbuhan, stomata dapat dijumpai pada
permukaan atas dan bawah daun. Ada pulatumbuhan yang hanya mempunyai
stomata pada permukaan atas daun, yaitu pada bunga lili air. Bentuk atau tipe
stomata dibedakan atas empat yaitu anomositik, anisositik, parasitik dan diasitik.
Menurut fungsi, bentuk, ukuran dan susunan sel-sel epidermis tidaklah sama atau
berbeda pada berbagai jenis tumbuhan, demikian juga dengan bentuk atau tipe
stomata (Anu, 2017 : 70).
3. Trikoma
Trikoma merupakan salah satu derivat dari jaringan epidermis yang melapisi
bagian terluar dari daun sebuah tanaman. Trikoma terbentuk dari tonjolan tonjolan
padapermukaan epidermis yang kemudian berkembang menjadi bentuk
menyerupai bulu buluh pendek dan halus. Trikoma adalah tonjolan epidermal
yang dilokalisasi pada daun, kelopak, tangkai, peduncle, batang dan permukaan

15
biji. Sel trikoma terbentuk atas satu sel atau banyak sel. Beberapa trikoma ada
yang berupa glandular dan adapula non-glandular. Trikoma memiliki bentuk
kerucut, lurus atau melengkung, terdiri dari tujuh sampai sepuluh sel (Anam,
2019: 8-10).

C. Alat dan Bahan


1. Alat
a. Mikroskop 1 unit
b. Silet atau cutter 1 buah
c. Pipet Tetes 1 buah
d. Kaca Preparat 3 buah
e. Kaca Penutup 3 buah
f. Gelas kimia 1 buah
g. Alat tulis 1 set
2. Bahan
a. Daun Nangka (Artocarpus Heterophyllus)
b. Daun Durian (Durio zibethinus)
c. Daun Jagung (Zea mays)
d. Batang Rumput Gajah (Pennisetum purpureum)
e. Daun Kumis Kucing (Ortosiphon aristatus)
f. Batang Bunga Sepatu (Hibiscus rosa-sinensis L)

D. Cara Kerja
1. Preparat epidermis
a. Preparat batang rumput gajah (Penisetum purpureum)
1) Epidermis batang rumput gajah (Penisetum purpureum) diiris dengan
menggunakan cutter
2) Objek diletakkan pada kaca objek, lalu ditetesi aquades secukupnya pada
preparat
3) Preparat ditutup dengan penutup kaca objek
4) Objek diamati dari perbesaran lemah ke perbesaran lebih kuat
5) Bagian-bagian yang terlihat digambar dan diberi keterangan
2. Preparat trikomata
a. Preparat daun durian (Durio zibethinus)

16
1) Rambut dari epidermis bawah daun nangka (Durio zibethinus) diambil
dengan menggunakan cutter
2) Objek diletakkan pada kaca objek, lalu ditetesi aquades secukupnya pada
preparat
3) Preparat ditutup dengan penutup kaca objek
4) Objek diamati dari perbesaran lemah ke perbesaran lebih kuat
5) Bagian-bagian yang terlihat digambar dan diberi keterangan
b. Preparat batang kembang sepatu (Hibiscus rosa-sinensis)
1) Epidermis batang rumput ilalang (Hibiscus rosa-sinensis) diiris dengan
menggunakan cutter
2) Objek diletakkan pada kaca objek, lalu ditetesi aquades secukupnya pada
preparat
3) Preparat ditutup dengan penutup kaca objek
4) Objek diamati dari perbesaran lemah ke perbesaran lebih kuat
5) Bagian-bagian yang terlihat digambar dan diberi keterangan
c. Preparat daun tanaman kumis kucing (Orthosiphon aristatus)
1) Diambil rambut kelenjar dari tanaman kumis kucing (Orthosiphon aristatus)
denga menggunakan cutter
2) Objek diletakkan pada kaca objek, lalu ditetesi aquades secukupnya pada
preparat
3) Preparat ditutup dengan penutup kaca objek
4) Objek diamati dari perbesaran lemah ke perbesaran lebih kuat
5) Bagian-bagian yang terlihat digambar dan diberi keterangan
3. Preparat stomata (mulut kulit)
a. Preparat daun nangka (Artocarpus heterophyllus)
1) Rambut dari epidermis bawah daun nangka (Artocarpus heterophyllus)
diambil dengan menggunakan cutter
2) Objek diletakkan pada kaca objek, lalu ditetesi aquades secukupnya pada
preparat
3) Preparat ditutup dengan penutup kaca objek
4) Objek diamati dari perbesaran lemah ke perbesaran lebih kuat
5) Bagian-bagian yang terlihat digambar dan diberi keterangan
b. Preparat daun jagung (Zea mays)

17
1) Epidermis atas maupun bawah daun jagung (Zea mays) diiris menggunakan
silet
2) Objek diletakkan pada kaca objek, lalu ditetesi aquades secukupnya pada
preparat
3) Preparat ditutup dengan penutup kaca objek dan diamati dari perbesaran
lemah ke perbesaran lebih kuat
4) Bagian-bagian yang terlihat digambar dan diberi keterangan

E. Hasil Pengamatan
1. Perbesaran … kali pada sediaan Daun nangka (Artocarpus heterophyllus)
2. Perbesaran … kali pada sediaan Daun durian (Durio zibethinus)
3. Perbesaran … kali pada sediaan Daun jagung (Zea mays)
4. Perbesaran … kali pada sediaan Batang rumput gajah (Pennisetum purpureum)
5. Perbesaran … kali pada sediaan Daun kumis kucing (Ortosiphon aristatus)
6. Perbesaran … kali pada sediaan Batang bunga sepatu (Hibiscus rosa-sinensis L)
F. Pembahasan
G. Kesimpulan
Daftar Rujukan
Lembar Pengesahan
Lampiran

18
Practice 3
Collenchyma and Sclerenchyma Tissue

A. The Purpose
Students can know the structure, arrangement, type and location of collenchyma and
sclerenchyma tissues.

B. Literature Review
1. Collenchyma tissue
The position of the ground tissue in plants varies. As an example of tissue in
leaves, collemchyma tissue is found in the blade, stem and leaf bones. The cells that
make up the collemchyma tissue are living tissues, therefore these tissues can
experience growth and development. Colemchyma tissue has fewer and smaller
intercellular spaces compared to parenchymal tissue. This is related to the cell wall
structure of collemchymal tissue that undergoes secondary growth (Silalahi, et al 2019:
32).
Although the cell walls of collemchyma tissue have experienced secondary cell
wall thickening, the thickening is uneven. Based on the position of the cell wall, the
thickened collemchymal tissue is divided into angular collenchyma and lamellar
collenchyma. Angular collenchyma tissue is collenchymal tissue that is thickened at
the corners of the cell, while lamellar collenchyma is food collenchyma cells
experiencing wall thickening on the tangential side only (Silalahi, et al. 2019: 32).
2. Sclerenchyma tissue
Sclerenchyma tissue is a tissue whose main function is as a strengthening plant
tissue. Sclerenchyma tissue is only found in plant organs that no longer hold growth
and development, so in fixed plant organs. With the presence of this tissue in plants, it
will allow the plant's tools to withstand all kinds of pressure and pressure without
causing any effect or effect on cells or tissues that are weaker (pressure, pressure,
elasticity, stretching, blow, weight, and force). other mechanics) (Puspawati, et al
2013: 6).
Sclerenchyma tissue has thickened cell walls that are thicker than collemchyma
tissue and also cell wall thickening in sclerenchyma tissue is more evenly distributed
so that it is stronger. The cell wall in sclernchyma tissue is made up of very thick

19
lignin. However, the cells that make up the sclerenchyma tissue are living tissue.
Based on the shape and size, sclerenchyma tissue is divided into fibers and sclereids.
Fibers are generally longer and more flexible, while sclereids are short and stiff. In
various cells that make up the fiber can be cells with pointed ends. In everyday life
the fibers produced by plants can be used as rigging. Sclereids, also known as stone
cells, are short and rigid with very thick walls. Sclereid cells can be found in various
types of plants such as coconut shell (Cocos nucifera), oil palm kernel shell (Elaies
guanensis), rubber seed coat (Hevea brasiliensis). Stone cells that are owned by plants
make the structure very strong (Silalahi, et al 2019: 32-33).

C. Tools and materials


1. Tools
a. Microscope 1 unit
b. Razor or cutter 1 piece
c. Drop pipette 1 piece
d. Prep glass 3 pieces
e. Cover Glass 3 pieces
f. Beaker 1 pieces
g. Stationery 1 set
2. Materials
a. Celery ( Apium graveolens ) 1 piece
b. Pear ( Pyrus sp.) 1 piece
c. Apple ( Malus domestica ) 1 fruit
d. Aquadest

D. Methods
1. Collenchyma Tissue
a. Prepared tools and materials
b. The cross section of the celery stalk is made into thin slices, then placed on a
glass slide
c. The object is dripped with aquadest, then covered with a cover slip
d. Objects are observed under a microscope starting at low magnification, then at
high magnification. Observe the visible part
2. Sclerenchyma Tissue

20
a. Prepared tools and materials
b. Take the pear flesh by making thin slices, then put it on a glass slide
c. The object is dripped with aquadest, then covered with a cover slip
d. Objects are observed under a microscope starting at low magnification, then at
high magnification. Observe the visible part. Repeat the treatment on the apples

E. Results
1. Magnification … times on preparation of Celery ( Apium graveolens )
2. Magnification … times on preparations of Pears ( Pyrus sp.)
3. Magnification … times on preparation of Apple ( Malus domestica ) preparations
F. Discussion
G. Conclusion
References
APPROVAL PAGE
ATTACHMENT

21
Kegiatan ke 3
Jaringan Kolenkim dan Sklerenkim

A. Tujuan Kegiatan
Mahasiswa dapat mengetahui struktur, susunan, tipe dan letak jaringan kolenkim dan
sklerenkim.

B. Kajian Pustaka
1. Jaringan kolenkim
Posisi jaringan dasar pada tumbuhan bervariasi. Sebagi contoh jaringan pada
daun jaringan kolemkim banyak ditemukan pada bagian helaian, tangkai maupun
tulang daun. Sel-sel yang menyusun jaringan kolemkim merupakan jaringan hidp
oleh karena itu jaringan tersebut dapat mengalami pertumbuhan dan perkembangan.
Jaringan kolemkim memiliki ruang antar sel yang lebih sedikit dan lebih kecil bila
dibandingkan dengan susunan jaringan parenkim. Hal tersebut berhuungan dengan
struktur dinding sel jaringan kolemkim yang mengalami pertumbuhan sekunder
(Silalahi, dkk 2019: 32).
Walaupun dinding sel jaringan kolemkim telah mengalami penebalan dinding
sel sekunder, namun penebalan tersebut tidak merata. Berdasarkan posisi dinding sel
yang mengalami penebalan jaringan kolemkim dibedakan menjadi kolemkim
angular dan kolenkimlamelar. Jaringan kolemkin angular merupakan jaringan
kolenkim yang mengalami penebalan dibagian sudutsudut sel, sedangkan
kolenkimlamelar merupakan sel kolenkim pangan mengalami penebalan dinding di
sisi tangensialnya saja (Silalahi, dkk 2019: 32).
2. Jaringan sklerenkim
Jaringan sklerenkim merupakan jaringan yang fungsi utamanya adalah sebagai
jaringan penguat tumbuhan. Jaringan sklerenkim hanya terdapat pada organ
tumbuhan yang tidak lagi mengadakan pertumbuhan dan perkembangan, jadi pada
organ tumbuhan yang telah tetap. Dengan terdapatnya jaringan ini pada tumbuhan,
akan memungkinkan alat-alat tumbuhan bertahan menghadapi segala macam
tekanan dan desakan tanpa menimbulkan akibat atau berpengaruh pada sel-sel atau

22
jaringan yang keadaannya lebih lemah (tekanan, desakan, lentingan, pembentangan,
pukulan, berat, dan gaya mekanik lainnya) (Puspawati, dkk 2013: 6).
Jaringan sklerenkim mengalami penebalan dinding sel yang lebih tebal
dibandingkan dengan jaringan kolemkim dan juga penebalan dinsing sel pada
jaringan sklerenkim lebih merata sehingga lebih kuat. Dinding sel pada jaringan
skelernkim dibangun oleh lignin yang sangat tebal. Walaupun demikian selpenyusun
jaringan sklerenkim merupakan jaringan hidup. Berdasarkan bentuk dan ukurannya,
jaringan sklerenkim dibedakan menjadi serat dan sklereid. Serat pada umumnya
memiliki ukuran yang lebih panjang dan lebih lentur, sedangkan sklereid ukurannya
pendek dan kaku. Pada berbagai sel yang menyusun serat dapat berupa sel yang
ujungnya runcing. Dalam kehidupan sehari-hari serat yang dihasilkan tumbuhan
dapat digunakan sebagai tali-temali. Sklereid disebut juga dengan sel batu memiliki
bentuk pendek dan kaku dengan dinding yang sangat tebal. Sel sklereid dapat
ditemukan di berbagai jenis tumbuhan seperti temputung kelapa (Cocos nucifera),
kulit biji kelapa sawit (Elaies guanensis), kulit biji karet (Hevea brasiliensis). Sel
batu yang dimiliki oleh tumbuhan mengakibatkan strukturnya sangat kuat (Silalahi,
dkk 2019: 32-33).

C. Alat dan Bahan


1. Alat
a. Mikroskop 1 unit
b. Silet atau cutter 1 buah
c. Pipet Tetes 1 buah
d. Kaca Preparat 3 buah
e. Kaca Penutup 3 buah
f. Gelas kimia 1 buah
g. Alat tulis 1 set
2. Bahan
a. Seledri (Apium graveolens) 1 buah
b. Buah Pir (Pyrus sp.) 1 buah
c. Buah Apel (Malus domestica) 1 buah
d. Aquadest Secukupnya

23
D. Cara Kerja
1. Jaringan Kolenkim
a. Alat dan bahan disiapkan
b. Penampang melintang batang seledri dibuat irisan tipis, lalu diletakkan pada
kaca preparat
c. Objek ditetesi dengan aquadest, lalu ditutup dengan kaca penutup
d. Objek diamati pada mikroskop mulai dengan perbesaran rendah, lalu dengan
perbesaran kuat. Amati bagian yang terlihat
2. Jaringan Sklerenkim
a. Alat dan bahan disiapkan
b. Ambil daging buah pir dengan dibuat irisan tipis, lalu diletakkan pada kaca
preparat
c. Objek ditetesi dengan aquadest, lalu ditutup dengan kaca penutup
d. Objek diamati pada mikroskop mulai dengan perbesaran rendah, lalu dengan
perbesaran kuat. Amati bagian yang terlihat. Ulangi perlakuan tersebut pada
buah apel

E. Hasil
1. Perbesaran … kali pada sediaan Seledri (Apium graveolens)
2. Perbesaran … kali pada sediaan Pir (Pyrus sp.)
3. Perbesaran … kali pada sediaan Apel (Malus domestica)
F. Pembahasan
G. Kesimpulan
Daftar Rujukan
Lembar Pengesahan
Lampiran

24

You might also like