You are on page 1of 5

Nomor SOP : SOP/ 01 /III /2020/DOKPOL

Tanggal Pembuatan : 12 JANUARI 2022


Tanggal Revisi :
Tanggal Pengesahan : 17 JANUARI 2022
Disahkan Oleh
KEPALA BIDANG KEDOKTERAN DAN KESEHATAN
KEPOLISIAN DAERAH KALIMANTAN TIMUR
BIDANG KEDOKTERAN DAN KESEHATAN

dr. B.DJAROT WIBOWO


SUB BIDANG KEDOKTERAN KEPOLISIAN KOMISARIS BESAR POLISI NRP 68010487

URUSAN KEDOKTERAN FORENSIK Nama SOP : PENATALAKSANAAN OLAH TKP ASPEK MEDIS
DALAM MASA PANDEMI COVID-19

Dasar Hukum Kualifikasi Pelaksana


1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara 1. Dokter spesialis forensik/dokter umum
Pidana (KUHAP); 2. Dokter gigi forensik/Dokter gigi
2. Peraturan Kapolri Nomor 12 tahun 2011 tentang Kedokteran Kepolisian 3. Paramedis
3. Peraturan Kapolri Nomor 5 tahun 2014 tentang Pelayanan Kesehatan Tertentu. 4. Memahami teknik penatalaksanaan olah TKP aspek medis

Keterkaitan Peralatan/ Perlengkapan


1. Permintaan tertulis dari penyidik; 1. Kendaraan pengangkut tim OTKP Aspek Medis
2. Surat perintah petugas pelaksanaan Olah Tkp Aspek Medis. 2. Perlengkapan untuk OTKP Aspek Medis
3. Protokol Kesehatan dalam Masa Pandemi Covid-19 3. Alat Pelindung Diri bagi Petugas OTKP Aspek Medis
4. Alat Semprot dan Cairan Desinfektan
5. Kendaraan pengangkut jenazah
6. Perlengkapan Adm
Peringatan Pencatatan dan Pendataan
1. Perhatikan faktor kesehatan dan keselamatan kerja serta selalu 1. Data korban
menggunakan alat pelindung yang sesuai dengan hazard yang ada di TKP 2. Visum Et Repertum
2. Kerahasiaan hasil pemeriksaan hanya disampaikkan kepada penyidik atau peminta
Visum.
PELAKSANA MUTU BAKU
NO KEGIATAN Tim PENYIDIK OUT SESUAI TIDAK
KELENGKAPAN WAKTU
OTKP PUT SESUAI
PERSIAPAN

1. Permintaan lisan dari Penyidik (selanjutnya ditindak lanjuti 1. Surat


dengan permintaan tertulis kepada Kabiddokkes) atau perintah MULAI permintaan olah
dari pimpinan, untuk melakukan pemeriksaan korban di TKP dari
5 menit
Tempat Kejadian Perkara (TKP). penyidik
2. Sprint
Kabiddokkes
2. Dilakukan koordinasi antara penyidik dengan dokter pelaksana
tentang pelaksanaan OTKP Aspek Medis dan persiapan yang MULAI
5 menit
diperlukan
3. Penyidik bertanggungjawab atas pengamanan kegiatan

4. Tim OTKP Aspek Medis mempersiapkan peralatan yang 1. Peralatan


sesuai dengan kasusnya dan APD yang sesuai standar OTKP aspek
medis
2. Alat Pelindung
15 menit
Diri (APD)
3. Alat Semprot
dan Cairan
Desinfektan
PROSEDUR
1. Saat tiba di TKP, segera melaporkan kedatangan kepada PM
penyidik yang bertanggungjawab terhadap TKP (manager
TKP).
2. Catat, waktu saat tiba, lokasi, gambaran umum TKP, buat sket 1. Buku Agenda
umum lokasi 2. ATK
3. Perlengkapan 5 menit
OTKP Aspek
Medik
3. Minta keterangan kepada penyidik yang lebih rinci tentang
peristiwa dan keadaan di TKP dan apa saja yang telah
10 menit
dilakukan terhadap korban dan TKP

Tim OTKP Aspek Medis memakai APD sesuai Standar serta Alat Pelindung
4. mempersiapkan peralatan yang akan digunakan di dalam TKP Diri terdiri dari
1. Nurse Cap
2. Masker N. 95
3. Googles 10 menit
4. Baju Hazmat
5. Sepatu Boots
6. Sarung
tangan
5. Saat akan masuk Lokasi temuan korban, agar dipastikan
menggunakan jalur yang sudah dibuat oleh penyidik yang
masuk terdahulu. (prinsipnya sebisa mungkin tidak menambah 5 menit
dan mengurangi serta merubah keadaan TKP)

6. Deskripsi secara umum keadaan TKP dan lebih spesifik


tempat ditemukannya korban 15 menit

7. Segera periksa korban untuk memastikan korban masih hidup


atau sudah meninggal 5 menit

8. Bila sudah meninggal, jenazah dan sekitar TKP di Alat semprot dan
desinfeksi dengan cairan desinfektan cairan desinfetan
9. Periksa secara umum adanya perlukaan dengan
sesedikit mungkin merubah keadaan korban 15 menit

10. Semprot lubang hidung, mata dan mulut mayat dengan


desinfektan serta tutup lubang hidung, mulut dan mata
5 menit
jenazah dengan menggunakan kassa yang sudah di basahai
cairan desinfektan
11. Selanjutnya agar berkoordinasi dengan tim Identifikasi dan
memberi kesempatan tim Identifikasi untuk melakukan
pemeriksaan sidik jari laten. Dan tim OTKP Aspek Medis 15 menit
menunggu hingga tim Identifikasi selesai melaksanakan
tugasnya (petugas yang terlibat harus
memakai APD)
12. Apabila tim Laboratorium Forensik (Labfor) juga dilibatkan,
maka tim OTKP Aspek Medis dan Labfor masuk secara
bersamaan dan terpadu (petugas yang terlibat harus memakai
APD)
13. Pada kasus dengan korban yang diduga masih hidup dilakukan :
a. Petugas penolong harus menggunakan APD yang sesuai
Standar
b. Pastikan korban masih hidup atau sudah mati, dengan
meraba nadi karotis atau reflex pupil.
c. Bila masih hidup berikan pertolongan sesuai dengan
kemampuan segera panggil tim kesehatan dan segera 30 menit
evakuasi ke fasilitas kesehatan terdekat.
d. Laporkan kejadian kepada petugas kepolisian yang
bertanggungjawab terhadap TKP tersebut.
e. Sambil dievakuasi, apabila memungkinkan digali
keterangan tentang peristiwanya.

14. Pada kasus dengan korban yang sudah dipastikan meninggal


dunia: .
1) Jenazah di Semprot dengan cairan desinfektan
2) Dilakukan pemeriksaan untuk menentukan saat
kematian, sebab akibat luka, perkiraan sebab kematian
dan identifikasi sederhana.
3) Membantu penyidik untuk mengumpulkan barang bukti
medis. 30 menit
4) jenazah di masukan ke dalam kantung jenazah
selanjutnya kantung jenazah di semprot cairan
desinfektan
5) Melakukan evakuasi jenazah untuk dibawa ke kamar
jenazah dan selanjutnya dipersiapkan untuk dilakukan
pemeriksaan baik luar ataupun dalam
(otopsi)
15. Tim melepaskan APD ditempat yang Aman Sesuai
dengan tata cara pelepasan APD yang benar
16. Pada setiap kegiatan dilakukan dokumentasi dan dicatat. PM

17. Pemeriksaan di TKP yang melibatkan banyak pihak antara lain,


Penyidik, Identifikasi, Labfor serta tim Medis agar
berkoordinasi dengan baik dibawah pimpinan Penyidik(Officer
in charge ).
18. Tim OTKP Aspek Medis dapat melakukan pengambilan
sample medis dan melakukan pemeriksaan laboratorium
sederhana dalam rangka melengkapi pemeriksaan OTKP Aspek 30 menit
Medis
19. TIM OTKP menyelesaikan kegiatan olah TKP dengan cara
ketua tim mengambil kesimpulan hasil OTKP, melaporkan
hasil sementara kepada manager TKP.
20. Tim OTKP membuat laporan hasil olah TKP Laporan
SELESAI
2 hari hasil olah
TKP

You might also like