You are on page 1of 4

PEMERINTAH KABUPATEN PIDIE JAYA

DINAS KESEHATAN DAN KELUARGA BERENCANA


PUSKESMAS PANTERAJA
JL. Banda Aceh-Medan Km.145 Gampong Tu Panteraja. Hp/Wa: 082375979387
Email :puskesmas.panteraja@yahoo.co.id Kode Pos. 24185

LAPORAN HASIL MONITORING


MUTU LAYANAN KLINIS DAN KESELAMATAN PASIEN
BULAN JANUARI s/d MARET 2018

PERMASALAHAN
REKOMENDASI /
No UNIT HASIL MONITORING EVALUASI HASIL KESIMPULAN
INDIKATOR MUTU TINDAK LANJUT
PELAYANAN
1 Pendaftaran - Pemberi Pelayanan di - Pasien terlayani dengan - Pelayanan di - Waktu tunggu pelayanan
pendaftaran telah baik dari resepsionis resepsionis sampai ke pendaftaran dipercepat
mendapatkan pelatihan sampai ke rekam medis rekam medis lebih dari
pelayan rekam medis dan tidak tepat waktu 5 menit
- Waktu tunggu
pelayanan pendaftaran
5 menit
- Waktu penyediaan
dokumen rekam medis
rawat jalan 5 menit
- Kelengkapan pengisian
rekam medis 7 jam
setelah selesai
pelayanan
- Kepuasan Pasien
2 UGD - Pemberi pelayanan - Petugas UGD belum - Waktu tanggap - Waktu tanggap
kegawat daruratan mendapatkan pelatihan pelayanan dokter di pelayanan dokter di
yang sudah kegawat daruratan UGD lebih dari 10 percepat sesuai
mendapatkan pelatihan - Bekerja belum sesuai menit indikator klinis yaitu 10
kegawat daruratan SOP menit
- Waktu tanggap - Pasien terlayani dengan
pelayanan dokter di baik dan tepat waktu
gawat darurat 10 Menit oleh dokter
- Ketepatan - Penanganan pasien
pelaksanaan triase sesuai triase
- Ketepatan
pelaksanaan
perawatan sesuai Sop
5 Pemeriksaan - Ketersedian dokter - Jumlah dokter yang - Pasien dilayani oleh - Pasien dilayani oleh - Tingkatkan pelayanan
Umum sesuai standart memberi pelayanan dokter dan perawat dokter dan perawat
permenkes no 75/2014 sesuai dengan - Pelayanan tepat waktu - Pelayanan tepat
- Waktu tunggu rawat permenkes no.75/2014 - Pasien puas waktu
jalan 10 menit - Pasien dilayani oleh - Pasien puas
- Waktu pelayanan 5 dokter dan perawat
menit - Pelayanan tepat waktu
- Pencatatan buku - Pasien puas
register 5 menit
- Kepuasan pasien
4 Kesehatan - Ketersedian dokter - - - -
Gigi dan mulut sesuai standart
permenkes no 75/2014
- Waktu tunggu rawat
jalan 50 Menit
- Waktu pelayanan
tindakan medis dengan
komplikasi 45 menit
- Waktu pelayanan
tindakan medis tanpa
komplikasi 20 menit
- Pencatatan buku
register 5 menit
- Kepuasan pasien
5 MTBS - Pemberi pelayanan - Pasien dilayani oleh - Pasien dilayani oleh - Pasien di layani - Tingkatkan pelayanan
yang sudah bidan dan diberikan bidan yang sudah oleh bidan yang
mendapatkan pelatihan tindakan oleh bidan yang terlatih MTBS sudah terlatih
MTBS sudah mendapatkan - Pasien puas MTBS
- Waktu tunggu rawat pelatihan MTBS
jalan 10 Menit - Pelayanan tepat waktu
- Memberi pelayanan - Pasien puas
MTBS 5 Menit
- Pencatatan buku
register 10 menit
- Kepuasan pasien
6 Laboratorium - Penanggung jawab - Pendidikan Penanggung - Ketersediaan bahan - - Tingkatkan pelayanan
laboratorium sesuai jawab laboratorium memadai
dengan keahliannya SMAK - SDA laboratorium
- Waktu tunggu 25 Menit - Waktu tunggu pelayanan cukup
- Waktu tunggu hasil sesuai dengan indikator - Pasien puas
laboratorium 20 menit klinis yaitu 25 menit
- Tidak terjadi kesalahan - Tidak terjadi kesalahan
hasil pemeriksaan hasil pemeriksaan
laboratorium laboratorium
- Kemampuan - Pasien puas
Mikroskopis TB Paru
- Pencatatan buku
register 5 menit
7 KIA / KB - Ketersedian bidan - Pelayanan maksimal - Pasien terlayani - - Tingkatkan pelayanan
sesuai dengan - Pasien mengikuti dengan maksimal
kompetensi konseling - Konseling baik
- Waktu tunggu rawat - Pasien puas - Pasien puas
jalan 30 Menit
- Pelayanan ANC / PNC
10 menit
- Konseling KB 5 menit
- Memberi pelayanan KB
20 menit
- Pelayanan KB sesuai
SOP
- Pencatatan buku
register 5 menit
- Kepuasan pasien
8 Pelayanan - Penanggung jawab - Pendidikan Penanggung - Waktu 10 menit sesuai - Pembuatan obat pulvis
Farmasi farmasi sesuai dengan jawab farmasi Amd.Farm - Obat tidak lengkap dipercepat
keahliannya - Pasien menerima obat - Pasien mengeluh - Pelayanan ditingkatkan
- Waktu pelayanan obat tepat waktu menunggu obat pulvis dan dipercepat
10 menit - Pelayanan obat pulvis lama - Pengadaan obat dari
- Tidak terjadi kesalahan lama - Pasien tidak puas dana JKN
pemberian obat - Tidak terjadi kesalahan
- Pencatatan buku pemberian obat
register 5 menit
9 Imunisasi - Penanggung jawab - Petugas yang memberi - Waktu pelayanan - - Tingkatkan pelayanan
imunisasi telah pelayanan imunisasi maksimal 10 menit
mendapatkan pelatihan sudah terlatih cukup
imunisasi - Pelayanan maksimal - Pasien puas
- Waktu tunggu 10 Menit - Pasien puas
- Waktu pelayanan 5
menit
- Pencatatan buku
register 5 menit
- Tidak terjadi kesalahan
pemberian Vaksin
10 Ambulance - Pelayanan ambulan 24 - Pasien rujuk dilayani 24 - Pasien selalu dirujuk - - Pelayanan kurang
jam On Call jam dengan menggunakan maksimal
- Kecepatan memberi - Pelayanan lambat ambulance 24 jam
pelayanan 30 menit

You might also like