You are on page 1of 2

LAPORAN KAJI BANDING

PUSKESMAS LUBUK KILANGAN TAHUN 2023

TIM : INDIKATOR NASIONAL MUTU


TUJUAN PUSKESMAS : LUBUK BUAYA
TANGGAL KUNJUNGAN : 03 JUNI 2023
No UraianKegiatan KondisiPuskesmasLubukBuaya KondisiPuskesmasLubukKilangan

1 INMsesuaistandar Telah dilakukansesusaistandar, mulaidaripemilihantim, Telah dilakukannamunbelummaksimal,


observer, penginputan. validasi, pelaporan, dan monitoring timtelahdibentuk, bagian observer
evaluasisetiapbulan. telahmulaiditetapkan.
Pemilihansampeldilakukansesuaidenganstandar yang Pemilihansampeldisesuaikandenganstandar.
telahditetapkan. Validasidilakukandenganmengambilsekitar Validasibelumberjalansesuaistandar.
15-20% darijumlahsampelsetelahpengumpulanberkas.
2 INM sesuaidengan SOP Telah dilakukanregulasisesuai SOP yang ditetapkandengan Telah dilakukannamunbelummaksimal, masing-
masing-masing PJ mengaturregulasi masing-masing masing PJ
bagiandarielemen. telahditunjukuntukmelakukanregulasikepada
masing-masing observer.
3 INM Telah dilakukansesuaipembagiantugas masing-masing Telah dilakukanuraiantugas dan kompetensisecara
sesuaidenganuraiantugas elemen. Regulasidilakukan : garis besarsamadenganregulasitim INM,
dan kompetensi  Tanggal 1 s/d 20 :Observasi namunbelumterlaksana dan
 Tanggal 21: Penyerahanhasilobservasike PJ INM teregulasidenganmaksimal.
 Tanggal 22 s/d 25 :Validasi
 Tanggal 26 s/d 30 :Penginputanke web Mutu INM
 Tanggal 1 s/d 4 : PJ INM membuatlaporanmonev
 Tanggal5 :Menyerahkanlaporanmonveke PJ MUTU

UraianTugas
PenanggungjawabINM :
 Mengkoordiniranggotatim INM
 Menerimahasilobservasidarianggotatim
 Melakukanvalidasi data INM
 Mengentrikanhasilobservasikeaplikasimutu INM
 Memonitoring dan evaluasihasilobservasitim INM
 Melaporkanhasilmonev INM ke PJ Mutu

Anggota Tim INM :


 Melakukanobservasi
 Mengisi form observasi
 Menyerahkanhasilobservasi / form ke PJ INM

Padang,
Penanggung Jawab INM

dr.IkhvanJuzef

You might also like