You are on page 1of 12

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN PETUNJUK TEKNIS

LOMBA RAMBA CISADANE TINGKAT PRAMUKA PENGGALANG DAN PENEGAK


KWARTIR CABANG KOTA TANGERANG
TAHUN 2023

A. NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini dinamakan
“Lomba Ramba Cisadane Tingkat Pramuka Penggalang dan Penegak Kwartir Cabang
Kota Tangerang Tahun 2023”
selanjutnya disebut
“LOMBA RAMBA CISADANE 2023”

B. LOKASI WAKTU
1. Pelaksanaan
Hari/Tanggal : Minggu, 03 September 2023
Waktu : 06.30 – Selesai
Tempat : Lapangan Ahmad Yani Alun-alun Kota Tangerang

2. Temu Teknis
Hari/Tanggal : Minggu, 06 Agustus 2023
Waktu : 09.00 – selesai
Tempat : Ruang Akhlakul Karimah
Gedung Pusat Pemerintahan Kota Tangerang Lt. 3

C. TEMA
Tema Lomba Ramba Cisadane 2023 adalah
“Berkompetisi Untuk Peran Pramuka Yang Dinamis”

D. MOTTO
Motto Lomba Ramba Cisadane adalah
“Satyaku Kudarmakan Darrmaku Kubaktikan”

E. PESERTA
Peserta Lomba Ramba Cisadane Tahun 2023 adalah anggota Pramuka Penggalang
SMP/MTs dan Penegak SMA/MA/SMK se-JABODETABEK dan Banten.
F. PERSYARATAN PESERTA
1. Anggota Pramuka yang berpangkalan di SMP/MTs/SMA/MA/SMK
2. Aktif dalam Gugus Depan masing-masing
3. Satu regu/sangga berjumlah 8 orang
4. Kuota maksimal 50 regu/sangga
5. Setiap Gudep hanya boleh mengirimkan peserta maksimal 1 regu/sangga putra dan
1 regu/sangga putri
6. Peserta wajib menggunakan Seragam Pramuka Lengkap
7. Peserta diperkenankan hadir 15 menit sebelum pembukaan dimulai
8. Peserta yang terbukti atau dengan sengaja berbuat curang, maka panitia berhak
melakukan diskualifikasi
9. Jika ada hal yang perlu disampaikan kepada panitia maka dapat disampaikan
setelah perlombaan dan cukup disampaikan oleh pembina/bindamping
10. Pembina/bindamping dan peserta harus senantiasa menjunjung nilai sportifitas
11. Keputusan panitia bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat
12. Hal yang belum tercantum dalam peraturan ini akan diatur kemudian hari

G. PENDAFTARAN PESERTA
Pendaftaran tidak dipungut biaya (GRATIS) dimulai sejak surat perlomban diedarkan
dan berakhir sampai 06 Agustus 2023 (jika kuota sudah terpenuhi sebelum tanggal
terakhir maka pendaftaran akan ditutup). Info dan Perkembangan tentang Ramba
Cisadane 2023 akan diupdate di Instagram @dkc_kotatng.
Sebelum mendaftar semua peserta wajib follow akun Instagram @kwarcab_kotatng,
@dkc_kotatng dan subscribe akun youtube DKC Kota Tangerang.
Pendaftaran peserta dapat di unduh pada link bit.ly/LRC23
Nara hubung
Faqih Faturrahman J. : 0838-0430-5754
Tuti Nur Rohmah : 0895-33705-0405

H. SISTEM PERLOMBAAN
Kegiatan-kegiatan dalam Lomba Ramba Cisadane Tahun 2023 menggunakan
sistem pecah regu/sangga, dimana setiap anggota regu dipecah mengerjakan
materi lomba yang berbeda.

I. HADIAH PERLOMBAAN
Juara 1 Regu Terbaik Pa/Pi
Uang Pembinaan Rp. 4.500.000
Juara 2 Regu Terbaik Pa/Pi
Uang Pembinaan Rp. 3.500.000

Juara 3 Regu Terbaik Pa/Pi


Uang Pembinaan Rp. 2.500.000
Juara 1 Sangga Terbaik Pa/Pi
Uang Pembinaan Rp. 4.500.000

Juara 2 Sangga Terbaik Pa/Pi


Uang Pembinaan Rp. 3.500.000
Juara 3 Sangga Terbaik Pa/Pi
Uang Pembinaan Rp. 2.500.000

Piagam Peserta
J. MATERI LOMBA
1. PENGGALANG SMP/MTs
Pos I : Embarkasi
Pos II : PUPK
Pos III : Morse Bendera
Pos IV : KIM
Pos V : Peta Pita
Pos VI : Yel-Yel
2. PENEGAK SMA/MA/SMK
Pos I : Embarkasi
Pos II : Pionering
Pos III : Peta Pita
Pos IV : Dart Game

K. URAIAN KEGIATAN
PENGGALANG SMP/MTs
1. POS I (EMBARKASI)
Pemberkasan peserta dikumpulkan melalui link bit.ly/LRC23
File Formulir Pemberkasan dapat diunduh pada link bit.ly/LRC23
No Administrasi Poin
1 Surat mandat peserta dari Gugus Depan 40
2 Surat mandat bindamping dari Gugus Depan 20
4 Foto regu ukuran 4R 10
5 Foto ukuran 3x4 bacground merah 30
6 Formulir Pendaftaran 30
7 Ketepatan waktu upload berkas 20
8 Registrasi ulang sebelum pukul 07.00 WIB saat perlombaan 50
Poin max 200

2. POS II (PUPK)
Peserta 2 orang/regu
Perlengkapan Smartphone berinternet

• 5 detik untuk menjawab tiap soal PG dan dihitung sejak soal


selesai dibacakan
Waktu
• 10 detik untuk menjawab tiap soal isian singkat dan dihitung
sejak soal selesai dibacakan
• Panitia akan membacakan tiap soal dan tiap soal akan
dibacakan sebanyak 2 kali
Teknis • Soal berjumlah 25 soal berupa pilihan ganda dan isian singkat
• Soal pilihan ganda berjumlah 15 soal
• Soal isian singkat berjumlah 10 soal
• Peserta menjawab soal pada link yang diberikan panitia pada
saat perlombaan
• File contoh lembar jawaban peserta dapat diunduh pada link
bit.ly/LRC23
• Materi soal PU bersumber dari buku Boyman Edisi Ke-10 Tahun
2016 Bab XXIX
• Materi soal PK bersumber dari buku Boyman Edisi Ke-10 Tahun
2016 Bab I, II, III, IV, V, dan VI

• Jika peserta terlambat mengirimkan jawaban pada saat


perlombaan maka akan dikurangi 20 poin/1 menit (berlaku
kelipatan)
Aturan • Peserta menjawab soal dengan huruf KAPITAL
• Jika terjadi kecurangan pada saat perlombaan maka akan di
diskualifikasi

Penilaian Ketepatan jawaban : 25 soal x 8 poin = 200 poin

3. POS III (MORSE BENDERA)


Peserta 2 orang/regu
Perlengkapan Pulpen dan Smartphone berinternet
Waktu 5 menit setelah soal selesai diperagakan
• Panitia akan memperagakan 10 soal menggunakan morse
bendera (titik 900 dan strip 1800)
• 1 soal terdiri dari 1 kata bahasa Inggris (kata benda umum)
• Peserta diminta mengartikan kata bahasa Inggris tersebut ke
dalam bahasa Indonesia
Teknis • Peserta menjawab soal pada link yang diberikan panitia pada
saat perlombaan
• Lembar coretan disediakan panitia
• File contoh lembar jawaban peserta dapat diunduh pada link
bit.ly/LRC23

• Jika peserta terlambat mengirimkan jawaban pada saat


perlombaan maka akan dikurangi 20 poin/1 menit (berlaku
kelipatan)
Aturan
• Peserta menjawab soal dengan huruf KAPITAL
• Jika terjadi kecurangan pada saat perlombaan maka akan di
diskualifikasi

Ketepatan jawaban
• Bahasa Inggris 10 soal x 10 poin : 100 poin
Penilaian : 100 poin
• Bahasa Indonesia 10 soal x 10 poin
• Poin max : 200 poin

4. POS IV (KIM)
Peserta 2 orang/regu
Perlengkapan Pulpen tinta merah dan flipboard
Waktu • KIM Melihat : 5 detik untuk menghafal 1 gambar perslide dan 3
menit untuk menjawab soal secara berurutan
• KIM Mendengar : 4 menit untuk menjawab judul lagu secara
berurutan

• 1 orang mengerjakan soal melihat sebanyak 10 soal berupa


gambar benda umum dan angka (ratusan)
• Peserta KIM melihat akan diberikan soal untuk dihafal perslide
kemudian dijawab oleh peserta (gambar acak)
• 1 orang mengerjakan soal mendengar sebanyak 10 soal berupa
potongan lagu daerah
Teknis
• Peserta KIM mendengar akan diperdengarkan potongan lagu
kemudian dijawab dengan ditulis judul lagu tersebut oleh
peserta
• Lembar jawaban disediakan panitia
• File contoh lembar jawaban peserta dapat diunduh pada link
bit.ly/LRC23

• Lembar jawaban tidak boleh ada coretan, apabila ada coretan


maka jawaban di soal tersebut dianggap salah
• Peserta menjawab soal dengan huruf KAPITAL
Aturan
• Penebalan huruf diperbolehkan selama masih terbaca
• Jika terjadi kecurangan pada saat perlombaan maka akan di
diskualifikasi

Ketepatan jawaban
• Melihat 10 soal x 10 poin : 100 poin
Penilaian : 100 poin
• Mendengar 10 soal x 10 poin
• Poin max : 200 poin

5. POS V (PETA PITA)


Peserta 2 orang/regu
Perlengkapan Pulpen tinta merah, flipboard, dan kompas
Waktu 1 jam (perjalanan)
• Peserta melakukan perjalanan dengan rute yang ditentukan
panitia
• Dalam 1 kali perjalanan berjumlah 10 kali tikungan
• Penilaian 1 tikungan meliputi waktu, laporan, jarak, arah, kiri,
dan kanan
Teknis • Titik sasaran bidik akan diberi tanda lakban berwarna merah
• Format lembar jawaban merujuk pada buku Boyman Edisi Ke-
10 Tahun 2016
• Legenda peta diberikan pada saat temu teknis
• Lembar jawaban dan coretan disediakan panitia

• Peserta menggunakan seragam pramuka lengkap


• Lembar jawaban tidak boleh ada coretan, apabila ada coretan
maka akan dikurangi 5 poin
• Jika mengumpulkan melebihi waktu yang telah ditentukan
maka akan dikurangi 10 poin/15 menit
• Penebalan huruf diperbolehkan selama masih terbaca
Aturan
• Bersikap sopan santun dan menjaga kebersihan selama dalam
perjalanan
• Pembina pendamping dilarang mendampingi peserta saat
perlombaan berlangsung
• Jika terjadi kecurangan pada saat perlombaan maka akan di
diskualifikasi

• 1 tikungan 18 poin x 10 tikungan : 180 poin

Penilaian
• Hasil akhir pengumpulan : 20 poin
• Poin max : 200 poin

6. POS VI (YEL-YEL)
Peserta 8 orang/regu
Waktu 5 menit
• Setiap peserta menampilkan yel-yel kepada juri tanpa ada
laporan terlebih dahulu
• Peserta dipersilahkan menampilkan yel-yel setelah menerima
intruksi dari panitia (1 x tiupan peluit)
• 1 menit terakhir akan ada pemberitahuan waktu akan habis (2 x
tiupan pluit)
Teknis
• Waktu habis ditandai dengan ditiupnya pluit oleh panitia
sebanyak (3 x tiupan pluit)
• Waktu dimulai ketika orang pertama masuk lapangan dan
berakhir ketika orang terakhir keluar lapangan perlombaan
• Peserta yang dipanggil sebanyak 3 kali tetapi tidak datang, akan
dipanggil kembali pada urutan terakhir dan nilai dikurangi
sebanyak 30 poin, dan akan di Diskualifikasi jika tidak datang
juga
• Lapangan yang digunakan berukuran 10 x 10 m (terlampir)
• Peserta menggunakan seragam pramuka lengkap
• Diperbolehkan mengenakan atribut atau aksesoris tambahan
dengan ketentuan tidak menutupi penuh SPL (diperbolehkan
Aturan
menggunakan tongkat toya/bambu
• Jika peserta melebihi garis batas area perlombaan maka akan
dikurangi 10 poin/orang
• Kekompakan Gerakan : 100 poin
• kreativitas : 100 poin
Penilaian
• Vokal : 100 poin
• Poin max : 300 poin
PENEGAK SMA/MA/SMK

1. POS I (EMBARKASI)
Pemberkasan peserta dikumpulkan melalui link bit.ly/LRC23
File Formulir Pemberkasan dapat diunduh pada link bit.ly/LRC23
No Administrasi Poin
1 Surat mandat peserta dari Gugus Depan 40
2 Surat mandat bindamping dari Gugus Depan 20
4 Foto sangga ukuran 4R 10
5 Foto ukuran 3x4 bacground kuning 30
6 Formulir Pendaftaran 30
7 Ketepatan waktu upload berkas 20
8 Registrasi ulang sebelum pukul 07.00 WIB saat perlombaan 50
Poin Max 200

2. POS II (PIONERING)
Peserta 4 orang/Sangga
Perlengkapan Toya dan Tali Tambang Pramuka
Waktu 2 jam

• Peserta membuat pionering berbentuk hewan


(Animasi/Nyata), dengan ketentuan pada pionering hewan
tersebut terdapat ikatan palang, ikatan canggah, simpul
pangkal.
Teknis • Peserta membuat pionering hewan menggunakan minimal 70
buah toya berukuran 160cm (toya potongan di hitung satu
buah)
• Peserta diperkenankan menggunakan aksesoris pionering
(tidak termasuk penilaian)
• Peserta membawa gambar hewan yang akan dibuat dalam
perlombaan pionering

• Menggunakan toya berwarna bebas (boleh polos)


• Tali tidak boleh dipotong saat perlombaan
• Tali sisa ikatan tidak boleh lebih dari 4cm, jika melebihi dari
4cm maka akan dikurangi 10 poin
Aturan • Jika saat perlombaan toya yang digunakan patah maka
bindamping tidak boleh memberiloan toya baru ke peserta
didiknya
• Jika terdapat toya tidak terpasang saat perlombaan maka
mendapat pengurangan nilai sebesar 10 point (berlaku
kelipatan)
• Jika kurang dari 70 toya maka akan mendapat pengurangan
5 poin (berlaku kelipatan)

• Ketepatan waktu : 25 poin


• Kekuatan : 50 poin
Penilaian
• Keselarasan bentuk dengan gambar : 75 poin
• Kerapihal ikatan : 50 poin
• Point max : 200 poin

3. POS III (PETA PITA)


Peserta 3 orang/regu
Perlengkapan Pulpen tinta biru, Smartphone berinternet, Kompas dan Flipboard
Waktu 2 jam
• Peserta melakukan perjalanan dengan rute yang ditentukan
panitia
• Dalam 1 kali perjalanan berjumlah 10 kali tikungan
• Penilaian 1 tikungan meliputi waktu, laporan, jarak, arah, kiri
dan kanan
• Titik sasaran bidik akan diberi tanda lakban berwarna merah
• Format lembar jawaban merujuk pada buku Boyman Edisi Ke-
10 Tahun 2016
• Legenda peta diberikan pada saat temu teknis
• Lembar jawaban dan coretan disediakan panitia
• Peserta menyelesaikan perjalanan perjalanan Peta Pita
Teknis terdapat materi perlombaan diantaranya;

Peta panorama
- Peserta membuat gambar peta panorama, selanjutnya
peserta mengupload gambar panorama pada link yang
telah di sediakan pantia.
- Waktu pengerjaan peta panorama selama 10 menit

PUPK
- Peserta mengerjakan 10 soal PUPK, soal berbentuk isian
singkat.
- Materi soal diambil dari SK Kwarnas No.176 tahun 2013
tentang Polmekbin dan sejarah Kota Tangerang. Waktu
pengerjaan selama 7 menit, soal akan diberikan pada saat
peserta sampai di Pos PUPK oleh panitia (berbentuk link
barcode)

Sandi-Sandi
- Peserta mengerjakan 10 soal sandi-sandi berupa sandi
morse, sandi jam (A=06.00; Jeda=5 Menit), sandi kimia dan
sandi koordinat (Gudep Sedia).
- Waktu pengerjaan selama 7 menit,
- Soal akan diberikan pada saat peserta sampai di Pos PUPK
oleh panitia (berbentuk link barcode)
• Peserta menggunakan seragam pramuka lengkap
• Lembar jawaban tidak boleh ada coretan, apabila ada coretan
maka akan dikurangi 5 poin
Aturan • Jika mengumpulkan melebihi waktu yang telah ditentukan
maka akan dikurangi 10 poin/15 menit
• Penebalan huruf diperbolehkan selama masih terbaca
• Bersikap sopan santun dan menjaga kebersihan selama dalam
perjalanan
• Pembina pendamping dilarang mendampingi peserta saat
perlombaan berlangsung
• Jika terjadi kecurangan pada saat perlombaan maka akan di
diskualifikasi

• 1 tikungan 18 poin x 10 tikungan : 180 poin

• Hasil akhir pengumpulan : 20 poin

• Peta Panorama : 40 poin


Penilaian • PUPK 10 soal x 3 poin : 30 poin

• Sandi 10 soal x 3 poin : 30 poin

• Poin max : 300 poin

4. POS IV (DART BOARD)


Peserta 1 orang/Sangga
Waktu 3 menit

• Peserta melaksanakan dart board yang telah disiapkan


Teknis panitia (terlampir)
• Setiap peseta diberikan 5 anak dart board dengan 1 kali
kesempatan lemparan
• Jarak tembak 4 meter
• Peserta menggunakan seragam pramuka lengkap
Aturan
• Jika peserta melebihi garis batas area perlombaan maka
akan dikurangi 10 poin
Penilaian • Hunting (ketepatan) 50 poin x 4 : 200 poin
• Point max : 200 poin
L. LAMPIRAN
UKURAN LAPANGAN YEL-YEL

KELUAR

MASUK

DEWAN JURI UTAMA

DART BOARD

You might also like