You are on page 1of 3

SIMPLE PAST TENSE

Simple past tense digunakan untuk menyatakan kejadian yang terjadi di masa lampau dan
telah berakhir di masa lampau.

keterangan waktu yang dipakai:


Yesterday: kemarin
Last.....: (last Sunday: hari minggu kemarin, last month: bulan lalu, last week, last year, last
night: semalam)
....ago: yang lalu (2 years ago: 2 tahun lalu, 2 days ago, a month ago)

1. NO VERB (tanpa kata kerja)

Positive form (+)

Complement (pelengkap)
Subjec Adverb : Kata keterangan
to be
t Adjective : Kt sifat
Noun : Kata benda
I
He
Was
She
tired after playing yesterday
It
(capek setelah bermain kemarin)
You
They Were
We

Negative Form (-)

Complement (pelengkap)
Adverb : Kata keterangan
Subjec to be + NOT
Adjectiv
t artinya TIDAK
e : Kt sifat
Noun : Kata benda
I
He
Wasn't
She
at home last night
It
(di rumah tadi malam)
You
They Weren't
We

Interrogative form (?)

Was/Were + Subject + Complement?

Were you at home last night?


(apakah kamu di rumah tadi malam)
2. WITH VERB (dengan kata kerja)

Positive form (+)

Subjec
Verb 2 Object + Complement
t

I Stayed at home last night


He (tinggal) (di rumah tadi malam)
She Ate fried rice for breakfast this morning
It (makan) (nasi goreng untuk sarapan tadi pagi)
You
Cut the grass 2 weeks ago
They
(memotong) (rumput 2 minggu yang lalu)
We

Negative Form (-)

Subject didn't + Verb 1 Object + Complement

I didn't stay at home last night


(tidak tinggal) (di rumah tadi malam)
He

She didn't eat fried rice for breakfast this morning


(tidak makan) (nasi goreng untuk sarapan tadi pagi)
It

You
didn't cut the grass 2 weeks ago
They (tidak memotong) (rumput 2 minggu yang lalu)
We

Interrogative Form (?)

Did + Subject + Verb 1 + Object?

Did you watch football on TV last night?


(apa kamu nonton sepakbola di TV semalam?)

Did Rina help her mother cooking this morning?


(apa Rina membantu ibunnya memasak pagi ini)
Dalam simple past kita mengenal regular dan irregular verb
Berikut contohnya:
Regular verb (kata kerja beraturan)

Verb 1 verb 2 arti

cook cooked memasak

wash washed mencuci

clean cleaned membersihkan

join joined bergabung

visit visited berkunjung

play played bermain

open opened membuka


delivere
deliver d mengirim

Irregular Verb (kata kerja tak beraturan)

Verb 1 verb 2 arti

sleep slept tidur

write wrote menulis

win won memenangkan

come came datang

go went pergi

send sent mengirim

give gave memberi

have/has had mempunyai

Beberapa irregular verb memiliki bentuk yang sama

Verb 1 verb 2 arti

put put meletakkan

spread spread menabur

run run berlari

read read membaca

let let membiarkan

set set mengatur

You might also like