You are on page 1of 31

“May the peace, mercy, and blessings of Allah be with you”

Apa yang kalian lakukan ketika liburan


semester lalu?

Did you go somewhere?


or
Were you just at home?
Watch
this
video
first!
Simple Past Tense
Unit 10
Function

Simple
Past Characteristic
Tense

Formula
Function
Untuk mengungkapkan
kegiatan/kejadian yang
telah terjadi di masa
lalu (masa lampau).
For example:

Abdul bermain bowling kemarin. Bulan lalu, Dian bernyanyi di panggung.


Characteristic
Adverb of Time
5
3
Yesterday kemarin
1 4
Last ........ ........... lalu
Last week minggu lalu
2
Last year tahun lalu
........ ago .......... lalu
2 days ago 2 bulan yang lalu
5 years ago 5 tahun lalu
This morning tadi pagi
Past Now Future

Kita disini.
Contohnya bisa dilihat di video yang
di atas, dia mengatakan:
9 years ago
Simple Past Tense dibagi menjadi 2 yaitu:

Simple Past Tense

Nominal sentence Verbal sentence


(menggunakan adjective (kata (menggunakan verb (kata
sifat), adverb (kata keterangan), kerja) sebagai pelengkap)
atau noun (kata benda) sebagai
pelengkap)
Note:
Sama seperti simple present tense, simple past
ini juga terbagi menjadi 2 kalimat yaitu kalimat
nominal dan kalimat verbal. Kalimat verbal yang
ada verb (kata kerja)nya, sedangkan kalimat
nominal yang tidak ada verbnya (biasanya
memakai adjective, noun, atau adverb).
Is it clear?
Formula
Verbal sentence Nominal sentence
S + V2 S + was/were

*for positive sentence


negative (-)
&
interrogative (?)

Present (Verb1) Cook


Past (Verb2) Cooked
Past Participle (Verb3) Cooked
positive (+)

Meaning Memasak

Note: Untuk kalimat negatif dan kalimat tanya, verb-nya


memakai verb 1 lagi dan selalu memakai did atau did not
untuk semua subject.
Simple Past Tense
They walked together yesterday. He ate chicken last night.

simple past simple past


Tetapi, verb2-nya tidak selalu yang berimbuhan –ed,
dan itu disebut irregular verbs (kata kerja tidak
beraturan). Contohnya:

Note:
Kalian bisa melihat contoh verb lainnya di bagian tengah
atau belakang kamus (biasanya).
Find verb2 in the video and write it down
in your book!
The formulas
Nominal sentence:
(+) S + was/were + O/C
(-) S + was/were + not + O/C
(?) Was/were + S + O/C + ?

Verbal sentence:
(+) S + V2 + O/C
(-) S + did not + V1 + O/C
(?) Did + S + V1 + O/C + ?
Perhatikan subject apa saja yang memakai
was, dan subject apa saja yang memakai
were (dalam kalimat nominal).
You
They
were / did / did not
We
Plural (+1)

I
He
She was / did / did not
It
Singular (1)
Example:
*Nominal sentence
(+) I was at home yesterday.
(-) I was not at home yesterday.
(?) Were you at home yesterday?
Yes, I was.
No, I was not/wasn’t.

*Verbal sentence
(+) He went to school this morning.
(-) He did not go to school this morning.
(?) Did he go to school this morning?
Yes, he did.
No, he did not/didn’t.
How about WH-Questions?

Jenis-jenis pertanyaan yang paling


umum digunakan adalah WH-Questions
yang terdiri dari?
What How long?
When How much?
Where
How many?
Why
Who How far?
How How often?
WH Questions dalam bentuk Simple Past Tense

Verbal sentence formula:


WH Questions + did + S + Verb1 + ?

Nominal sentence formula:


WH Questions + was/were + S + ?
Keterangan:

S = Subject
V = Verb
O = Object
C = Complement (pelengkap), bisa berupa adjective,
adverb, atau noun
Verbal sentence

WH- to be Subject Verb Adverb of Question


Questions Time Mark

You
They
What We yesterday,
When Plural (+1) last night,
Where did Verb1 this morning, ?
Why I 3 days ago,
Who He etc.
How She
It
Singular (1)
Example:

What did they buy last night?


Who did he bring to the home yesterday?
When did the children go to library?
Nominal sentence
Adverb
WH- to be Subject Complement of Question
Questions (optional) Mark
Time
You
were They
What We yesterday,
When Plural (+1) adjective last night,
Where I adverb this
Why noun morning, ?
He
Who She etc. 3 days ago,
How was etc.
It
Singular
(1)
Example:

Where was she born?


When was this song popular?
Why were they here yesterday?
Any question?
Thank You

You might also like