You are on page 1of 3

RINGKASAN

MATA PELATIHAN SIKAP PERILAKU BELA NEGARA


Oleh : 269 – FRISKA SUARNI LIMBONG, S.Pd

Program Pelatihan : Orientasi PPPK


Agenda Pembelajaran : Agenda I
Mata Pelatihan : Sikap Perilaku Bela Negara

Komponen Deskripsi / Uraian

Deskripsi Mata 1. Wawasan Kebangsaan Dan Nilai-Nilai Bela Negara


Pelatihan Wawasan Kebangsaan dan Nilai-Nilai Bela Negara disusun untuk meningkatkan pengetahuan dan wawasan peserta tentang
landasan kehidupan berbangsa dan bernegara Nilai-nilai dasar bela negara: penghormatan terhadap lambang- lambang negara dan
ketaatan kepada peraturan perundang-undangan; dan pembinaan kerukunan, menjaga persatuan dan kesatuan bangsa
2. Analisis Isu Kontemporer

Memahami konsepsi perubahan dan perubahan lingkungan strategis melalui isu-isu strategis kontemporer sebagai wawasan
strategis PNS dengan menyadari pentingnya modal insani, dengan menunjukan kemampuan berpikir kritis dalam menghadapi
perubahan lingkungan strategis.
3. Kesiapsiagaan Bela Negara

Memahami kerangka bela negara dan dasar- dasar kesiapsiagaan bela negara, menyusun rencana aksi bela negara dan melakukan
kegiatan kesiapsiagaan bela negara sebagai kemampuan awal bela negara dengan menunjukkan sikap perilaku bela negara melalui
aktivitas dan membangun komitmen dan loyalitas terhadap Negara dalam menjalankan tugas sebagai PNS profesional pelayan
masyarakat.

Tujuan / Hasil Mampu untuk memahami wawasan kebangsaan, kesadaran bela Negara dan Sistem Administrasi Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Belajar Mampu menganalisis substansi nilai nilai kebangsaan, kerangka berpikir, nilai nilai Pancasila dan bela negara. Sebagai pondasi
peningkatan kinerja organisasi secara berkesinambungan sebagai wujud nyata bela negara yang berintegritas .

Indikator Hasil 1. Menganalisis substansi nilai-nilai wawasan kebangsaan, informasi budaya lokal, wawasan nusantara dan ketahanan nasional .
2. Menjelaskan pemberantasan korupsi dan kesinambungan kinerja sebagai refleksi wawasan kebangsaan dan bela negara.
Belajar 3. Menginventarisasi solusi kreatif dan kekinian dalam kerangka kerja nilai nilai Pancasila dan bela negara dalam mengantisipas
hambatan pemberantasan korupsi dan kesinambungan kerja organisasi sebagai wujud kewaspadaan nasiaonal .
Materi Pokok 1 Wawasan kebangsaan kepemimpinan Pancasila dengan memperhatikan potensi kearifan lokal.
 pengantar wawasan kebangsaan
Wawasan  pengantar kepemimpinan Pancasila
Kebangsaan Substansi nilai nilai wawasan kebangsaan, informasi budaya lokal wawasan nusantara dan ketahanan nasional, berkaitan
dengan visi dan tujuan negara.
tujuan negara dalam pembuatan Undang Undang RI 1945
sistematikan dan tujuan pembangunan
nilai nilai dasar bela negara
kerangka kerja nilai nilai dasar bela negara
Pemberantasan korupsi dan kesinambungan kinerja sebagai refleksi wawasan kebangsaan dan korupsi sebagai musuh utama. Nilai
nilai Pancasila dan bela negara dalam mengantisipasi hambatan pemberantasan korupsi

Materi Pokok 2 Kontemporer adalah sesuatu hal yang modern, yang eksis dan terjadi dan masih berlangsung sampai sekarang atau segala hal yang
berkaitan dengan saat ini. Menjadi PNS yang profesional memerlukan pemenuhan terhadap:
Analisis Isu - Mengambil tanggungjawab, dilakukan dengan menunjukkan sikap dan perilaku yang mencerminkan disiplin dan akuntabilitas.
- Menunjukkan sikap mental positif, diwujudkan dalam sikap dan perilaku bersedia menerima tanggung jawab kerja.
Kontemporer - Mengutamakan keprimaan, ditunjukkan melalui sikap dan perilaku belajar terus menerus dan memberi kontribusi.
- Menunjukkan kompetensi, dimanifestasikan dalam bentuk keyakinan diri, keterampilan dan pengendalian diri.
- Memegang teguh Kode Etik, menampilkan diri sesuai profesinya sebagai PNS dan menjunjung tinggi etika moral PNS.

Materi Pokok 3 Bela Negara adalah kebulatan sikap, tekad dan perilaku warga negara yang dilakukan secara ikhlas, standar dan disertai kerelaan
berkorban sebagai jiwaraga yang dilandasi oleh kecintaan terhadap NKRI berdasarkan Pancasila dan UUD 1945 untuk menjaga, merawat
dan menjamin kelangsungan hidup berbangsa dan bernegara.
Kesiapsiagaan
BelaNegara Manfaat Kesiapsiagaan Lingkungan Strategis
- Membentuk sikap disiplin waktu, aktivitas, dan pengaturan kegiatan lain.
- Membentuk jiwa kebersamaan dan solidaritas antar sesama rekan seperjuangan
- Membentuk mental dan fisik yang tangguh
- Melatih jiwa leadership dalam diri sendiri maupun kelompok.
Keterkaitan Mata Sebagai dasar pengembangan kompetensi ASN adalah mengacu kepada undang undang ASN NO 5 tahun 2014 pada pasal 10 tentang
fungsi dan tugas ASN sebagai pelaksana kebijakan publik ASN sebagai pelayan publik dan ASN sebagai perekat dan pemersatu bangsa.
Pelatihan dengan
Agenda

You might also like