You are on page 1of 19

PROPOSAL

PERMOHONAN DANA
KEGIATAN TOURNAMENT BOLA VOLLY “LA CUP”
DESA CINDAGA RW IX
KARANGTARUNA LA BOL’S RW IX
DESA CINDAGA
JL. Raya Rawalo-Sampang KM 2. Rt01/Rw 09. Cindaga. Kebasen. Banyumas
Kode Pos53172. Telp. 085868319770

LATAR BELAKANG
Karang Taruna merupakan organisasi pemuda yang sangat bermanfaat bagi pada pemuda
dan merupakan aspek pentig untuk pembinaan kerukunan antar masyarakat. Karang taruna
menjadi wadah untuk para pemuda mengapresiasikan diri dari beraktifitas sehingga mereka
tidak terjerumus dalam kegiatan yang negatif. Sebagai Karang Taruna sebaik-baiknya pemuda
lebih aktif di dalam kegiatan kemasrakatan untuk kemajuan suatu desa.
Pemuda memiliki peran penting dalam kemajuan sebuah bangsa, dimana dalam dirinya
terdapat bakat yang harus dikembangakan serta dibina guna menciptakan manusia yang
berkualitas dalam rangka menghadapi kemjuan jaman dalam era globalisasi, yang pada akhirnya
mampu membangun dirinya sendiri serta meningkatkan kesejahteraan dan martabat masyarakat
pada umumnya.
Dinamika dan perkembangan yang berlangsung sangat pesat ini, secara langsung dan
tidak langsung telah membentuk dan mempengaruhi berbagai lini kehidupan manusia. Dibidang
olah raga bola Volly menjadi salah satu komoditas yang laris manis dipasaran dunia. Olah raga
popular ini berkembang dengan begitu pesatnya.
Perkembangan ini berdampak pada pertumbuhan dan dinamika bola Volly yang
digadang menjadi 10 Olahraga paling popular di Dunia. Bahkan Negara Indonesia menduduki
ranking bola voli Dunia Versi FIVB. Hal itu dibuktikan dengan Indonesia menjadi juara
bertahan dan menduduki rangking Dunia Asia Tenggara Dalam Sea Games 2021. Di Indonesia,
bola volley meruakan cabang olahraga yang Mulai popular. Banyak orang bermain bolla volly,
baik sebagai hobi atau menjadi atlet volly professional.
Untuk itu dalam hal ini pemerintah dan tokoh masyarakat sebagai bagian terpenting
masyarakt mempunyai tugas tak kecil dalam menumbuhkan dan mengembangan olah raga bola
volly yang sportif, maju dan ramah menuju prestasi yang baik. Pemerintah dan tokoh masyarkat
juga berkewajiban memberikan dukungan dan pandangan-pandangan positif dan moderat guna
kemajuan olahraga bola Volly di desa Cindaga dan RW IX pada kususnya.
Tugas-tugas seperti ini hanya dapat dicapai dengan maksimal bila terorganisisir dengan
baik. Untuk itulah diperlukan sebuah kompetensi Tournament bola Volly yang sportif, ramah
dan damai, adanya tournament semacam itu sekaligus menunjukan kepedulian dan keseriusan
berbagai elemen masyarakat dalam mewujudkan masyarakat yang sehat sekalligus mensuksekan
apa yang dicanangkan pemerintah “Memasyarakatkan olah raga dan mengolahragakan
Masyarakat” guna mewujudkan manusia yang sehat jasmani dan rohani.
Berdasar latar belakang tersebut maka Kami Panitia Tournament Tournament Volley
Ball “LA CUP”. Bermaksud untuk mengadakan Tournament bola voli yang Insha Allah akan
diselenggarakan pada Minggu, 19 Juni 2022.
KARANGTARUNA LA BOL’S RW IX
DESA CINDAGA
JL. Raya Rawalo-Sampang KM 2. Rt01/Rw 09. Cindaga. Kebasen. Banyumas
Kode Pos53172. Telp. 085868319770

NAMA KEGIATAN
Nama kegiatan Karang Taruna LA BOLD’s RW IX Desa Cindaga ini adalah
TOURNAMENT VOLLY BALL “LA CUP”.

WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Kegiatan ini akan dilaksanakan pada:
Hari/ tanggal : Minggu, 19 Juni 2022
Tempat : Lapangan Bola Volly RW IX Desa Cindaga

MAKSUD DAN TUJUAN


Adapun maksud dan tujuan dari kegiatan TOURNAMENT VOLLY BALL “LA CUP”
adalah sebagai berikut:
1. Untuk memberikan Kesempatan para pemain untuk mengembangkan dan mengexplore
skill selama berlatih.
2. Untuk melatih mental dalam pertandingan.
3. Untuk menjalin silaturahmi antar pemain dan klub
4. Untuk memberikan arah yang jelas kepada para pemain dalam potensi yang mereka
punya.
5. Menjadi tempat mengeluarkan kemampuan dan potensi dalam bermain
6. Meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya Berolah Raga Khususnya bola
Volly
7. Meningkatkan pengetahuan dan wawasan masyarakat akan ragam kegiatan olah raga
khususnya olah raga bola volly
8. Promosi Karang Taruna RW IX Desa cindaga sehingga diharapkan animo masyarakat
akan meningkat.
9. Kegiatan poisitif pemuda khususnya Karang Taruna RW IX Desa cindaga sehingga
dapat memperluas wawasan, pengetahun, keterampilan serta Soft Skill.
KARANGTARUNA LA BOL’S RW IX
DESA CINDAGA
JL. Raya Rawalo-Sampang KM 2. Rt01/Rw 09. Cindaga. Kebasen. Banyumas
Kode Pos53172. Telp. 085868319770

SUSUNAN PANITIA TOURNAMENT VOLLY BALL “LA CUP”

Penanggungjawab : Suraji
Ketua Panitia : Rohman setyawan
Wakil Ketua Panitia : Kosirun
Sekretaris Panitia : Puri Kusumaningsih
Bendahara Panitia : 1. Pujo
2. Aditya Ramadhan

Seksi-seksi : Anggota :
1. Seksi Acara a. Imel
Koordinator : Arin b. Khansa
Anggota : c. Intan
a. Deska
b. Rizal 6. Seksi Perkap keamanan
c. Uni Koordinator : Ilham
Anggota :
a. Karno
2. Seksi Kesekretariatan
b. Martono
Koordinator : Sugeng
c. Fani
Anggota :
d. Dhanti
a. Ica
e. Manda
b. Puput f. Ardi
c. Zahra
d. Dinda

3. Seksi Konsumsi
Koordinator : Alya
Anggota :
a. Inayah
b. Firli
c. Zahra
4. Seksi Humas
Koordinator : Fai
Anggota :
a. Ari
b. Megi
c. Ida
d. Indra
e. Sodiq
5. Seksi Dekdok
Koordinator : Adi
SUSUNAN ACARA TOURNAMENT VOLLY BALL “LA CUP”

NO KEGIATAN WAKTU

1 Absensi Peserta 08:00

Pembukaan

a. Pembukaan Oleh MC
2 08:15 - 09:00
b. Sambutan sekaligus pembukaan acara secara resmi
oleh ketua panitia

3 Pertandingan 09:10-11:45

4 Istirahat 11:45-12:30

5 Pertandingan 12:30-17:30

6 Istirahat 17.30-18.30

7 Pertandingan 18:30-23:30

8 Penyerahan Hadiah 23:30-23:50

9 Penutup 23:50-00.00
KARANGTARUNA LA BOL’S RW IX
DESA CINDAGA
JL. Raya Rawalo-Sampang KM 2. Rt01/Rw 09. Cindaga. Kebasen. Banyumas
Kode Pos53172. Telp. 085868319770

PETUNJUK TEKNIS PERTANDINGAN


TURNAMEN BOLA VOLLY “LA CUP”

1. WAKTU DAN TEMPAT


a. Hari/Tanggal : Minggu,19 Juni 2022
b. Waktu : 08.00- Selesai
c. Tempat : Lapangan Bola Volly Lemah Abang (Durenan)

2. PERSYARATAN PESERTA
a. Peserta berusia 15 – 40 tahun
b. Peserta diwajibkan melakukan regristasi
c. Didalam 1 tim peserta maksimal berjumlah 10 orang pemain, yaitu : 6 orang
pemain, 4 orang pemain cadangan
d. Biaya pendaftaran adalah 150.000/tim
e. Mengisi Fomulir Pendaftaran

3. PARTAI YANG DI PERTANDINGKAN


Beregu Putra 16 Besar

4. SISTEM PERTANDINGAN
a. Sistem pertandingan menggunakan system guguur,dan menggunakan perhitungan
rally point ( 50 match point ) pada babak penyisihan.
b. Pada babak semifinal dan final menggunnakan sistem “The best of Three” (Dua
kali kemenangan)
c. Nilai menggunakan skor 50 point untuk rally point pada pertandingan penyisihan
dan tanpa adanya douce. Dan pada pertandingan semifinal dan final
menggunakan sistem “Two winning set”.
d. Khusus pada partai semifinal dan final, jika kedudukan 2 – 2, maka pada game
penentuan skor 15 (lima belas) rally point. deuce pada kedudukan 14 (empat
belas).
e. Time out otomatis (tanpa diminta) pada kedudukan nilai 13 (tigabelas) dan
dengan masing – masing tambahan 1 (satu) kali setiap tim. Khusus pada game
terakhir (dengan point 15, time out otomatis pada kedudukan 8 (delapan) dengan
masing – masing tambahan 1 (satu) kali tiap tim.
f. Bola pertama (dari Servis) tidak ada pukulan ganda (double).
g. Saat servis bola menyentuh net dan menyeberang ke daerah lawan dianggap sah.
h. Pemain boleh menggunakan seluruh anggota badan dengan sengaja.
i. Pemain belakang (termasuk tosser) tidak boleh menyeberangkan bola di daerah
serang dengan cara melompat.
j. Keputusan wasit mutlak.
KARANGTARUNA LA BOL’S RW IX
DESA CINDAGA
JL. Raya Rawalo-Sampang KM 2. Rt01/Rw 09. Cindaga. Kebasen. Banyumas
Kode Pos53172. Telp. 085868319770

5. TATA TERTIB PERTANDINGAN


a. Pemain wajib menggunakan pakaian olahraga.
b. Pemain wajib mentaati peraturan yang dibuat panitia pelaksana.
c. Dalam hal terjadi keributan, maka kedua Tim dinyatakan gugur dan tidak
diperkenankan mengikuti pertandingan berikutnya.
d. Jika terjadi terdapat Tim yang tidak hadir tepat pada waktunya, maka panitia
pelaksana menunggu selama 10 (sepuluh) menit. Jika tidak hadir maka
dinyatakan kalah WO(walk out).
e. Kapten Tim wajib mengisi susunan pemain dan menyerahkan kepada panitia
pelaksana 5 (lima) menit sebelum pertandingan.
f. Hal-hal lain yang belum diatur dalam peraturan ini akan ditentukan pada saat
pertandingan berdasarkan kesepakatan dari semua Tim yang bertanding.
KARANGTARUNA LA BOL’S RW IX
DESA CINDAGA
JL. Raya Rawalo-Sampang KM 2. Rt01/Rw 09. Cindaga. Kebasen. Banyumas
Kode Pos53172. Telp. 085868319770

PENDANAAN TOURNAMENT VOLLY BALL “LA CUP”

Pemasukan
NO. KETERANGAN
1 Dana Sponsorship
3 Kontribusi Peserta

1. Seksi Acara
NO ITEM QTY HARGA SATUAN JUMLAH
Seragam panitia Rp. 100.000 Rp 3.800.000
1. 38
38
2. Trophy 3 3 Rp. 100.000 Rp. 300.000
FEE JUARA I Rp. 2.500.000 Rp. 2.500.000
FEE JUARA II Rp. 1.500.000 Rp. 1.500.000

FEE JUARA III Rp 500.000 @2 team Rp. 1.000.000


Bersama

Jumlah Rp 6.100.000

2. Seksi Kesekertariatan
NO ITEM HARGA SATUAN JUMLAH
1. Penggandaan proposal - Rp 50.000,-
2. Penggandaan LPJ (4 bendel) Rp 25.000,- Rp 100.000,-
Jumlah Rp 150.000,-

3. Seksi Humas
NO ITEM HARGA SATUAN JUMLAH
1. Uang Bensin @10 Rp 10.000 Rp 100.000,-
KARANGTARUNA LA BOL’S RW IX
DESA CINDAGA
JL. Raya Rawalo-Sampang KM 2. Rt01/Rw 09. Cindaga. Kebasen. Banyumas
Kode Pos53172. Telp. 085868319770

4. Seksi Konsumsi
NO ITEM QTY HARGA SATUAN JUMLAH
1. Snack tamu undangan 8 Rp. 10.000 Rp. 80.000
2. Snack panitia dan peserta 164 Rp. 7.000 Rp. 700.0000
3. Snack panitia 37 Rp. 5.000 Rp. 185.000
4. Air Mineral gelas 5 Rp. 20.000 Rp. 100.000
5. Air mineral botol 20 Rp. 3.000 Rp. 60.000
6. Makan siang panitia dan Rp. 15.000 Rp. 2.460.000
164
peserta
Jumlah Rp. 3.585.000

5. Seksi Perlengkapan
NO ITEM QTY HARGA SATUAN JUMLAH
1 Nett 1 Rp.250.000 Rp. 250.000
2 Bola Volly 2 Rp.850.000 Rp.1,700.000
3 Root 4 Rp.20.000 Rp. 80.000
4 Papan Score 1 Rp.200.000 Rp. 200.000
5 Bendera 4 Rp.10.000 Rp. 40.000
6 Uang Kebersihan 1 Rp.250.000 Rp. 250.000
Lapangan
Jumlah Rp 2.520.000,-

6. Seksi Dokumentasi dan Dekorasi


NO ITEM QTY HARGA SATUAN JUMLAH
1. Banner 2 Rp 350.000 Rp 700.000,-
2. Cocard panitia dan 164 Rp 6.000,- Rp 984.000,-
Peserta
5. Peniti 25 Rp 2.000,- Rp 50.000,-
6. Pamflet 100 Rp 2.000,- Rp 200.000,-
Jumlah Rp 1.934.000,-
KARANGTARUNA LA BOL’S RW IX
DESA CINDAGA
JL. Raya Rawalo-Sampang KM 2. Rt01/Rw 09. Cindaga. Kebasen. Banyumas
Kode Pos53172. Telp. 085868319770

Rekapitulasi Anggaran Dana TOURNAMENT VOLLY BALL “LA CUP”

NO ITEM HARGA SATUAN


1. Seksi Acara Rp. 6.100.000
2. Seksi Kesekretariatan Rp. 150.000,
3. Seksi Konsumsi Rp. 3.585.000
4. Seksi Humas Rp. 100.000
5. Seksi Perlengkapan Rp. 2.520.000
6. Seksi Dekdok Rp. 1.934.000,-
JUMLAH Rp. 14.389.000,-
KARANGTARUNA LA BOL’S RW IX
DESA CINDAGA
JL. Raya Rawalo-Sampang KM 2. Rt01/Rw 09. Cindaga. Kebasen. Banyumas
Kode Pos53172. Telp. 085868319770

BUTIR-BUTIR KESEPAKATAN

Pasal 1
Pihak Pertama (Sponsor)
1. Pihak pertama berkewajiban memilih paket yang ditawarkan
2. Pihak pertama berkewajiban mengisi formulir kerjasama dengan tanda tangan di atas materai Rp
10.000,00.
3. Pihak pertama berkewajiban memenuhi paket kerjasamayang telah ditawarkan setelah formulir
kerjasama dipenuhi selambat-lambatnya tanggal 8 Juni 2022.
4. Pihak pertama berhak mendapatkan kegiatan promosi yang telah ditentukan berdasarkan
kesepakatan kerjasama secara penuh.
5. Pihak pertama berkewajiban menjalankan butir-butir kesepakatan dengan sebaik-baiknya dan
penuh tanggungjawab.

Pasal 2
Pihak Kedua (Panitia Penyelenggara)
1. Pihak kedua berkewajiban menwarkan paket kerjasama kepada pihak pertama.
2. Pihak kedua berkewajiban menandatangani formulir kerjasama dengan tandatangan diatas
materai Rp 10.00,00.
3. Pihak kedua berhak mendapatkan pemenuhan paket kerjasama dari pihak pertama secara penuh.
4. Pihak kedua berkewajiban menjalankan kegiatan promosi yang dipilih secara penuh kepada
pihak pertama.
5. Pihak kedua berkewajiban menjalankan butiir-butir dengan sebaik-baiknya dan penuh rasa
tanggung jawab.

Pasal 3
Sanksi Pelanggaran
Apabila pihak pertama ataupun pihak kedua melanggar kesepakatan yang ada maka dapat
dikenakan denda sebesar Rp 500.000,-
KARANGTARUNA LA BOL’S RW IX
DESA CINDAGA
JL. Raya Rawalo-Sampang KM 2. Rt01/Rw 09. Cindaga. Kebasen. Banyumas
Kode Pos53172. Telp. 085868319770

SPONSORSHIP

Sponsorship adalah suatu bentuk kerjasaama dua pihak yang saling menguntungkan dan
disertai dengan kesepakatan-kesepakatan tertentu pihak-pihak yang terlibat dalam kerjasama ini
adalah pihak sponsor sebagai pemberi donasi dan penerima fasilitas-fasilitas yang ditawarkan
dan pihak panitia kegiatan yang menerima donasi dan memberikan fasilitas-fasilitas kepada
pihak sponsor. Sponsor akan dikategorikan menjadi 5 (lima kategori yaitu, sponsor platinum,
sponsor gold, sponsor silver, co sponsor dan other sponsor).

1. Sponsor Platinum
Sponsor Platinum adalah perusaan yang bersedia memberikan dana sebesar 75% dari
total anggaran dana yang terlampir dengan kontrak prestasi sebagai berikut:
a. Perusahaan tersebut mempunyai wewenang penuh untuk mencantumkan logonya
atau brand produknya secara dominan pada benner saat acara berlangsung.
b. Perusahaan diberi kesempatan membuka booth stand sebanyak Maksimal 2 unit di
sekitar lokasi kegiatan.
c. Pencantuman logo perusahaan pada Banner pada saat kegiatan.
d. Logo perusahaan akan dicantumkan diawal, pertengahan dan akhir acara.
e. Mempunyai hak menyerahkan maksimal 3 spanduk sponsor yang akan dipasang oleh
panitia diarea kegiatan.
f. Mempunyai kesempatan untuk memberikan sambutan di pembukaan
g. Sponsor platinum akan dipromosikan disetiap sesi break berlangsung.

2. Sponsor Gold
Sponsor Gold adalah perusahaan yang bersedia memberikan dana sebesar 50% dari total
anggaran dana yang terlampir dengan kontrak prestasi sebagai berikut:
KARANGTARUNA LA BOL’S RW IX
DESA CINDAGA
JL. Raya Rawalo-Sampang KM 2. Rt01/Rw 09. Cindaga. Kebasen. Banyumas
Kode Pos53172. Telp. 085868319770

a. Perusahaan tersebut mempunyai wewenang untuk mencantumkan logonya pada


banner saat acara berlangsung, dengan batasan kurang dari hak sponsor platinum
yang berpartisipasi pada even ini.
b. Perusahaan diberi kesempatan membuka booth stand maksimal 1 unit di sekitar
lokasi kegiatan.
c. Pencantuman logo perusahaan pada Banner.
d. Logo perusahaan akan dicantumkan diawal, pertengahan dan akhir acara.
e. Mempunyai hak menyerahkan 2 spanduk sponsor yang akan dipasang oleh panitia
diarea kegiatan
f. Sponsor Gold akan dipromosikan desetiap sesi break acara berlangsung.

3. Sponsor Silver
Sponsor Silver adalah perusahaan yang bersedia memberikan dana sebesar 25% dari total
anggaran dana yang terlampir dengan kontrak prestasi sebagai berikut:
a. Satu tempat untuk pemasangan logo perusahaan pada satu benner utama kegiatan
b. Mempunyai hak menyerahkan spanduk sponsor berukuran 5mx1m yang akan
dipasang oleh panitia di area kegiatan.
c. Sponsor silver dipromosikan disetiap sesi break acara berlangsung.

4. Co-Sponsor
Co-sponsor adalah perusahaan yang bersedia memberikan anggaran sesuai dengan
kesepakatan kontrak sebagai berikut:
a. Pencantuman logo pada pamflet
b. Perusahaan diberikan kesempatan membuka boothstand sebanyak 1 unit disekitar
lokasi kegiatan.

5. Other Sponsorship
Other Sponsorship adalah perusahaan yang bersedia memberikan dana atau keperluaan
lain dalam kegiatan acara ini dimana jumlah dan jenis kerjasama atau sponsorship
disesuaikan atas dasar kesepakatan antara pihak panitia dan pihak sponsor. Paket ini
KARANGTARUNA LA BOL’S RW IX
DESA CINDAGA
JL. Raya Rawalo-Sampang KM 2. Rt01/Rw 09. Cindaga. Kebasen. Banyumas
Kode Pos53172. Telp. 085868319770

adalah paket promo dengan bentuk kerjasama khusus. Hal-hal diluar ketentuan yang
tercantum pada ketentuan sponsorship dapat dirundingkan dengan panitia dalam hal
perjanjian sponsor khusus ini

No. Keistimewaan Sponsor Sponsor Sponsor Co- Other


Platinum Gold Silver Sponsor Sponsor

1 Pencantuman logo atau brand v V v v


di banner.
2 Dipromosikan pada seri break v V v

Sesuai Kesepakatan
acara
3 Memasang spanduk v V v
perusahaaab
4 Disebutkan di pembukaan dan v V
penutup
5 Membuat booth stand v
sebanyak 2 unit
6 Memberikan sambutan v
KARANGTARUNA LA BOL’S RW IX
DESA CINDAGA
JL. Raya Rawalo-Sampang KM 2. Rt01/Rw 09. Cindaga. Kebasen. Banyumas
Kode Pos53172. Telp. 085868319770

SPONSORSHIP

Panitia Tournament Volly Ball“LA CUP” memberikan kesempatan seluas-luasnya kepada


perusahaan instansi/lembaga-lembaga untuk berpartisipasi dalam kegiatan ini.
Ketentuan umum:
1. Formulir pemesanan harus sudah diterima panitia pelaksana, paling lambat tanggal 10 Juni 2022
2. Pemesanan disertai uang muka sebesar 60% dari harga kontrak yang telah disepakati.
3. Pesanan yang datang awal adalah yang kami utamakan
4. Harga yang telah dicantumkan sudah termasuk service pembuatan, perijinan, dan pemasangan
5. Penandatanganan kontrak dapat dilakukan di sekretariat panitia atau dengan memanggil panitia
untuk datang ke perusahaan
6. Pelunasan dilakukan sesuai dengan kesepakatan atau setelah ada bukti pembuatan atau realisasi
pemasangan
7. Pembatalan kontrak secara sepihak dari perusahaan maka:
 Uang muka tidak bisa diminta kembali
 Bagi sponsor yang telah membayar lunas dari panitia akan kami kembalikan sebesar
50%
8. Apabila karena sesuatu atau hal lain, panitia memberikan partisipasi sponsor dalam kegiatan ini,
maka seluruh uang yang telah dibayar oleh pihak sponsor kepada panitia akan dikembalikan
sepenuhnya kepada sponsor.
KARANGTARUNA LA BOL’S RW IX
DESA CINDAGA
JL. Raya Rawalo-Sampang KM 2. Rt01/Rw 09. Cindaga. Kebasen. Banyumas
Kode Pos53172. Telp. 085868319770

Denah Lokasi TOURNAMENT VOLLY BALL “LA CUP”

Ke Kebasen

Ke Rawalo MIM Cindaga


Gudang BULOG
Cindaga

Lapangan Desa
Cindaga
Ke Cilacap
Ke Sampang

Lokasi Event

Dari Arah Sampang

Lokasi Event
KARANGTARUNA LA BOL’S RW IX
DESA CINDAGA
JL. Raya Rawalo-Sampang KM 2. Rt01/Rw 09. Cindaga. Kebasen. Banyumas
Kode Pos53172. Telp. 085868319770

Dari Arah Rawalo

Lokasi Event
KARANGTARUNA LA BOL’S RW IX
DESA CINDAGA
JL. Raya Rawalo-Sampang KM 2. Rt01/Rw 09. Cindaga. Kebasen. Banyumas
Kode Pos53172. Telp. 085868319770

Foto Lapangan Bola VOLLY “LA” RW 09 Cindaga

You might also like